Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN KUNJUNGAN PT.

ASURANSI TAKAFUL UMUM

Di susun oleh:

Miswati 15213049

Diajukan untuk memenuhi matakuliah asuransi syariah

Dosen: Muhammad Pudail Msi.

Fakultas ekonomi diploma III keuangan dan perbankan

Universitas Islam Indonesia

Yogyakarta

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya ucapkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya,
sehingga penyusunan Laporan Kunjungan perusahaan dapat diselesaikan. Maksud dan tujuan
penyusunan Laporan Kunjungan perusahaan ini adalah untuk mendapatkan nilai. Adapun penyusunan
Laporan Kunjungan perusahaan ini berdasarkan data-data yang diperoleh selama melakukan Kunjungan
di perusahaan Asuransi. Saya menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan Kunjungan ini tidak lepas
dari dukungan berbagai pihak, oleh karena saya menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Muhammad pudail Msi. (Dosen Pebimbing kunjungan)

2. Orang tua

3. Teman-teman

PT. ASURANSI TAKAFUL UMUM

Jl. Rejowinangun No.76 C Yogyakarta 55171

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan kunjungan perusahaan masih banyak kekurangan.
Karena keterbatasan pengetahuan dan kemampuan, untuk itu kritik dan saran yang membangun dari
pembaca sangat diharapkan demi kesempurnaan Laporan kunjungan perusahaan ini. Demikian kata
pengantar ini, semoga dapat bermanfaat, khususnya bagi diri pribadi saya sendiri dan pembaca pada
umumnya.

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Perusahaan

B. Tujuan Kunjungan

BAB II PEMBAHASAN

A. Sejarah Takaful Indonesia

B. Visi dan Misi Perusahaan

C. Pemahaman terhadap Asuransi

D. Macam-macam Produk-produk yang ditawarkan

E. Berdasarkan Al-Qur’an dan Hadits, serta UU dan Peraturan yang berlaku

F. Prinsip Dasar Asuransi

G. Kantor Pusat, Kantor Cabang / Pemasaran

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan

B. Kesan dan Saran

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Kunjungan Perusahaan

Kunjungan ini dipilih untuk menambah pengalaman mahasiswa tentang dunia kerja secara langsumg.
Mahasiswa harus membandingkan proses produksi di dunia kerja dengan ilmu yang diperoleh di
Universitas Islam Indonesia diwajibkan membuat laporan atas informasi yang di peroleh selama
kunjungan di PT Asuransi Takaful Umum.

B. Tujuan Kunjungan

Ada beberapa tujuan diadakannya kunjungan perusahaan bagi saya sebagai berikut:

· Memperluas pengetahuan saya dalam lingkungan dunia kerja.

· Mendorong saya agar mempunyai minat bekerja di perusahaan.

· Memberi informasi tentang cara kerja dan tenaga kerja perusahaan.

· Mendorong mahasiswa agar mempunyai rasa kedisiplinan dan tanggung jawab.

Manfaat Kunjungan perusahaan

Mendapatkan ilmu tentang dunia kerja secara langsung dan mengetahui berbagai cara melaksanakan
bisnis.

