Anda di halaman 1dari 9

SAYUR LODEH kembali hingga matang serta hingga

Resep dan Cara Memasak Sayur Lodeh yang bumbu meresap. Setelah itu angkat.
Enak dan Gurih Beserta Bumbu yang Sederhana
Bahan Utama RESEP SAYUR DAUN SINGKONG
 Melinjo secukupnya (BOBOR)
 100 gr daun melinjo  4 ikat daun singkong, siangi dan rebus
 200 gr labu siam hingga empuk lalu tiriskan
 100 gr kacang panjang  100 gram tempe ditumbuk kasar
 1 buah terung  2 lembar daun salam
 3 potong jagung  3 cm lengkuas diiris
 600 ml santan  garam dan gula pasir secukupnya
 1 potong tempe  kaldu bubuk atau sesuai selera
Bumbu-Bumbu  1 bungkus kecil (65 ml) santa instan
 3 siung bawang putih  1,5 liter air
 6 butir bawang merah  1/2 sdt ketumbar bubuk
 3 butir kemiri  1/2 sdt merica bubuk
 1 sdt ketumbar Haluskan lalu campur rata dengan tempe :
 1 sdm garam  8 butir bawang merah
 Gula putih secukupnya  4 siung bawang putih
Bumbu Pelengkap Lainnya  3 cm kencur
 1 buah cabai merah  4 butir kemiri
 3 buah cabai hijau Cara Membuat Sayur Daun Singkong :
 1 cm lengkuas 1. Didihkan air, masukkan daun salam dan
 2 lembar daun salam lengkuas. Masukkan tempe yang telah
 1 buah tomat dicampur dengan bumbu halus
Cara Memasak/Membuat Sayur Lodeh kemudian masukkan singkong dan
Sederhana yang Enak dan Gurih santan lalu masak sambil diaduk-aduk.
Cara Menyiapakan Bahan-Bahan 2. Beri garam, gula pasir, kaldu bubuk,
1. Kupas labu siam dan potong dengan ketumbar dan merica lalu
bentuk dadu. masakserta aduk sesekali hingga
2. Potong kacang panjang dengan ukuran matang. Angkat dan siap untuk
kurang lebih 2 cm. disajikan.
3. Potong terung dengan bentuk dadu.
Cara Membuat Bumbu
1. Haluskan bawang putih, bawang merah,
kemiri dan ketumbar, garam dan gula RESEP SAYUR JAMUR TIRAM KUAH
putih. GURIH
2. Setelah itu, iris serong cabai merah dan  250 gram jamur tiram disuwir-suwir,
cabai hijau. cuci bersih lalu peras dan tiriskan
3. Lalu, potong tomat yang telah disiapkan  100 gram wortel cuci bersih atau kupas
menjadi 4 bagian. kulit dan potong-potong
Cara Memasak  150 gram daging ayam dicuci bersih,
1. Pertama yaitu, rebus terlebih dahulu rebus lalu suwir-suwir
santan yang telah disiapkan dan bumbu  1 batang daun bawang dipotong-potong
yang telah dihaluskan di dalam panci.  2 batang seledri dipotong-potong
Aduk-aduk hingga mendidih.  1 buah tomat dipotong 6 bagian
2. Setelah itu, masukan lengkuas, jagung,  1 buah bawang bombay dipotong-
labu siam, melinjo dan kacang panjang. potong kecil
Masak semua bahan hingga matang.  1/2 sdt kaldu bubuk atau sesuai selera
3. Langkah terakhir yaitu, masukan daun  1 sdm garam
melinjo, cabai merah, terung. Masak  1 sdt merica bubuk
 1,5 liter air untuk kuah (bisa dicampur 3. Tambahkan bawang putih halus, garam,
dengan air kaldu sisa rebusan ayam) gula, merica dan kaldu ayam. Aduk
 minyak untuk menumis kemudian masak hingga semuanya
Haluskan : matang, angkat dan sajikan hangat.
 3 butir kemiri 4.
