Anda di halaman 1dari 7

KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI RI

DIREKTORAT JENDERAL
PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA
JALAN TMP KALIBATA, NO 17, JAKARTA SELATAN 12740 TELEPON 021-7912244, FAKSIMILI 021-7912242
www.kemendesa.go.id

Jakarta, 23 April 2019

Nomor : 081/PMD.04.01/IV/2019
Sifat : Segera
Lampiran : 1 (satu) Berkas
Hal : Permohonan Penugasan TA P3MD Tingkat Kabupaten dan
Menutup Acara Pelatihan Inovasi PSDM bagi TA P3MD Tk. Kabupaten
Tahun Anggaran 2019

Yth. Kepala Dinas PMD Provinsi


selaku Kuasa Pengguna Anggaran Satker Dekonsentrasi (33 Provinsi)
(Daftar Lampiran 1)
di-
Tempat

Dalam rangka peningkatan kapasitas Tenaga Ahli P3MD Tingkat Kabupaten


agar memiliki kemampuan fasilitasi dan pendampingan pada Pengembangan Sumber
Daya Manusia (PSDM) bagi PD, PLD, Kader di Desa, dan Perangkat Desa untuk
memastikan pengendalian pencapaian tujuan kegiatan Inovasi PSDM T.A. 2019.
Sehubungan dengan hal tersebut, bersama ini dengan hormat disampaikan
hal-hal sebagai berikut:
1. Pelaksana Pelatihan Inovasi PSDM bagi Tenaga Ahli P3MD Tingkat Kabupaten
diselenggarakan menjadi 6 (enam) Regional yang pembiayaannya dikelola oleh
Perusahaan Pengelola Administrasi (PPA) pada KPW-1, KPW-2, KPW-3, KPW-4,
KPW-5, dan KPW-7 (Jadwal dan Penanggung Jawab sebagaimana Lampiran 2).
2. Peserta terdiri dari 3 (tiga) orang Tenaga Ahli Tingkat Kabupaten per kabupaten,
terdiri dari: TA PSD, TA PP, dan TA PMD. Bila terdapat kekosongan pada posisi
tersebut, maka Koordinator Provinsi agar merekomendasikan personil TA lainnya
sebagai peserta pengganti yang disampaikan secara resmi kepada Satker
Dekonsentrasi Provinsi masing-masing dan Sekretariat Program P3MD Ditjen
PPMD tembusan kepada PPA pada KPW terkait.
3. Pelatih berasal dari Tenaga Ahli P3MD Tingkat Provinsi yang telah mengikuti
Pelatihan Inovasi PSDM yang telah diselenggarakan tanggal 28 Maret 2019 s.d
01 April 2019 di Jakarta. Bila terdapat personil yang berhalangan hadir, maka
Koordinator Provinsi agar merekomendasikan personil TA Provinsi lainnya sebagai
Co-Pelatih dan diwajibkan hadir pada saat Konsolidasi Pelatih (Hari-1 dan Hari-2).
4. Satker Dekonsentrasi Provinsi dimohon dukungan dan kerjasamanya untuk:
a. Melaporkan kegiatan pelatihan ini kepada Gubernur Provinsi masing-masing;
b. Kepala Dinas PMD Provinsi lokasi penyelenggaraan kegiatan untuk berkenan
memberikan Arahan dengan Materi “Dukungan Pemerintah Daerah dan Belanja
