Anda di halaman 1dari 5

Istilah Istilah di Proyek Konstruksi

 Project Schedule : Jadwal Rencana Pelaksanaan Proyek


 Project Scope of Work : Pekerjaan Proyek apa saja yang akan dikerjakan
 Techincal Specification & Requirement : Spesifikasi Proyek & Ketentuan
ketentuannya
 Standard & Code : Acuan atau standard yang dipakai untuk Kegiatan
Proyek
 EPC : Engineering, Procurement & Construction
 CFSPP : Coal Fire Steam Power Plant
 WTP : Water Treatment Plant
 BFP : Boiler Feed Pump
 CEP : Condensate Extraction Pump
 ROP : Reverse Osmosis Plant
 RWTP : Raw Water Treatment Plant
 WWTP : Waste Water Treatment Plant
 QC : Quality Control (Kontrol Kualitas)
 QA : Quality Assurance (Jaminan Kualitas)
 ITP : Inspection & Test Plan (Rencana Inspeksi & Test)
 NCR : Non Conformance Report (Laporan Ketidaksesuaian)
 CAR : Corrective Action Report ( Laporan Tindakan Korektif)
 WPS : Welding Procedure Specification ( Procedure Spesifikasi
Pengelasan)
 PQR : Procedure Qualification Record (Prosedur hasil test WPS)
 NDT : Non Destructive Test
 NDE : Non Destructive Examination
 VT : Visual Test
 RT : Radiographic Test
 PT : Penetrant Test
 UT : Ultrasonic Test
 MT : Maghnetic Test
 PWHT : Post Weld Heat Treatment
 WI : Welding Inspector
 WE : Welding Engineer
 RPM : Rate Per Menit
 Vibrasi : Getaran
 Noise : Kebisingan
 WQTR : Welder Qualification Test Record
 TOP : Turn Over Package
 TP : Test Package

1
 Hydrostatic Test : Test Tekanan dengan media Air untuk mendeteksi
Kebocoran pada pipa 1.5 kali Design Pressure
 Pneumatic Test : Test Tekanan dengan media Udara untuk mendeteksi
Kebocoran pada pipa 1.1 kali design pressure
 Leak Test : Test Kebocoran
 Kerosin Test : Test Kebocoran dengan menggunakan Minyak tanah dan
serbuk kapur
 Vaccum Box : adalah alat hisap untuk mendeteksi kebocoran pada Plate
 Concrete : Campuran bahan yang terdiri dari semen, aggregate & air
 Grouting : Material epoxy atau semen yg dipakai untuk memberikan
suatu support pondasi untuk pemasangan Static & Rotating Equipment
 Foundation : Pondasi
 Mixing : Pencampuran bahan semen dan air
 Placement : Penempatan
 Curing : Perawatan dengan memakai air diatas concrete
 ASME : American Society for Mechanical Engineer
 ASTM : American Sociaty for Testing and Material
 ISO : International Organization for Standardization
 JIS : Japan Industrail Standard
 API : American Petrolium Institue
 AWS : American Welding Sociaty
 NACE : National Association of Corrosion Engineer
 AWWA : American Water Work Association
 SNI : Standard Nasional Indonesia
 ASNT : American Sociaty for Non Desctructive Test
 SSPC : Steel Strcuture Painting Council
 GB : Standard China
 JI : Joint Inspection
 Distance : Jarak
 Elevasi : Letak tinggi rendah suatu benda atau equipment
 Verticality : Mengetahui bahwa equipment itu tegak lurus
 Orientasi : Mengetahui Letak orientasi suatu equipment
 Centerline : Mengetahui bahwa equipment tersebut sudah sejajar
dengan Sumbu Pondasi
 Leveling : Mengetahui kerataan suatu benda atau equipment
 Measurement Tape : Meteran Roll
 Tapper gouge : Bentuk ukuran dari besi berbentuk penggaris
 Welding Gouge : Alat untuk mengukur las lasan
 Paint Thickness Gouge : Alat untuk mengukur ketebalan Painting

