Anda di halaman 1dari 37

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

DIREKTQRAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA

PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA


NOMOR: .KP..262..TAHUN..20LL3

TENTANG

PETUNJUK DAN TATA CARA PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN


KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA,

Menimbang: a. bahwa dalam rangka mempertahankan dan memenuhi


standar kelaikan operasi peralatan keamanan penerbangan
yang digunakan dalam pemeriksaan keamanan, pemantauan
keamanan dan penundaan upaya tindakan melawan hukum
perlu dilakukan pemeriksaan dan pengujian berkala atau
khusus;
t
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a di atas, perlu menetapkan Peraturan Direktur
Jenderal Perhubungan Udara tentang Petunjuk dan Tata Cara
Pemeriksaan dan Pengujian Kinerja Peralatan Keamanan
Penerbangan;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2009 tentang Penerbangan


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 1,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4956);

2. Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang


Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara
sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Presiden
Nomor 91 Tahun 2011;

3. Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang


Kedudukan, Tugas dan Fungsi Kementerian Negara serta
Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Eselon I Kementerian
Negara sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan
Presiden Nomor 92 Tahun 2011.

4. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor KM. 60 Tahun 2010


tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Perhubungan;

5. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor KM. 31 Tahun 2013


tentang Program Keamanan Penerbangan Nasional;

6. Peraturan Direktur Jenderal Perhubungan Udara Nomor KP.


260 Tahun 2012 tentang Sertifikat Peralatan Keamanan
Penerbangan;
l

^.*¥^*l**Ui-W**(*«*»V>i :
MEMUTUSKAN

Menetapkan : PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA


TENTANG TATA CARA PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA
PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN.

Pasal 1

Dalam Peraturan ini yang dimaksud dengan :

1. Fasilitas Keamanan Penerbangan adalah peralatan-peralatan yang digunakan


dalam upaya mewujudkan keamanan penerbangan.

2. Peralatan Keamanan Penerbangan adalah peralatan yang digunakan untuk


mengenali atau mendeteksi orang, kendaraan atau barang/bahan yang
berpotensi melakukan atau digunakan untuk tindakan melawan hukum
dalam penerbangan.

3. Standar Kelaikan Operasi adalah parameter peralatan yang harus dipenuhi


oleh peralatan keamanan penerbangan untuk dapat dioperasikan.

4. Parameter Peralatan adalah faktor-faktor dalam suatu sistem peralatan yang


menggambarkan kinerja peralatan tersebut.

5. Pengujian adalah kegiatan mengukur pemenuhan standar teknis operasional


peralatan keamanan penerbangan.

6. Pemeriksaan adalah rangkaian kegiatan pemantauan dan penilaian terhadap


keandalan kinerja fasilitas keamanan penerbangan.

7. Penyelenggara Fasilitas Keamanan Penerbangan adalah Badan Usaha Bandar


Udara, Unit Penyelenggara Bandar Udara, Badan Usaha Angkutan Udara, dan
Badan Hukum yang terkait penebangan yang menggunakan fasilitas
keamanan penerbangan.

8. Direktorat Jenderal adalah Direktorat Jenderal Perhubungan Udara.

9. Direktur Jenderal adalah Direktur Jenderal Perhubungan Udara.

10. Direktorat adalah Direktorat Keamanan Penerbangan.

11. Direktur adalah Direktur yang membidangi urusan Keamanan Penerbangan.

12. Kantor Otoritas Bandar Udara adalah lembaga pemerintah yang diangkat oleh
Menteri dan memiliki kewenangan untuk menjalankan dan melakukan
pengawasan terhadap dipenuhinya ketentuan peraturan perundang-
undangan untuk menjamin keselamatan, keamanan dan pelayanan
penerbangan.

13. Kepala Kantor adalah Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara.

2
Pasal 2

Pemeriksaan dan pengujian peralatan keamanan penerbangan dilakukan


terhadap peralatan :

a. mesin x-ray (x-ray machine);


b. pendeteksi cairan (liquid detector);
c. pendeteksi bahan peledak (explosive detector);
d. pendeteksi bahan nuklir, biologi, kimia dan radioaktif (NUBICHERA detector);
e. mesin pemindai tubuh (body inspection machine);
f. gawang pendeteksi metal (walk through metal detector);
g. sistem kamera pemantau (closed circuit television);
h. sistem pendeteksi penyusup perimeter (perimeter intruder detection system);
i. pendeteksi metal genggam (hand held metal detector);
j. sistem pengendali jalan masuk (access control system equipment);
k. kendaraan patroli (patroll vehicle); dan
l. radio komunikasi keamanan penerbangan (aviation security radio
communication).

Pasal 3

Pemeriksaan dan pengujian peralatan keamanan penerbangan sebagaimana


dimaksud dalam Pasal 2, untuk mempertahankan keakurasian kinerja.

Pasal 4

(1) Pemeriksaan dan pengujian sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2


dilakukan secara :

a. berkala; dan
b. khusus.

(2) Pemeriksaan dan pengujian secara berkala sebagaimana dimaksud pada


ayat (1) huruf a, dilaksanakan paling sedikit satu bulan sekali.