Lokasi Kunjungan Industri

Lokasi kunjungan berada di Yogyakarta

BAB II PEMBAHASAN

A. Sejarah Takaful Indonesia

24 februari1994 merupakan tonggak sejarah kepeloporan industri asuransi berbasis syariah di indonesia,
dengan didirikannya PT Syarikat Takaful Indonesia (Takaful Indonesia). Hasil dari komitmen dan
kepedulian berbagai elemen yang tergantung dalam Tim Pembentukan Asuransi Takaful Indonesia
(TEPATI) untuk mewujudkan tercapainya kemajuan pembangunan ekonomi syariah di indonesia. Ide
pendirian berasal dari ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) melalui Yayasan Abdi Bangsa, Bank
Muamalat Indonesia, Asuransi Jiwa Tugu Mandiri, Kementerian Keuangan RI, dan beberapa pengusaha
muslim, dengan bantuan teknis dari Syarikat Takaful Malaysia Bernhard (STMB). Pada tanggal 5 Mei
1994, Takaful indonesia mendirikan PT Asuransi Takaful Keluarga (Takaful Keluarga) yang bergerak
dibidang asuransi jiwa syariah dan PT Asuransi Takaful umum (Takaful umum) yang bergerak dibidang
asuransi umum syariah. Takaful keluarga diresmikan oleh Menteri Keuangan Mar’ie Muhammad dan
mulai beroperasi pada tanggal 25 agustus 1994. Takaful umum diresmikan oleh Manristek/ketua BPPT
Prof. Dr.B.J. Habibie selaku ketua sekaligus pendiri ICMI dan mulai beroperasi pada tanggal 2 Juni 1995.
Sejak saat itu, Takaful keluarga dan Takafulumum menjadi pelopor dan terus mengembangkan asuransi
syariah di Indonesia. Penempatan modal dilakukan oleh STMB pada tahun 1997, PT Permodalan Madani
Persero (PNM) pada tahun 2000, Islamic Ddevolompment Bank (IDB) pada tahun 2004, dan peningkatan
penyertaan modal dari STMB di Takaful Keluarga pada tahun 2009. Secara internal, Takaful Indonesia
melakukan standarisasi mutu untuk meningkatkan dan menjaga konsistensi layanan dan kinerja
perusahaan melalui penerapan ISO 9001:2008, yang merupakan standar internasional untuk sistem
manajemen mutu dengan mendapatkan sertifikat langsung dari SGS JAZ ANZ, Selandia Baru. Kemudian
Takaful pada bidang asuransi syariah terbukti dengan didapatkannya penghargaan dari berbagai media,
termasuk di antaranya Majalah Infobank dan Karim Consulting.

B. Visi dan Misi Perusahaan

Visi yaitu menjadi perusahaan asuransi umum syariah yang terpercaya.

Misi yaitu memberikan solusi dan pelayanan dan rangkaian pengelolaan risiko berdasarkan prinsip-
prinsip syariah dan tata kelola bisnis yang baik.

C. Pemahaman terhadap Asuransi

Asuransi syariah adalah usaha saling melindungi dan tolong-menolong diantara sejumlah orang melalui
investasi dalam bentuk aset atau tabarru’ memberikan pola pengembalianuntuk menghadapi risiko
tertentu melalui akad yang sesuai dengan syariah. Tujuan asuransi untuk mengadakan persiapan dalam
menghadapi kemungkinan yang dihadapi oleh manusia.

D. Macam-macam Produk-produk yang ditawarkan

1. Takaful Kendaraan (Fire Incurance)

Perlindungan atas kerugian dan atau kerusakan akibat terjadinya kebakaran yang disebabkan percikan
api, sambaran petir, ledakan dan kejatuhan pesawat terbang. Jaminan perlindungan risiko dapat
diperluas antara lain:

· Gempa bumi, banjir, letusan gunung berapi, badai dan angin topan.

· Hura-hara, pemogokan umum, kerusuhan.

· Tanah longsor.

· Gangguan usaha atau kerugian yang diakibatkan kebakaran.

2. Takaful Kendaraan Bermotor (Motor Vehicle Insurance)

Perlindumgan atas kerugian dan atau kerusakan atas kendaraan yang dipertanggungkan akibat terjadinya
kecelakaan yang tidak diinginkan, secara sebagian maupun secara keseluruhan akibat dari kecelakaan
atau tindak pencurian serta tanggung jawab hukum pihak ketiga.
Jaminan perluasan risiko antaralain:

· Hura-hara, pemogokan umum, dan kerusuhan.

· Kecelakaan diri terhadap pengemudi danpenumpang.

3.Takaful Rekayasa (Egineering Insurance)

Perlindungan atas kerugian dan atau kerusakan sebagai akibat yang berkaitan dengan pekerjaan
pembangunan beserta alat-alat berat.

· Takaful Risiko Pembangunan

Pertanggngan atas risiko-risiko proyek pembangunan yang sedang berjalan.

