Anda di halaman 1dari 4

SILABUS MATA PELAJARAN

Nama Sekolah : SMK N


Bidang Keahlian : Kecantikan
Program Keahlian : Tata Kecantikan
Mata Pelajaran : Perawatan Kulit Kepala dan Rambut
Kelas/semester XI/I
Durasi (waktu) : 7JP (@ 45 menit)
KI-1 (Religius) : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 (Afektif) : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), bertangung-jawab, responsive dan proaktif melalui keteladanan, pemberian nasehat, penguatan,
pembiasaan dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan procedural berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI-4 (Keterampilan) : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.
Alokasi Sumber
Indikator Pencapaian
Kompetensi Dasar Materi Pokok Waktu Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Kompetensi
(JP)
1 2 3 4 5 6 7
3.4 Mengklasifikasikan 3.4.1 Menjelaskan 1. Ruang lingkup 7JP  1. Mengamati Pengetahuan Modul
Perawatan Kulit pengertian perawatan pengertian  Mengidentifikasi tentang Tes tertulis perawatan
Kepala dan Rambut kulit kepala dan rambut perawatan kulit pengertian dan tujuan kulit kepal
3.4.2 Menjelaskan kepala dan rambut perawatan kulit kepala dan Keterampilan dan rambut
tujuan perawatan kulit 2. Tujuan perawatan rambut Penilaian
kepala dan rambut kulit kepala dan  unjuk kerja Kumpulan
3.4.3 Mensimulasikan rambut 2. Menanya video
kegunaan masing-masing 3. Ruang lingkup Mengajukan pertanyaan Youtube
peralatan perawatan kulit pengertian dan tentang alat-alat perawatan
kepala dan rambut Manfaat Creambath kulit kepala dan rambut Buku
3.4.4 Memahami teknik 4. Peetahuan teknik yang digunakan Majalah
dalam perawatan kulit pengurutan kulit kecantikan
kepala dan rambut kepala dan rambut 3. Eksperimen
5. Alat perawatan Melakukan studi
kulit kepala dan kepustakaan dari berbagai
rambut. sumber tentang perawatan
6. Pengetahuan kulit kepala dan rambut
langkah kerja
Perawatan Kulit 4. Menalar
Kepala dan Rambut Mengklasifikasikan teknik-
(Creambath). teknik dalam penggunaan
peralatan perawatan kulit
kepala dan rambut

5. Mengkomunikasikan
Menyampaikan
langkah-langkah
sebelum melakukan
perawatan kulit kepala
4.4 Mendemontrasikan 4.4.1 Melakukan dan rambut
Perawatan Badan penayangan video
perawatan kulit kepala Melakukan demonstrasi
dan rambut (creambath) perawatan kulit kepala dan
4.4.2 Mendemokan rambut (creambath)
perawatan kulit kepala
dan rambut (creambath)

Anda mungkin juga menyukai