BAB 8 Jadwal Kerja

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

8

8.1 TAHAPAN PELAKSANAAN PEKERJAAN


Tahapan pelaksanaan pekerjaaan yang digunakan sebagai dasar penyusunan jadwal
waktu pelaksanaan meliputi :

1) Persiapan

2) Mobilisasi / Demobilisasi

3) Rapat Koordinasi dan Monitoring

4) Pengawasan Pelaksanaan Pekerjaan

5) Penyusunan Laporan

8.2 JADWAL WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN

Seperti yang diminta dalam KAK, Konsultan menyusun jadwal waktu pelaksanaan
pekerjaan. Untuk menjamin ketepatan waktu penyelesaian dan kelancaran tugas maka tim
konsultan akan selalu melakukan kerjasama sama antar staf secara kontinyu, melakukan
diskusi / konsultasi dengan Pemberi Tugas dan instansi terkait lainnya. Dan berdasar
identifikasi pekerjaan utama tersebut diatas, konsultan dapat menyusun jadwal waktu
pelaksanaan.

8-1

Anda mungkin juga menyukai