Anda di halaman 1dari 8

GIZI UNTUK TUMBUH KEMBANG JANIN

 Kehamilan : karunia yg sangat didambakan  memiliki anak yang sehat dan cerdas

 Sisi lain : menyebabkan stres fisioligis berbeda , sangat individual

 Karena perubahan fungsi hormona

 Pahami makna “Makan untuk berdua”

 Kondisi emosi cenderung tak stabil,

 perasaan > peka, mudah marah, sering cemas.

 Proses kehamilan mengalami hambatan

 Untuk mengimbang dianjurkan

 mengkonsumsi makanan bergizi

 Semakin bertambah umur kehamilan  BB bertambah

 National Academy of Sciences : 11,3 -15,9 kg

 Pertambahan BB o/k : berat janin, plasenta, amnion, lemak, pembesaran


rahim,payudara, vol darah

Perubahan kondisi fisiologis


 Secara fisiologis tubuh mengalami berbagai perubahan : hormonal, darah,
kardiovaskuler, pencernaan, jaringan lemak,saluran urogenitalis.

 Darah : vol drh meningkat 50%, massa sel darah bertambah 20 – 30%  kadar Hb
turun  terjadi pada trimester ketiga.

 Hb turun  pembentukan eritrosit turun konsumsi 1 g zat besi selama kehamilan

Trimester pertama
 Morning sickness : gejala pd trimester I : rasa kurang nyaman, pusing, mual
sepanjang hari, muntah, nafsu makan berkurang, tubuh lemas o/k hormonal 
kadar gula darah turun.

 Mengatasi : mengonsumsi makanan dlm porsi kecil, namun sering dll.


 Jenis makanan yang baik : sup, susu, telur, biskuit, buah- buahan, makan yg bergizi
sempurna

Trimester kedua

 Nafsu makan ibu mulai pulih  upaya untuk memenuhi kebutuhan zat gizi seperti
zat tenaga, zat pembangun,zat pengatur

 Pertumbuhan janin cukup pesat

 Diharapkan makan 3 kali sehari, bila masih merasa lapar bisa ditambah makanan
ringan seperti susu, ikan laut

 Pada trimester kedua dianjurkan mengkonsumsi plg sedikit satu macam lauk
hewani, seperti daging, ayam, telur, ikan segar, susu yang mempunyai kandungan
kalsium yang tinggi, Susu yang paling tepat adalah susu yg berkadar lemak rendah

 Bila tidak biasa mengonsumsi susu  sumber kalsium dapat diganti dengan ikan
laut, ikan asin, teri, rebon.

Trimester ketiga
 Nafsu makan meningkat

 Pola makan harus dijaga sesuai kebutuhan , jangan berlebihan

 Hindari tinggi karbohidrat

 Lemak secukupnya

 Konsumsi protein, sayur & buah

 Sempurna : gizi seimbang, sesuai kebutuhan dan tdk >>>

 Pola makan sama dg yg tdk hamil : 3 x sehari.

 Kenaikan berat badan tidak boleh berlebihan.

Zat- zat makanan yg dibutuhkan


 Zat- zat makanan yg dibutuhkan ibu hamil:

Energi : Rata- rata membutuhkan tambahan 300 kalori/ hari

 Tidak boleh diambil dari hanya KH  protein, lemak.


 KH sederhana : aneka gula, madu

 KH kompleks : nasi, kentang, jagung, gandum, sagu

 Energi : dpt dr timbunan lemak

Protein
 Jumlah protein lebih banyak

 75 – 100 g/ hari

 Protein hewani 2/3 : daging tak berlemak, ikan, telur, susu dan hasil olahnya

 Protein nabati : 1/3 nya. : tahu,tempe dan kacang

 Protein : untuk pertumbuhan janin

 Membangun tubuh dari sebesar sel sampai mencapai besar saat kelahiran

 Sel- sel baru, sel darah kulit, rambut, kuku, otot

 Pembentukan plasenta

 Jaringan Payudara ibu, rahim, unsur- unsur darah terutama Hb & plasma, mengganti
darah saat melahirkan

 Meningkatnya kebutuhan zat asam

 Kandungan cairan ketuban

 Cadangan makanan

Vitamin
 Zat penting yg hrs dikonsumsi

 Peran vitamin :

