Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN HIPERTERMI PADA AN. Z DENGAN


DENGUE HAEMORRHAGIC FEVER DI RUANGA FLAMBOYAN
RSUD dr.R.SOETIDJONO BLORA

KTI

Disusun untuk memenuhi sebagai syarat mata kuliah Tugas Akhir

Pada Program Studi D III Keperawatan Blora

Oleh :

Fitriana Nur Rochmi


NIM. P1337420414018

PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN BLORA

JURUSAN KEPERAWATAN

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG

2017

1
LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN HIPERTERMI PADA AN. Z DENGAN


DENGUE HAEMORRHAGIC FEVER DI RUANGA FLAMBOYAN
RSUD dr.R.SOETIDJONO BLORA

KTI

Disusun untuk memenuhi sebagai syarat mata kuliah Tugas Akhir

Pada Program Studi D III Keperawatan Blora

Oleh :

Fitriana Nur Rochmi


NIM. P.1337420414018

PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN BLORA

JURUSAN KEPERAWATAN

POLITEKNIKKESEHATAN KEMENKES SEMARANG

2017

2
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Fitriana Nur Rochmi
NIM : P1337420414018

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa laporan kasus yang saya tulis ini
adalah benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri; bukan merupakan
pengambilalihan tulisan atau pikiran orang lain yang saya aku sebagai hasil tulisan
atau pikiran saya sendiri.

Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan laporan


pengelolaan kasus ini adalah hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi
atas perbuatan tersebut sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Blora, 21 April 2017


Yang membuat Pernyataan,

Fitriana Nur Rochmi


NIM. P1337420414018

3
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

Laporan kasus oleh ​Fitriana Nur Rochmi NIM. P1337420414018


dengan judul Asuhan Keperawatan Hipertermi Pada An.Z Dengan Dengue
Haemorrhagic Fever di Ruang Flamboyan Rumah Sakit Umum Daerah dr.
R.Soetidjono Blora​ ini telah diperiksa dan disetujui untuk diuji.

Blora, 21 April 2017


Pembimbing

Siswanto,S.Pd, S.Kep, Ns, M. Kes


NIP. 196207231984031002

4
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan kasus oleh Fitriana Nur Rochmi NIM. P1337420414018 dengan


judul ​Asuhan Keperawatan Hipertermi Pada An.Z Dengan Dengue
Haemorrhagic Fever di Ruang Flamboyan Rumah Sakit Umum Daerah dr.
R.Soetidjono Blora ​telah dipertahankan di depan penguji pada tanggal 27 April
2017

Dewan Penguji

Sutarmi,MN Ketua (............................)


NIP. 197406151998032001

M.Nor Mudhofar, S.Pd, M.Kes Anggota (............................)


NIP. 196511301990011001

Siswanto,S.Pd, S.Kep, Ns, M. Kes Anggota (............................)


NIP. 196207231984031002

Mengetahui,
PerwakilanJurusan Keperawatan
Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang

5
Suharto, S.Pd, MN
NIP. 196605101986031 001

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan hidayah-Nya sehingga Laporan kasus yang berjudul “​Asuhan
Keperawatan Hipertermi Pada An.Z Dengan Dengue Haemorrhagic Fever di
Ruang Flamboyan Rumah Sakit Umum Daerah dr. R.Soetidjono Blora”
dapat terselesaikan dengan baik.
Proses penyusunan laporan kasus ini tidak terlepas dari dukungan dan
bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak
langsung. Untuk itu dalam kesempatan ini, saya menyampaikan ucapan terima
kasih kepada:
1. Sugiyanto, S.Pd, M. App. Sc., Direktur Politeknik Kesehatan
Kemenkes Semarang.
2. Putrono, S.Kep. Ns., M.Kes.,Ketua Jurusan KeperawatanPoliteknik
Kesehatan Kemenkes Semarang.
3. Suharto, S.Pd, MN, selaku KetuaProgram Studi DIII Keperawatan
Blora Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang
4. Erni Nuryanti, S.Kep, Ns, M.Kes Sekertaris Program Studi DIII
Keperawatan Blora Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarangdan
selaku Pembimbing Akademik.
5. Siswanto, S.Pd, S.Kep, Ns, M.Kes selaku ADAK Program Studi DIII
Keperawatan Blora Poltekkes Kemenkes Semarang, Dosen

