Anda di halaman 1dari 3

SILABUS MATA PELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 1 JEUMPA


BidangKeahlian : Teknologi dan Rekayasa
Program Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan
Paket Keahlian : Teknik InstalasiTenagaListrik
Mata Pelajaran : Instalasi Penerangan Listrik
Kelas /Semester : XI / 3

Kompetensi Inti:
KI 3 (Pengetahuan). Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar. Dan metakognitif sesuai dengan
bidang dan lingkup kerja Dasar – dasar Teknik Ketenagalistrikan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masayarakat
nasional, regional, dan internasional.
KI 4 (Keterampilan). Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan
bidang kerja Dasar – dasar Teknik Ketenagalistrikan. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.
Menunjukkkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, poduktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komuniatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Indikator Pencapaian Alokasi


Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Kompetensi Waktu
Semester
3.2 Menentukan tata letak  Gambar instalasi listrik  Menjelaskan gambar denah Mengamati : 1) Tes tertulis 1. PUIL Edisi 2000
komponen instalasi  Gambar diagram garis  Pilihan Ganda  Buku pegangan
instalasi listrik  Mengamati tata letak guru, Modul
tunggal
Indikator Pencapaian Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Kompetensi Waktu
penerangan pada  Gambar diagram  Menganalisis diagram komponen Instalasi  Uraian 24 JP Persyaratan
bangunan sederhana pengawatan garis tunggal penerangan listrik 1 2) Tes Lisan Instalasi
 Gambar diagram fasa sesuai PUIL  Tanya Penerangan
 Menganalisis diagram Jawab/
Listrik, teknik
pemipaan Interview
4.2 Merencanakan tata pengawatan Instalasi
Menanya : 3) Non tes
letak komponen  Menerapkan diagram penerangan
instalasi penerangan  Mengkondisikan  Penugasan Listrik,Kelas XI
saluran/pemipaan Semester 3
pada bangunan situasi belajar untuk
membiasakan Kementerian
sederhana  Mampu menggambar mengajukan Pendidikan dan
gambar denah instalasi pertanyaan secara Kebudayaan 2013
 Buku referensi dan
listrik aktif dan mandiri
artikel yang sesuai
 Mampu merencanakan tentang tata letak
komponen instalasi
gambar diagram garis
peneranga listrik 1
tunggal fasa sesuai dengan
 Mampu membuat PUIL
gambar diagram
pengawatan Pengumpulan Data :
 Mampu mempraktekkan  Mengumpulkan data
diagram yang dipertanyakan
saluran/pemipaan dan menentukan
sumber (melalui
benda konkrit,
dokumen, buku,
eksperimen) untuk
menjawab pertanyaan
yang diajukan
tentang tata letak
komponen instalasi
penerangan 1 fasa
Indikator Pencapaian Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Kompetensi Waktu
sesuai dengan PUIL

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan
data dan menentukan
hubungannya,
selanjutnya
disimpulkan dengan
urutan dari yang
sederhana sampai
pada yang lebih
kompleks terkait
dengan tata letak
komponen instalasi
penerangan 1 fasa
sesuai dengan PUIL

Mengkomunikasikan:
 Menggambarkan
tentang tata letak
komponen instalasi
penerangan 1 fasa
sesuai dengan PUIL
dalam bentuk
gambar.

Anda mungkin juga menyukai