Anda di halaman 1dari 26

PANDUAN

Hari Kesehatan Jiwa Sedunia


Tahun 2017
Mental Health in The Workplace
Latar Belakang
Setiap tahun tanggal 10 Oktober, dunia memperingati Hari Kesehatan Jiwa. Tujuannya adalah untukmenghormati
hak-hak Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ), memperluas program pencegahan masalah kesehatan
jiwa antara penduduk rentan, memperluas pelayanan yang memadai dan mendekatkan akses bagi mereka
yang membutuhkan, serta meningkatkan upaya kesehatan jiwa secara optimal.

Setiap tahun, tema yang digunakan berbeda-beda sesuai dengan hal apa yang menjadi prioritas pada
tahun tersebut. Tahun ini Federasi Dunia untuk Kesehatan Jiwa (WFMH) menetapkan tema Mental Health in
The work Place (Kesehatan Jiwa di Tempat Kerja) dengan Sub Tema "Kesehatan Jiwa yang Prima Mewujudkan
Produktifitas Kerja dan Kesejahteraan Keluarga".

Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) bulan Februari 2015, jumlah penduduk bekerja di Indonesia mencapai
120,8 juta. Jumlah ini meningkat sebesar 6,2 juta orang dibandingkan dengan data yang didapat oleh BPS
bulan Agustus 2014, dan merupakan jumlah besar yang perlu mendapatkan perhatian serta penanganan
kesehatan dan keselamatan kerja yang baik sehingga terhindar dari gangguan penyakit akibat kerja, penyakit
tidak menular, kecelakaan kerja yang berpotensi menurunkan bahkan menghilangkan tingkat produktifitasnya.
Melalui program keafiatan bagi pekerja yang terdiri dari pengelolaan aktivitas fisik dan pencapaian kebugaran
jasmani, gizi seimbang, upaya berhenti merokok danpengelolaan stres dipantau secara berkesinambungan.

Peringatan HKJS merupakan momentum kampanye masif dalam upaya pencegahaan dan penanggulangan
masalah Kesehatan Jiwa diseluruh pelosok tanah air yang bertujuan untuk meningkatkan komitmen dan
kepedulian seluruh komponen masyarakat dalam rangka mewujudkan Masyarakat Indonesia Sehat Jiwa.
Kementerian Kesehatan memiliki peran penting dalam upaya pencegahan dan pengendalian masalah
kesehatan jiwa, melalui rangkaian acara peringatan HKJS diharapkan bisa memberikan informasi yang tepat
bagi masyarakat terhadap berbagai regulasi dan perkembangan terkini dalam upaya peningkatan Kesehatan
Jiwa.
Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017
Mental Health in The Workplace
3
"Mental Health in The Workplace"
Arti Logo & Warna :
10 orang dengan bola dunia menunjukkan tanggal 10 Oktober hari kesehatan jiwa.
10 orang berwarna hijau saling bergandengan tangan menunjukkan keseimbangkan emosi, kesejukan,
ketenangan yang harmonis dalam kebersamaan, menguatkan kesehatan jiwa, saling berkaitan satu sama
lain dan terintegrasi melindungi alam kehidupan Indonesia dalam bola dunia berwarna putin bersih dengan
laut berwarna biru tua, biru dan biru muda yang menunjukkan ketenangan, kestabilan, bijaksana, sipirutalitas,
perasa, tenang, teguh dan kokoh, pendirian yang tetap, dan damai.