6
Pembimbing Karya Tulis Ilmiah
6. Sutarmi, MN selaku Ketua Penguji
7. M.Nor Mudhofar, S.Pd, M.Kes selaku penguji II
8. Dosen dan Staff Karyawan Program Studi DIII Keperawatan Blora
Poltekkes Kemenkes Semarang.
9. Staf dan Perawat Rumah Sakit Umum Daerah dr. R. Soetidjono Blora.
10. Orang tuaku, Agus Purnadi Rachmad, S.Ag., M.Pd.I., dan Umi Dwi
Sulfa, S.Ag yang selalu memberikan dukungan baik materi maupun
motivasi serta tak hentinya mendoakanku untuk terus maju menjadi
yang lebih baik.
11. Kakak M.Fahmi Fauzi yang memberikan motivasi dan merubah pola
pikirku.
12. Sahabatku Isna Nurhidayati dan Aziz Nashiruddin Habibie yang tak
ada hentinya memberikan motivasi dalam penysunan Laporan Karya
Tulis Ilmiah .
13. Kakak Lithing HIMA DIII Keperawatan Blora 2015 Ikbar Syafirul
Apriantoro yang memberikan semangat.
14. Teman-temanku HIMA DIII Keperawatan Blora 2016 dan calon
HIMA 2017 , Briane Ike Nur Widyaningrum, Marlina, Wahyu Tjahja,
Marisa, Rizqi Kurnia, Anang Hananto yang selalu memberikan
semangat tak hentinya untuk menjadi pribadi yang lebih baik .
15. Teman-temanku Peneliti Muda Prodi DIII Keperawatan Blora, Fionita,
Dwi Lestari, Rahayu Pangestuti, Vina Hardiyanti, Irhamul Huda,
Ridho yang telah memberikan kesempatan untuk belajar penelitian
bersama, dan Alhamdulillah bermanfaat dalam pembuatan Laporan
Karya Tulis Ilmiah.
16. Teman-teman kelas IIIB serta berbagai pihak yang tidak mungkin
penulis sebutkan satu persatuyang telah membantu dalam penyusunan
laporan kasus ini.

7
Saya menyadari bahwa laporan kasus ini tidak luput dari kesalahan atau
kekurangan baik dari segi bahasa maupun isi. Semoga Karya Tulis Ilmiah ini
dapat bermanfaat khusunya bagi penulis dan pembaca pada umumnya.
Blora, 21 April 2017

Penulis

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN SAMPUL i
HALAMAN JUDUL ii
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN iii
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING iv
LEMBAR PENGESAHAN v
KATA PENGANTAR vi
DAFTAR ISI ix
DAFTAR GAMBAR x
DAFTAR TABEL x
DAFTAR LAMPIRAN x

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang 1

8
B. Tujuan Penulisan 3
C. Manfaat Penulisan 3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


A. Konsep Dasar Dengue Haemorraghic Fever 5
B. Konsep Dasar Hipertermi 8

C. Konsep Asuhan Keperawatan 11


1. Pengkajian 11
2. Diagnosa Keperawatan 14
3. Perencanaan 14
4. Pelaksanaan 15
5. Evaluasi 15

BAB III METODA PENELITIAN


A. Cara Pengumpulan Data 16
B. Alat Pengumpulan Data 16
C. Prosedur Penetapan Sample 17
D. Lokasi Waktu Pengambilan Kasus 17
E. Analisa Data Asuhan Keperawatan 17
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
A. Hasil 18
1. Pengkajian 18
2. Diagnosa Keperawatan 19
3. Intervensi 19
4. Implementasi 20
5. Evaluasi 23
B. Pembahasan 23

9
1. Pengkajian 23
2. Diagnosa Keperawatan 24
3. Intervensi 24
4. Implementasi 27
5. Evaluasi 27
BAB V SIMPULAN
A. Simpulan 29
B. Saran 30
DAFTAR PUSTAKA 31
LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR

Daftar Gambar Halaman


2.1 Gambar Pathway DHF 7

DAFTAR TABEL

Daftar Tabel Halaman

2.1 Proses Diagnostik Keperawatan terhadap Termoregulasi 14


2.2. Rencana Asuhan Keperawatan untuk Hipertermia 14

DAFTAR LAMPIRAN

10
Daftar Lampiran
1. Lampiran 1 : Daftar Riwayat Hidup……………………………………...33
2. Lampiran 2 : Lembar Bimbingan…………………………………………35
3. Lampiran 3 : SOP……………………………………………….............38
4. Lampiran 4 : Laporan Kasus……………………………………………..41

DAFTAR PUSTAKA

11

Anda mungkin juga menyukai