Anda di halaman 1dari 4

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM

PERENCANAAN MAUPUN PELAKSANAAN


PROGRAM PUSKESMAS
No.Dokumen :029/SOP-ADMEN/PKM-BT/I/2018

No. Revisi :1
SOP
Tanggal Terbit: 20 Januari 2018

Halaman : 1/3
UPTD Hj.NISMA
PUSKESMAS 19671231 198903 2 067
BATU-BATU

1. Pengertian Pemberdayaan masyarakat dalam perencanaan maupun pelaksanaan


program puskesmas adalah upaya meningkatkan peran aktif
masyarakat mencegah dan mengatasi masalah dengan kegiatan dari
oleh dan untuk masyarakat dalam program.
2. Tujuan sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pemberdayaan
masyarakat dalam perencanaan maupun pelaksanaan program
puskesmas
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Batu-Batu No.001/SK-
ADMEN/PKM-BT/I/2018 tentang Jenis Pelayanan yang disediakan
pada UPTD Puskesmas Batu Batu
4. Referensi Pedoman Perencanaan Tingkat Puskesmas tahun 2006
5. Prosedur/ 1. Petugas mengusulkan rencana kegiatan yang melibatkan
Langkah – masyarakat kepada kepala puskesmas
Langkah 2. Kepala puskesmas meminta TU membuat surat rapat untuk
mengundang masyarakat guna membicarakan kegiatan yang
memberdayakan masyarakat
3. Petugas menyampaikan undangan rapat kepada masyarakat
4. Kepala puskesmas bersama-sama dengan petugas
memaparkan kegiatan yang akan dilaksanakan
5. Petugas bersama-sama dengan masyarakat membentuk
kepengurusan yang beranggotakan masyarakat
6. Bagan Alir
Mengusulkan rencana kegiatan

Membuat surat rapat

menyampaikan undangan rapat

memaparkan kegiatan

Membentuk kepengurusan
beranggotakan masyarakat
7. Hal – hal yang
perlu diperhatikan
8. Unit terkait Kepala Puskesmas, TU, Seluruh Staf Puskesmas dan seluruh
lintas sektor yang terkait, masyarakat
9. Dokumen terkait RUK, Renstra
Rekaman historis perubahan

NO. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai


diberlakukan
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM
PERENCANAAN MAUPUN PELAKSANAAN
PROGRAM PUSKESMAS
No.Dokumen :029 /DATIL-ADMEN/PKM-BT/I/2018

No. Revisi :1
DAFTAR
TILIK Tanggal Terbit: 20 Januari 2018

Halaman : 1/3
UPTD Hj.NISMA
PUSKESMAS 19671231 198903 2 067
BATU-BATU

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK


APAKAH
1 Petugas mengusulkan rencana kegiatan yang melibatkan
masyarakat kepada kepala puskesmas
2 Kepala puskesmas meminta TU membuat surat rapat untuk
mengundang masyarakat guna membicarakan kegiatan yang
memberdayakan masyarakat
3 Petugas menyampaikan undangan rapat kepada masyarakat
4 Kepala puskesmas bersama-sama dengan petugas memaparkan
kegiatan yang akan dilaksanakan
5 Petugas bersama-sama dengan masyarakat membentuk
kepengurusan yang beranggotakan masyarakat

Anda mungkin juga menyukai