(3) Pemeriksaan dan pengujian secara khusus sebagaimana dimaksud pada


ayat (1) huruf b, dapat dilaksanakan :

a. secara mendadak apabila dibutuhkan;


b. untuk pemenuhan persyaratan standar kelaikan operasional sertifikat
peralatan keamanan penerbangan;
c. setelah peralatan selesai perbaikan;
d. dalam hal ditemukan indikasi peralatan tidak berfungsi dengan baik;
e. ketika peralatan di pindah tempatkan; dan/atau
f. atas permintaan penyelenggara fasilitas keamanan penerbangan.

Pasal 5

(1) Pelaksanaan pemeriksaan dan pengujian secara berkala sebagaimana


dimaksud dalam Pasal 4 ayat (2) dilakukan oleh penyelenggara fasilitas
keamanan penerbangan.

3
(2) Pelaksanaan pemeriksaan dan pengujian secara khusus sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 4 ayat (3) dilakukan oleh Direktorat dan Kantor
Otoritas Bandar Udara.

Pasal 6

(1) Pemeriksaan dan pengujian sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5


dilakukan dengan menggunakan peralatan antara lain:

a. combined test piece;


b. object test piece;
c. dummy test piece; dan/atau
d. explossive sample material.

(2) Hasil pemeriksaan dan pengujian sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
harus dicatat dan didokumentasikan dalam kertas kerja.

(3) Format kertas kerja sebagaimana dimaksud pada ayat (2) sebagaimana
terlampir dalam Lampiran I Peraturan ini.

Pasal 7

(1) Hasil pemeriksaan dan pengujian sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6


ayat (2) yang dilakukan secara berkala dilaporkan kepada Direktur dan
Kepala Kantor setiap bulan.

(2) Laporan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dalam bentuk rekapitulasi
sebagaimana terlampir dalam Lampiran II.

Pasal 8

Hasil pemeriksaan dan pengujian sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6 ayat (2)
yang dilakukan secara khusus dilaporkan kepada Direktur Jenderal
menggunakan format sebagaimana terlampir dalam Lampiran III.

Pasal 9

Pada saat peraturan ini mulai berlaku, ketentuan yang mengatur mengenai tata
cara pemeriksaan peralatan keamanan penerbangan dalam Peraturan Direktur
Jenderal Perhubungan Udara Nomor : SKEP/40/II/98 tentang Tata Cara
Pemeriksaan Prasarana dan Sarana Penerbangan, dicabut dan dinyatakan tidak
berlaku.

Pasal 10

Direktur dan Kepala Kantor melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan


Peraturan ini.

4
Pasal 11

Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkandi : JAKARTA
Pada tanggal : 18 JULI 2013

DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA

ttd

HERRY BAKTI

Salinan Surat Keputusan ini disampaikan kepada Yth. ;


1. Menteri Perhubungan;
2. Sekretaris Jenderal Kementerian Perhubungan;
3. Inspektur Jenderal Kementerian Perhubungan;'
4. Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian
Perhubungan;
5. Sekretaris Direktorat Jenderal Perhubungan Udara;
6. Para Direktur di lingkungan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara-
7. Para Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara;
8. Para Kepala Bandar Udara UPT di lingkungan Ditjen Hubud;
9. Direktur Utama PT. Angkasa Pura I (Persero);
10. Direktur Utama PT. Angkasa Pura II (Persero);
11. Badan Hukum Indonesia penyelenggara fasilitas keamanan penerbangan.

Salinan sesuai dengan aslinya


KEPALA BAGIAI&HUKUM DAN HUMAS

&&

ISRAFULHAYAT
Pembina/ (IV/a)
NIP. 19680616 199403 1 002

Laptop Fauzan/Fauzan/RSKEP Tata Cara Pemeriksaan Fakampen 09072013 Salinan/ F-Peratun Fauzan- Draft q*rp TQf„ rv„- D a „
Kinerja Peralatan Keamanan Penerbangan/Salinan/ 19-07-2013 ' ™WUn hauzan- Draft SKEP Tata Cara Pemenksaan dan Pengujian

. .,.'..- .... . .
LAMPIRAN I PERATURAN DIRJEN PERHUBUNGAN UDARA
NOMOR
TANGGAL
KP 262 TAHUN 2013
JLS .THT.T ?nn

FORMAT KERTAS KERJA PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN


PENERBANGAN

KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
MESIN X-RAY BAGASI (X-RAY BAGGAGE MACHINE) FKP-PPB-1

LEMBARKE1DARI4
Nama Bandar Udara
Penyelenggara Bandar Udara
Tanggal & Waktu Pemeriksaan
Lokasi Penempatan/Gedung
Merk/Tipe/Nomor Seri
Tahun Instalasi

N PEMERIKSAAN DAN
PENGUJIAN

Parameter Kelaikan Peralatan


Kinerja Pendeteksian

Posisi optimum penempatan CTP Kanan Tengah Kiri

TEST 2 TEST 3

^ $e s a & ?3 ^

4.7 mm 7.9 mm 11.1


1.5 mm gaps
nnn
»/

a s \ 2.0 mm gaps TJTJI]


D
£UQ

R^ s
nnnn mru
D
5/16"
1.0 mm gaps

TEST 1a
TEST 1b TEST 4 TEST 5

1.1 Wired resolution Terdeteksi


-> Lihat Test la dan tandai " V" pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel terbuka
sampai dengan kabel dengan
ketebalan 33 SWG / 30 AWG).