· Takaful Risiko Pemasangan

Pertanggungan terhadap atas risiko-risiko terhadap pemasangan instalasi mesin,instalasipabrik,


peralatan mekanisme kerangka jembatan, pipa-pipa dll

· Takaful Mesin-mesin

Pertanggungan atas risiko-risiko selama mesin beroperasi atau dalam perbaikan.

· Takaful Pealatan Elektronik

Pertanggungan atasrisiko-risiko kerugian/kerusakan terhadap pemakaian elektroniik.

4.Takaful Pengangkutan (Cargo Insurance)

Perlindungan atau kerugian dan atau kerusakan pada barang-barang selama dalam perjalananmelalui
laut,udara atau darat.

· Takaful Pengangkutan laut

Memberikan jaminan kerugian pada barang yang diangkut melalui laut dengan menggunakan kapal laut.

· Takaful pengangkutan Udara

Memberikan jaminan kerugian pada barang yang diangkut melalui udara dengan menggunakan pesawat
terbang

· Takaful Pengangkutan Darat

Memberikan jaminan kerugian pada barang yang diangkut melalui darat dengan menggunakan
kendaraan bermotor, kereta api dll.

· Takaful pengangkutan Uang


Memberikan jaminan kerugian terhadap pengiriman uang yang biasa dilakukan oleh bank dan money
changer, dari satu tempat ke tempat tujuan lain, baik melalui pengangkutan laut, udaraatau darat.

5.Takaful Rangkakapal (Marine Hull Insurance)

Perlindungan atas kerugian dan atau kerusakan pada rangka kapal dan mesin kapal. Jaminan perluasan
risiko antara lain:

· Kerugian atas uang tambang

· Risiko perang

· Tanggung gugat dari pihak ketiga

6. Takaful Aneka (General Accident Insurance)

Perlindungan atas kerugian dan atau kerusakan sebagai akibat risiko-risiko yang tidak dapat ditutup pada
polis-polis takaful yang telah ada antara lain:

· Takaful penyimpanan uang

· Takaful kecelakaan diri

· Takaful tanggung-gugat

· Takaful jaminan ketidakjujuran

· Takaful lampu reklame

E. Berdasarkan Al-Qur’an dan Hadits, serta UU dan Peraturan yang berlaku

Akad yang digunakan berdasarkan prinsip Tabaruu’ (tolong-menolong), bukan untuk tujuan komersial.
Premi dipisahkan dalam dana Tabarru’ dan dana pengelola. Sumber pendapatan pengelola berasal dari
free / ujrah, bagi hasil, dan biaya yang dibebankan diawal kepersetaan serta biaya administrasi lainnya.
Objek yang diansurasikan adalah objek yang tidak bertentangan dengan hukum syariah. Pengelofaan
resiko berdasarkan prinsip sharing of risk diantara peserta. Investasi dana di instrument berbasis syariah.
Dan pembayaran klaim risiko bersumber dari rekening dana tabarru’ yang dikhususkan untuk tujuan
tolong-menolong bila terjadi musibah. Peluang pengembalian sebagian unerwiting surplus dalam
periode tertentu kepada peserta yang tidak mengajukan klaim. Kemudian proses kerjanya tidak terikat
oleh waktu.

F. Prinsip Dasar Asuransi

· Prinsip adanya kepentingan yang dapat diasuransikan

· Prinsip ganti rugi atau indemnitas

· Prinsip penagihan kerugian/subrogasi


· Prinsip itikad atau “utmost good faith”