 3 siung bawang putih SAYUR SOP
 1/2 sdt pala Bahan-bahan
Cara Memasak Sayur Jamur Tiram :  Bahan:
1. Panaskan minyak secukupnya lalu tumis  ½ ekor ayam broiler, potong jadi 10
bawang bombay dan bumbu halus bagian
hingga harum. Masukkan air, daging  1.5 liter air
ayam suwir, wortel kemudian aduk rata  100 gr wortel, iris bulat tebal 1 cm
dan masak hingga mendidih.  100 gr kentang, iris dadu 2 cm
2. Masukkan jamur tiram, tomat, daun  150 gr kembang kol, iris per kuntum
bawang, seledri serta tambahkan garam,  100 gr daun kol, iris ukuran 3x3 cm
merica dan kaldu bubuk. Aduk rata dan  3 batang daun bawang, iris 2 cm
masak hingga jamur layu, matikan api  3 batang daun seledri, ikat simpul
lalu angkat dan siap untuk disajikan.  100 gr makaroni, rendam air panas
 Bumbu halus:
RESEP SAYUR SUP KALDU AYAM  3 butir bawang merah
 250 gram daging ayam  3 siung bawang putih
 6 buah wortel dicuci bersih atau kupas  1 sdm merica butir
kulit lalu potong-potong  2 sdt garam
 50 gram buncis dipotong-potong  ½ sdt gula pasir
 100 gram bunga kol dipotong sesuai  1 sachet bumbu kaldu ayam
selera Cara membuat
 1 batang daun bawang dipotong-potong 1. Rebus ayam hingga matang, angkat.
kecil Saring air rebusan ayam. Tambahkan
 2 batang daun seledri dipotong sesuai 500 ml air dan didihkan kembali.
selera 2. Sementara itu, tumis bumbu halus
 1 lembar daun salam hingga harum. Pindahkan tumisan
 1 batang serai digeprek bumbu ke dalam panci kaldu.
 2 cm jahe digeprek 3. Masukkan kentang, wortel dan daun
 2 siung bawang putih dihaluskan seledri, masak hingga setengah matang.
 garam dan gula secukupnya 4. Masukkan kembang kol, daun kol, ayam
 1 sdt kaldu ayam bubuk atau sesuai rebus, masak hingga semua sayuran
selera hampir matang. Lalu masukkan daun
 1/2 sdt merica bawang dan makaroni. Biarkan sebentar
 800 ml air hingga semua bahan matang. Angkat,
Cara Membuat Sup Ayam : sajikan hangat.
1. Cuci bersih daging ayam serta potong-
potong sesuai seelera kemudian rebus SAYUR BAYAM
dengan air bersama daun salam, serai Bahan:
dan jahe hingga ayam cukup empuk dan  300 gr daun bayam
kuah berkaldu.  100 gr wortel, iris bulat tipis
2. Masukkan sayur-sayuran yang sudah  1 liter air
dicuci bersih dan dipotong-potong Bumbu:
kecuali bunga kol, masak hingga  4 butir bawang merah, iris halus
mendidih serta buncis dan wortel empuk  2 siung bawang putih, iris halus
baru kemudian masukkan bunga kol.  3 cm temukunci (jika suka)
 2 lembar daun salam
 2 sdt garam Bumbu halus:
 1 sdt gula pasir  5 butir bawang merah
Cara membuat  3 siung bawang putih
1. Didihkan air, masukkan bawang putih,  1 butir kemiri
bawang merah, daun salam dan  2 buah cabai merah besar
temukunci.  1 sdm gula merah
2. Setelah bumbu layu, masukkan wortel  1 sdt garam
dan masak hingga wortel setengah Cara membuat
matang.  Rebus air hingga mendidih, masukkan
3. Masukkan daun bayam, didihkan daging. Masak di atas api kecil hingga
kembali sebentar. Angkat sayur dan daging empuk
sajikan hangat.  Masukkan jagung, labu siam, buah dan
daun melinjo, kacang tanah serta bumbu
SAYUR OYONG/GAMBUS halus, aduk perlahan
Bahan:  Tambahkan daun salam dan lengkuas,
 4 buah oyong ukuran sedang dipotong- masak hingga sayuran empuk
