Bab Ii

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 5

BAB II

GAMBARAN UMUM PUSKESMAS CIBITUNG


KECAMATAN CIBITUNG

A. Gambaran Umun Wilayah.


Puskesmas Cibitung adalah Puskesmas yang berada di wilayah Kecamatan
Cibitung dengan jumlah desa sebanyak 6 desa. yaitu Desa Cibitung, Cidahu, Cibodas,
Banyumurni,Talagamurni dan Banyuwangi

Luas wilayah Kecamatan Cibitung adalah 7577,37 Ha. Semua desa dapat
dilalui oleh kendaraan roda empat. Namun pada musim penghujan, lebih efektif
menggunakan kendaran roda dua.

Adapun batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut :

- Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Jampangkulon dan Kalibunder


- Sebelah Timur dan berbatasan dengan Kecamatan Tegalbuleud.
- Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Surade.
- Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia .
Tabel .1
Situasi Geografis Di Wilayah Puskesmas Cibitung

JUMLAH JARAK
TERJAUH WAKTU
KATEGORI

LUAS KONDISI
KE TEMPUH
NO DESA WIL. KETERJANGKAUN
RT RW DUSUN FASILITAS TERJAUH
(ha) DESA
KESEHATA KE PKM
N (PKM)

1 Cibitung 2573,080 34 6 6 6 Km 90 menit Jalan Koral/tanah

2 Cidahu 2798 31 5 5 5 Km 60 Menit Jalan Koral

3 Cibodas 553,090 23 6 6 2 Km 15 Menit Jalan Aspal / Koral

4 Banyumurni 308,042 16 3 3 2 Km 20 Menit Jalan Aspal / Koral

5 Talagamurni 296,085 30 8 8 3 Km 25 Menit Jalan Aspal / Koral

6 Banyuwangi 869,073 20 6 6 4 Km 30 Menit Jalan Aspal / Koral


Jumlah 154 34 34
Sumber : Dari kecamatan data Triwulan IV tahun 2017

Berdasarkan Tabel diatas dapat diketahui bahwa Wilayah kerja Puskesmas


Cibitung terdiri dari 6 Desa dengan jumlah RT: 154 , RW: 37 dan dusun sebanyak 24.
Puskesmas Cibitung mempunyai Puskesmas pembantu 2 buah Pustu yaitu Pustu

3
Banyuwangi dan pustu Talagamurni, serta mempunyai Posyandu sebanyak 48 buah
posyandu dan 9 Posbindu.

B. Keadaan Penduduk.
Jumlah penduduk menurut jenis kelamin dan kelompok umur di wilayah

Puskesmas Cibitung tahun 2018. Jumlah Penduduk yang ada diwilayah kerja puskesams

Cibitung sebanyak 28.146 jiwa terdiri dari 14.593 laki-laki dan 13.553 perempuan .

Untuk mengetahui keadaan penduduk lebih jelas dapat dilihat dari keadaan penduduk

menurut Golongan umur pada tabel berikut ini :

Tabel 2.

Sumber : Dari Rekapan Semua Desa Tahun 2018

4
C. Keadaan Penduduk Berdasarkan Jenis Pekerjaan dan Pendidikan.

Jumlah Penduduk yang sudah bekerja dengan kriteria pekerjaan kebanyakan

di Kecamatan cibitung adalah Petani atau Buruh, di ikuti Karyawan. Ditinjau dari latar

belakang pendidikannya masyarakat Kecamatan Cibitung sekitar 10 % tidak tamat

pendidikan Sekolah Dasar. Dengan latar belakang seperti itu dan sosial ekonomi yang

rendah. Pendidikan-pendidikan tersebut cenderung rentan terhadap masalah-masalah

kesehatan. Sehingga sulit dalam mempertahankan derajat kesehatan yang optimal.Untuk

lebih jelasnya lagi dapat dilihat pada tabel berikut ini

Tabel. 3

Sumber : Dari Rekapan Semua Desa Tahun 2018

5
D. SDM Kesehatan.
1. Jumlah dan jenis sarana kesehatan
a. Rumah Sakit : - buah
b. Puskesmas : 1 buah
c. Puskesmas Pembantu : 2 buah
d. Puskesmas Keliling : 1 buah
e. Posyandu : 48 buah
f. Tempat Praktek Dokter Swasta : 1 buah
g. Jumlah Perawat : 16 Orang.
h. Jumlah bidan : 14 Orang.
i. Jumlah dokter Pkm : 1 Orang.
j. Jumlah Perawat gigi : 1 Orang.
k. Jumlah sanitarian. : 1 Orang.
l. Jumlah Nutrisionis : - Orang.
2. Jumlah Posyandu 48 buah
Jumlah Posyandu Kader Aktif
No Nama Desa
2018 2018
1 10 60
Cibitung
2 8 48
Cidahu
3 9 54
Cibodas
4 6 36
Banyumurni
5 9 54
Talagamurni
6 6 36
Banyuwangi
Jumlah 48 288

3. Jumlah Posyandu menurut tingkat kemandiriannya


Pratama Madya Purnama Mandiri
N0 Nama desa
2018 2018 2018 2018
1 0 1 3 6
Cibitung
2 0 1 2 5
Cidahu
3 0 1 2 6
Cibodas
4 0 0 2 4
Banyumurni
5 0 1 3 5
Talagamurni
6 0 0 1 5
Banyuwangi
Jumlah 0 4 13 31

6
7

Anda mungkin juga menyukai