1.2 Useful penetration Terdeteksi


-> Lihat Test lb dan tandai " V" pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel ketebalan
25 SWG yang tertutup aluminium
pada ketebalan 5/16" atau 24
AWG pada ketebalan 7,9 mm.


FKP – PPB - 1 LEMBAR KE 2 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
1.3 Material discrimination (Organic Terdeteksi
material & Inorganic material)
 Lihat Test 2 dan tandai “ √ ”
apabila dapat membedakan
garam dan gula.

 Pastikan juga kesesuaian warna


dasar hasil pendeteksian untuk
setiap tesnya :
a. Benda organic gula berwarna
orange.
b. Benda inorganic logam
berwarna biru, aluminium dan
garam berwarna hijau.

1.4 Simple penetration Terdeteksi


 lihat Test 3 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat menembus baja ketebalan
14 mm dan dapat mendeteksi
timah yang terdapat di
bawahnya).

1.5 Spatial resolution (Horizontal & Terdeteksi


vertical differentiation)
 lihat Test 4 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat dengan jelas menampilkan
garis horisontal dan vertikal
secara terpisah dengan gap 1.5
mm).

1.6 Thin metal imaging Terdeteksi


 lihat Test 5 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi dan
membedakan lempengan logam
tipis setebal 0,10 mm).

2. Grey level differentiation Berfungsi


 Pastikan image B/W dari suatu
benda dapat ditampilkan
dengan tingkatan yang berbeda
dari putih hingga hitam
berdasarkan tingkatan densitas
(ketebalan) dari suatu benda.

 Benda dengan densitas tinggi


(baja, timah, dll.) akan
ditampilkan lebih gelap
/berwarna hitam pekat.

 Benda dengan densitas rendah


(kertas, kain, dll.) akan
ditampilkan lebih cerah /
berwarna putih cerah.
FKP – PPB - 1 LEMBAR KE 3 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
3. Kualitas tampilan gambar Berfungsi
- Brightness / contrast /
sharpness monitor Colour &
B/W.
- Dapat menampilkan hasil
pendeteksian dengan jelas
(Contoh antara lain : gambar
tidak blur / buram, dll.).

4. Fungsi tombol pengendali dan papan


tuts
- Key on/off switch (power Berfungsi
on/off button
- Emergency stop Berfungsi
- Mouse roller/mouse pad Berfungsi
- Tuts key / keyboard Berfungsi
- FORWARD & REVERSE Berfungsi

5. Kondisi conveyor belt Baik


 Tidak robek.
 Center deviation.
 Speed (mengacu pada technical
book)

6. Kondisi lead curtain Baik


 Tidak robek.
 Tertutup rapat.
 Hentikan pengujian bila lead
curtain rusak/robek/tidak
tertutup rapat.
URAIAN PEMERIKSAAN DAN JAWABAN
NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik
2.1 Housing Panel Tertutup rapat &
 Hentikan pengujian bila housing tidak cacat
panel tidak tertutup rapat
2.2 Safety rollers at input and output Dapat diangkat
dan digerakkan
2.3 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. Pemeriksaan Supply Voltage
3.1. Main Voltage (mengacu pada Sesuai
technical book)
4. Pemeriksaan Functional Test
4.1 Organic & inorganic Berfungsi
4.2 Organic & Inorganic stripping Berfungsi
4.3 Zoom-in/zoom-out Berfungsi
4.4 Black and white image Berfungsi
4.5 Image density/high resolution Berfungsi
4.6 Automatic detection/operator assist Berfungsi
(if applicable)
4.7 Threat image projection (TIP) Berfungsi
FKP – PPB - 1 LEMBAR KE 4 DARI 4
JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK

5. Pemeriksaan Functional Indicator


5.1. Lampu Indicator generating X-Ray Menyala
5.2. Lampu indicator supply voltage Menyala
6. Monitor
6.1 Colour Berfungsi
6.2 B/W (if applicable) Berfungsi
7. UPS Unit
7.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
7.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)

KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
MESIN X-RAY CABIN (X-RAY CABIN MACHINE) FKP – PPB - 2
LEMBAR KE 1 DARI 4
Nama Bandar Udara :
Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja Pendeteksian

Posisi optimum penempatan CTP Kanan Tengah Kiri

1.1 Wired resolution Terdeteksi


 Lihat Test 1a dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel terbuka
sampai dengan kabel dengan
ketebalan 33 SWG / 30 AWG).

1.2 Useful penetration Terdeteksi


 Lihat Test 1b dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel ketebalan
25 SWG yang tertutup aluminium
pada ketebalan 5/16” atau 24
AWG pada ketebalan 7,9 mm.

1.3 Material discrimination (Organic Terdeteksi


material & Inorganic material)
 Lihat Test 2 dan tandai “ √ ”
apabila dapat membedakan
garam dan gula.
FKP – PPB - 2 LEMBAR KE 2 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
 Pastikan juga kesesuaian warna
dasar hasil pendeteksian untuk
setiap tesnya :
a. Benda organic gula berwarna
orange.
b. Benda inorganic logam
berwarna biru, aluminium
dan garam berwarna hijau.