1. Mendukung pertumbuhan dan perkembangan janin

2. Menunjang proses metabolisme

3. Mengatur penggunaan protein , lemak

4. Meningkatkan penyerapan zat besi dan kalsium

5. Mengatur proses pembentukan tulang &gigi

6. Mengatur pembentukan sel- sel darah merah


7. Mencegah timbulnya kelainan saraf

Asam folat
 Diperlukan lebih banyak

 Untuk pembentukan sel darah, plasenta

 Satu- satunya vitamin yg kebutuhannya mencapai 2x biasanya

 Kekurangan : anemia megaloblastik, BBLR, ablasio plasenta, cacat bawaan,


keguguran

 300 ug/hari

Vitamin B6 ( piridoksin )
 Kebutuhan : 2,2 mg

 Penting dalam metabolisme asam amino & protein

 Kekurangan :berpengaruh pada apgar skor  otak kurang berkembang

 Mengurangi mual- mual

Vitamin B12 ( sianokobalamin )


 Kebutuhan : 1,3 mg

 Anemia makrositik

 Menghindari perdarahan, BBLR,

 Sumber : daging, hati, susu, telur

Vitamin C
 Kebutuhan : 70 mg

 Kekurangan :

o keracunan kehamilan,

o Ketuban pecah dini infeksi janin kematian


Vitamin A
 Kebutuhan : 700

 Dibutuhkan tapi tidak boleh >>>

 >>> : cacat bawaan : tulang , organ tubuh

 Hati- hati utk ibu hamil dg perawatan jerawat

 Sumber: kuning telur, hati, mentega

 Beta karoten : sayur hijau, wortel, cabai hijau, tomat, buah berwarna jingga

Vitamin D
 Kebutuhan : 10 mg

 Berkaitan dg metabolisme kalsium

 Dapat menembus plasenta

 Kekurangan : kekurangan kalsium :

 Gangguan pembentuka tl & gigi

 Lapisan gigi luar tampak buruk

Sumber : Minyak ikan laut, susu, margarin

Vitamin E
 Kebutuhan : 10 mg

 Cukup dipenuhi dari makanan sehari- hari

 Jarang terjadi kekurangan

 Pd binatang percobaan : keguguran

Vitamin K

 Kebutuhan : 6,5 mg
 Cukup dari menu sehari- hari

 Jarang terjadi kekurangan

 Kekurangan : gangguan perdarahan

Mineral : KALSIUM
 Kebutuhan : 900 mg

 Mineral terbanyak dlm tbh

 99% : dlm tl & gigi

 Ibu yg sering hamil cenderung kekurangan zat kapur  anak : kelainan tulang & gigi

 Sumber: susu & hasil olah, kacang- kacangan, sayuran hijau, makanan dari laut

 Metabolisme: membutuhkan vitamin D

Fosfor
 Kebutuhan : 650 mg

 Cukup dari makanan sehari- hari

 Berhubungan erat dengan metabolisme zat kapur

 Kekurangan: kram tungkai

Zat besi
 Kebutuhan :60 mg

 Sel darah merah bertambah sampai 30%  perlu tambahan zat besi.

 Kekurangan :

 Perdarahan setelah melahirkan,  kematian

 infeksi melahirkan

 Oksigenasi jaringan menurun


Sumber : hati, telur , kacang- kacangan, sayur hijau ,Perlu suplementasi Seng

 Kebutuhan : 20 mg

 Dibutuhkan dalam jumlah kecil

 Cukup dari makanan sehari- hari

 Kekurangan : cacat bawaan

 Gangguan pertulangan

 Gangguan pembentukan selubung saraf tl. belakang

Fluor
 Dalam air PDAM ckp mengandung fluor

 Penting dlm pembentukan gigi

 Bl kekurangan terjadi defek pada gigi

 Kelebihan : gigi menjadi tdk normal

Iodium
 Kebutuhan : 175 ug

 Sumber : air minum, makanan laut

 Kekurangan : kretin  merugikan negara

 Pemberian garam beriodium

EPA & DHA


 Lemak :berfungsi untuk pembentukan selaput otak dan saraf ( mielin )

 Mulai dalam kandungan – kurang lebih usia 3 tahun

 PUFA

 Omega 3

 Eicosapentanoic acid
 Docosahexanoic acid

 Pertumbuhan dan perkembangan fungsi kognitif dan psikomotor

 ASI

 Berasal dari asam lenolenat omega 3 :

 Sumber ikan laut, kedelai dan hasil olahnya, sayur hijau,

Anda mungkin juga menyukai