Anda di halaman 1dari 12

Sistim Pendingin Mesin 1F-1

Sistim Pendingin Mesin


Uraian Umum
Uraian Sistim Pendingin Campuran 50/50 cairan coolant mampu bertahan hingga
S5JB0A1601001 suhu –36 °C (–33 °F).
Sistim pendingin terdiri dari tutup radiator, radiator,
reservoir (tangki cadangan), selang, water pump, kipas • Jaga agar sistim pendingin terhindar dari suhu hingga
dan thermostat. Radiator yang digunakan adalah tipe –36 °C (–33 °F) agar terhindar dari karat dan coolant
tube-and-fin. berkurang saat mendidih. Hal ini harus diantisipasi
meski suhu tersebut tidak diharapkan.
Uraian Coolant (Cairan Pendingin) • Tambahkan coolant dengan bahan dasar ethylene
S5JB0A1601002 glycol ketika perlu untuk ditambah karena
! PERINGATAN berkurangnya coolant atau untuk menghindari
terjadinya pembekuan pada suhu dibawah –36 °C (–
• Jangan melepas tutup radiator untuk 33 °F).
memeriksa jumlah coolant; periksa coolant
melalui tangki cadangan. Coolant CATATAN
ditambahkan hanya jika diperlukan. • Coolant dengan bahan dasar alcohol atau
• Selama masih ada tekanan pada sistim methanol atau air tidak boleh digunakan
pendingin, suhunya dapat melebihi titik pada sistim pendingin karena dapat
didih cairan tetapi tidak mendidih. Melepas merusak sistim pendingin.
tutup radiator ketika mesin panas dan • Coolant harus dicampur dengan air
tekanan tinggi dapat menyebabkan cairan khusus atau air suling
tersebut akan menyembur keluar (ke
mesin, fender dan orang yang melepas Tabel proportsional anti-beku
tutup radiator). Tidak dianjurkan
menggunakan cairan yang mengandung Model J20
bahan anti-freeze yang mudah terbakar °C –36
seperti alcohol karena akan menyebabkan Freezing temperature
°F –33
terjadi kebakaran. Konsentrasi coolant
% 50
• Pastikan suhu coolant sudah dingin anti-beku / anti-karat
sebelum melepas komponen sistim ltr. 3.65/3.65
Rasio campuran
pendingin. US pt. 7.71/7.71
dengan air pendingin
• Pastikan juga kabel negatif sudah dilepas Imp pt. 6.42/6.42
dari terminal battery sebelum melepas
komponen. Kapasitas coolant
• Mesin, radiator dan heater: 6.6 liter (13.95/11.62
Sistim recovery coolant adalah standar. Coolant pada US/lmp pt.)
radiator mengembang ketika panas, dan coolant Tangki cadangan: 0.7 liter (1.48/1.23 US/lmp pt.)
tersebut mengalir ke tangki cadangan. Total: 7.3 liter (15.42/12.85 US/lmp pt.)
Ketika sistim dingin, coolant akan mengalir kembali ke
radiator.
Sistim pendingin berisi coolant berkualitas dengan
campuran 50/50 air dan ethylene glycol anti-beku.
1F-2 Sistim Pendingin Mesin

Skema dan Diagram Sirkulasi Coolant


Sirkulasi Coolant
S5JB0A1602001
Ketika mesin mulai panas (thermostat tertutup), sirkulasi coolant sebagai berikut.

11

10 7
9 3

2
12
I5JB0A161001-01

1. Selang inlet radiator 5. Thermostat 9. Selang inlet heater core


2. Selang outlet radiator 6. Water pump 10. Selang otlet heater Core
3. Selang inlet throttle Body 7. Throttle body 11. Heater core
4. Selang outlet throttle body 8. Engine 12. Radiator

Ketika panas coolant mencapai temperature kerja (normal) dan thermostat terbuka, coolant akan mengalir ke radiator
core untuk didinginkan sebagai berikut.

11

10 7
9 3

2
12
I5JB0A161002-01

1. Selang inlet radiator 5. Thermostat 9. Selang inlet heater core


2. Selang outlet radiator 6. Water pump 10. Selang otlet heater core
3. Selang inlet throttle body 7. Throttle body 11. Heater core
4. Selang outlet throttle body 8. Mesin 12. Radiator
Sistim Pendingin Mesin 1F-3