1.4 Simple penetration Terdeteksi


 lihat Test 3 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat menembus baja ketebalan
14 mm dan dapat mendeteksi
timah yang terdapat di
bawahnya).

1.5 Spatial resolution (Horizontal & Terdeteksi


vertical differentiation)
 lihat Test 4 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat dengan jelas menampilkan
garis horisontal dan vertikal
secara terpisah dengan gap 1.5
mm).

1.6 Thin metal imaging Terdeteksi


 lihat Test 5 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi dan
membedakan lempengan logam
tipis setebal 0,10 mm).
2. Grey level differentiation Berfungsi
 Pastikan image B/W dari suatu
benda dapat ditampilkan
dengan tingkatan yang berbeda
dari putih hingga hitam
berdasarkan tingkatan densitas
(ketebalan) dari suatu benda.
 Benda dengan densitas tinggi
(baja, timah, dll.) akan
ditampilkan lebih gelap
/berwarna hitam pekat.
 Benda dengan densitas rendah
(kertas, kain, dll.) akan
ditampilkan lebih cerah /
berwarna putih cerah.

3. Kualitas tampilan gambar Berfungsi


- Brightness / contrast /
sharpness monitor Colour &
B/W.
- Dapat menampilkan hasil
pendeteksian dengan jelas
(Contoh antara lain : gambar
tidak blur / buram, dll.).
FKP – PPB - 2 LEMBAR KE 3 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
4. Fungsi tombol pengendali dan papan
tuts
- Key on/off switch (power Berfungsi
on/off button
- Emergency stop Berfungsi
- Mouse roller/mouse pad Berfungsi
- Tuts key / keyboard Berfungsi
- FORWARD & REVERSE Berfungsi

5. Kondisi conveyor belt Baik


 Tidak robek.
 Center deviation.
 Speed (mengacu pada technical
book)

6. Kondisi lead curtain Baik


 Tidak robek.
 Tertutup rapat.
 Hentikan pengujian bila lead
curtain rusak/robek/tidak
tertutup rapat.

URAIAN PEMERIKSAAN DAN JAWABAN


NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik
2.1 Housing Panel Tertutup rapat &
 Hentikan pengujian bila housing tidak cacat
panel tidak tertutup rapat.
2.2 Safety rollers at input and output Dapat diangkat
dan digerakkan
2.3 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. Pemeriksaan Supply Voltage
3.1. Main Voltage (mengacu pada Sesuai
technical book)
4. Pemeriksaan Functional Test
4.1 Organic & inorganic Berfungsi
4.2 Organic & Inorganic stripping Berfungsi
4.3 Zoom-in/zoom-out Berfungsi
4.4 Black and white image Berfungsi
4.5 Image density/high resolution Berfungsi
4.6 Automatic detection/operator assist Berfungsi
(if applicable)
4.7 Threat image projection (TIP) Berfungsi
5. Pemeriksaan Functional Indicator
5.1. Lampu Indicator generating X-Ray Menyala
5.2. Lampu indicator supply voltage Menyala
6. Monitor
6.1 Colour Berfungsi

6.2 B/W (if applicable) Berfungsi


FKP – PPB - 2 LEMBAR KE 4 DARI 4
JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK

7. UPS Unit
7.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
7.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)

KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
MESIN X-RAY KARGO (X-RAY CARGO MACHINE) FKP – PPB - 3
LEMBAR KE 1 DARI 4
Nama Bandar Udara :
Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja Pendeteksian

Posisi optimum penempatan CTP Kanan Tengah Kiri

1.1 Wired resolution Terdeteksi


 Lihat Test 1a dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel terbuka
sampai dengan kabel dengan
ketebalan 33 SWG / 30 AWG).

1.2 Useful penetration Terdeteksi


 Lihat Test 1b dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi kabel ketebalan
25 SWG yang tertutup aluminium
pada ketebalan 5/16” atau 24
AWG pada ketebalan 7,9 mm.

1.3 Material discrimination (Organic Terdeteksi


material & Inorganic material)
 Lihat Test 2 dan tandai “ √ ”
apabila dapat membedakan
garam dan gula.
FKP – PPB - 3 LEMBAR KE 2 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
 Pastikan juga kesesuaian warna
dasar hasil pendeteksian untuk
setiap tesnya :
a. Benda organic gula berwarna
orange.
b. Benda inorganic logam
berwarna biru, aluminium
dan garam berwarna hijau.

1.4 Simple penetration Terdeteksi


 lihat Test 3 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat menembus baja ketebalan
14 mm dan dapat mendeteksi
timah yang terdapat di
bawahnya).

1.5 Spatial resolution (Horizontal & Terdeteksi


vertical differentiation)
 lihat Test 4 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat dengan jelas menampilkan
garis horisontal dan vertikal
secara terpisah dengan gap 1.5
mm).

1.6 Thin metal imaging Terdeteksi


 lihat Test 5 dan tandai “ √ ” pada
bagian yang terdeteksi (Minimal
dapat mendeteksi dan
membedakan lempengan logam
tipis setebal 0,10 mm).
2. Grey level differentiation Berfungsi
 Pastikan image B/W dari suatu
benda dapat ditampilkan
dengan tingkatan yang berbeda
dari putih hingga hitam
berdasarkan tingkatan densitas
(ketebalan) dari suatu benda.