potong  Masukkan kacang panjang, asam dan
 50 gr soun rendam air panas hingga tomat. Aduk perlahan dan masak sampai
mekar, lalu tiriskan bumbu meresap
 1 batang daun bawang potong 1 cm  Hidangkan
 1 sdm bawang merah goreng untuk  1 sdt terasi
taburan
 700 ml air TUMIS KANGKUNG
 1 sendok makan minyak goreng bahan-bahan
Bumbu Halus :  Kangkung, siangi lalu cuci bersih - 3
 2 butir bawang putih ukuran besar ikat
 ½ sdt merica bubuk  Cabai merah, iris serong - 2 buah
 ½ sdm garam  Tomat merah, potong-potong - 1 buah
Cara membuat  Gula pasir - 1/2 sdt
1. Panaskan minyak goreng lalu tumis  Garam - 1 sdt
bumbu hingga harum, masukkan air,  Air - 50 ml
masak hingga mendidih.  Minyak untuk menumis - 3 sdm
2. Setelah itu masukkan oyong, lalu masak  Bumbu Halus:
hingga oyong matang, baru masukkan  Bawang merah - 5 siung
soun dan daun bawang, angkat, sajikan  Bawang putih - 2 siung
dengan ditaburi bawang goreng.  Cabe merah keriting - 4 buah
 Cabe rawit - 3 buah
SAYUR ASEM  Terasi bakar - 1 sdt
Bahan: langkah
 1 buah jagung, potong menjadi 4 1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus
 ½ buah labu siam, potong kotak hingga harum.
 100 gram kacang tanah, rebus 2. Masukkan cabe merah, tomat, gula, dan
 100 gram buah belinjo garam. Aduk sampai setengah layu.
 1 genggam daun melinjo 3. Masukkan kangkung. Gunakan api
 2 lembar daun salam besar, aduk-aduk hingga layu.
 1 buah lengkuas, memarkan 4. Tuang air, aduk rata dan masak sebentar.
 1 ikat kacang panjang Angkat.
 2 buah asam muda, kerik kulitnya 5. Siap disajikan.
 1 buah tomat, potong Tips
 150 gram daging sapi tetelan, potong
 800 ml air
1. Tumis kangkung dengan memakai api UDANG ASAM MANIS
besar agar cepat matang dan warna Bahan-bahan
kangkung tetap hijau cantik.  Udang - 250 gram
 Jeruk nipis, ambil air perasannya - 1
TUMIS CUMI buah
Bahan-bahan  Garam - 1 sdt
 Cumi - 500 gram  Bawang bombay cincang - 1/2 buah
 Air perasan jeruk nipis - 1 sdm  Daun bawang, iris halus - 1 batang
 Bawang bombay, iris memanjang - 1/2  Butter atau margarin, untuk menumis - 3
buah sdm
 Bawang merah, iris tipis - 3 siung  Bumbu:
 Bawang putih, iris tipis - 3 siung  Saus tomat - 2 sdm
 Cabai hijau, iris serong - 4 buah  Saus sambal - 1 sdm
 Cabai rawit, biarkan utuh - 10 buah  Kecap manis - 2 sdm
 Tomat hijau, belah jadi 4 - 5 buah  Perasan air jeruk nipis - 1 sdm
 Daun salam - 2 lembar  Garam - 1 sdt
 Daun jeruk - 4 lembar  Gula - 1 sdm
 Lengkuas - 3 ruas jari  Kaldu bubuk - 1 sdt
 Kecap manis - 2 sdm Langkah
 Saos tiram - 1 sdm 1. Bersihkan udang, buang kepalanya lalu
 Lada halus - 1/2 sdt kerat punggungnya dan keluarkan
 Gula pasir - 1 sdt kotorannya. Cuci udang di bawah air
 Garam - 1/2 sdt mengalir. Taruh udang dalam wadah,
 Air - 150 ml kucuri dengan air perasan jeruk nipis,
 Minyak goreng untuk menumis - 3 sdm dan taburi dengan garam. Sisihkan.
Langkah 2. Dalam wadah, campur semua bumbu
1. Cuci cumi secara perlahan, jangan lalu aduk hingga rata. Sisihkan.
sampai kepalanya terlepas. Lumuri 3. Panaskan 1 sdm butter lalu tumis udang
dengan air perasan jeruk nipis, biarkan hingga setengah matang. Angkat dan
sesaat. Bilas hingga bersih. Sisihkan. sisihkan.