Informasi dan Prosedur Diagnosa


Diagnosa Gejala pada Pendingin Mesin
S5JB0A1604001

Kondisi Kemungkinan penyebab Perbaikan / Referensi


Mesin overheat (panas) Belt water pump kendur atau rusak Setel atau ganti.
(Kipas radiator bekerja) Coolant kurang Periksa jumlah coolant dan tambahkan jika perlu.
Thermostat rusak Ganti.
Water pump rusak Ganti.
Fin radiator kotor atau rusak Bersihkan tua perbaiki.
Kebocoran coolant pada sistim cooling Perbaiki.
Radiator tersumbat Periksa dan ganti radiator jika perlu.
Tutup radiator rusak Ganti.
Pengapian tidak tepat Setel.
Rem bergesek Setel rem.
Kopling selip Setel atau ganti.
Battery lemah Periksa dan ganti jika perlu.
Generator lemah Periksa dan perbaiki.
ECT sensor rusak Periksa dan ganti jika perlu.
Relay kipas radiator No.2 dan/atau Periksa dan ganti jika perlu.
No.3 rusak
Motor radiator fan rusak Periksa dan ganti jika perlu.
ECM rusak Periksa dan ganti jika perlu.
Wiring atau grounding rusak Perbaiki jika perlu.
Terlalu banyak beban kelistrikan Kurangi.
Mesin overheat (panas) Sikring putus Periksa sikring 15 A dari relay/sikring box dan
(Kipas radiator tidak Periksa kemungkinan koslet ke ground.
bekerja) Relay kipas radiator No.1 rusak Periksa dan ganti jika perlu.
ECT sensor rusak Periksa dan ganti jika perlu.
Motor kipas radiator rusak Periksa dan ganti jika perlu.
Wiring atau grounding rusak Perbaiki jika perlu.
ECM rusak Periksa dan ganti jika perlu.
1F-4 Sistim Pendingin Mesin

Petunjuk Perbaikan
Komponen Sistim Pendingin
S5JB0A1606001

22
39
9

2
6 3

16 23

33

16
11

29
32 1

34
10
9
29 26 37 38
8 (a)
25

24 36 4

5
31
10
15
35
14

21
30

I5JB0A161004-03
32

1. Radiator 12. Case thermostat water outlet pipe 23. Bracket water filler neck 34. Selang water bypass No.1
2. Reservoir 13. Case thermostat 24. Selang inlet heater 35. Main motor kipas
3. Tutup radiator 14. Thermostat 25. Selang heater outlet No.1 36. Sub motor kipas
4. Drain plug 15. Cap thermostat 26. Fan shroud 37. Sub fan
5. Selang outlet radiator 16. Selang radiator inlet No.2 27. Ke water filler neck 38. Main fan
6. Selang radiator inlet No.1 17. Water filler neck 28. Ke timing chain cover 39. Reservoir cap
7. Water outlet cap 18. Water inlet hose 29. Ke cylinder head : 13 N⋅m (1.3 kgf-m, 9.5 lb-ft)
8. ECT sensor 19. Radiator outlet pipe 30. Ke water pump : Jangan digunakan kembali.
9. Gasket 20. Selang heater outlet No.2 31. Ke heater core
10. O-ring 21. Pipa heater 32. Ke throttle body
11. Water outlet pipe 22. Selang tangki cadangan (reservoir) 33. Selang water bypass No.2
Sistim Pendingin Mesin 1F-5

Memeriksa Jumlah Coolant Memeriksa dan Membersihkan Sistim


S5JB0A1606002
Pendingin Mesin
! PERINGATAN S5JB0A1606003
! PERINGATAN
Untuk menghindari bahaya dan luka bakar,
jangan melepas tutup radiator saat mesin Untuk menghindari bahaya dan luka bakar,
dan radiator panas. Cairan mendidih dan uap jangan melepas tutup radiator saat mesin
panas bertekanan dapat menyembur keluar dan radiator panas. Cairan mendidih dan uap
jika tutup radiator terlalu cepat dibuka. panas bertekanan dapat menyembur keluar
jika tutup radiator terlalu cepat dibuka.
Untuk memeriksa jumlahnya, angkat kap mesin dan lihat
pada tangki cadangan “tembus pandang”. 1) Periksa sistim pendingin dari kebocoran atau rusak.
Untuk memeriksa jumlah coolant tidak perlu melepas 2) Cuci tutup radiator dan lubang pengisian dengan air
tutup radiator. bersih dengan melepas tutup radiator ketika mesin
Ketika mesin dingin, periksa jumlah coolant pada tangki dingin.
cadangan (1).
3) Periksa jumlah coolant dan zat anti beku.
Jumlah coolant normal adalah antara tanda FULL (2)
dan LOW (3) pada tangki cadangan (1). Jika jumlah 4) Gunakan pressure tester (1), periksa tekanan sistim
coolant di bawah tanda LOW (3), lepas tutup tangki dan tutup radiator (2).
cadangan (4) dan tambahkan coolant ke tangki Jika perlu mengganti tutup radiator, gunakan yang
cadangan hingga tanda FULL (2). sesuai dengan spesifikasi kendaraan.