 Benda dengan densitas tinggi


(baja, timah, dll.) akan
ditampilkan lebih gelap
/berwarna hitam pekat.

 Benda dengan densitas rendah


(kertas, kain, dll.) akan
ditampilkan lebih cerah /
berwarna putih cerah.
3. Kualitas tampilan gambar Berfungsi
- Brightness / contrast /
sharpness monitor Colour &
B/W.
- Dapat menampilkan hasil
pendeteksian dengan jelas
(Contoh antara lain : gambar
tidak blur / buram, dll.).
FKP – PPB - 3 LEMBAR KE 3 DARI 4
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
OPERASI
4. Fungsi tombol pengendali dan papan
tuts
- Key on/off switch (power Berfungsi
on/off button
- Emergency stop Berfungsi
- Mouse roller/mouse pad Berfungsi
- Tuts key / keyboard Berfungsi
- FORWARD & REVERSE Berfungsi
5. Kondisi conveyor : Baik
a. Bila menggunakan conveyor belt :
 Tidak robek.
 Center deviation.
 Speed (mengacu pada
technical book).
b. Bila menggunakan conveyor
roller :
 Dapat digerakkan.
 Speed (mengacu pada
technical book).
6. Kondisi lead curtain Baik
 Tidak robek.
 Tertutup rapat.
 Hentikan pengujian bila lead
curtain rusak/robek/tidak
tertutup rapat.
URAIAN PEMERIKSAAN DAN JAWABAN
NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik
2.1 Housing Panel Tertutup rapat &
 Hentikan pengujian bila housing tidak cacat
panel tidak tertutup rapat.
2.2 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. Pemeriksaan Supply Voltage
3.1. Main Voltage (mengacu pada Sesuai
technical book)
4. Pemeriksaan Functional Test
4.1 Organic & inorganic Berfungsi
4.2 Organic & Inorganic stripping Berfungsi
4.3 Zoom-in/zoom-out Berfungsi
4.4 Black and white image Berfungsi
4.5 Image density/high resolution Berfungsi
4.6 Automatic detection/operator assist Berfungsi
(if applicable)
4.7 Threat image projection (TIP) Berfungsi
5. Pemeriksaan Functional Indicator
5.1. Lampu Indicator generating X-Ray Menyala
5.2. Lampu indicator supply voltage Menyala
6. Monitor
6.1 Colour Berfungsi
6.2 B/W (if applicable) Berfungsi
FKP – PPB - 3 LEMBAR KE 4 DARI 4
JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK

7. UPS Unit
7.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
7.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)

KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
PENDETEKSI CAIRAN FKP – PPB – 4
(LIQUID DETECTOR) LEMBAR KE 1 DARI 1

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja pendeteksian terhadap :
1.1 - Bahan peledak cair. Terdeteksi
1.2 - Cairan yang mudah terbakar Terdeteksi
1.3 - Cairan yang bersifat korosif Terdeteksi
1.4 - Cairan tidak berbahaya Terdeteksi
2. Pengujian cairan dalam wadah Berfungsi dan
(plastik, metal, kaca atau bahan terdeteksi
lainnya)
3. Indicator alarm
3.1 - Audible Berfungsi
3.2 - Visible Berfungsi
4. Data storage Berfungsi
 Menyimpan
 Menghapus
 Menambahkan data base
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN
NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai merek Ada
dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi
2.1 Main Unit Baik & Tidak cacat
2.2 Control Unit Berfungsi
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
PENDETEKSI BAHAN PELEDAK FKP – PPB – 5
(EXPLOSIVE DETECTOR) LEMBAR KE 1 DARI 2

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN KETERANGAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK
PENGUJIAN
OPERASI

A. Parameter Kelaikan Peralatan

1. Kinerja pendeteksian terhadap bahan


peledak antara lain :

a. Nitroglyserin (NG). Terdeteksi


b. TNT. Terdeteksi
c. RDX. Terdeteksi
d. PETN. Terdeteksi
e. ANFO. Terdeteksi
f. Propellants. Terdeteksi

2. Sample acquisition

2.1 - Trace particle swipe Berfungsi


2.2 - Vapours sampling Berfungsi

3. Indicator alarm

3.1 - Audible Berfungsi


3.2 - Visible Berfungsi

4. Data storage Berfungsi


 Menyimpan
 Menghapus
 Menambahkan data base

URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN


NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung

1. Buku Manual Peralatan (sesuai merek Tersedia


dan tipe peralatan)

2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi

2.1 Main Unit Baik & Tidak


cacat

2.2 Control Unit Berfungsi


FKP – PPB – 5 LEMBAR KE 2 DARI 2
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN
NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
3. Kalibrasi Berfungsi
4. Verifikasi Berfungsi
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
PENDETEKSI NUBIKARA FKP – PPB – 6
(NUBICHERA DETECTOR) LEMBAR KE 1 DARI 1

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja pendeteksian terhadap bahan
NUBIKARA :
a. Nuclear Material Terdeteksi
b. Biological Material Terdeteksi
c. Chemical Material Terdeteksi
d. Radioactive Material Terdeteksi
2. Indikator alarm

