Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR ITEM YANG DIBIAYAI DALAM AKREDITASI IAPS 4.

No. Jenis Kegiatan Jenis Belanja

1 Penyusunan Renstra dan Kurikulum Percetakan, konsumsi rapat, honor


berbasis KKNI dan SNPT tenaga ahli

2 Pendampingan proposal PKM konsumsi rapat, honor pendamping,


cetak proposal

3 Partisipasi dosen sebagai pembicara Jumlah dosen/judul, registrasi (non


dlm seminar nas/internasional SPPD)

4 Penyediaan dana riset bagi dosen yg Belanja Barang/Penelitian 7,5 jt /judul


tak mendapat dana kompetitif

5 Penyediaan/penggantian dana Scopus 5jt/judul, Internasional 4 jt/judul,


publikasi nas/internas nasional 2jt/judul dan lokal 1 jt/judul.

6 Penyediaan dana pengabdian Belanja Barang/Pengabdian 5 jt/judul

7 Penyediaan dana kerjasama dalam Dana riset


dan luar negeri

8 Pengurusan HKI 5 jt/judul

9 Penyusunan Borang Akreditasi Konsumsi dan Kepanitiaan

10 Lain2 (10%) Biaya Monev, Biaya Pendampingan,


Biaya Seminar Proposal dan Laporan
Akhir

11 Short Course Mahasiswa asing Belanja Barang dan operasional kegiatan

12 Kerjasama Internasional Nilai unggul Minimal 5 Mou


Internasional beserta kegiatannya di luar
negeri

13 Produk pengabdian masyarakat Belanja Barang/Pengabdian 5 jt/judul

14 Rekrutmen dosen praktisi SK dan pengurusan NIDK untuk mini. 2


orang dosen Per Prodi dari Praktisi

15 Pembuatan video pembelajaran dan 5 dosen


referensi MK berbasis penelitian
16 Survey kepuasan mahasiswa dan Percetakan, konsumsi FGD, honor
pengguna tenaga ahli, Suvei manual dan digital

17 Program penelitian kolaborasi Belanja Barang/Pengabdian 7,5 jt/judul


mahasiswa

18 Program pengabdian masyarakat Belanja Barang/Pengabdian 5 jt/judul


kolaborasi mahasiswa

19 Lomba prestasi mahasiswa baik Belanja Barang/Lomba 3 jt/kegiatan


akdemik maupun non akademik

20 Sarana Prasarana Fakultas Ruangan Amphi Teater (Big Screen,


Audio kualitas Dolbi 5.0, Microfon, Alat
Kedap Suara, Desain Ruangan Tribun)
Denah Fakultas

Papan nama pimpinan

Papan nama ruangan

Papan struktur organisasi

Spanduk center

Lab. Komputer (minimal 40 Client dan 1


Server, Aplikasi atau software bisnis dan
ekonomi, LCD, Layar)

Lab. Kewirausahaan (Alat Pengemasan,


Barcoding, Branding)

E-Library (10.000 Judul buku masing


masing 3 Eks. 10.000 e-book, Program
Respository)

Taman hijau kampus

Student Center

Anda mungkin juga menyukai