CATATAN CATATAN
Jika sudah menggunakan antifreeze yang Setelah memasang tutup radiator, pastikan
sesuai spesifikasi, tidak perlu menambah- bagian kuping dari cap lurus dengan radiator.
kan zat additive atau lainnya untuk mening-
katkan kerja sistim. Hal ini dapat menggang- Tekanan pada sistim pendingin dan tutup
gu kerja sistim, dan hanya menambah biaya radiator (untuk pemeriksaan)
yang tidak perlu. 110 kPa (1.1 kg/cm2, 15.6 psi)

4
1

4
1
2

I5RH01160001-01

3 5) Kencangkan clamp selang dan periksa semua


I5JB0A161005-01 selang. Ganti selang jika retak, menggelembung
atau kerusakan lainnya.
6) Bersihkan bagian depan radiator.
1F-6 Sistim Pendingin Mesin

Menguras Sistim Pendingin 7) Lepas tangki cadangan (1) dan lepas cap (2) dari
S5JB0A1606019 tangki cadangan (1).
1) Lepas tutup radiator. 8) Bersihkan bagian dalam tangki cadangan dengan
2) Kuras coolant dari radiator drain plug (1). sabun dan air. Bilas dengan air bersih kuras, pasang
3) Setelah selesai, kencangkan drain plug (1). kembali tangki cadangan.
9) Isi tangki cadangan dengan coolant hingga tanda
“Full” (3).
10) Pasang reservoir cap (2) pada reservoir.
11) Isi radiator dengan coolant hingga lubang pengisian
dan pasang tutup radiator, pastikan kupingnya
parallel dengan radiator.
12) Hidupkan mesin pada puaran idle.
1 13) Hidupkan mesin hingga motor kipas radiator bekerja.
I5JB0A161006-01
14) Matikan mesin dan tunggu hingga mesin dingin
untuk menghindari bahaya.
Membilas dan Mengisi Kembali Sistim
15) Tambahkan coolant ke radiator hingga penuh ke
Pendingin
S5JB0A1606004 lubang pengisian, dan pasang tutup radiator,
! PERINGATAN pastikan kupingnya parallel dengan radiator.
16) Ulangi langkah 12) hingga 15).
Untuk menghindari bahaya dan luka bakar,
17) Pastikan jumlah coolant pada tangki cadangan
jangan melepas tutup radiator saat mesin
hingga batas “FULL” (3). Jika coolant kurang, ulangi
dan radiator panas. Cairan mendidih dan uap
langkah 9) dan 10).
panas bertekanan dapat menyembur keluar
jika tutup radiator terlalu cepat dibuka.
2
1
CATATAN
Untuk spesifikasi detail coolant, lihat "Uraian
Sistim Pendingin:".

1) Lepas tutup radiator ketika mesin dingin sbb..


a) Putar tutup berlawanan arah jarum jam perlahan
hingga “berhenti” (Jangan menekan saat
memutar).
b) Tunggu hingga tekanan keluar (ditunjukkan 2
dengan adanya suara mendesis) kemudian 1

tekan tutup radiator dan teruskan memutar 3

berlawanan arah jarum jam.


2) Dengan radiator cap dilepas, hidupkan mesin hingga
selang radiator panas (ditunjukkan dengan membu-
kanya thermostat dan coolant mengalir ke sistim).
I5JB0A161007-01
3) Matikan mesin dan kuras coolant dari drain plug (1).
4) Tutup drain plug radiator. Tambahkan air hingga
sistim terisi dan hidupkan mesin hingga bagian atas
selang radiator panas kembali.
5) Ulangi langkah 3) dan 4) beberapa kali hingga air
hasil pengurasan tidak berwarna (bersih).
6) Tutup drain plug radiator (1) dengan baik.

1
I5JB0A161006-01
Sistim Pendingin Mesin 1F-7

Melepas dan Memasang Pipa dan Selang Sistim Melepas dan Memasang Thermostat
S5JB0A1606022
Pendingin Melepas
S5JB0A1606005
1) Kuras coolant, lihat "Menguras Sistim Pendingin:".
Melepas 2) Lepas selang outlet radiator dari cap thermostat (1).
1) Kueas coolant, lihat "Menguras Sistim Pendingin:". 3) Lepas cap thermostat (1) dari water pump (2).
2) Untuk melepas pipe atau selang, kendurkan clamp 4) Lepas thermostat dari water pump (2).
pada setiap selang dan tarik ujungnya.