· Proximate cause/cause proxima

G. Kantor pusat, Kantor Cabang / Pemasaran

Kantor pusat : Grahana Takafuk Indonesia

Jl. Mampang Prapatan raya no. 100 Jakarta 12790

Kantor Cabang dan Pemasaran

a. Wilayah Jabotabek & Banten

SBU Bank : Gedung Dana Telkom (Gratika) Lt.2

Jl. Letjen S Parman kav.56 Slipi Jakarta Barat

Jakarta 1 : Graha Pancoran

Jl. Raya Pasar Minggu no. 16A/D Pancoran Jakarta Selatan

Jakarta 2 : Komplek Mega Grosir Cempaka Putih Permai Blok A/9

Jl. LetjenSuprato Jakarta Pusat

Bogor : Komp. Ruko Vila Indah Pajajaran Blok Ac No.2

Jl. H. Achmad Sobana Bantar Jati Bogor 16152

Tangerang: The Modem Arcade Blok B18

Jl. Hartono Raya Boulevevard Kota Medem Tangerang 15117

Bekasi : Grand Mall Kranji Bekasi Blok B-57

Jl. Jend. Sudirman, Bekasi

Cilegon : Cilegon Green Megablock D3 No. 16

Jl. Ahmad Yani-Cibeber Cilegon Banten 42423

Wilayah Jawa

Bandung : PHH Mustofa No. 39 Komplek Surapati Core

Jl. Anggrek Boulevard No. 1 H Bandung 40125

Cirebon : Jl Dr. Sudarsono No. 281 A Cirebon 45135


Semarang : Ruko Sriwijaya Jl. Sriwijaya No. 24 Semarang 50614

Purwokerto: Jl. Pramuka No. 38b Purwokerto

Solo : Jl. Veteran No. 230 A Solo, Jawa tengah 57154

Yogyakarta: Jl. Wachid Hasyim No. 28 suryowijayan Yogyakarta 55142

Surabaya : Jl. Raya Jemursari 76-B4 Surabaya 60234

Malang : Jl. WR. Supratman C1/20 Malang 65111

Denpasar : Jl. Diponegoro 242 Sanglah, Denpasar 80114

WILAYAH SUMATERA

Banda Aceh: Jl. Tengku Chik Ditiro No.3 Pueniti, Banda Aceh

Medan : Komplek Ruko Ssetiabudi Point Blok E no.3

Jl. Seiabudi, Tanjung Sari Medan 20132

Padang : Jl. Veteran no.32 padang 25115

Pekanbaru : Jl. Arifin Ahmad No. 11 kel. Ttangkerang selatan Pekanbaru 28282

Batam : Jl. Engku Putri Komp. Batam Centre Square Blok C No. 3

Jambi : Jl. Sultan Agung No.11 Kelurahan Beringin, Jambi 36122

Bengkulu : Jl. P. Natadirja Km. 6,5 No. 34 kel. Jalan Gedang, Bengkulu 38225

Palembang : Jl. Brigjen. HM. Dhanie Effendi No. 1429C Palembang 30134

Lampung : Jl.Wolter Mongosidi No.30 Bandar Lampung

WILAYAH KALIMANTAN & SULAWESI

Balikpapan : Komplek Mail Fantasy Junction Blok FJ Balikpapan Kalimatan Timur 76114

Samarinda : Jl. Abdul Wahab Syahranie No. 291 Samarinda, kalimatan Timur

Banjarmasin : Jl. Jend. Ahmad Yani Km. 3 No. 216 F Banjarmasin, Kalimatan Selatan 70234

Pontianak : Jl. Putri Darante No. 2 ( Samping Gg. Margosari) Pontianak 78116

Makassar : Jl. DR. Sam Ratulangit No. 98 makassar 90132


BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan

Dengan melakukan kunjungan perusahaan ke PT. ASURANSI TAKAFUL UMUM saya mendapat
pengalaman baru tentang dunia kerja secara langsung, dapat membandingkan ilmu yang diperoleh di
kampus dengan dunia kerja. Observasi yang dilakukan secara nyata dan langsung pengembangan atas
tugas yang diemban oleh saya yang pada akhirnya sebagai bekal untuk tekun terjun di masyarakat
ataupun di dunia kerja.

B. Kesan dan Saran

Untuk menjadi bahan referensi dalam kunjungan perusahaan berikutnya, saya mempunyai beberapa
masukan yang mungkin bisa bermanfaat.

Kesan :

· Sambutan dari pihak perusahaan sangat ramah dan baik.

