Anda di halaman 1dari 3

manfaat kesehatan yang salah satunya adalah zat capsaicin yang berfungsi dalam mengendalikan

penyakit kanker. Selain itu kandungan vitamin C yang cukup tinggi pada cabai dapat memenuhi
kebutuhan harian setiap orang, namun harus dikonsumsi secukupnya untuk menghindari nyeri
lambungCabai atau cabai merah atau chili adalah buah dan tumbuhan anggota genus Capsicum.
Buahnya dapat digolongkan sebagai sayuran maupun bumbu, tergantung bagaimana digunakan. Sebagai
bumbu, buah cabai yang pedas sangat populer di Asia Tenggara sebagai penguat rasa makanan. Bagi seni
masakan Padang, cabai bahkan dianggap sebagai "bahan makanan pokok" ke sepuluh (alih-alih
sembilan). Sangat sulit bagi masakan Padang dibuat tanpa cabai

. Seledri (Apium graveolens L.) adalah sayuran daun dan tumbuhan obat yang biasa digunakan sebagai
bumbu masakan. Beberapa negara termasuk Jepang, Cina dan Korea mempergunakan bagian tangkai
daun sebagai bahan makanan. Di Indonesia tumbuhan ini diperkenalkan oleh penjajah Belanda dan
digunakan daunnya untuk menyedapkan sup atau sebagai lalap. Penggunaan seledri paling lengkap
adalah di Eropa: daun, tangkai dSeledri adalah tumbuhan serbaguna, terutama sebagai sayuran dan
obat-obatan. Sebagai sayuran, daun, tangkai daun, dan umbi sebagai campuran sup. Daun juga dipakai
sebagai lalap, atau dipotong kecil-kecil lalu ditaburkan di atas sup bakso, soto, macam-macam sup
lainnya, atau juga bubur ayam.aun, buah, dan umbinya semua dimanfaatkan.

Bawang merah (Allium cepa L. Kelompok Aggregatum) adalah sejenis tanaman yang menjadi bumbu
berbagai masakan Asia Tenggara dan dunia. Orang Jawa mengenalnya sebagai brambang. Bagian yang
paling banyak dimanfaatkan adalah umbi, meskipun beberapa tradisi kuliner juga menggunakan daun
serta tangkai bunganya sebagai bumbu penyedap masakan. Tanaman ini diduga berasal dari daerah Asia
Tengah dan Asia Tenggara. Bawang merah mengandung vitamin C, kalium, serat, dan asam folat. Selain
itu, bawang merah juga mengandung kalsium dan zat besi. Bawang merah juga mengandung zat
pengatur tumbuh alami berupa hormon auksin dan giberelin. Kegunaan lain bawang merah adalah
sebagai obat tradisional, bawang merah dikenal sebagai obat karena mengandung efek antiseptik dan
senyawa alliin. Senyawa alliin oleh enzim alliinase selanjutnya diubah menjadi asam piruvat, amonia, dan
alliisin sebagai anti mikoba yang bersifat bakterisida.

merah, jenis kacang ini memang memiliki warna merah layaknya kacang
warna hijau yang disebut kacang hijau. Banyak yang beranggapan bahwa
kacang merah itu berbahaya bagi para penderita kolestrol tinggi dan
obesitas/kegemukan.

Namun sebenarnya kacang merah itu memiliki banyak sekali kandungan


yang sangat baik untuk kesehatan tubuh kita loo, hal ini dikarenakan adanya
kandungan seperti: serat, karbohidrat, Asam lemak omega-3, Protein,
Vitamin A, B dam VItamin C, Asam folat, Kalsium, serta Magnesium yang
ada pada kacang hijau.
Wortel adalah tumbuhan biennial (siklus hidup 12 - 24 bulan) yang menyimpan karbohidrat
dalam jumlah besar untuk tumbuhan tersebut berbunga pada tahun kedua. Batang bunga tumbuh
setinggi sekitar 1 m, dengan bunga berwarna putih, dan rasa yang manis langu. Bagian yang dapat
dimakan dari wortel adalah bagian umbi atau akarnya. Wortel mengandung vitamin A yang baik untuk
kesehatan mata. Mengkonsumsi wortel baik untuk penglihatan pada mata, terutama bisa meningkatkan
pandangan jarak jauh. Selain vitamin A, wortel juga mengandung vitamin B1, B2, B3, B6, B9, dan C,
kalsium, zat besi, magnesium, fosfor, kalium, dan sodium