Memasang
Pasang komponen yang dilepas kebalikan dari prosedur
melepas, perhatikan hal-hal berikut.
• Kencangkan setiap clamp dengan baik.
• Isi kembali sistim pendingin, lihat ke langkah 7)
hingga 17) "Membilas dan Mengisi Kembali Sistim
Pendingin:".

I5JB0A161009-01

Memasang
Pasang dengan prosedur berkebalikan dari melepas,
perhatikan hal-hal berikut.
• Ketika memasang thermostat (1) ke case water pump,
pastikan posisi air bleed valve (2) menghadap ke
tanda titik (3) pada case water pump.

I2RH01160010-01

• Ketika memasang gunakan O-ring baru.


• Isi kembali sistim pendingin, lihat langkah 7) hingga
17) "Membilas dan Mengisi Kembali Sistim
Pendingin:".
• Pastikan tida kada kebocoran coolant pada setiap
sambungan.
1F-8 Sistim Pendingin Mesin

Pemeriksaan Thermostat Pemeriksaan Motor Kipas Radiator pada


S5JB0A1606007
Kendaraan
• Pastikan air bleed valve (1) pada thermostat bersih. S5JB0A1606010
Jika valve ini tersumbat, mesin cenderung panas. 1) Periksa kerja kipas radiator (main dan/atau sub) sbb:
• Pastikan kondisi valve seat (2) bersih, jika kotoran a) Pasang battery ke coupler motor kipas (main)
dapat menghalangi duduknya velve dengan benar. (warna coupler: hitam) atau coupler motor kipas
• Periksa thermostat seal (3) dari rusak, berubah (sub) (warna coupler: abu-abu) seperti gambar.
bentuk atau kerusakan lainnya. b) Periksa bahwa kipas radiator berputar dengan
baik (halus).
Jika tidak normal, ganti motor kipas.
Referensi: Spesifikasi arus motor kipas pada
12 V
Kerja kipas (main): 7.4 – 10.9 A
Kerja kipas (sub) : 6.7 – 9.7 A

I3RM0A160008-01

• Periksa pergerakan wax pellet thermostat sbb:


a. Rendam thermostat (1) didalam air dan panaskan.
b. Periksa apakah valve mulai membuka pada suhu
tertentu.
Suhu valve mulai membuka
80 – 84 °C (176 – 183 °F)
Suhu valve membuka penuh
95 – 97 °C (203 °F)
Pengangkatan valve
Lebih dari 8 mm at 95 °C (203 °F) I5JB0A161012-02

Jika valve mulai membuka pada suhu dibawah atau


diatas spesifikasi, thermostat harus diganti dengan yang
baru. Jika digunakan kembali, cenderung menyebabkan
overcooling atau overheat.

I5JB0A161011-01

1. Motor kipas (main)


2. Motor kipas (sub)

I2RH01160012-01

2. Thermometer 3. Heater
Sistim Pendingin Mesin 1F-9

Pemeriksaan Relay Kipas Radiator


S5JB0A1606020 1 3
2
1) Lepas kabel battery negative (–).
2) Lepas relay kipas radiator No.1 (1), No.3 (2) dan/
atau No.2 (3) dari box relay.
3) Periksa relay kipas radiator No.1 (1) dan No.3 (2)
sebagai berikut.
a) Periksa bahwa tidak ada hubungan antara
terminal “C” dan “D”. Jika ada, ganti relay.
b) Sambungkan terminal positive battery (+) ke
terminal “B” pada relay.
c) Sambungkan terminal negative battery (–) ke “A” “C”
terminal “A” pada relay.
d) Periksa hubungan antara terminal “C” dan “D”.
Jika tidak ada hubungan, ganti relay. “B” “A”
“B”
4) Periksa relay kipas radiator No.2 (3) sebagai berikut.
“D”
“D”
a) Periksa bahwa tidak ada hubungan antara “C”

terminal “G” atau “H” dan “F”. Jika ada, ganti


relay.
b) Periksa hubungan antara terminal “I” dan “H”.
Jika tidak ada hubungan, ganti relay. “G”
“E”
c) Sambungkan terminal positive battery (+) ke
terminal “F” pada relay.
“I”
d) Sambungkan terminal negative battery (–) ke “I” “H”
terminal “E” pada relay. “G”
“F”
e) Periksa hubungan antara terminal “G” dan “H”. “H”
“F” “E”
Jika tidak ada hubungan, ganti relay.

I5JB0A161017-01

Melepas dan Memasang Kipas Radiator Assy.


S5JB0A1606021

Melepas
1) Lepas kabel negative battery (–).
2) Lepas connector (1) pada motor cooling fan.