· Kunjungan ini sangat bermanfaat

· Banyak pengalaman yang saya peroleh di perusahaan tersebut.

· Saya mendapatkan banyak keterangan mengenai perusahaan yang saya perlukan.

Saran :

Diharapkan dengan adanya kunjungan ke Perusahaan ini dapat bermanfaat dan bisa membantuk saya
saat terjun langsung ke dunia kerja.

LAPORAN KUNJUNGAN INDUSTRI

PT. BATARA INDAH SENTUL BOGOR

KELOMPOK IV
Dedet Yuliaspeka ( 02 12 007 )

Dwi Setiani ( 02 12 009 )

Firma Sipahutar ( 02 12 013 )

Legi Yati ( 02 12 019)

Virgina Feronika ( 02 12 038 )

PROGRAM STUDI ADMINISTRASI BISNIS

POLITEKNIK DARUSSALAM

2013 - 2014

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN KUNJUNGAN INDUSTRI 2014

BOGOR - BANDUNG – JOGYAKARTA - JAKARTA

KELOMPOK IV

Dedet Yuliaspeka ( 02 12 007 )


Dwi Setiani ( 02 12 009 )

Firma Sipahutar ( 02 12 013 )

Legi Yati ( 02 12 019)

Virgina Feronika ( 02 12 038 )

PROGRAM STUDI ADMINISTRASI BISNIS

Palembang, Agustus 2014

Mengetahui, Disetujui Oleh :

Pembantu Direktur I Ketua Prodi Administrasi Bisnis

Sri Porwani, SE.,M.Si Tutik Pebrianti, SE.,M.Si.

TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN


Adapun tujuan dari pembuatan laporan ini adlah sebagai berikut :

1. Sebagai bukti terulis setelah melaksanakan kunjungan industri

2. Sebagai syarat kelulusan mata kuliah dalam kurikulum

http://www.bino.co.id/images/product/papeobrand-s.jpg3. Sebagai pertanggungjawaban tugas yang


diberikan Politeknik Darussalam
Kata Pengantar

Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT. yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya,
sehingga penyusunan Laporan Kunjungan Industri yang diadkan pada tanggal 10 agustus – 17 agustus
2014 di PT. BATARA INDAH SENTUL, Bogor - Jawa Barat ini dapat terselesaikan dengan baik.

Laporan ini disusun bersama rekan-rekan kami. Seluruh isi laporan ini disusun berdasarkan observasi
kegiatan di tempat industri dan sosial media internet.

Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan kunjungan industri ini masih banyak kekurangan.
Oleh karena itu, kami mengharap kritik dan saran yang dapat membangun motivasi kami agar dapat
menjadi lebih baik dan lebih maju untuk masa yang akan datang.

Karena keterbatasan pengetahuan dan kemampuan, Oleh karena itu, kami mengharap kritik dan saran
yang dapat membangun motivasi kami agar dapat menjadi lebih baik dan lebih maju untuk masa yang
akan datang.

Harapan kami semoga laporan yang kami buat ini dapat bermanfaat bagi kami dan para pembaca pada
umumnya.

Palembang, 28 Agustus 2014

Penyusun
DAFTAR ISI

Halaman

Halaman Judul.............................................................................................................................. i

Lembar Pengesahan .................................................................................................................... ii

Tujuan Pembuatan Laporan..................................................................................................... iii

Kata Pengantar ......................................................................................................................... iv

Daftar Isi....................................................................................................................................... v

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Kunjungan Industri ........................................................ 1

1.2. Tujuan Kunjungan Industri........................................................................ 2

1.3. Menfaat Kunjungan Industri...................................................................... 2

1.4. Waktu Pelaksanaan kunjungan Industri..................................................... 3

1.5. Lokasi Kunjungan Industri......................................................................... 3

BAB II PEMBAHASAN (HASIL YANG DIPEROLEH)

2.1. Profil Perusahaan yang dikunjungi……………………………………… 4

2.2. Hasil Kunjungan Industri……………………………………………… .15

2.3 Kesesuaian Kurikulum( Mata Kuliah) dengan hasil kunjungan Industri..16


BAB III PENUTUP

3.1.Kesimpulan................................................................................................... 18