2. Panaskan minyak lalu tumis bawang 4. Panaskan 2 sdm butter. Tumis bawang
bombay, bawang merah, dan bawang bombay hingga harum.
putih hingga harum. 5. Masukkan campuran bumbu. Masak
3. Masukkan cabai hijau, tomat, daun hingga bumbu mengental. Koreksi
salam, daun jeruk, dan lengkuas. Aduk rasanya.
rata. 6. Masukkan udang dan daun bawang.
4. Masukkan kecap manis, saus tiram, lada, Aduk-aduk dan masak sebentar. Angkat.
gula dan garam. Aduk rata. 7. Siap disajikan.
5. Masukkan cumicumi. Aduk rata. Tips
6. Tuang air lalu aduk dan masak hingga 1. Jangan memasak udang terlalu lama
mendidih. agar udang tetap gurih dan tidak keras.
7. Masukkan cabai rawit. Masak hingga
bumbu meresap dan kental. Angkat. BEEF YAKINIKU
8. Siap disajikan. Bahan-bahan
Tips  Daging sapi, iris tipis-tipis - 250 gram
1. Pilih cumi yang benarbenar segar dan  Bawang putih - 4 buah
bagian kepalanya belum terpisah dengan  Bawang bombay - 1 buah
badan.  Paprika hijau, potong memanjang - 1
2. Masaklah cumi sebentar saja agar tidak buah
keras dan alot (liat).  Air kaldu - 120 ml
 Minyak goreng untuk menumis - 4 sdm
 Bahan Saus:  Jahe - 2 cm
 Kecap asin - 1 sdm  Bumbu pelengkap:
 Kecap manis - 3 sdm  Kayu manis - 1 cm
 Minyak wijen - 1 sdm  Cengkeh - 3 biji
 Madu - 1 sdm  Pala bubuk - 1/2 sdt
 Merica - 1/3 sdt  Daun salam - 1 lembar
 Garam - 1/2 sdt  Serai - 1 batang
 Jahe, parut lalu ambil air perasannya - 2  Lengkuas - 2 cm
cm Langkah
Langkah 1. Panaskan sedikit minyak. Tumis kayu
1. Dalam wadah, campurkan bahan saus manis, cengkeh dan pala hingga harum.
dan aduk rata. 2. Masukkan bumbu halus, daun salam,
2. Masukkan irisan daging ke dalam wadah serai, dan lengkuas. Aduk rata. Masak
saus. Aduk hingga daging dan saus sampai bumbu matang.
bercampur rata. Lalu diamkan selama 3. Masukkan ayam. Aduk rata.
lebih kurang 1/2 jam. 4. Masukkan kecap, bubuk kari, lada,
3. Panaskan minyak goreng di wajan lalu garam, dan gula. Aduk rata.
tumis bawang putih dan bawang 5. Masukkan santan, masak hingga
bombay hingga harum. mendidih sambil sesekali diaduk.
4. Masukkan irisan daging sapi, tumis 6. Setelah ayam matang dan empuk,
hingga berubah warna. masukkan kol, tomat, dan cabai rawit.
5. Tambahkan air kaldu, aduk kembali. Masak sebentar. Sesuaikan rasanya.
6. Saat daging hampir matang, masukkan 7. Angkat dan siap disajikan.
potongan paprika dan aduk kembali Tips
hingga rata. Masak hingga kuah sedikit 1. Kol bisa disajikan terpisah, bila suka.