2.1 - Audible Berfungsi


2.2 - Visible Berfungsi
3. Data storage Berfungsi
 Menyimpan
 Menghapus
 Menambahkan data base
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN
NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai merek Tersedia
dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi
2.1 Main unit Baik & Tidak cacat
2.2 Control unit Berfungsi
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
MESIN PEMINDAI TUBUH FKP – PPO – 1
(BODY INSPECTION MACHINE) LEMBAR KE 1 DARI 2
Nama Bandar Udara :
Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja pendeteksian
1.1 - Antara lain benda berbahan
dasar :
a. Cairan Terdeteksi
b. Gels Terdeteksi
c. Plastik Terdeteksi
d. Logam Terdeteksi
e. Keramik Terdeteksi

1.2 - Berbagai tipe benda antara lain :


a. Senjata Terdeteksi
b. Pisau Terdeteksi

2. Pengaturan Sensitivitas Berfungsi

3. Indicator alarm
3.1 - Audible Berfungsi
3.2 - Visible Berfungsi

4. Data storage Berfungsi


 Menyimpan
 Menghapus

5. Kualitas tampilan gambar :


a. Brigthness Berfungsi
b. Contrast Berfungsi
c. Sharpness Berfungsi

URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN


NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi
2.1 Main unit Baik & Tidak cacat
2.2 Monitor Berfungsi
2.3 Control Unit Berfungsi
2.4 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. UPS Unit
3.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)

3.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi


Menit)
FKP – PPO – 1 LEMBAR KE 2 DARI 2
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN

GAWANG PENDETEKSI METAL FORMAT NUMBER


(WALK THROUGH METAL DETECTOR) FKP – PPO – 2

LEMBAR KE 1 DARI 2
Nama Bandar Udara :
Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KETERANGAN
NO KELAIKAN YA TIDAK
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Kinerja pendeteksian terhadap
bahan logam :
1.1 Nonferromagnetic stainless steel Terdeteksi
knife
2. Pengaturan sensitivitas terhadap
benda :
2.1 - Large object (handgun) Berfungsi
2.2 - Medium object (knife) Berfungsi
2.3 - Small object (nonferromagnetic Berfungsi
stainless steel knife)

-- 0 -- CTP CHECK LIST -- 0 –

OTP (OBJECT TEST PIECE) TYPE ACTUAL THIS MINIMUM RECOMMENDED


TEST
OTP RESULTS SENSITIVITY SENSITIVITY SENSITIVITY
√ = ALARM , X = NO ALARM
DIRECTION
POSITION OF OTP COMMENTS – RECTIFICATION ACTION TAKEN
OF TRAVEL

IN
OTP – RIGHT ARM
OUT

IN
OTP – RIGHT HIP
OUT

IN

OTP – SMALL OF BACK


OUT

IN
OTP – RIGHT ANKLE
OUT
FKP – PPO – 2 LEMBAR KE 2 DARI 2
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
3. Alarm Indicator
3.1 - Audible Berfungsi
3.2 - Visible Berfungsi
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN KETERANGAN
NO
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi
2.1 Housing panel Baik & tidak
catat
2.2 Control unit Berfungsi
2.3 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. Pemeriksaan Supply Voltage
3.1 Main voltage (mengacu pada Sesuai
technical book)
4. Pemeriksaan Sumber Interferensi
4.1 Clear space from stationary metal Terpenuhi
objects ≥ 10 cm
4.2 Clear space from electrically device Terpenuhi
& moving metal ≥ 50 cm
5. UPS Unit
5.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
5.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
PENDETEKSI METAL GENGGAM FKP – PPO – 3
(HAND HELD METAL DETECTOR) LEMBAR KE 1 DARI 1

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Pemeriksaan Sistem Pendeteksian
 Jarak antara test object dengan
benda-benda metal yang
berdekatan ≥ 0.8 m
1.1 Large object size (AM3/Hand Gun Terdeteksi
Steel/DfT test piece standard 2) 
pada jarak 15 cm dari HHMD
1.2 Medium object size (Aluminum Knife) Terdeteksi
 pada jarak 7.5 cm dari HHMD
1.3 Small object size (Stainless Steel Terdeteksi
Knife)  pada jarak 5 cm dari HHMD
2. Alarm System
2.1 Audible Berfungsi
2.2 Visible Berfungsi
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN KETERANGAN
NO
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Ada
merek dan tipe peralatan)
2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi
2.1 Main unit Baik
2.2 Switch Berfungsi
2.3 Lampu indikator Menyala
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
SISTEM KAMERA PEMANTAU (CLOSED CIRCUIT TELEVISION) FKP – PPUK – 1
LEMBAR KE 1 DARI 2
Nama Bandar Udara :
Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan

1. Kualitas tampilan gambar


(gambar tidak blur/buram/gelap,
dll.)
1.1 Contrast Berfungsi
1.2 Brigthness Berfungsi
1.3 Sharpness Berfungsi
2. Video movement detection system Berfungsi

3. Fungsi perekaman
3.1 - Auto recording Berfungsi
3.2 - Manual recording Berfungsi
3.3 - Recording time (min. 300 hours) Terpenuhi

4. Fungsi pengendali
4.1 - Pan/tilt motor Berfungsi
4.2 - Zoom object Berfungsi
4.3 - Iris object Berfungsi
4.4 - Focus (near/far) BerfungsI
4.5 - Multiscreen display Berfungsi
4.6 - Monitor selector area Berfungsi
(preset/home position)

URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN KETERANGAN


NO
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe peralatan)

2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi


2.1 Jumlah Kamera
2.1.1 Fixed Camera ................... (unit) Baik & Berfungsi
2.1.2 PTZ Camera ................... (unit) Baik & Berfungsi
2.2 Monitor Baik & Berfungsi
2.3 Instalasi kabel Baik & Rapi
2.4 Obstacle Tidak

3. UPS Unit
3.1 Respond time back up supply (Max. Terpenuhi
3 Detik)
3.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)
FKP – PPUK – 1 LEMBAR KE 2 DARI 2
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
SISTEM PENDETEKSI PENYUSUP PERIMETER FKP – PPUK – 2
(PERIMETER INTRUDER DETECTION SYSTEM) LEMBAR KE 1 DARI 2

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Sistem jaringan
1.1 - Control panel Berfungsi
1.2 - Network self diagnostic Berfungsi
1.3 - Graphical map Berfungsi

2. Video detection equipment


2.1 - Record & playback (min. 300 Berfungsi
hours)
2.2 - Image tool kit Berfungsi
2.3 - Export video / picture Berfungsi
2.4 - PTZ Capabilities Berfungsi
2.5 - Live camera view Berfungsi

3. Sistem peringatan (alarm system)


3.1 - Real time alarm monitoring Berfungsi
3.2 - Event log / alarm history Berfungsi
3.3 - Alarm display Berfungsi

4. Sensor pendeteksi Berfungsi

5. Kualitas tampilan gambar


(gambar tidak blur/buram/gelap,
dll.)
1.1 Contrast Berfungsi
1.2 Brigthness Berfungsi
1.3 Sharpness Berfungsi

URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN


NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL Ya Tidak
B. Parameter pendukung

1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia


merek dan tipe peralatan)

2. Pemeriksaan Fisik dan Fungsi

2.1 PTZ Camera ......................... Baik & berfungsi


(unit)
2.2 Control panel Baik & berfungsi
2.3 Monitor Baik & berfungsi
FKP – PPUK – 2 LEMBAR KE 2 DARI 2
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN
NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
2.4 Detection sensors Baik
2.5 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. UPS Unit
3.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
3.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
SISTEM PENGENDALI JALAN MASUK FKP – PPUK – 3
(ACCESS CONTROL SYSTEM) LEMBAR KE 1 DARI 2

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan

1. Verification or authentication of a
user’s identity

1.1 Personel Teridentifikasi

1.2 Vehicle Teridentifikasi

2. Verification or identification
method
2.1 Fingerprint / hand recognition / face Berfungsi
recognition / iris / PIN / passcode /
card / hands free / ..........
3. Barrier unit

3.1 Door / gate / portal / .......... Berfungsi

4. Locking system

4.1 Mechanical lock / unlock Berfungsi

4.2 Electrical lock / unlock Berfungsi

5. Data Base

5.1 Access control record Data tersedia

6. Alarm system Berfungsi

URAIAN PEMERIKSAAN DAN JAWABAN


NO KONDISI NORMAL KETERANGAN
PENGUJIAN YA TIDAK
B. Parameter pendukung

1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia


merek dan tipe peralatan)
2.1 Central control unit (CPU / Server) Baik & Berfungsi
2.2 Local control unit (access control Baik & Berfungsi
panel)
2.3 Instalasi kabel Baik & Rapi
3. UPS Unit
3.1 Respond time back up supply (Max. 3 Terpenuhi
Detik)
3.2 Kapasitas catu daya battery (Min. 15 Terpenuhi
Menit)
FKP – PPUK – 3 LEMBAR KE 2 DARI 2
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
FORMAT NUMBER
KENDARAAN PATROLI FKP – PPUK – 4
(PATROLL VEHICLE) LEMBAR KE 1 DARI 1

Nama Bandar Udara :


Penyelenggara Bandar Udara :
Tanggal & Waktu Pemeriksaan :
Lokasi Penempatan/Gedung :
Merk/Tipe/Nomor Seri :
Tahun Instalasi :
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERASI
A. Parameter Kelaikan Peralatan
1. Switch on/off kendaraan Berfungsi
2. Kendaraan telah dilakukan uji Memenuhi
berkala / servis berkala sesuai standar
*
standar pabrikan pabrikan
3. Radio Komunikasi
3.1 Tx Berfungsi
3.2 Rx Berfungsi
4. Lampu Beacon Berfungsi
5. Sirine / loudspeaker Berfungsi
URAIAN PEMERIKSAAN DAN KONDISI JAWABAN
NO KETERANGAN
PENGUJIAN NORMAL YA TIDAK
B. Parameter pendukung
1. Buku Manual Peralatan (sesuai Tersedia
merek dan tipe kendaraan)
2. Pemeriksaan Fisik & Fungsi
2.1 Body kendaraan Baik & Tidak
Cacat
2.2 Pintu kendaraan Baik & Berfungsi
2.3 Jendela kendaraan Baik & Berfungsi
KESIMPULAN :
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN : LAIK / TIDAK LAIK
2. CATATAN :
* Sebelum dilakukan pemeriksaan dan pengujian kinerja, petugas pengujian terlebih dahulu
diharuskan untuk memastikan bahwa kendaraan patroli telah dilakukan servis berkala sesuai
standar pabrikan.