I5JB0A161014-01
1F-10 Sistim Pendingin Mesin

3) Dengan selang terpasang, geser P/S fluid reservoir Melepas dan Memasang Radiator
bersama bracketnya. S5JB0A1606014

4) Lepas case air cleaner dan air cleaner suction pipe Melepas
(2).
1) Lepas kabel battery negative.
5) Lepas tangki cadangan (1) dari radiator.
2) Untuk model A/T, kuras A/T fluid, lihat "Mengganti A/
1
T Fluid: pada Bab 5A".
3) Kuras coolant.
2 4) Lepas cooling fan assy, lihat "Melepas dan
Memasang Kipas Radiator Assy.: pada Bab 1F".
5) Untuk model A/T, lepas selang A/T fluid cooler inlet
dan outlet.
6) Lepas selang outlet radiator dari radiator.
7) Lepas baut condenser dari bracket condenser.
I5JB0A161015-01
8) Lepas radiator dari kendaraan.
6) Lepas cooling fan assy.
Memasang
Kebalikan dari prosedur melepas, perhatikan hal-hal
Memasang
berikut.
Kebalikan dari prosedur melepas dengan
memperhatikan hal-hal berikut. • Isi kembali sistim pendingin, lihat langkah 7) hingga
17) "Membilas dan Mengisi Kembali Sistim
• Isi kembali sistim pendingin, lihat Step 7) hingga 17)
Pendingin:".
"Membilas dan Mengisi Kembali Sistim Pendingin:".
• Setelah memasang, pastikan tidak ada kebocoran
• Setelah memasang, pastikan tidak ada kebocoran
pada setiap sambungan.
pada setiap sambungan.
• Isi kembali A/T fluid, lihat "Mengganti A/T Fluid: pada
Bab 5A".
Membersihkan dan Memeriksa Radiator pada
Kendaraan
S5JB0A1606013
Memeriksa
Periksa radiator dari kebocoran atau kerusakan.
Luruskan fin yang bengkok, jika ada.

Membersihkan
Bersihkan bagian depan radiator core.

I2RH01160014-01
Sistim Pendingin Mesin 1F-11

Melepas dan Memasang Water Pump Pemeriksaan Water Pump


S5JB0A1606023 S5JB0A1606018
Melepas
! PERHATIAN
1) Lepas kabel battery negative.
2) Kuras coolant, lihat "Menguras Sistim Pendingin:". Water pump tidak boleh dibongkar.
Jika pompa rusak, ganti assy.
3) Lepas belt water pump dan belt generator, lihat
"Melepas dan Memasang Belt Water Pump dan
Putar water pump dengan tangan untuk memeriksa
Generator: pada Bab 1J".
kehalusan kerjanya. Jika pump tidak dapat berputar
4) Lepas thermostat, lihat "Melepas dan Memasang dengan halus atau ada suara tidak normal, ganti water
Thermostat:". pump.
5) Lepas pipa heater (2) dari water pump (1).
6) Lepas water pump (1) dari cylinder block (3).

I2RH0B160019-01

I5JB0A161016-01

Memasang
Kebalikan dari prosedur melepas, perhatikan hal-hal
berikut.
• Gunakan O-ring baru ketika memasang.
• Pasang water pump assy. ke cylinder block dan
kencangkan baut sesuai spesifikasi.
Momen Pengencangan
Baut water pump: 25 N·m (2.5 kgf-m, 18.0 lb-ft)
• Isi kembali sistim pendingin, lihat langkah 7) hingga
17) "Membilas dan Mengisi Kembali Sistim
Pendingin:".
• Pastikan tidak ada kebocoran pada setiap
sambungan.
1F-12 Sistim Pendingin Mesin

Spesifikasi
Spesifikasi dan Momen Pengencangan
S5JB0A1607001
Momen pengencangan
Komponen yang dikencangkan Catatan
N⋅m kgf-m lb-ft
Baut dan mur water pump 25 2.5 18.0 )
Baut water pump 25 2.5 18.0 )

CATATAN
Spesifikasi pengencangan juga dijelaskan pada bagian berikut.
"Komponen Sistim Pendingin:"

Referensi:
Momen pengencangan mur dan baut yang tidak terdapat di bab ini, lihat "Informasi Mur dan Baut: pada Bab 0A".

Special Tool dan Perlengkapan


Rekomendasi Material Servis
S5JB0A1608001
Material Spesifikasi atau produk yang direkomendasikan SUZUKI Catatan
Water tight sealant SUZUKI Bond No.1207F P/No.: 99000–31250 )

Anda mungkin juga menyukai