Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL RANCANGAN KEGIATAN (PRK)

KULIAH KERJA NYATA PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN


MASYARAKAT
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU
TAHUN : 2019
MUHAMMADIYAH : Cabang : Tenayan Raya Ranting : -
KELOMPOK : Sebelas / 11
KEL/DESA : Bambu Kuning
KECAMATAN : Tenayan Raya
KABUPATEN : Pekanbaru
PROVINSI : Riau

Disusun Oleh :
NO Nama Mahasiswa NIM NO Nama Mahasiswa NIM
1 Muhammad Rifaldo 160401007 11 Vanylia Agustin 160501110
2 Rahju Pratama Wendri 160601026 12 Yuliana Puspita 160701028
3 Muji Astuti 160401051 13 Arisman Siregar 150302002
4 Selvia Maulidia Azka 160301044 14 M. Hafidz Elison 170402093
5 Fadlillah Nofriadi 160301197 15 Novandri Saputra 160103028
6 Agus Marningsih 150301225 16 Eranda Putra 160401058
7 Herlina Afriani 160301159 17 Yoga Nofmi 160401151
Lumban.T. 18 Hendro Situmorang 160102085
8 Oktia Hariani 160301166 19 Imam Purwanto 160102002
9 Yollanda Chyntia S. 160301230 20 Vera Melisa 160102113
10 Tri Agung Prasetyo 160501088 21 Rijal Mahara Dara 150103004

BIDANG PENGELOLAAN KKN-PPM


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU
PEKANBARU
TAHUN AKADEMIK 2018/2019
I
HALAMAN PENGESAHAN
Dengan telah selesainya rencana kegiatan KKN-PPM yang kami buat, maka kami:
No NAMA MAHASISWA NIM TANDA TANGAN

1 Fadlillah Nofriadi 160301197 1. ………………..


2 Agus Marningsih 150301225 2. ………………..
3 Herlina Afriani Lumban.T. 160301159 3. ………………..
4 Oktia Hariani 160301166 4. ………………..
5 Selvia Maulidia Azka 160301044 5. ………………..
6 Yollanda Chyntia S 160301230 6. ………………..
7 Tri Agung Prasetyo 160501088 7. ………………..
8 Vanylia Agustin 160501110 8. ………………..
9 Yuliana Puspita 160701028 9. ………………..
10 Arisman Siregar 150302002 10………………..
11 Rahju Pratama Wendri 160601026 11………………..
12 M Hafizd Elison 170402093 12………………..
13 Novandri Saputra 160103028 13………………..
14 Erandra Putra 160401058 14………………..
15 Muhammad Rifaldo 160401007 15………………..
16 Yoga Nofmi 160401151 16………………..
17 Muji Astuti 160401051 17………………..
18 Hendro Situmorang 160102085 18………………..
19 Imam Purwanto 160102002 19………………..
20 Vera Melisa Hm 160102113 20………………..
21 Rijal Mahara Dara 150103004 21………………..
Telah menyelesaikan laporan rencana kegiatan kami untuk dilaksanakan pada saat
KKN-PPM, Tahun 2018/2019.
Pekanbaru, 21 Juni 2019
Ketua Kelompok KKN-PPM Mengetahui/Menyetujui DPL

Muhammad Rifaldo_____________ Ajeng Safitri, M.Psi______________


NIM. 160401007 NIDN. 1007068605
II
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL……………………………………………………….I
HALAMAN PENGESAHAN………………………………………………..II
DAFTAR ISI………………………………………………………………….III
DAFTAR TABLE……………………………………………………………IV
KATA PENGANTAR………………………………………………………..V
HALAMAN ISI

A. Identifikasi Masalah.………………………………………………………1
B. Prioritas Pemilihan Masalah.………………………………………………2
C. Rencana Program KKN-PPM UMRI……………………………………...2
D. Program Penunjang………………………………………………………...5
E. Program Study Etnografi…………………………………………………..5
F. Penutup…………………………………………………………………….6

III
DAFTAR TABLE

Table 1. Identifikasi Masalah…………………………………………………….1


Table 2. Prioritas Permasalahan………………………………………………….2
Table 3. Kegiatan KKN-PPM UMRI………………………………….………...2
Table 4. Program Penunjang…………………………………………………….5
Table 5. Program Study Etnografi………………………………………………5

