Anda di halaman 1dari 13

BAB 1

MEMAHAMI NIRMANA DAN


PRINSIP DESAIN GRAFIS
Nir Tidak
Tidak Mempunyai Makna
Mana Makna

Nirmana berarti bentuk lambang-lambang


tidak bermakna dilihat sebagai kesatuan pola
warna, komposisi, irama dan nada dalam
desain.
Untuk apa belajar sesuatu yang tidak
mempunyai makna?
Nirmana dipahami sebagai “Bagaimana
membuat sesuatu yang kosong menjadi
lebih bermakna”.
Definisi Nirmana adalah pengorganisasian
atau menyusun elemen-elemen visual
seperti titik, garis, warna, ruang, dan
tekstur menjadi satu kesatuan yang
harmonis.
Dengan mempelajari nirmana, seseorang
diharapkan memiliki pengertian, dapat
mengasah keterampilan dan mempertajam
kepekaan terhadap segala sesuatu yang
menyangkut dunia desain.
NIRMANA DWIMATRA NIRMANA TRIMATRA
1. Ruang Kosong (White
space)
Fungsi  Agar karya tidak
terlalu padat dalam
penempatannya pada
sebuah bidang dan
menjadikan objek menjadi
dominan
 Untuk kejelasan
pembacaan dan sekaligus
memberikan kesan seperti
kesan profesional dan
sederhana.
2. Kejelasan (Clarity)
 Mempengaruhi penafsiran penonton akan
sebuah karya.
 Bagaimana sebuah karya tersebut mudah
dimengerti dan tidak menimbulkan ambigu.
3. Kesederhanaan (Simplicity)
Tepat dan tidak berlebihan sehingga mendorong
penikmat untuk menatap lama dan tidak merasa
jenuh.
4. Emphasis (Point of Interest)
 Pusat perhatian
 Pengembangan dominasi yang bertujuan untuk
menonjolkan salah satu unsur sebagai pusat
perhatian.
1. Kesatuan (Unity)
Tidak ada kesatuan

terlihat cerai-berai atau kacau


balau

Tidak nyaman dipandang


2. Keseimbangan
(Balance)

Melihat pohon atau bangunan


yang akan roboh  Tidak
nyaman cenderung gelisah
3. Proporsi (Proportion)
Keserasian

Perbandingan-
perbandingan yang
tepat
Dalam bidang desain,
proporsi dapat dalam
perbandingan ukuran
kertas dan layout
halaman
Desain grafis mementingkan
4. Irama (Rhythm) interval ruang atau kekosongan
atau jarak antar obyek. Misalnya
Irama adalah jarak antarkolom. Jarak antar teks
pengulangan gerak yang dengan tepi kertas, jarak antar 10
teratur dan terus foto di dalam satu halaman dan
menerus. Dalam bentuk – lain sebagainya
bentuk alam bisa kita
ambil contoh
pengulangan gerak pada
ombak laut, barisan
semut, gerak dedaunan,
dan lain-lain
5. Dominasi (Domination)
Dominasi – Dominance =
keunggulan.

Sifat unggul dan istimewa ini


menjadikan suatu unsur
sebagai penarik dan pusat
perhatian

Anda mungkin juga menyukai