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


4 Mental Health in The Workplace
Rangkaian acara HKJS Tahun 2017
diselenggarakan di :
Pusat
Provinsi

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
5
RANGKAIAN KEGIATAN HKJS TAHUN 2017
Kegiatan Waktu Lokasi
Konas Psikiatri Komunitas & Psikiatri Militer 7- 10 September 2017 Banjarmasin
Kusumanto Award 2017 9 September 2017 Banjarmasin
Lomba Menulis Artikel (RSJ yg ldeal)dalam rangka HUT 17-24 September 2017 RSJD Dr. RM Soedjarwadi Jateng
ke 64 RSJD Dr.RM Soedjarwadi, Klaten, Jawa Tengah
Seminar & Pemeriksaan jiwa 4 SKPD September 2017 RSJ Grhasia Prov. DIY
Survei Diagnosis Stress:
a. KKP Tanjung Priok 20 September 2017 KKP Tanjung Priok
b. KKP Soekarno Hatta 25 September 2017 KKP Soekarno Hatta
c. BBTKL Jakarta 20 September 2017 BBTKL Jakarta
d. Kementerian Kesehatan 2 Oktober 2017 Kementerian Kesehatan
Tumpengan Massal Mengenang 3 Oktober 2017 Seluruh RSJ dan RS Pendidikan
Prof. DR. Dr. R Kusumanto Setyonegoro, SpKJ di Bag. Psikiatri
(Bapak Psikiatri indonesia)
Tapping Menkes 3 Oktober 2017 Kementerian Kesehatan Rl
Temu Blogger 4 Oktober 2017 Kementerian Kesehatan Rl
Temu Media 5 Oktober 2017 Kementerian Kesehatan Rl
Bakti Sosial, Jalan Santai Senam Bersama 5-9 Oktober 2017 RS Ernaldi Bahar Palembang
Acara Senam & Launching Layanan Konseling Jiwa 6 Oktober 2017 Lapangan Kementerian Kesehatan Rl
1st Mataram Physician Capacity in Depression 7 Oktober 2017 Lombok Astoria Hotel, Maratam NTB
Management
Seminar "Kesehatan Jiwa di Tempat Kerja" Tema : 10 Oktober 2017 Auditorium Siwabessy, Kementerian
KESEHATAN JIWA YANG PRIMA MEWUJUDKAN Kesehatan Rl
PRODUKTIFITAS KERJA DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA
(Capital Case)
Apel Pagi dan Senam Sehat Jiwa 10 Oktober 2017 RS. Marzoeki Mahdi, Bogor
Skrining dan Pelatihan : Oktober 2017 RS. Marzoeki Mahdi, Bogor
a. Manajemen Stres untuk Pegawai Dinas Tenaga
Kerja dan Dinas Kesehatan Kota Bogor
b. Manajemen Stres pegawai RS. Marzoeki Mahdi
Pelatihan dan Pembentukan Satgas Kesehatan Jiwa Oktober 2017 Dinas Tenaga Kerja, Kota Bogor
di Tempat Kerja
PORKESREMEN dan Jambore Keswa VI 18-21 Oktober 2017 RSJ Tampan Pekan Baru Prov. Riau
ATMA WIMALA Festival KPSI Bandung 21 Oktober 2017 Dago Tea House Bandung

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


6 Mental Health in The Workplace
JADWAL ACARA TEMU MEDIA (PRESS BRIEFING)
"MENTAL HEALTH IN WORKPLACE"
Jl. HR. Rasuna Said, Blok X-5, Kavling 4-9, Jakarta Selatan
Jakarta, 5 Oktober 2017

Kamis /
5 Oktober 2017
DITP2MKJN

DITP2MKJN

4. Ketua Perhimpunan
Spesialis Kedokteran
Okupasi Indonesia

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
7
JADWAL ACARA PERTEMUAN BLOGGER
"MENTAL HEALTH IN WORKPLACE"
Jl. HR. Rasuna Said, Blok X-5, Kavling 4-9, Jakarta Selatan
Jakarta, 4 Oktober 2017

Rabu /
4 Oktober 2017
DITP2MKJN

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


8 Mental Health in The Workplace
JADWAL ACARA SENAM SEHAT DAN PEMERIKSAAN KESEHATAN JIWA
"MENTAL HEALTH IN WORKPLACE"
Lapangan Upacara Kemenkes
Jl. HR. Rasuna Said, Blok X-5, Kavling 4-9, Jakarta Selatan
Jumat, 6 Oktober 2017

05.30 - 06.00 Persiapan Panitia

06.00 - 10.00 Pendaftaran dan pemeriksaan kebugaran Panitia

Subdit Olahraga
06.30 - 07.00 Laporan Ketua Panitia Dit. Kesjaor

07.00 - 07.15 Arahan Ibu Menteri Kesehatan Panitia

Pembacaan Do’a Panitia

07.15 - 07.45 Senam bersama Ibu Menteri Kesehatan Subdit Olahraga


Dit. Kesjaor
Ibu Menteri Kesehatan mengunjungi pemeriksaan kesehatan jiwa
07.45 - 08.00 Panitia
dan kebugaran

