Anda di halaman 1dari 43

Kikil/Kulit Babi

KULIT BABI
Sepatu Canvas
Siapa bilang babi ngga ada bulunya
BULU BABI

Menurut data BPS : Pada periode Januari-Juni 2001, Indonesia


mengimpor boar bristle dan pig/boar hair sejumlah 282.983 kg atau
senilai 1.713.309 dolar AS
(Jurnal LPPOM-MUI HALAL, N0. 41/VII/2002).
Contoh kuas
Perbedaan kuas bulu babi dan plastik
1. Warna Asap, jika dibakar, asap bulu abu berwarna putih (karena
merupakan bahan organik), sedangkan plastik berwarna hitam
(anorganik)
2. Aroma/bau asap : saat dibakar, asap kuas babi sangat menyengat
khas bau bulu/rambut kebakar (khas bau keratin) sedangan bau asap
bahan plastik khas bau platik terbakar.
3. Warna bulu : bulu babi warnannya tidak seragam, namun
mengkilap. kalo bulu plastik, satu adonan pewarna cat pasti seragam.
4. Ketebalan bulu, pangkalnya lebih tebal, ujung lebih tipis,
sedangkan bulu plastik sama tebalnya.
5. Ukuran panjang : bulu babi tidak seragam panjangnya, sedangkan
bulu plastik ukurannya seragam.
Contoh jenis makanan yang menggunakan kuas :
1. Ikan bakar
2. Sosis bakar
3. Ayam bakar
4. Jagung bakar
5. Martabak manis
6. Zuppa soup
7. Aneka kue kering termasuk roU dan lain lain
Halal kah makanan yang kita makan? yakinkah bahwa makanan tsb
aman dari produk haram serta Udak tercemar produk najis?
Apakah tidak mungkin dari plastik?
•  Bisa saja, kuas-kuas berbahan
dasar plasUk polyester sekarang
sduad ada di pasaran seperU
contoh nya merk Ken master,
Selery,King dll
KOTORAN BABI
• Kotoran babi sering dipakai sebagai pupuk tanaman
buah di Jepang dan China. Bertanggung jawab pada
warna yang menarik pada kulit buah
ORGAN DALAM
BABI
•  Organ dalam babi ternyata juga banyak dipakai manusia, seperti
pada beberapa contoh berikut:
•  USUS BABI: dipakai sebagai selongsong sosis, benang jahit
luka (dulu biasanya pakai cat gut/usus kucing).
•  JANTUNG dan GINJAL BABI: sering ditransplantasikan
(xenotransplantation) untuk menggantikan jantung dan ginjal
manusia yang rusak.
•  PLACENTA: banyak dipakai di kosmetika, seperti: facial, hand
& body lotion, dll.
Dalam Industri Obat dan Kosmetik
•  Cairan Amnion
•  Cairan Amnion adalah cairan ketuban
•  Sodium Heparin (yang berada di sekitar janin dalam
•  Sodium heparin yang telah diproduksi k a n d u n g a n ) y a n g b e r f u n g s i
melindungi janin dari benturan fisik.
secara komersial ternyata berasal dari Sama halnya dengan dengan plasenta,
jaringan mukosa (permukaan bagian cairan amnion yang digunakan untuk
dalam usus) dari babi. Produk ini industri kosmeUk terutama berasal
memang banyak diproduksi di Cina, dari air ketuban bayi manusia. Fungsi
dari cairan amnion adalah untuk
kemudian diekspor terutama ke melembabkan, menghaluskan kuli dan
Amerika Serikat dan Eropa. Meski menjaga kekenyalan tekstur kulit
demikian, konsumen Muslim harus (fungsinya mirip dengan plasenta).
Pemakaian cairan Amnion dapat
waspada dengan digunakan pada pelembab, loUon
produk kosmeUk impor yang rambut, shampoo, dan perawatan
mengandung bahan sodium heparin kulit & kepala. (sumber: formmit)
Colagen
Banyak sumber yang mengatakan bahwa collagen / kolagen berasal
dari sapi dan babi (bovine collagen, zyderm), Namun, bagi
produsen kosmeUka penggunaan kolagen yang berasal dari babi
lebih disukai,karena selain ekonomis, perkembangan babi transgenik
yang memiliki jaringan sel mirip sel tubuh manusia kian maju
sehingga efikasi yang diberikan akan lebih baik. PasUkan bahwa kita
Udak membeli produk yang mengandung collagen di produsen yang
Udak jelas. (sumber: LPPOM)
Plasenta
Dalam pembuatan kosme2k, ekstrak plasenta merupakan
sumber protein biologis yang bisa berasal dari hewan maupun
manusia. Biasanya ia menjadi bahan baku krim regenerasi untuk
memperbaiki elas2sitas kulit dan mencegah degenerasi sel.
Dengan demikian, plasenta diaplikasikan sebagai faktor
eksogenik untuk mens2mulir regenerasi sel, sehingga
menghasilkan fungsi kulit yang diingin kan, yaitu kulit muda
belia
Plasenta berasal dari ari ari hewan biasanya digunakan adalah
babi.
Dari babi dapat diekstrak/diproduksi beberapa
macam nutrien penUng bagi manusia, seperU :

•  Enzim pencernaan: Amylase, Lipase, Tripsin, PancreaUn
(dari saluran pencernaan babi), Pepsin (dari lambung
babi), Rennet (mis. Keju Edam), dll.
•  Mineral: Calcium Stearate, Magnesium Stearat.
•  Glycerin: soedrink, kosmeUka (facial, hand & body loUon,
sabun, dll.), perekat cangkang kapsul obat, dll.
•  Hormone: Porcine Insuline (mis. Mixtard ex.
Novonordisk), Sodium Heparin (anU-blood coagulant; mis.
Lovenox 4000 ex. AvenUs Pharma SpecialiUes, Maisons-
Alfort, Perancis), dll.
Ayam Potong Halalan Thoyiban
Proses penyembelihan harus sesuai tata cara
pemotongan yang benar dan baik.
1. Ayam harus masih hidup dan sehat serta diperlakukan dengan
baik sebelum disembelih. Ayam yang mati harus segera dipisahkan
dan tidak disembelih.

2. Membaca kalimat Allah (bismillah) sesaat sebelum menyembelih


untuk setiap ekor hewan yang disembelih.

3. Memotong dengan sempurna saluran pernafasan, saluran


pencernaan dan pembuluh darah nadi dengan pisau yang tajam.
Tidak boleh hanya denganmenusuk leher ayam, karena
dikhawatirkan tidak memotong saluran-saluran tersebut dengan
sempurna.
• 4. Meletakkan dan membiarkan ayam maU dengan sempurna dan
darah keluar dengan tuntas sebelum proses selanjutnya, seperU
pencelupan ke dalam air panas, pencabutan bulu dan
pembersihan. Jangan sampai dalam keadaan masih hidup ayam
tersebut langsung dimasukkan ke dalam air panas.
Bagaimana dengan Kehalalan Minuman
ini?
Q&A Session

Anda mungkin juga menyukai