Dana Desa dalam Pengembangan Sumber Daya Manusia untuk Pencegahan
Stunting di Desa” dan sekaligus Menutup Acara;
c. Menugaskan Sekretaris Dinas PMD Provinsi dan salah satu Kabid pada Dinas
PMD Provinsi untuk berkenan Menjadi Moderator pada Diskusi Panel II dan III,
serta mengkoordinasikan kepada Kepala Dinas Kesehatan Provinsi berkenan
Menjadi Moderator pada Diskusi Panel I sebagaimana Lampiran 3; dan
d. Menerbitkan Surat Tugas bagi 3 (tiga) orang TA P3MD Tingkat Kabupaten
sebagaimana angka 2 di atas untuk menjadi Peserta pada pelatihan dimaksud
sebagaimana Lampiran 4.
5. PPA KPW-1 s.d KPW-7 selaku Event Organizer (EO) menanggung biaya, meliputi:
a. Pembiayaaan Peserta: Transportasi (taxi bandara & tiket pesawat) dari ibu kota
kabupaten masing-masing ke Provinsi lokasi kegiatan (PP), akomodasi dan
konsumsi selama kegiatan. Peserta tidak mendapatkan uang harian kegiatan;
b. Pembiayaan Pelatih: Transportasi (taxi bandara & tiket pesawat) dari ibu kota
provinsi masing-masing ke Provinsi lokasi kegiatan (PP) atau transport
lokal/daerah bagi pelatih yang berasal dari provinsi lokasi penyelenggaraan,
akomodasi dan konsumsi selama kegiatan serta Honor Pelatih selama kegiatan;
c. Pembiayaan Narasumber dan Moderator Daerah: Transportasi lokal/daerah
dan Honor Narasumber/Moderator sesuai Standar Biaya Masukan (SBM)
Tahun 2019/sesuai RAB; dan
d. Pembiayaan Narasumber Pusat: Transportasi (taxi bandara & tiket pesawat)
dari Jakarta ke Provinsi lokasi kegiatan (PP), akomodasi dan konsumsi serta
Honor Narasumber sesuai SBM Tahun 2019/sesuai RAB.
6. Dalam rangka mempersiapkan pembekalan/pelatihan bagi Kader di Desa dan
Aparatur Desa yang bersumber dari Alokasi Bantuan Pemerintah Program Inovasi
Desa pada Komponen PSDM T.A. 2019, dimohon bantuan dan kerjasamanya
untuk turut serta memastikan telah dipilih dan ditetapkannya minimal 1 orang
Kader Desa yang telah mendapatkan bantuan insentif bulanan dari APBDesa T.A.
2019 untuk menjadi Kader Pembangunan Manusia (KPM)/Human Development
Workers (HDW) sebagai tindak lanjut Surat Dirjen PPMD Nomor:
07/PMD.00.01/II/2019, Hal Konvergensi Pencegahan Stunting di Desa.
Untuk informasi dan konfirmasi lebih lanjut dapat menghubungi Sdr. Eko
Priyatno, ASN Direktorat PMD (HP. 0818-0380-3755), Sdr. Panca B. Wibawa, selaku
Deputi Bidang Pengembangan Manusia KN-P3MD (HP. 0813-9919-9890).
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja sama yang baik, diucapkan
terima kasih.