08.00 - 08.30 Launching pelayanan Konseling Kesehatan Jiwa di UPK Kementerian Panitia
Kesehatan

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
9
JADWAL SEMINAR PERINGATAN HKJS 2017
"MENTAL HEALTH IN WORKPLACE"
Ruang Siwabessy Lt. 2 Gedung Suyudi
Jl. HR. Rasuna Said, Blok X-5, Kavling 4-9, Jakarta Selatan
Selasa, 10 Oktober 2017

12.00 - 13.00

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


10 Mental Health in The Workplace
KEPUTUSAN DIREKTUR P2M KESEHATAN JIWA DAN NAPZA
DITJEN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
NOMOR : HK.02.03/6/1046/2017

TENTANG

PANITIA PELAKSANA DALAM RANGKA KEGIATAN


HARI KESEHATAN JIWA SEDUNIA 2017
DIREKTORAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN MASALAH KESEHATAN JIWA DAN NAPZA

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman masyarakat, serta mencegah
dan mengendalikan terjadinya masalah Kesehatan Jiwa di masyarakat diperlukan
komitmen dan dukungan nyata dari berbagai pemangku kepentingan;
b. bahwa peringatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS) Tahun 2017 yang diselenggarakan
di pusat dan di daerah
c. merupakan momen yang tepat untuk peduli terhadap masalah Kesehatan Jiwa;
bahwa agar peringatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia sebagaimana dimaksud pada
huruf b dapat berjalan dengan lancar dan terorganisasi, perlu dibentuk Panitia Pelaksana
dalam rangka Kegiatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia Tahun 2017 dengan Keputusan
Direktur Pencegahan dan Pengendalian Masalah Kesehatan Jiwa dan Napza;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2014 tentang Kesehatan Jiwa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 185, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5571);
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
11
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 64 Tahun 2015 tentang Struktur Organisasi dan Tata
Kerja Kementerian Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor
1508);

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN MASALAH KESEHATAN JIWA DAN
NAPZA TENTANG PANITIA PELAKSANA RANGKAIAN KEGIATAN HARI KESEHATAN JIWA SEDUNIA
2017,

KESATU : Membentuk Panitia Pelaksana Dalam Rangka Kegiatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2017
Direktorat P2M Kesehatan Jiwa dan NAPZA dengan susunan keanggotaan sebagai berikut:

Penasehat : Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit


Penanggungjawab : Direktur P2M Kesehatan Jiwa dan NAPZA
Ketua Umum : drg. Luki Hartanti, MPH
Ketua I : dr. Lina R. Mangaweang, SpKJ
Ketua II : dr. Edduwar Idul Riyadi, SpKJ
Sekretaris I : Sumiyati, S.Sos, M.Si
Sekretaris II : Dody Arek Purnomo, SE
Bendahara : Trisiana Oktafaria, SE
Sekretariat : 1. Rita Herlinawati, SE
2. Amah Ahmad Remban, SE
3. Liga Purwaningsih
4. Sudarmi
5. Supriyadi Triantoro
6. Suharni, A.Md
7. Bambang Dwinanto, SE
8. Fitri
9. Upi

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


12 Mental Health in The Workplace
Bidang Acara : 1. dr. Prianto Djatmiko, SpKJ (Koordinator)
Sosial dan 2. Marleni Desnita, S.Psi
Pemeriksaan 3. Endang Suharjanti, S.Sos, Msi
Keswa (MMHS) 4. dr. Anita
5. Bambang Tri Wahono, SKep. MPH
6. Nadiatul Maunah, S.Kep
7. Leni Mendra, SST
8. Susnawati
9. Sudiyanta, SE

Bidang Acara : 1. drg. Noor Setyawati, MM (Koordinator)


Senam dan Sehat 2. dr. Lusy Levina
Jiwa 3. Wini Wulansari, S.Si
4. Ratna Ismeiwati, AMd.
5. Ruwin Hadiaty
6. Sukardi
7. Yogo Krisworo, S.Kep
8. Woro Widayanti
9. Maryani, S.Psi

Bidang Acara : 1. dr. Herbet Sidabutar, SpKJ (Koordinator)


