Anda di halaman 1dari 1

DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AL IHSAN


Jl. Kiastramanggala, BaleendahTlp. (022)5940872,5940875, 5941719
Fax. 5941709 website : www.rsudalihsan.jabarprov.go.id - e-mail.rsudalihsan@yahoo.com,Bandung 40375

PANDUAN ASUHAN KEPERAWATAN (PAK)


NEONATORUM HIPERBILIRUBINEMIA (NH)

1. Pengertian (Definisi) Hiperbilirubinemia adalah peningkatan kadar bilirubin serum


dihubungkan dengan hemolisis sel darah merah dan reabsorbsi lanjut
dari bilirubin yang tidak terkonjugasi dari usus kecil.
2. Asesmen Keperawatan 1. Keluhan utama : Keluhan orang tua, bayi tampak malas
2. Riwayat kehamilan dan kelahiran
a. Prenatal
b. Natal
c. Postnatal
3. Pemeriksaan fisik (head to toe)
Letargis, pucat, bising usus hipoaktif dan pasase mekonium lambat,
feses lunak/ coklat kehijauan, urin gelap pekat/ hitam kecoklatan,
pembesaran limfe/ hepar, edema, kehilangan reflseks moro,
opistonus, fontanel menonjol, menangis lirih, adanya kejang.
4. Pemeriksaan penunjang
a. Laboratorium : bilirubin total, direk dan indirek, darah rutin,
protein serum total, glukosa darah,
3. Diagnosa Keperawatan 1. Ikterik neonatus
2. Kesiapan meningkatkan pemberian ASI (00106)
3. Risiko hipotermi (00253)
4. Kriteria Evaluasi (NOC) 1. Eliminasi usus (0501)
2. Adaptasi bayi baru lahir (0118)
3. Status nutrisi bayi (1020)
4. Pemberian makan melalui cangkir: bayi (1018)
5. Keberhasilan menyusui bayi (1000)
6. Berat badan: Massa tubuh (1006)
7. Termoregulasi: Bayi baru lahir (0801)
8. Intervensi Keperawatan 1. Sampel darah kapiler (403)
(NIC) 2. Monitor cairan (4130)
3. Perawatan bayi baru lahir (6824)
4. Peresepan uji diagnostik (8080)
5. Pemberian makan dengan cangkir: bayi baru lahir (8240)
6. Fototerapi: neonatus (6924)
7. Perawatan selang: tali pusat (1875)
9. Informasi & Edukasi 1. Jelaskan keadaan bayi
2. Jelaskan setiap prosedur tindakan keperawatan dan tindakan medik
kepada keluarga tentang foto terapi, pengambilan darah, dll
3. Ajarkan keluarga cara mencuci tangan yang benar
4. Ajarkan perawatan tali pusat
10. Evaluasi Mengevaluasi respon subjektif dan objektif setelah dilakukan intervensi
keperawatan dan dibandingkan dengan NOC serta analisis terhadap
perkembangan diagnosa keperawatan yang ditetapkan
11. Kepustakaan 1. Bulechek, G. M., Butcher, H. K., Dochterman, J. M., & Wagner, C. M.
(2013). Nursing Interventions Classification (NIC). Sixth Edition.
America: Elsevier
2. Moorhead, S., Johnson, M., Maas M. L., & Swanson, E. (2013).
Nursing Outcomes Classification (NOC) Measurement of Health
Outcomes Fifth Edition. America: Elsevier
3. Herdman, T.H. &Kamitsuru, S. (Eds.). (2014). NANDA International
Nursing Diagnoses: Definition & Classification, 2015-2017. 10th ed.
Oxford : Wiley Blackwell

Anda mungkin juga menyukai