Terung ialah terna yang sering ditanam secara tahunan. Tanaman ini tumbuh hingga 40-150 cm
(16-57 inci) tingginya. Daunnya besar, dengan lobus yang kasar. Ukurannya 10-20 cm (4-8 inci)
panjangnya dan 5-10 cm (2-4 inci) lebarnya. Jenis-jenis setengah liar lebih besar dan tumbuh hingga
setinggi 225 cm (7 kaki), dengan daun yang melebihi 30 cm (12 inci) dan 15 cm (6 inci) panjangnya.
Batangnya biasanya berduri. Warna bunganya antara putih hingga ungu, dengan mahkota yang memiliki
lima lobus. Benang sarinya berwarna kuning. Buah tepung berisi, dengan diameter yang kurang dari 3 cm
untuk yang liar, dan lebih besar lagi untuk jenis yang ditanam

1. Manfaat Asparagus sebagai Anti-inflamasi


Asparagus tak hanya memiliki rasa yang lezat, tetapi juga merupakan sumber nutrisi yang baik
untuk kesehatan tubuh dan otak. Asparagus mengandung banyak nutrisi anti-inflamasi, seperti
saponin asparagus dan flavonoid quercetin, rutin, dan laempferol isorhamnetin, yang semuanya
membantu untuk memerangi arthritis, asma, dan penyakit autoimun.

2. Manfaat Asparagus sebagai Antioksidan


Glutathione, yang ditemukan dalam asparagus, mengandung tiga asam amino (asam glumatic,
glisin dan sistein) yang bergabung menjadi satu molekul yang berfungsi sebagai agen oksidasi-
reduksi yang kuat dalam tubuh kita.

Bersama dengan antioksidan vitamin C, vitamin A (beta-karoten), seng, mangan dan selenium,
glutathione melawan radikal bebas yang menyebabkan penuaan.

3. Manfaat Asparagus dalam memerangi sel-sel kanker


Hal ini telah diketahui bahwa peradangan kronis dan oksidasi sel-sel tubuh dapat menyebabkan
berbagai kanker yang berbeda. Dengan anti-inflamasi dan sifat antioksidan, asparagus adalah
pejuang yang kuat terhadap kanker pada kandung kemih, payudara, usus besar, paru-paru,
prostat, ovarium dan kanker lainnya.

4. Manfaat Asparagus untuk Kesehatan Jantung


Asam Folat, Vitamin B kompleks, sangat penting untuk kesehatan sistem kardiovaskular dan
banyak ditemukan dalam asparagus (satu cangkir mengandung 66% dari RDA folat). Pertama, ia
terlibat dalam proses biokimia yang disebut siklus metilasi, yang memungkinkan untuk
transkripsi yang tepat dari DNA, transformasi norepinefrin terhadap adrenalin dan transformasi
serotonin ke melatonin. Kedua, folat mengatur homosistein asam amino, yang pada tingkat tinggi
dapat menjadi faktor risiko yang kuat pada penyakit jantung. Dan akhirnya, vitamin B seperti
kolin, biotin, dan asam pantotenat mengelola kadar gula darah kita dengan efektif untuk
metabolisme gula dan pati.

5. Manfaat Asparagus Bagi Ibu Hamil/Mencegah Bayi Lahir Cacat


Asam Folat juga penting untuk pembentukan sel yang tepat. Mengkonsumsi sePorsi sehat
asparagus dapat mencegah kekurangan asam folat, yang telah dikaitkan dengan cacat lahir
seperti spina bifida (cacat bawaan di mana sumsum tulang belakang terkena melalui celah di
tulang punggung).

6. Manfaat Asparagus sebagai Diuretik


Asam amino jenis Asparagin , ditemukan dalam asparagus, merupakan diuretik yang efektif dan
telah digunakan untuk mengobati pembengkakan, arthritis, rematik, dan retensi air terkait PMS.

Anda mungkin juga menyukai