Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KAUR

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS LINAU
Ds.Benteng Harapan Kecamatan Maje Kabupaten Kaur Kode Pos 38563

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS LINAU


KABUPATEN KAUR
NOMOR : 440.09 / / PKM-LN/ / 2019
TENTANG
PERSYARATAN KOMPETENSI PENANGGUNG JAWAB
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA UPT PUSKESMAS LINAU,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan mutu yang sejalan dengan tujuan


pembangunan kesehatan dalam meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat puskesmas wajib melaksanakan kegiatan Upaya Kesehatan
Masyarakat (UKM);

b. bahwa penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM)


Puskesmas wajib memenuhi persyaratan kompetensi dalam mengelola
kegiatan Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) di puskesmas;

c. bahwa sehubungan dengan butir a dan butir b tersebut di atas perlu


ditetapkan persyaratan kompetensi penanggung jawab kegiatan Upaya
Kesehatan Masyarakat (UKM) dengan keputusan Kepala Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;

2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2012


tentang Sistem Kesehatan Nasional;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia tentang Puskesmas


Nomor 75 Tahun 2014;

4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


741/MENKES/PER/VII/2008 Tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota

5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 46


tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, dan Tempat
Praktik Mandiri Dokter Gigi
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia 462 Tahun 2002
tentang Save Community (Masyarakat Hidup Sehat dan Aman);

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS LINAU TENTANG


PERSYARATAN KOMPETENSI PENANGGUNG JAWAB
KEGIATAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM).

Kesatu : Persyaratan kompetensi penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat


(UKM) sebagaimana yang dimaksud dalam keputusan tercantum pada
Lampiran Keputusan ini

Kedua : Persyaratan kompetensi penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat


(UKM) yang dimaksud pada diktum kesatu digunakan sebagai acuan
puskesmas dalam memberikan tanggung jawab pengelolaan Upaya
Kesehatan Masyarakat (UKM) agar bermutu, tepat tujuan, tepat waktu dan
tepat sasaran.

Ketiga : Lampiran Keputusan ini merupakan suatu kesatuan yang tidak dapat
dipisahakan dari Keputusan ini.

Keempat : Keputusan ini berlaku mulai tanggal keputusan ditetapkan dengan


ketentuan akan diadakan perubahan atau perbaikan semestinya bila
terdapat kekeliruan dalam penerbitan keputusan ini.

Ditetapkan di : Benteng Harapan


Pada Tanggal : 2019

KEPALA UPT PUSKESMAS LINAU

ROSMITA,S.K.M
Penata Muda TK1/IIIB
NIP. 19680127 200012 1 001

Anda mungkin juga menyukai