2
 Spectrometer : Alat untuk mengetahui komposisi suatu material
 Auto Level / Theodolite : Alat untuk mengukur elevasi & Centerline
 Feeler Gauge : Alat untuk mengukur celah atau gap
 FRP : Fiberglass Reinforced Polyester
 GRP : Glass Reiforcement Plastic
 HDPE : High Density Polyethylene
 BWRO : Brackish Water Reverse Osmosis
 SWRO : Sea Water Reverse Osmosis
 Mpa : Mega pascal
 LD : Liquid Damage
 MCC : Main Control Cabinet
 MFT : Master Fuel Trip
 OFT : Oil Fuel Trip
 Agikator : Alat untuk mengaduk Fluida
 Trim : Elbow buatan
 Booster : Penambah Daya
 NAS : National Aerospace Standard
 FSSS : Furnace Safety Supervisory System
 CB : Circuit Breaker
 MoV : Motorise Operating Valve
 HRSG : Heat Recovery Steam Generator
 DEH : Digital Electro Hydrolic
 Conductivity : Kemampuan daya hantar listrik
 RR : Reliability Run Test
 COD : Commercial Operation Date
 Gate Valve : Valve yang gunanya untuk membuka dan menutup aliran
fluida
 Globe Valve : Valve yang gunanya untuk mengatur besar kecilnya aliran
Fluida
 Pressure Safety Valve : Valve yang digunakan untuk melindungi
peralatan dari tekanan yang berlebih dengan cara membuang tekanan
berlebih sesuai dengan tekanan yang telah di-set pada PSV.
 Check Valve : Valve yang digunakan untuk mencegah terjadinya aliran
balik pada pipa gunanya untuk melindungi pompa.
 Passing : Adalah keadaan dimana Valve sudah ditutup tetapi aliran fluida
masih tetap mengalir
 BOP : Balance of Plant (Bagian ini ada di PLTU Project gunanya untuk
menunjang kegiatan power plant)
 CWP : Circulating Water Pipe (Pipa Sirkulasi)

3
 RWI : River Water Intake
 Pulling Cable : Penarikan kabel
 Megger : Suatu kegiatan dimana equipment diberi muatan listrik
 DCS : Distribution Control System
 P&ID : Pipe & Instrument Diagram
 PFD : Process Flow Diagram
 Arrangement Drawing : Lay Out Gambar
 Drawing Detail : Gambar Detail drawing suatu equipment
 Isomatric Drawing : adalah gambar ilustrasi Pipe, Fitting dan Valve
 Water Flushing : Pembersihan pipa bagian dalam dengan mengunakan
air (Digelontor air)
 Lube Oil Flushing : Pembersihan pipa bagian dalam dengan mengunakan
Oil dengan tekanan dan getaran atau Vibrasi
 Chemical Cleaning Boiler : Suatu kegiatan pembersihan pipe boiler
bagian dalam dengan chemical dengan disertai tekanan.
 Pre Boiler Alkali Cleaning : Suatu kegiatan pembersihan pipe bagian
dalam dengan bahan Chemical dengan disertai tekanan.
 Steam Blow : Pembersihan Pipa bagian dalam dengan menggunakan
Steam yg bertekanan tinggi
 Demister : Filter untuk menyaring particle-particle, zat-zat padat dan
silica, alat ini biasanya dipergunakan di Geothermal (PLTP)
 Separator : Suatu alat untuk mengeringkan Uap yang mengandung Air
sebelum masuh Turbine
 Governor Valve : adalah valve untuk mengontrol aliran uap sebelum
masuk ke turbine
 CS : Carbon Steel
 SS : Stainless Steel
 WELDING : Pengelasan (penyambungan logam secara metalurgi dengan
menggunakan panas & tekanan, dengan atau tanpa filler metal yang mempunyai
titik cair yang hampir sama)
 SMAW : Shielded Metal Arc Welding
 GTAW : Gas Tungsten Arc Welding
 B4T : Balai Besar Bahan & Barang Teknik
 BKI : Biro Klasifikasi Indonesia
 HVAC : singkatan dari Heating, Ventilating, Air Conditioning, yaitu hal
yang berhubungan dengan sistem pemanasan, tata udara dan
pengkondisian udara dalam bangunan

4
 Kolom : Elemen struktur linier vertikal yang berfungsi untuk menahan
beban tekan aksial
 Ampere : Satuan unit arus listrik
 Amperemeter : Alat untuk mengukur arus listrik.
 Arus : Laju aliran elektron.
 Heat Exchanger : alat yang digunakan untuk menukar panas antara dua
fluida yang saling berbeda temperaturnya

Anda mungkin juga menyukai