Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur Alhamdulilah berkat limpahan rahmat Allah SWT. Laporan
Aktualisasi Nilai-nilai Dasar Profesi ASN Dokter Umum pada Poli Umum
UPT Puskesmas Leuwigoong Kabupaten Garut dapat diselesaikan dengan
baik tepat pada waktunya. Laporan aktualisasi ini melaporkan secara aktual
dan kronologis seluruh kegiatan dalam rangka aktualisasi nilai-nilai dasar
profesi ASN yang telah diterapkan di tempt kerja.
Terlaksananya seluruh laporan aktualisasi ini tidak terlepas dari
dukungan, bimbingan, arahan dan masukan dari berbagai pihak. Sebagai
bentuk penghargaan, penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan
yang setinggi-tingginya kepada :
1. KOMBESPOL Drs. Bobyanto, I.O.R.ADOE selaku Kepala Pusat
Pendidikan Administrasi Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polisi
Republik Indonesia.
2. AKBP Mohamad Rois, S. Ik. M.S.H selaku Wakil Kepala Pusat
Pendidikan Administrasi Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polisi
Republik Indonesia.
3. AKBP. Grace K. Rahakbau, SIK, M.Si selaku Kepala Bagian Kepala
Pendidik.
4. AKBP. Drs. Kasman Hindriana, M,M.Pd selaku Kabag Binsis.
5. AKBP. Neng Dewi Sugianty, S.T sebagai couch yang membimbing
dan mengarahkan dan motivasi penulis.
6. IPDA Cecep Hidayat,S,S.Ip, selaku Perwira Penuntun penulis dan
Peleton I yang selalu memberikan perhatian, semangat, bimbingan
dan kasih sayang.
7. Orang tua penulis yang selalu mendo’akan, memberi dukungan dan
motivasi yang besar.
8. Suami penulis yang selalu mendoa kan, memberi dukungan dan
motivasi yang besar
9. Rekan seperjuangan Peleton I yang selalu semangat dan kompak
dalam menjalani Latsar CPNS Gelombang I.
Dalam penyusunan Laporan habituasi ini, penulis mengharapkan kritik dan
saran yang membangun karena Laporan habituasi ini masih jauh dari
sempurna. Semoga Allah SWT. membalas semua amal kebaikan kita
semua, serta Laporan habituasi ini dapat bermanfaat khususnya bagi
penulis dan umumnya bagi yang berkepentingan.

Bandung, Mei 2019


Penulis

Anda mungkin juga menyukai