menyusut. Angkat. Seduh kol dengan air panas terlebih
7. Siap disajikan. dahulu dan tiriskan.
Tips 2. Agar lebih nikmat, taburi tongseng
1. Potongan paprika harus dimasukkan dengan merica bubuk sesuai selera.
terakhir agar teksturnya tak lembek dan
tetap renyah. SAYUR NANGKA MUDA
Bahan-bahan:
TONGSENG AYAM 2 sisir nangka muda, potong sesuai selera
Bahan-bahan 1 sachet santan instant ukuran kecil
 Dada ayam, potong dadu besar - 250 1 ruas lengkuas
gram 3 lembar daun salam
 Kol, potong kasar - 2 lembar 3 lembar daun jeruk
 Tomat merah, iris kasar - 1 buah 1 sdm gula
 Santan cair - 500 ml 1,5 sdm garam
 Kecap manis - 5 sdm 1500 ml air
 Cabai rawit - 10 biji Minyak goreng secukupnya
 Lada bubuk - 1/2 sdt
 Bubuk kari - 1 sdt Bahan yang dihaluskan:
 Garam - 1 sdt 6 siung bawang merah
 Gula - 1/2 sdt 5 siung bawang putih
 Bumbu halus: 1 ruas kunyit
 Bawang merah - 6 siung 1 ruas kencur
 Bawang putih - 3 siung 3 buah cabai merah, buang bijinya
 Ketumbar - 1/2 sdt 3 biji kemiri
 Jintan - 1/2 sdt 1 sdt ketumbar
 Kemiri - 3 butir
Cara membuat: 8. Masukkan lada, saus dan kecap sesuai selera
1. Siapkan semua bahan dan cuci bersih. Rebus serta tambahkan garam dan penyedap rasa.
potongan nangka hingga mendidih kemudian 9. Terakhir jangan lupa masukkan keikyannya.
rendam dengan air dingin, proses ini agar tidak Aduk dan angkat, jangan lupa tambahkan
pahit karena masih ada getah dan tidak taburan bawang goreng dan seledri di atasnya.
memerlukan waktu lama untuk masak.
2. Tumis bumbu halus, lengkuas, daun salam RESEP CAPCAY KUAH
dan daun jeruk hingga harum. Kemudian  150 gram wortel, iris bulat menyerong
masukkan ke panci bersama tewel, garam dan  100 gram bunga kol, potong-potong
gula. Tunggu hingga mendidih, kemudian  100 gram sawi putih, potong-potong
masukan santan, aduk dan tes rasanya.  100 gram jagung muda, iris serong
Tambahkan garam dan gula jika agak hambar.  1 batang daun bawang, iris tipis
3. Sajikan dengan lauk pilihan, lengkapi dengan  3 sdm saus tomat
sambal.  1/2 sdt gula pasir
 1/2 sdt merica bubuk
CAPCAY GORENG  1/2 sdt kaldu bubuk atau penyedap rasa
Bahan-bahan: sesuai selera
1 ikat kecil sawi hijau  garam secukupnya
2 buah wortel  1 sdm kecap manis, bila suka sedikit
1/4 kol manis
1 helai daun bawang  2 butir telur, orak-arik
2 helai daun seledri  500 ml air
1 buah tomat  5 butir bawang merah, haluskan
1 buah sosis  4 siung bawang putih, haluskan
4 buah bakso CARA MEMBUAT CAPCAY KUAH
1 butir telur 1. Panaskan sedikit minyak, tumis bawang
2 siung bawang putih merah dan bawang putih halus serta
Bawang goreng secukupnya daun bawang hingga harum. Tuang air,
1/2 bungkus lada bubuk aduk rata kemudian masukkan wortel,
Garam dan penyedap rasa secukupnya beri garam, merica, penyedap, gula dan
250 ml minyak goreng saus tomat. Aduk rata lalu masukkan
Saus dan kecap secukupnya jagung, bunga kol, sawi putih dan telur.
1 ons tepung terigu 2. Masak sebentar lalu masukkan kecap,
aduk rata dan setelah semua sayuran
Cara membuat: matang kemudian angkat dan siap untuk
1. Potong potong semua sayuran, cuci sampai disajikan.
bersih dan tiriskan.