3.2.Saran............................................................................................................. 18

Daftar Pustaka.......................................................................................................19

Lampiran (Dokumentasi).......................................................................................... 20

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Kunjungan Industri Perusahaan

Kunjungan industri merupakan kegiatan rutin bagi mahasiswa sebagai tuntutan kurikulum untuk
membekali mahasiswa/i dengan berbagai pengetahuan mengenai dunia bisnis dan manajemen sehingga
nantinya diharapkan dapat menjadi lulusan yang professional. Untuk menjadi lulusan yang professional
tentu dibutuhkan banyak keterampilan terutama yang berkaitan dengan dunia bisnis dan manajemen.

Sebagai mahasiswa, khususnya dalam bidang Ilmu Administrasi Bisnis, mahasiswa/i sudah sangat banyak
mendapat materi kuliah yang berkenaan dengan administrasi. Sudah selayaknya bagi mahasiswa
administrasi bisnis tidak hanya memahami teori yang ada, namun juga ikut andil dalam meninjau
lapangan yang sebenarnya. Oleh karena itu Politeknik Darussalam mengadakan kegiatan kunjungan
industri. Diharapkan mahasiswa/i mampu menerapkan ilmu yang diperolehnya dengan melakukan
pengamatan atau percobaan.

Kunjungan industri juga menjadi salah satu kegiatan yang diadakan setiap tahunnya. Maka dari itu
mahasiswa/i wajib mengikuti kegiatan ini. Kunjungan industri hanya sebatas melakukan observasi pada
suatu industri saja. Melakukan pengamatan dan tanya jawab kepada narasumber secara langsung.

Kesempatan kali ini, pihak Perguruan Tinggi mengadakan kegiatan kunjungan industri di daerah Bogor –
Bandung- Yogyakarta –Jakarta pada tanggal 10 agustus – 17 Agustus 2014.
Selain itu dengan diadakannya kegiatan kunjungan industri ini, diharapkan mahasiswa/i mengetahui
lebih jauh bagaimana sebenarnya dunia usaha atau dunia industri itu dijalankan. Selain itu kegiatan
kunjungan industri juga sebagai simulasi dunia bisnis dan manajemen yang nyata agar nantinya
mahasiswa terbiasa ketika benar benar terjun di dunia bisnis dan manajemen. Disisi lain, pihak
Perguruan Tinggi juga menginginkan adanya dampak jangka panjang dari diselenggarakannya kegiatan
kunjungan industri ini salah satunya dalam rangka penyaluran para lulusan yang professional dan
memiliki kemampuan yang produktif dan siap bersaing di dunia bisnis dan manajemen.

1.2.Tujuan Kunjungan Industri

Ada beberapa tujuan diadakannya kunjungan industri bagi mahasiswa/i sebagai berikut:

1. Memperluas pengatahuan mahasiswa/i dalam lingkungan dunia kerja.

2. Memotivasi mahasiswa/i agar mempunyai minat bekerja di perusahaan.

3. Memberi informasi tentang cara kerja dan tenaga kerja perusahaan.

4. Mendorong mahasiswa/i agar mempunyai rasa kedisiplinan dan tanggung jawab.

1.3.Manfaat Kunjungan Industri

Adapun beberapa manfaat kunjungan industri diantara lain :

A. Bagi mahasiswa/i

1. Dapat mengetahui kedisiplinan dan tata tertib yang tegas pada dunia kerja.

2. Melihat cara kerja, dan berbagai macam alat – alat produksi yang sudah cukup modern

3. Mendapat gambaran saat akan bekerja di industri atau ingin membuat sebuah industri.

B. Bagi Lembaga Perguruan Tinggi

1. Memberlakukan tata tertib yang tegas bagi mahasiswa/i.

2. Sebagai bahan yang dapat dijadikan referensi dan bahan acuan bagi almamater Politeknik
Darussalam dalam membuat laporan kunjunga industri.

