Anda di halaman 1dari 2

BANGUNAN IRIGASI 2017

Pengukuran Debit Melalui Bangunan Air (Jika Ada Di Lapangan)


1. Tujuan Pengukuran :
Untuk mengetahui debit air melalui bangunan air atau bendung secara
langsung di lapangan.
2. Alat-alat Yang Digunakan :
 Rambu ukur
 Meteran / roll meter
 Penggaris
 Alat tulis
3. Prinsip Kerja dan Dasar Teori :

Langkah kerja:
1. Mengukur lebar bendung untuk mengetahui dimensi lebar yang akan
digunakan untuk mencari debit.
2. Mengukur tinggi luapan air pada bendung untuk mengetahui tinggi
yang akan digunakan untuk mencari debit.
3. Mencari nilai C (koefisien) dengan menggunakan data L dan h yang
telah diketahui.

D3 TEKNIK SIPIL | POLITEKNIK NEGERI BANYUWANGI


BANGUNAN IRIGASI 2017

D3 TEKNIK SIPIL | POLITEKNIK NEGERI BANYUWANGI

Anda mungkin juga menyukai