IV
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT, sang Pengatur Alam Semesta, yang telah
melimpahkan kasih-Nya sehingga kami berhasil menyusun Proposal Kegiatan
KKN-PPM UMRI di Desa Bambu Kuning, RW 1, Kec. Tenayan Raya, Kota
Pekanbaru yang bertemakan “Gerakan inovasi menuju masyarakat yang
berkemajuan” dengan baik.
Proposal ini diajukan demi terlaksananya program kerja yang akan di
laksanakan selama KKN pada 22 Juli sampai dengan 30 Agustus 2019.
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan wadah bagi mahasiswa dalam
menerapkan ilmu–ilmu yang diperoleh dari perguruan tinggi untuk diterpkan di
masyarakat. Pelaksanaan KKN sebagai wahana pengabdian masyarakat
diharapkan dapat mengembangkan kemampuan praktis mahasiswa dalam
menyerap keahlian yang ada dimasyarakat sehingga KKN diharapkan mampu
membantu menyelesaikan masalah yang ada di masyarakat dengan
mengoptimalkan sumber daya yang ada.
Meskipun kami sangat berharap agar proposal ini tidak memiliki
kekurangan, tetapi kami menyadari bahwa pengetahuan kami sangatlah terbatas,
sehingga kami tetap mengharapkan masukan serta kritik dan saran yang
membangun dari pembaca untuk proposal ini demi terlaksananya program kerja
dengan baik, sehingga tujuan diadakannya kegiatan ini juga bisa tercapai.

Pekanbaru, 21 Juni 2019


Penulis

Anggota KKN

V
1

PROPOSAL KEGIATAN
KULIAH KERJA NYATA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU
TAHUN AKADEMIK 2018/2019

A. IDENTIFIKASI MASALAH.
Berdasarkan hasil survey masalah yang di temukan di Desa Bambu
Kuning, RW 1, Kecamatan Tenayan Raya, bahwa masih banyaknya sampah
yang tidak terurai berakibat saluran air tersumbat, terlebih lagi lubang saluran
air tersebut terlampau kecil maka peluang tersumbatnya aliran semakin besar.
Dengan ini seluruh anggota KKN bersepakat untuk mengubah sampah
tersebut menjadi barang yang memiliki nilai ekonomis sehingga dapat
bermanfaat bagi setiap warga Desa Bambu Kuning RW 1.

Table 1. Identifikasi Permasalahan


No Permasalahan Lokasi Sumber (P/M/D)*
1 Sangat Mudah Terjadi Banjir Desa Bambu Ketua RW 1
akibat saluran air yang kecil Kuning, RW 1
dan sampah yang
berserakan.
2 Kurangnya kesadaran penuh Desa Bambu Ketua RW 1
masyarakat terhadap Kuning, RW 1
kebersihan lingkungan.
3 Kurangnya pengetahuan Desa Bambu Ketua RW 1
masyarakat terhadap Kuning, RW 1
management ekonomi.
4 Kurangnya inisiatif untuk Desa Bambu Masyarakat
mendaur ulang barang yang Kuning, RW 1
sudah tidak terpakai agar
dapat bermanfaat kembali.
*P = Perangkat Desa, M=Masyarakat, D=Dinas Instansi Vertikal/Stakeholder
2

B. PRIORITAS PEMILIHAN MASALAH.


Berdasarkan hasil identifikasi masalah yang terjadi di Desa Bambu
Kuning, RW 1, Kec. Tenayan Raya, Kota Pekanbaru. Pada kesempatan
kegiatan KKN-PPM UMRI ini akan memprioritaskan penanganan:

Tabel 2. Prioritas Permasalahan


No Permasalahan Alasan*
1. Sangat mudah terjadi banjir Karena banjir dapat berdampak buruk,
akibat saluran air yang kecil dan baik dalam kesehatan, kebersihan
sampah yang berserakan. maupun kenyamanan.
2. Kurangnya kesadaran penuh Untuk menjaga agar lingkungan hidup
masyarakat terhadap kebersihan lebih sehat, bersih dan nyaman.
lingkungan.
3 Kurangnya inisiatif untuk Ada baiknya untuk mengubah barang
mendaur ulang barang yang yang tidak bermanfaat lagi menjadi
sudah tidak terpakai. barang yang memiliki nilai ekonomis.
*Uraikan secara rinci mengapa permasalahan diprioritaskan penanganannya sehingga
layak diangkat sebagai program KKN-PPM UMRI
C. RENCANA PROGRAM KKN-PPM UMRI.
Table 3. Program Utama KKN-PPM UMRI
Sumber
No Nama Program Bahan Sasaran
Dana
1. Pembuatan Bank Wadah yang sudah Masyarakat Dana
Sampah tidak terpakai, cat, Kelompok
dan alat pendukung.
ANGGOTA KKN
2. Membuat tempat Wadah yang sudah Masyarakat Dana
sampah dengan 3 jenis tidak terpakai, cat, Kelompok
sampah yaitu organic, dan alat pendukung.
non organic, bahan
berbahaya.

TEKNIK INDUSTRI
3

3. Penyuluhan pembuatan Sampah Organik. Masyarakat Dana


pupuk kompos dari Kelompok
sampah organik.