2. Potong kecil kecil sosis dan bakso.
3. Buat adonan keikyan dari tepung terigu, air
dan sedikit garam. kemudian goreng besar besar
dan iris kecil kecil
4. Siapkan 1 sdm minyak goreng dalam wajan, TUMIS KACANG PANJANG
tunggu hingga panas. sambil nunggu minyak Bahan-bahan:
panas, geprek bawang goreng. 1 ikat kecil kacang panjang
5. Setelah panas masukkan bawang putih tumis 1 papan kecil tempe
hingga harum. 3 sdm udang kering
6. Kemudian masukkan sayuran, wortel, sawi Bumbu iris:
hijau, kol, daun bawang tumis sampai agak layu. 6 buah bawang merah
7. Masukkan telur, tumis hingga telur 3 siung bawang putih
menggumpal kemudian masukkan potongan 2 buah cabai merah
tomat, sosis dan bakso. beri sedikit air. 9 buah cabai rawit
1 buah tomat kecil  1/2 ekor ayam, potong 6 bagian,
3 cm laos geprek tambahkan 1/2 sendok teh garam dan 2
2 lembar daun salam sendok makan air jeruk nipis, aduk rata
Cara membuat:  4 siung bawang putih, memarkan
1. Potong-potong tempe murut slera kemudian  1/2 ruas jari jahe, memarkan
goreng setengah matang dan tiriskan.  1/2 butir bawang bombai, potong
2. Tumis bumbu hingga harum kemudian panjang
masukkan udang kring dan tambahkan air  2 tangkai daun bawang, potong serong
sedikit.  5 sendok makan Kecap Bango Manis
3. Masukkan kacang panjang tumis sampai Pedas Gurih
kacang matang. Terakhir tambahkan garam  1/2 sendok teh lada putih bubuk
secukupnya dan gula. Aduk rata dan tes rasa.  1/4 sendok teh garam
 1 buah tomat, potong panjang
 100 ml air
Resep Tempe & Tahu Bacem Tanpa Air  Minyak goreng secukupknya untuk
Kelapa menggoreng
 400 gram tempe, potong sesuai selera  1 sendok makan margarin, untuk
 5 - 7 kotak tahu atau sebanyak yang menumis
anda mau Cara memasak
 300 ml air  Panaskan minyak, goreng ayam dalam
 1 sdm gula merah minyak panas hingga matang tapi tidak
 1 sdm air asam kering, angkat, sisihkan.
 garam, gula dan kecap manis sesuai  Panaskan margarin, tumis jahe dan
selera bawang putih hingga harum, lalu
 2 lembar daun salam masukkan bawang bombai, tumis hingga
 2 cm lengkuas, geprek layu.
 minyak untuk menggoren  Masukkan ayam, aduk sebentar.
Bahan Yang di Haluskan :  Tambahkan Kecap Bango Manis Pedas
 4 butir bawang merah Gurih, air, garam, lada, tumis hingga
 3 siung bawang putih matang. Masukkan tomat dan daun
 ½ sdt ketumbar bawang, aduk sebentar, angkat.
 2 butir kemiri  Sajikan hangat.
Cara Membuat Tempe Bacem Tanpa Air Kelapa
1. Mula mula Campur bumbu halus dengan Bahan dan Bumbu Resep Lontong Sayur
air, gula merah, asam, gula, garam, dan Enak Spesial
kecap manis di dalam wajan atau panci. 1. Seperti namanya, yang harus
Masukkan tempe dan tahu, susun dan dipersiapkan pertama kali adalah
ratakan hingga terendam bumbu, lontong sebanyak 13-15 pcs (tergantung
tambahkan daun salam dan lengkuas. ukuran). Teman teman bisa membelinya
2. Masak dengan api kecil hingga bumbu atau membuat sendiri di rumah.
meresap dan air menyusut. Angkat dan 2. Sayuran buncis segar kualitas bagus
dinginkan. kurang lebih sebanyak 300 gram. Cuci
3. Panaskan minyak lalu goreng tempe dan bersih, potong kedua ujungnya dan
tahu hingga berwarna coklat gelap potong potong batangnya sesuai selera.
jangan sampai terlalu kering. 3. Labu siam ukuran sedang kurang lebih
4. Jika sudah dirasa cukup matang Angkat, sebanyak 500-600 gram. Kupas kulitnya
tiriskan dan hidangkan. dan potong potong kecil memanjang
sesuai selera.
Ayam kecap 4. Batang serai ukuran sedang besar
Bahan kurang lebih sebanyak 9 pcs.