3. SARAN :

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA :

1. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

2. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................

3. ............................................................ .....................................
NIP. ....................................................
KERTAS KERJA
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN

FORMAT NUMBER
RADIO KOMUNIKASI KEAMANAN PENERBANGAN FKP-RKOM-1
(AVSEC RADIO COMMUNICATION)
LEMBAR KE 1 DARI 1

Nama Bandar Udara


Penyelenggara Bandar Udara
Tanggal & Waktu Pemeriksaan
Lokasi Penempatan/Gedung
Merk/Tipe/Nomor Seri
Tahun Instalasi
STANDAR JAWABAN
URAIAN PEMERIKSAAN DAN
NO KELAIKAN YA TIDAK KETERANGAN
PENGUJIAN
OPERAS!
Parameter Kelaikan Peralatan
Communication System
1.1 Tx Berfungsi
1.2 Rx Berfungsi
URAIAN PEMERIKSAAN DAN JAWABAN
PENGUJIAN

KESIMPULAN
1. STANDAR KELAIKAN OPERASI PERALATAN LAIK/TIDAK LAIK
2. CATATAN

3. SARAN

PETUGAS PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA

1.
NIP

NIP.

3.
NIP.

DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA

ttd

HERRY BAKTI

S^linam sesuai dengan aslinya


NHUKUM DAN HUMAS

*H' Pembina/ (IV/a)


NIP. 19680616 199403 1 002
Laptop Fauzan/Fauzan/Lampiran I Format Kerja Pemeriksaan dan Pengujian (05072913) Salinan/ F: Peratun Fauzan: Draft SKEP Tata Cara Pemeriksaan
dan Pengujian Kinerja Peralatan Keamanan Penerbangan/Salinan/19-07-2013

,*,.«wrfWflWU..v«^
LAMPIRAN II PERATURAN DIRJEN PERHUBUNGAN UDARA
NOMOR KP 262 TAHUN 2013
TANGGAL 18 JULI 2013

CONTOH LAPORAN
HASIL PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN
SECARA BERKALA

Nomor (Nama Lokasi), (Tanggal Bulan Tahun)


Klasifikasi
Lampiran l(satu)
Perihal Laporan Hasil Pemeriksaan Kepada
dan Pengujian Peralatan
Keamanan Penerbangan Yth. Direktur Keamanan Penerbangan /
Kepala Kantor Otoritas

di

.(Kota)

1. Berdasarkan hasil pemeriksaan dan pengujian kinerja peralatan keamanan


penerbangan secara berkala yang dilaksanakan mulai tanggal sampai
, disampaikan rekapitulasi kondisi peralatan di sebagaimana
terlampir.

2. Demikian disampaikan dan terima kasih.

PELAPOR
(Jabatan Instansi/Unit)

TTD

NAMA PEJAB AT

i ••;..
LAMPIRAN III PERATURAN DIRJEN PERHUBUNGAN UDARA
NOMOR KP 262 Tahun 2013
TANGGAL 18JULI2013

CONTOH LAPORAN
HASIL PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KINERJA PERALATAN KEAMANAN PENERBANGAN SECARA
KHUSUS

Nomor (Nama Lokasi), (Tanggal Bulan Tahun)


Klasifikasi
Lampiran 1 (Satu) berkas
Perihal Laporan Hasil Pemeriksaan Kepada
dan Pengujian Peralatan
Keamanan Penerbangan Yth. Direktur Jenderal Perhubungan Udara

di

JAKARTA

1. Berdasarkan hasil pemeriksaan dan pengujian kinerja peralatan keamanan penerbangan yang
dilaksanakan mulai tanggal sampai di , disampaikan hal - hal sebagai
berikut:

Kondisi
Merek /
Tahun Peralatan
No. Nama Peralatan Tipe/ Keterangan
Instalasi Laik/Tidak
SN
Laik Operasi*
1. Mesin x-ray
2. Pendeteksi cairan
3. Pendeteksi bahan peledak
4. Pendeteksi NUBIKARA
5. Mesin pemindai tubuh
6. Gawang pendeteksi metal
7. Pendeteksi metal genggam
8. Sistem kamera pemantau
9. Sistem pendeteksi penyusup
perimeter
10. Sistem pengendali jalan
masuk
11. Kendaraan patroli
12. Radio komunikasi keamanan
penerbangan
* coret yang tidak perlu
2. Hasil pemeriksaan dan pengujian kinerja secara lengkap sesuai dengan lampiran surat ini.
3. Demikian disampaikan dan terima kasih.

PELAPOR
(Jabatan Ins tan si/Unit Kerja)

TTD

NAMA PEJABAT

DIREKTUR JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA

ttd

HERRY BAKTI
i dengan aslinya
KEP HUKUM DAN HUMAS

Pembina / (IV/a)
NIP. 19680616 199403 1 002
Laptop Fauzan/Fauzan/Lampiran III Contoh Laporan Secara Khusus (05072913) Salinan/ F: Peratun Fauzan: Draft SKEP Tata Cara Pemeriksaan dan Pengujian Kinerja
Peralatan Keamanan Penerbangan/Salinan/19-07-2013

Anda mungkin juga menyukai