DIREKTUR
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA,

MOH. FACHRI, SSTP, M.Si

Tembusan:
1. Yth. Bapak Direktur Jenderal Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa,
Kementerian Desa, PDT, dan Transmigrasi (sebagai laporan);
2. Yth. Sekretaris Ditjen PPMD;
3. Yth. Direktur Pelayanan Sosial Dasar, Ditjen PPMD;
4. Yth. Kepala Dinas PMD Kabupaten di 434 Kabupaten lokasi PID;
5. Yth. PPK II Ditjen PPMD (Direktorat PMD);
6. Yth. Direktur Utama PPA pada KPW-1, KPW-2, KPW-3, KPW-4, KPW-5, dan KPW-7.
Lampiran 1
Surat Nomor : 081/PMD.04.01/IV/2019
Tanggal : 23 April 2019

Kepada Yth.
1. Kepala Dinas PMD Provinsi Aceh
2. Kepala Dinas PMD Provinsi Sumatera Utara
3. Kepala Dinas PMD Provinsi Riau
4. Kepala Dinas PMD Provinsi Kepulauan Riau
5. Kepala Dinas PMD Provinsi Sumatera Barat
6. Kepala Dinas PMD Provinsi Jambi
7. Kepala Dinas PMD Provinsi Bengkulu
8. Kepala Dinas PMD Provinsi Sumatera Selatan
9. Kepala Dinas PMD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
10. Kepala Dinas PMD Provinsi Lampung
11. Kepala Dinas PMD Provinsi Banten
12. Kepala Dinas PMD Provinsi Jawa Barat
13. Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimantan Barat
14. Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimantan Tengah
15. Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimantan Selatan
16. Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimantan Timur
17. Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimatan Utara
18. Kepala Dinas PMD Provinsi Jawa Tengah
19. Kepala Dinas PMD D.I. Yogyakarta
20. Kepala Dinas PMD Provinsi Jawa Timur
21. Kepala Dinas PMD Provinsi Bali
22. Kepala Dinas PMD Provinsi Nusa Tenggara Barat
23. Kepala Dinas PMD Provinsi Nusa Tenggara Timur
24. Kepala Dinas PMD Provinsi Sulawesi Selatan
25. Kepala Dinas PMD Provinsi Sulawesi Barat
26. Kepala Dinas PMD Provinsi Sulawesi Tengah
27. Kepala Dinas PMD Provinsi Sulawesi Tenggara
28. Kepala Dinas PMD Provinsi Sulawesi Utara
29. Kepala Dinas PMD Provinsi Gorontalo
30. Kepala Dinas PMD Provinsi Maluku
31. Kepala Dinas PMD Provinsi Maluku Utara
32. Kepala Dinas PMD Provinsi Papua
33. Kepala Dinas PMD Provinsi Papua Barat
Lampiran 2
Surat Nomor : 081/PMD.04.01/IV/2019
Tanggal : 23 April 2019

JADWAL DAN PENANGGUNG JAWAB


PELATIHAN INOVASI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA BAGI TA P3MD TINGKAT KABUPATEN T.A. 2019
Regional/KPW Jml Peserta Jml Kelas dan Lokasi/ Tempat PIC
No. Tanggal Pelaksanaan
(Jml Kab/Prov) Per Regional/KPW Pelatih Kegiatan PPA KPW

Selasa – Sabtu
PT. Maskat Alam Konsultan Joint Sdri. Ratih
30 Apr – 4 Mei 2019 Grand
Venture PT. Reka Spasia Indonesia Kanaya Hotel
Selaku PPA KPW – 1 Chek in Pelatih 30 Apr 6 Kelas 081287868197
1. Chek in Peserta 1 Mei 65 Kab x 3 org = 195 org Medan
18 Pelatih
Provinsi Sdr. Khairul Aksar
65 Kab. pada 4 Provinsi: Chek Out Sumut
Pelatih & Peserta 4 Mei 08126755451
Aceh, Sumut, Riau, dan Kepri

Rabu – Minggu
PT. Surya Abadi Konsultan Hotel di Sdr. Irawan
1 – 5 Mei 2019
Selaku PPA KPW – 2 Tangerang 082135625736
Chek in Pelatih 1 Mei 7 Kelas Provinsi
2. Chek in Peserta 2 Mei 70 Kab x 3 org = 210 org
70 Kab. Pada 7 Provinsi: 21 Pelatih Banten Sdr. Wasir
Sumbar, Jambi, Bengkulu, Sumsel, Chek Out (dalam konfirmasi) 085329777646
Babel, Lampung dan Banten Pelatih & Peserta 5 Mei

PT. Phibetha Kalamwijaya Rabu – Minggu Sdr. Fendi


Selaku PPA KPW – 3 1 – 5 Mei 2019 Hotel di
Bandung 081288036604
Chek in Pelatih 1 Mei 9 Kelas
3. 98 Kab. Pada 9 Provinsi: Chek in Peserta 2 Mei 98 Kab x 3 org = 294 org Provinsi
27 Pelatih
Jabar, Kalteng, Kalsel, Kaltim, Jabar
Chek Out (dalam konfirmasi) Sdr. Agus Noto
Kaltara, Sulteng, Sultra, Pelatih & Peserta 5 Mei
Kalbar dan Gorontalo 08123293987
Regional/KPW Jml Peserta Jml Kelas dan Lokasi/ Tempat PIC
No. Tanggal Pelaksanaan
(Jml Kab/Prov) Per Regional/KPW Pelatih Kegiatan PPA KPW