5. Santan asli dari perasan buah kelapa 9. Garam dapur beryodium kurang lebih
kurang lebih sebanyak 1.5-1.8 liter. sebanyak 7 sendok kecil atau sesuai
Biasanya membutuhkan parutan kelapa selera.
dari 1.5 butir buah kelapa. 10. Gula pasir kualitas bagus secukupnya
6. Lengkuas ukuran sedang besar kurang atau kurang lebih sebanyak setengah
lebih sepanjang 6 cm saja. Cuci bersih sendok makan.
dan memarkan supaya aroma dan 11. Buah cabai merah besar kualitas bagus
rasanya keluar. kurang lebih sebanyak 6-7 buah. Bisa
7. Daun salam kurang lebih 6 lembar saja. ditambah atau dikurangi sesuai selera.
Cuci bersih sebelum digunakan. 12. Bawang putih ukuran sedang besar
8. Buah petai kurang lebih sebanyak 15 sebanyak 6-7 siung.
mata petai. Tiap bagian dibelah dua 13. Bawang merah ukuran sedang besar
supaya tidak terlalu besar. sebanyak 14-16 siung. Lebih baik
gunakan bawang merah lokal supaya
aroma dan rasanya lebih mantap.
14. Kemiri kurang lebih sebanyak 8-9
15. pcs. Sangrai dulu sebelum di haluskan. diaduk aduk sampai bumbu bumbu
16. Minyak goreng secukupnya untuk meresap sempurna dan matang. Angkat
menumis bumbu halusnya. dan siap disajikan.
Cara Membuat Lontong Sayur Enak Mudah
1. Cara membuat resep lontong sayur
sangat mudah. Langkah pertama adalah SAMBAL BAJAK
haluskan bawang merah, bawang putih,
buah cabai merah besar dan kemiri yang  5 buah cabai merah keriting atau sesuai
sudah disangrai sampai benar benar selera
halus.  2 butir bawang merah
2. Siapkan penggorengan dan beri sedikit  1 buah tomat merah
minyak untuk menumis. Masukkan  Minyak untuk menumis
bumbu bumbu di atas dan aduk aduk
sampai semua bahan tercampur rata dan bahan lainnya:
tercium bau harus dari bumbunya.
3. Masukkan daun salam yang sudah  Terasi secukupnya, sangrai terlebih
dipersiapkan, lengkuas yang sudah dahulu
dimemarkan dan batang serai yang  2 sendok makan gula merah
sudah dimemarkan juga. Aduk aduk  2 sendok makan air asam jawa
semua bahan sampai tercium bau harum  Garam secukupnya.
dan tercampur rata.
4. Masukkan labu siam yang sudah
Setelah siap, tumislah cabai merah, bawang
dipotong potong memanjang, petai yang
merah, dan tomat secara utuh, nggak perlu
sudah dibagi menjadi dua dan buncis
dipotong-potong dulu. Kalau sudah terlihat layu,
yang sudah dipotong kecil kecil. Aduk
tiriskan minyaknya dan tuang ke atas cobek atau
aduk lagi sampai semua bahan benar
ulekan. Tambahkan terasi, gula merah, dan
benar tercampur rata dan agak layu.
garam, lalu haluskan sambil disirami air asam
5. Masukkan santan dari perasan buah
jawa.
kelapanya dan aduk aduk lagi sampai
mendidih.
6. Masukkan garam beryodium dan gula SAMBAL TOMAT
pasir secukupnya. Aduk aduk lagi
sampai semua bahan tercampur rata.  7 buah cabai merah, atau sesuai selera
7. Coba dulu dan tambahkan garam dan  3 butir bawang merah
gula kalau diperlukan. Sesekali tetap  2 siung bawang putih
 1 buah tomat
 1 sendok teh terasi, bakar atau sangrai
terlebih dulu
 Garam dan gula secukupnya
 Minyak goreng

Langkah membuatnya:

 Goreng cabai, bawang, dan tomat dalam


minyak panas sampai layu. Angkat dan
tiriskan
 Siapkan cobek dan ulekan. Masukkan
garam, gula, dan terasi.
 Tambahkan cabai, bawang, dan tomat
yang sudah digoreng. Ulek sampai
halus.

Anda mungkin juga menyukai