Seminar 2. Dewi Sartika, Ns.Sp.Kep.J, M.Kep
3. dr. Hans Christian Dharma, Sp.KJ
4. dr. Lucia Maya Savitri, MARS
5. Olivya Haque
6. Utary Rezki Sakinah, SKM
7. Tetti Sariani Lubis, SH. MM
8. Titik Suwarti, SKM
9. Catur Putri
Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017
Mental Health in The Workplace
13
Bidang Publikasi : 1. drg. Antony Azarsyah, MKM (Koordinator)
dan Dokumentasi 2. dr. Febby Mayangsari
(Temu Media dan 3. Siti Fatimah, S.Sos
Kampanye Publik) 4. Suparni
5. dr. Muh. Danial Umar, SpKJ
6. Helmiyati
7. Erna Irowati, SE, MM
8. M. Sandi Irawan, SE

KEDUA : Tim kepanitiaan sebagaimana dimaksud dalam diktum kedua bertugas :


1. Mempersiapkan penyelenggaraan rangkaian kegiatan Hari Kesehatan JIwa Sedunia
2017
2. Menyelenggarakan rangkaian kegiatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2017
3. Menyusun pelaporan rangkaian kegiatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2017 Direktorat
Pencegahan dan Pengendalian Masalah Kesehatan Jiwa dan NAPZA
KETIGA : Dalam menyelenggarakan kegiatan ini, Tim Kepanitiaan dapat mengikutsertakan
Narasumber terkait.
KEEMPAT : Biaya penyelenggaraan kegiatan ini dibebankan pada Anggaran Direktorat Pencegahan
dan Pengendalian Masalah Kesehatan Jiwa dan NAPZA DIPA Tahun 2017
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
KEENAM : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan dilakukan peninjauan
kembali dan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Jakarta
Pada Tanggal : 10 Mei 2017

Tembusan :
Sekretaris Direktorat Jenderal P2P Dr. dr. Fidiansjah, Sp.KJ, MPH
NIP. 196306271988121002

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


14 Mental Health in The Workplace
KAOS
Spesifikasi Spesifikasi
Bahan : Lakos Bahan : Lakos
Ukuran : All Size Ukuran : All Size
Cetak : Bordir Warna Cetak : Bordir Warna
Finishing : Lengan Pendek + Kerah Finishing : Lengan Panjang + Kerah

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
15
SPANDUK
Spesifikasi
Bahan : Flexy Banner
Ukuran : 500 x 90 cm
Cetak : Full Colour
Finishing : Mata Ayam

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


16 Mental Health in The Workplace
UMBUL-UMBUL

Spesifikasi
Bahan : Kain Tetron
Ukuran : 380 x 50 cm
Cetak : Full Colour
Finishing : Tali Ikatan
Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017
Mental Health in The Workplace
17
BACKDROP

Spesifikasi
Bahan : Flexy Banner
Ukuran : 400 x 600 cm, 255 x 750 cm
Cetak : Full Colour
Finishing : Tali Ikatan

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


18 Mental Health in The Workplace
HARI
KESEHATAN JIWA MENTAL HEALTH
SEDUNIA IN THE
WORK PLACE
2017

PIN BOTOL
Spesifikasi Spesifikasi
Bahan : Kaleng Bahan : Plastik
Ukuran : 5,8 cm x 5,8 cm Ukuran : -
Cetak : Full Colour Cetak : Satu Warna
Finishing : Laminating Doff

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
19
MUG
Spesifikasi
Bahan : Gelas Beling
Ukuran : Standar
Cetak : Full Colour

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


20 Mental Health in The Workplace
HANDUK PAYUNG
Spesifikasi Spesifikasi
Bahan : Catton Bahan : Parasut
Ukuran : Standar Ukuran : Lipat
Cetak : Bordir Colour Cetak : Satu Warna

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


Mental Health in The Workplace
21
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia
2017
Mental Health in The Workplace
TAS
Spesifikasi
Bahan : D-300
Model : Tas Jinjing
Cetak : Full Colour

Panduan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia - Tahun 2017


22 Mental Health in The Workplace
PANITIA PERINGATAN
HARI KESEHATAN JIWA SEDUNIA TAHUN 2017
TINGKAT PUSAT
DIREKTORAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN MASALAH KESEHATAN JIWA DAN NAPZA
DIREKTORAT JENDERAL PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
Jalan Percetakan Negara No. 29 Kotak Pos 223 Jakarta 10560
Telp. (021) 4247608 Faksimile (021) 4207807

Anda mungkin juga menyukai