C. Bagi Industri Perusahaan

1. Dapat berbagi ilmu dengan mahasiswa/i mengenai produk - produk yang dihasilkan perusahaan.

2. Mengajak dan memperlihatkan proses produksi bagi mahasiswa/i


4. Memperkenalkan keberadaan perusahaan kepada mahasiswa/i dan masyarakat luas.

1.4.Waktu Pelaksanaan Kunjungan Industri

Waktu pelaksanaan kunjungan industri ke PT. BATARA INDAH SENTUL BOGOR yaitu Pada Tanggal 11
Agustus 2014

1.5.Lokasi Kunjungan Industri

PT. BATARA INDAH SENTUL BOGOR berlamat di : JL.Olympic Raya Blok A8- 9 Sentul – Bogor. Telp
(021)8757468 Fax: (021)8757248 E-mail : info@bantex.co.id , Website : www.bino.co.id
BAB II

PEMBAHASAN

2.1. Profil Perusahaan yang dikunjungi

PT. Batara Indah didirikan sejak tahun 1986 sebagai pabrikan dan perusahaan perdagangan dalam bidang

2.2. Hasil Kunjungan Industri

Adapun hasil kunjungan industri ini adalah sebagai berikut :

1. Pembukaan,

berlangsung di Auditorium PT.BATARA INDAH SENTUL Bogor dimana dalam pembukaan ini mahasiswa/I
disambut sangat sopan dan formal di lanjutkan dengan perkenalan pihak manajemen perusahaan.

2. Company Profile

Penjalasan tentang Perusahaan di lakukan di Auditorium, pihak perusahaan menjelaskan bagaimana


perjalanan PT.BATARA INDAH SENTUL BOGOR berdiri sampai dengan sekarang, yang meliputi profile
perusahaan, sejarah, pendiri dan produk – produk perusahaan.
3. Factory Tour :

Di sini mahaiswa/i mendapatkan kesempatan untuk mengunjungi ke dalam Pabriknya secara langsung
tetapi, mahasiswa/i tidak di perbolehkan untuk mengambil gambar atau foto selama di dalam Pabrik.
Disana mahasiswa/i diberi Informasi tentang Proses Manufacturing, dijelaskan proses awal pembuatan
Odner sampai proses penjualan . Terdapat banyak pengetahuan yang membantu mahasiswa/I
mendapatkan gambaran tentang kerja di lingkungan industri.

Kami mendapat kan kesempatan untuk bertanya jawab dengan pemandu perusahan selama berada di
dalam pabrik sehingga ketidaktahuan mahasiswa/i tentang lingkungan industri sudah terjawab.

4. Closing

Acara penutupan berlangsung di Auditorium, mahasiswa/i berterima kasih karena telah diizinkan untuk
mengunjungi pabrik PT.BATARA INDAH SENTUL BOGOR. Politeknik Darussalam memberikan cindera mata
kepada PT.BATARA INDAH dan sebaliknya mahasiswa/i diberikan souvenir.

BAB III

PENUTUP

3.1. Kesimpulan

Adapun kesimpulan dari kunjungan industri yang kami laksankan di PT.BATARA INDAH SENTUL BOGOR
adalah:

1. Mahasiswa/i mengenal produk – produk yang dihasilkan oleh PT.BATARA INDAH

2. Mahasiswa/i mengetahui proses pembuatan produk yang dihasilkan

3. Mahasiswa/i memahami kegunaan alat-alat kantor yang berhubungan dengan kearsipan

3.2. Saran

Adapun saran yang dapat di berikan adalah sebagi berikut :

1. Diharapkan agenda program kunjungan industri ini tetap berjalan setiap tahunnya.

2. Tetaplah menjadikan kunjungan industri sebagai sarana mahasiswa/i untuk menambah


pengetahuan, wawasan, dan pengelaman. Dan menjadikan para mahasiswa/i yang aktif dan kreatif
3. Kunjungan industri hendaknya dilaksanakan dengan biaya yang terjangkau oleh mahasiswa/i

Anda mungkin juga menyukai