Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH PASURUAN
(KABUPATEN-KOTA PASURUAN)
Jl. Supriyadi No. 26A Telp. (343) 4242255 Kode Pos 67171
PASURUAN

UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
KABUPATEN-KOTA PASURUAN
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Kelompok :


Hari, Tanggal : Kompetensi Keahlian :
Waktu : Kurikulum :
Pukul :

PETUNJUK UMUM

1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal;


2. Hitamkan salah satu lingkaran pada pilihan jawaban yang dianggap benar;
Contoh: a b c d e
3. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengerjaan pada lembar jawaban yang disediakan;
4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya;
5. Laporkan ada Pengawas Ujian kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah yang
kurang;
6. Dahulukan soal-soal yang Anda anggap mudah;
7. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada Pengawas Ujian;
8. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, tabel matematika, kamus atau alat bantu lainnya.

1. Sebuah mesin dikatakan mesin dengan siklus 4 langkah adalah . . .


a. Satu siklus terdapat 2 kali langkah piston , 2 ke atas dan 2 ke bawah. Sehingga dalam
satu siklusnya tercapai dalam 2 putaran poros engkol.
b. Satu siklus terdapat 4 kali langkah piston , 3 ke atas dan 1 ke bawah. Sehingga dalam satu
siklusnya tercapai dalam 2 putaran poros engkol.
c. Satu siklus terdapat 4 kali langkah piston , 2 ke atas dan 2 ke bawah. Sehingga dalam satu
siklusnya tercapai dalam 2 putaran poros engkol.
d. Satu siklus terdapat 2 kali langkah piston , 1 ke atas dan 1 ke bawah. Sehingga dalam satu
siklusnya tercapai dalam 2 putaran poros engkol
e. Satu siklus terdapat 2 kali langkah piston , 1 ke atas dan 1 ke bawah, dicapai dalam putaran
poros engkol

2. Berdasarkan siklus kerjanya, jika pada bagian atas piston motor 2 tak berlangsung langkah
buang maka bagian bawag piston terjadi langkah ….
a. kompresi
b. hisap
c. bilas
d. usaha
e. buang
3. Gambar berikut adalah menunjukkan hasil pengukuran dengan micrometer sebesar … .

30
0 5 10 15

25
a. 15,25 mm
b. 16,25 mm 20

c. 15,75 mm
d. 16,75 mm
e. 15,55 mm

4. Besar tegangan/voltase minimal pada batere/aki adalah … .


a. 9,4 V c. 10,4 V e. 11, 2 V
b. 11,4 V d. 12,4 V

5. Fungsi utama dari poros nok adalah ….


a. mengatur saat membuka dan menutup katup
b. mengatur saat pengapian
c. mengatur percampuran bahan bakar dengan udara
d. mengatur sistim pendinginan
e. mengatur kerja pompa oli

6. Jenis suspensi yang paling banyak dipergunakan pada sepeda motor adalah … .
a. Buttom link
b. Spring
c. Telescopic
d. Multi link
e. Pro Link

7. Berikut ini adalah sensor-sensor yang letaknya ada di throtle body … .


a. TP, O2 sensor, MAP
b. TP, MAP, IAT
c. MAP, IAT, EOT
d. IAT, ECT, CKP
e. SASS,CECS, TPS

8. Di bawah ini merupakan komponen dari radiator, kecuali … .


a. Tangki penyimpanan
b. Termostat
c. Camshaft
d. Fan switch
e. Selang

9. Sebuah sepeda motor memiliki data spesifikasi sebagai berikut diameter silindernya 70 mm
dengan langkah piston 58 mm, volume langkahnya setelah dibulatkan adalah....
a. 100 cc
b. 125 cc
c. 150 cc
d. 225 cc
e. 250 cc
10. Alat tangan yang tepat digunakan untuk menyetel campuran bahan bakar pada motor cub
adalah....

11. Gambar dibawah adalah kondisi klep… .

a. Klep sudah membuka.


b. Klep terbuka penuh.
c. Klep mulai menutup.
d. Klep mulai membuka.
e. Klep menutup penuh

12. Kebiasaan menekan/menarik setengah kopling pada kendaraan bermotor akan berakibat . . . .
a. Kampas kopling aus dan tipis
b. Kampas kopling tidak bekerja
c. Kopling tidak bekerja dengan maksimal
d. Kopling terbalik
e. Kampas kopling selip dan bergerak sendiri

13. Berikut di bawah ini beberapa fungsi utama oli mesin, kecuali … .
a. Perapat
b. Percepatan
c. Pendinginan
d. Pelumasan
e. Pelicin

14. apabila cairan pendingin di dalam system pendingin tidak terjadi sirkulasi, maka kemungkinan
kerusakan terjadi pada….
a. tutup radiator rusak
b. thermostat tidak bisa membuka
c. radiator tersumbat
d. thermostat tidak bisa menutup
e. water pump rusak

15. Definisi PGM-FI adalah … .


a. Sistem pasokan bahan bakar dengan menggunakan teknologi kontrol secara elektronik yang
mampu mengatur pasokan bahan bakar dan udara secara optimum sesuai yang dibutuhkan
oleh mesin .
b. Sistem pasokan bahan bakar dengan menggunakan teknologi kontrol dari fuel pump secara
elektronik sehingga pasokan bahan bakar optimum sesuai dengan yang dibutuhkan oleh
mesin.
c. Sistem pasokan bahan bakar dengan menggunakan alat elektronik yang mampu mengatur
jumlah udara dan bahan bakar.
d. Sistem pasokan bahan bakar dengan menggunakan injektor sehingga pengabutan bahan
bakar akan bercampur sempurna dengan udara.
e. Sistem pasokan bahan bakar dengan menggunakan teknologi dari fuel pump secara
elektronik sehingga pasokan bahan bakar optimum sesuai dengan yang dibutuhkan oleh
mesin

16. Jika komponen ini sudah mengalami keausan, maka gigi persneling dapat berpindah dengan
sendirinya. Apakah nama komponen tersebut….
a. Poros pemindah gigi
b. Plat stopper
c. Lengan pemindah gigi
d. Plat bintang
e. Drum gearshift

17. Pada gambar transmisi otomatis di bawah ini, komponen no 4 adalah ….


a. pully tetap sekunder
b. pully bergerak sekunder
c. v belt
d. torque cam
e. driver

18. Perbedaan tekanan kompresi yang diijinkan untuk masing-masing silinder adalah
a. 0,5 kg/cm2 c. 1,0 kg/cm2 d. 1,5 kg/cm2 e. 2,0 kg/cm2
2
b. 2,5 kg/cm

19. Apa yang dimaksud dengan perbandingan kompresi… .


a. Perbandingan antara volume ruang di atas piston saat piston di TMB dengan saat piston
di TMA… .
b. Perbandingan antara ruang terkecil dengan ruang terbesar
c. Perbandingan antara volume silinder dengan volume ruang bakar
d. Perbandingan bahan bakar dan silinder
e. Perbandingan udara dan bahan bakar

20. Sistem pemindah gerak putar dari crankshaft ke poros transmisi adalah … .
a. Drive Pulley
b. Connecting Rod
c. Transmisi
d. Kopling
e. Driven Clucth

Anda mungkin juga menyukai