Sdr. Risna
Jumat – Selasa Hotel 081210277953
PT. Surya Abadi Konsultan
26 – 30 Apr 2019 Novotel
Selaku PPA KPW – 4 Sdr. Roy
Chek in Pelatih 26 Apr 9 Kelas
4. 93 Kab x 3 org = 279 org Surabaya 081337569600
Chek in Peserta 27 Apr 27 Pelatih
93 Kab. Pada 6 Provinsi: Provinsi
Jateng, DIY, Jatim, Bali, Sulut, dan Chek Out Jatim Sdr. Soenardi
Maluku Utara Pelatih & Peserta 30 Apr (Adprov. Jatim)
081373840041

Minggu – Kamis
PT. Kogas Driyap Konsultan 28 Apr – 2 Mei 2019 Sdr. Faqih
Hotel di
Selaku PPA KPW – 5 Chek in Pelatih 28 Apr
Makasar 08128134744
Chek in Peserta 29 Apr 6 Kelas
5. 67 Kab x 3 org = 201 org Provinsi
67 Kab. pada 5 Provinsi: 18 Pelatih Sdr. Wibowo
Chek Out Sulsel
NTB, NTT, Sulbar, Sulsel, dan Pelatih & Peserta 2 Mei (dalam konfirmasi) (Adprov. Sulsel)
Maluku 085215241910
(tentative)

Rabu – Minggu Sdr. Marwan


PT. Pilar Pusaka Inti 1 – 5 Mei 2019 Fave Hotel
Selaku PPA KPW – 7 Chek in Pelatih 1 Mei 08129067811
4 Kelas Jayapura
6. Chek in Peserta 2 Mei 41 Kab x 3 org = 123 org
12 Pelatih Provinsi Sdr. Wibowo
41 Kab. Pada 2 Provinsi: Papua
Chek Out (Adprov. Papua)
Papua dan Papua Barat Pelatih & Peserta 5 Mei 085244549116

434 KABUPATEN 41 Kelas


JUMLAH 434 Kab x 3 org = 1.302 org
33 PROVINSI 123 Pelatih
Lampiran 3
Surat Nomor : 081/PMD.04.01/IV/2019
Tanggal : 23 April 2019

SUSUNAN ACARA
PELATIHAN INOVASI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
BAGI TA P3MD TINGKAT KABUPATEN T.A. 2019

WAKTU MATERI PEMATERI PIC


Hari Pertama
12:30 – 17:30 Registrasi dan Check-In Pelatih - Panitia
17:30 – 19:30 Ishoma -
19:30 – 21:00 Konsolidasi Pelatih Tim Pelatih KorProv
Hari Kedua
08:30 – 10:00 Konsolidasi Pelatih Tim Pelatih KorProv
10:00 – 10:30 Rehat Pagi - Panitia
10:30 – 11:30 Konsolidasi Pelatih Tim Pelatih KorProv
11:30 – 13:30 Ishoma - Panitia
1. Registrasi dan Check-In Peserta - Panitia
13:30 – 15:30
2. Konsolidasi Pelatih Tim Pelatih KorProv
15:30 – 16:00 Rehat Sore Panitia
1. Registrasi dan Check-In Peserta - Panitia
16:00 – 17:30
2. Konsolidasi Pelatih Tim Pelatih KorProv
17:30 – 19:30 Ishoma - Panitia
Pembukaan: MC
1. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya - Petugas
2. Laporan Pelaksanaan Pelatihan Tenaga Ahli
Inovasi PSDM Bagi TA P3MD KN-P3MD Bid. PSDM
Tingkat Kabupaten
19:30 – 21:00 3. Arahan dan sekaligus Membuka Bapak Dirjen PPMD
Acara Pelatihan Inovasi PSDM Bagi Kementerian Desa, PDTT
TA P3MD Tingkat Kabupaten
4. Keynote Speakers “Kebijakan Eselon-1
Nasional Pengembangan SDM” Kementerian Desa, PDTT
5. Doa/Tutup - Petugas

