Anda di halaman 1dari 4

Si-ISPU

SISTEM INFORMASI
INDEKS STANDAR PENCEMARAN UDARA

HKMONITORING.COM
Keterbatasan titik pemantauan
POLUSI UDARA juga merupakan kendala yang
dihadapi. Keterbatasan anggaran
Kabut asap dari kebakaran hutan, seringkali dihadapi daerah
emisi dari industri dan dari terpapar kabut asap.
kendaraan bermotor merupakan
sumber utama pencemaran udara. Namun seiiring perkembangan
teknologi, kami menginisiasi
Dari kebakaran hutan pada Hkmonitoring Project, dimana
penghujung 2015, Indonesia tujuan dari inisiasi ini adalah
secara keseluruhan setiap harinya mengembangkan sistem
menghasilkan emisi karbon pemantauan kualitas udara yang
melebihi yang dihasilkan seluruh murah, mudah dan bisa diakses
Industri di Amerika Serikat selama semua kalangan.
setahun.
Pada prinsipnya, Hkmonitoring
ISPU atau Indeks Standar mengadaptasi tren teknologi
Pencemaran Udara merupakan terkini, dimana alat pemantauan
cara penyampaian informasi terkoneksi melalui jaringan
kualitas udara yang diatur oleh internet membentuk suatu jaringan
BAPEDAL dalam KEP- informasi yang besar yang
107/KABAPEDAL/11/1997. Namun memudahkan akses informasi
sayangnya penyampaian yang tersebut. Sehingga mudah
umum dilakukan berupa diakses, darimana saja, kapan
layar informasi hanya saja.
terdapat di titik pemasangan
alat pemantauan dan jika
tidak dalam keadaan darurat
informasi ini tidak mencapai
seluruh lapisan masyarakat.
HKMONITORING.com
Hkmonitoring merupakan platform
database hasil pengukuran,
menyimpan data hasil pengukuran
di awan untuk dapat diakses dan
ditampilkan sesuai kebutuhan
kapanpun dan dimanapun.

Seringkali data hasil pengukuran


yang kita dapat dari alat
pemantauan tidak dapat
dimanfaatkan langsung oleh
masyarakat.

Dengan menggunakan
Hkmonitoring.com, data hasil
pengukuran kualitas udara
dikalkulasi dan ditampilkan secara
periodik sesuai sistem Indeks
Standar Pencemar Udara (ISPU).
Sehingga masyarakat dapat
langsung melihat apakah udara
yang mereka hirup, Sehat,
Sedang, Tidak Sehat, Berbahaya
atau Sangat Berbahaya.
Si-ISPU
Karbon Monoksida :
0 - 1000 ppm + 2 ppm

Ozon :
0 - 5 ppm + 0.005 ppm

Nitrogen Dioksida :
0 - 20 ppm + 0.1 ppm

Sulfur Dioksida :
0 - 20 ppm + 0.1 ppm Si-ISPU
Partikulat :
PM10, PM2.5 dan PM1 secara
simultan

Meteorologi :
Suhu, Kelembaban, Tekanan
Atmosfer

Sumber Daya :
Solar Panel 10W
Baterai Li-Ion 6600 mAH Kontrak Perawatan & Perbaikan
melingkupi :
Komunikasi :
4G, RF atau Wi-FI Penggantian komponen dan
sensor
Kalibrasi Sensor
Perawatan Rutin
Perbaikan Insidentil

Anda mungkin juga menyukai