Anda di halaman 1dari 1

Tugas Sistem Penyediaan Air Minum

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan
karunianya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik dan tepat waktu. Sholawat
sertasalam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi kita, Nabi Muhammad SAW.
Laporan ini dibuat dengan tujuan untuk memenuhi tugas mata kuliah Sistem Penyediaan Air
Minum (SPAM).
Penulis menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada yang terhormat :

1. Bapak Dodit Ardiatma. S.T, M.Sc selaku Dosen pembimbing serta Kepala Program Studi
Sekolah Tinggi Teknologi Pelita Bangsa.
2. Keluarga besar penulis yang senantiasa memberikan dukungan baik dukungan materi,
maupun dukungan moril dan spiritual.
3. Semua teman seperjuangan di kampus Pelita Bangsa terutama jurusan Teknik
Lingkungan kelas TL.16. D1 yang telah memberi banyak kontribusi dalam tugas ini.

Selanjutnya kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun sehingga akan
menumbuhkan rasa syukur kami kepada rahmat Allah SWT dan dalam hal perbaikan tugas ini ke
depannya. Akhir kata semoga tugas ini dapat bermanfaat.

Bekasi, Januari 2019

Penulis

Program Studi Teknik Lingkungan Sekolah Tinggi Teknologi Pelita Bangsa Page ii

Anda mungkin juga menyukai