EKONOMI
PEMBANGUNAN
4. 1. Pemberian buku Buku keuangan. Masyarakat Dana
pencatatan transaksi Kelompok
keuangan umum untuk
para UKM.
2. Pengelolaan biaya
terkait hasil pemasaran
pupuk kompos.

AKUNTANSI
4 Sosialisasi cara Tempat, Masyarakat Dana
memasarkan barang Pembicara, Alat Kelompok
hasil daur ulang atau Presentasi
barang dagang lain.

TEKNIK
INFORMATIKA
5. Penyuluhan mengenai Tempat, Masyarakat Dana
pengelompokan sampah Pembicara, Alat Kelompok
yaitu sampah organic, Presentasi
non organic, bahan
berbahaya, sampah
plastic, kode plastic
segitiga 1-7.

ILMU KOMUNIKASI
4

6. Penyuluhan untuk Tempat, Masyarakat Dana


membedakan tempat Pembicara, Alat Kelompok
sampah disetiap rumah Presentasi
warga berdasarkan jenis
sampah, yaitu sampah
organik, non organik,
bahan berbahaya, sampah
plastic, kode plastic
segitiga 1-7.

SISTEM INFORMASI
7. 1. Masyarakat yang Tempat, Masyarakat Dana
Pembicara, Alat
menerapkan hukum Kelompok
Presentasi
positive dan PERDA
Pekanbaru mengenai
sampah dan
sanksinya.
2. Akibat hukum
melanggar PERDA.

ILMU HUKUM
8. Membuat Mesin Plat besi, mata Masyarakat Dana
pencacah sampah pisau pencacah, Kelompok
organik. penggoes sepeda.

TEKNIK MESIN
9. Membuat video edukasi Tempat, Sekolah Dana
mengenai sampah. Pembicara, Alat Kelompok
Presentasi
PENDIDIKAN
INFORMATIKA
5

D. PROGRAM PENUNJANG

Adapun program penunjang dari rencana kegiatan utama dalam


kegiatan KKN-PPM UMRI, di Desa Bambu Kuning di RW 1, Kec. Tenayan
Raya, Kota Pekanbaru. Program ini di adakan sebagai sarana komunikasi dan
interaksi antara anggota KKN-PPM dengan masyarakat desa Bambu Kuning,
RW 1.
Table 4. Program Penunjang

NO Nama Program Bahan Sasaran Sumber Dana

1. Gotong Royong Peralatan kerja dasar. Masyarakat Anggota KKN


2. Acara 17 Tambang, balon, goni, Masyarakat Anggota KKN
Agustus kerupuk, kelereng.
3. Kegiatan Tempat, Iqra’ / Al Anak-Anak Anggota KKN
didikan subuh Qur’an

E. PROGRAM STUDY ETNOGRAFI.

Table 5. Program Study Etnografi

NO Nama Program Rencana Kegiatan Sumber Dana

1. Deskripsi geografis Mengamati kondisi lingkungan Anggota KKN


wilayah sekitar Desa Bambu Kuning di
RW 1
2. Deskripsi demografi Mendata penduduk terkait dengan Anggota KKN
usia, pendidikan, ekonomi.
3. Deskripsi perilaku Mengamati perilaku masyarakat Anggota KKN
sosial masyarakat dilingkungan RW 1
4. Deskripsi Al islam Mendata warga muhammadiyah Anggota KKN
kemuhammadiyahan di lingkungan RW 1
6

F. Penutup

Pelaksanaan KKN sebagai wahana pengabdian masyarakat diharapkan


dapat mengembangkan kemampuan praktis mahasiswa dalam menyerap
keahlian yang ada dimasyarakat sehingga KKN diharapkan mampu
membantu menyelesaikan masalah yang ada di masyarakat seperti; banjir,
sampah, lingkungan yang tidak sehat baik secara apa yang dilihat dan juga
apa yang dirasakan. Maka dengan adanya KKN ini, kelompok 11
mengoptimalkan sumber daya yang ada agar Desa Bambu Kuning, RW 1,
Tenayan Raya dapat menajdi desa yang berkembang dari berbagai aspeknya.
Demi terselenggaranya program ini, kami membutuhkan bantuan dan kerja
sama dari berbagai pihak.
Semoga dengan adanya program kerja ini tercapai keinginan baik dari
kami, masyarakat dan juga pemerintah daerah setempat. Besar harapan kami
agar segalanya berjalan dengan baik tanpa mengurangi apa yang telah
tersedia. Demikian proposal ini kami tulis dan rangkum dengan sebaiknya.
Atas partisipasi dan dukungannya kami ucapkan terima kasih.

Pekanbaru, 21 Juni 2019

Ketua Sekertaris

Muhammad Rifaldo Muji Astuti


NIM. 160401007 NIM. 160401051

Mengetahui
DPL

Ajeng Safitri, M.Psi


NIDN. 1007068605

Anda mungkin juga menyukai