Hari Ketiga
Diskusi Panel I:
1. Kebijakan dan Strategi Nasional 1. K/L Terkait
Moderator-1:
Percepatan Pencegahan Anak Kerdil
(Stunting) Kepala Dinas
08:00 – 10:00 Kesehatan
2. Integrasi Pencegahan Stunting di 2. K/L Terkait Provinsi lokasi
Nasional dan Daerah
kegiatan
3. Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat
3. K/L Terkait
dan Promosi Kesehatan
10:00 – 10:15 Rehat Pagi Panitia
Diskusi Panel II:
1. Percepatan Penyaluran Dana Desa 1. K/L Terkait
Tahap I Tahun 2019 dan
Penghasilan Tetap/Siltap
(Sosialisasi PP No.11/2019 tentang Moderator-2:
Perubahan Kedua atas PP Sekretaris
10:15 – 11:45 No.43/2014) Dinas PMD
2. Kebijakan dan Strategi Keterbukaan 2. Komisi Informasi Provinsi lokasi
Informasi Publik dalam Perencanaan Pusat (KIP) kegiatan
Pembangunan
3. Fasilitasi Desa Bersih Narkoba (Desa 3. Badan Narkotika
Bersinar) – Kerjasama Ditjen PPMD dg Nasional (BNN)
BNN
WAKTU MATERI PEMATERI PIC
11:45 – 13:30 Ishoma
Diskusi Panel III:
1. Kebijakan dan Strategi Fasilitasi 1. Eselon-2 Ditjen PPMD
Inovasi PSDM Dalam Konvergensi Moderator-3:
Pencegahan Stunting di Desa Kabid pada
13:30 – 15:30 2. Laporan Konvergensi Pencegahan 2. Direktur Pembiayaan Dinas PMD
Stunting Tk. Desa & Tk. Kab/Kota dan Transfer Non Provinsi lokasi
Terhadap Sasaran 1.000 HPK (PMK Dana Perimbangan, kegiatan
No.193/PMK.07/2018) dan DJPK – Kemenkeu
Penggunaan Dana Desa
15:30 – 16:00 Rehat Sore Panitia
1. Orientasi Pelatihan Inovasi PSDM Tim Pelatih
16:00 – 17:45 2. Pendalaman Modul dan Pengantar
Praktek Fasilitasi
17:45 – 19:30 Ishoma - Panitia
Pendalaman Modul dan Pengantar Tim Pelatih
19:30 – 21:00
Praktek Fasilitasi
Hari Keempat
08:00 – 10:00 Praktek Fasilitasi Modul bagi PD & PLD Tim Pelatih
10:00 – 10:30 Rehat Pagi - Panitia
10:30 – 12:00 Praktek Fasilitasi Modul bagi PD & PLD Tim Pelatih
12:00 – 13:30 Ishoma - Panitia
Praktek Fasilitasi Desa (Modul bagi Tim Pelatih
13:30 – 15:00
Kader Desa dan Aparatur Desa)
15:00 – 15:30 Rehat Sore - Panitia
Praktek Fasilitasi Desa (Modul bagi Tim Pelatih
15:30 – 17:30
Kader Desa dan Aparatur Desa)
17-30 – 19.30 Ishoma - Panitia
- Rencana Pelatihan bagi Kader Desa Tim Pelatih
dan Aparatur Desa yang bersumber
19.30 – 21.00 dari Alokasi Bantuan Pemerintah PID
Bidang PSDM T.A. 2019
- Team Teaching
Hari Kelima
Penutupan: MC
1. Penyampaian Resume Hasil 1. Perwakilan Tim
Pelatihan Inovasi PSDM bagi TA Pelatih/KorProv
P3MD Tingkat Kabupaten lokasi kegiatan
2. Arahan “Dukungan Pemda dan 2. Kepala Dinas PMD
Pendampingan Belanja Dana Desa Provinsi lokasi
08:00 – 09:30 dalam Pengembangan SDM untuk kegiatan
Pencegahan Stunting di Desa dan
Sekaligus Menutup Acara
Pelatihan Inovasi PSDM Bagi TA
P3MD Tingkat Kabupaten
3. Doa/Tutup - Petugas
Penyelesaian Administrasi dan
09:30 – 13:00 - Panitia
Chek out Pelatih dan Peserta

Anda mungkin juga menyukai