Anda di halaman 1dari 51

015

JULI 2
EDIT
ORIA
L

PT. Metrodata Electronics Tbk


APL Tower 37th Floor, Suite 3, Jl. Letjen S.
Parman Kav. 28, Jakarta 11470, Tel. (62-21)
293 45 888, Fax. (62-21) 293 45 899
Email: info.metrodata@metrodata.co.id - contact@mii.
co.id - contact @metrodata.co.id - sales@myicontech.
com - sales@soltius.co.id - www.metrodata.co.id

BALIKPAPAN SURABAYA
Solution Distribution
Jl. Syarifuddin Yoes RT Intiland Tower, 7th Floor,
STAKEHOLDERS METRODATA 10 Sepinggan
Balikpapan 76115
Suite 5A
Jl. Panglima Sudirman
yang kami hormati Telp: (62-542) 7041831 Kav. 101-103
Email: contact@mii.co.id Surabaya 60271
Telp: (62-31) 5474218
BANDUNG Fax: (62-31) 5347139
Berdasarkan hasil RUPST, METRODATA berhasil membukukan penjualan Distribution Email: contact@
tahun 2014 sebesar Rp 8,44 triliun, meningkat sebesar 15,28% dibandingkan Komplek Segitiga Emas metrodata.co.id
Blok H3
dengan tahun sebelumnya sebesar Rp 7,33 triliun. Alhasil, laba bersih tahun Jl. Ahmad Yani No. Solution
2014 mencapai Rp 179,66 miliar atau bertumbuh sebesar 57,95% dibandingkan 221-223 Intiland Tower 6th Floor,
Bandung Suite 2B
dengan tahun lalu yaitu sebesar Rp 113,75 miliar. Selain itu, hal yang membuat Telp: (62-22) 721 0808, Telp: (62-31) 5474217
727 6853, 720 3029, Fax: (62-31) 5474216
kami bahagia adalah METRODATA menerima penghargaan sebagai Asia’s Best 723 7076 Email: MII.Surabaya@
Companies 2015 untuk kategori Best Small-Cap dari majalah FinanceAsia. Dengan Fax: (62-22) 723 7074 mii.co.id
Email: contact@
demikian, METRODATA semakin yakin kepada tujuan untuk menjadi perusahaan metrodata.co.id YOGYAKARTA
TIK yang terdepan di Indonesia. Distribution
JAKARTA Jl. Affandi No. 19 (Jl.
Distribution Gejayan)
Ruko Orion Dusit No. 18 Depan POM Bensin
Info Korporasi menarik hadir dari Unit Bisnis Distribusi PT Synnex Metrodata Jl. Mangga Dua Raya Gejayan
Indonesia yang telah ditunjuk oleh Fuji Xerox untuk memasarkan Fuji Xerox Jakarta 10730 Yogyakarta 55283
Telp: (62-21) 62302206, Telp: (62-274) 554 297
Printer Channel sebagai Distributor. Di samping itu, PT Tigaraksa Satria, Tbk, 62302207, 62302208 Fax: (62-274) 554 928
PT Putra Gemilang Putra, PT Excelso Multi Rasa dan PT Bank OCBC NISP, Tbk Fax: (62-21) 62302209 Email: contact@
Email: contact@ metrodata.co.id
berhasil menerapkan solusi SAP dan BMC Control-M yang diimplementasikan metrodata.co.id
PT. Mitra Integrasi
oleh Unit Bisnis Konsultasi PT Soltius Indonesia dan Unit Bisnis Solusi PT Mitra Service Center Informatika
Integrasi Informatika. Telp: (62-21) 62301900, MII Cloud
62301890 @MII_cloud
Fax: (62-21) 62301929 contact@mii.co.id
Topik pilihan pada edisi ini adalah solusi Business Application. Simak artikel www.mii.co.id
MAKASSAR
andalan kami Oracle HCM-Taleo Recruiting, Oracle E-Business Suite, OrangE, Distribution PT. My Icon Technology
Jl. Mesjid Raya No. 74A metrodata OL
IBM Business Analytics, Infor, QlikView, Pengaruh User Experience terhadap Makassar @metrodataOL
Perkembangan Perusahaan, SAP ERP HCM on-premises dan K2. Termasuk Telp: (62-411) sales@myicontech.com
426458/426459 www.metrodataonline.
produk pilihan Asus Zenfone 2, Liebert®GXT4™, HP ProLiant Server, HP ProOne Fax: (62-411) 3666717 com
400 G1 AIO, HP 260 G1 Desktop Mini, Microsoft Windows 10, Philips Videowall, Email: contact@
metrodata.co.id PT. Synnex Metrodata
Ruckus Wireless dan ZTE GPON FTTx Solution. Indonesia
MEDAN Synnex Metrodata
Distribution Indonesia
Sedangkan dalam segmen Dinamika, kami masih terus memberikan edukasi Jl. Jend. Gatot Subroto @synnexmetrodata
No. 165 contact@metrodata.
pasar untuk solusi bisnis dalam berbagai kegiatan. (Simpang Jl. Nibung co.id
Raya) www.synnexmetrodata.
Medan 20211 com
Telp: (62-61) 455 8068
Fax: (62-61) 455 4069 PT. Soltius Indonesia
Salam INOVASI, Email: contact@ @SoltiusIndo
metrodata.co.id sales@soltius.co.id
www.soltius.co.id
Susanto Djaja SEMARANG
Presiden Direktur Distribution
Jl. MH. Thamrin No. 66
PT Metrodata Electronics Tbk Semarang
Telp: (62-24) 3581396
(consumer)
(62-24) 3581396
(commercial)
Fax: (62-24) 3516706
Email: contact@
metrodata.co.id
Tol Free: 0-800-1-888880

2 JUL2 015 JUL20 15 3


F Oo K U Sa s i
AR ISI korpo
r

DAFT 5
inf
21 PMO
201 Pelaporan dan Dokumentasi
april 6 Perayaan HUT METRODATA
24 PT Bank OCBC NISP | BMC Control-M
8 FUJI XEROX Printer Channel Mengurai Kompleksitas dalam
Luncurkan Printer Desain Terbaru Satu Konsol
untuk Pasar UKM Indonesia
27 PT Putra Gemilang Prima |
10 METRODATA Mencapai Laba Bersih iVend dan SAP Business One
Rp 179,66 Miliar Siap Wujudkan Visi dengan ERP Teruji
12 PT Tigaraksa Satria, Tbk. Memilih 30 PT Excelso Multi Rasa |
SAP HANA dan Mengadopsi Partner SAP Business One, Tambah Besar
Managed Cloud untuk Meningkatkan Setelah Administrasi Lancar
Efektivitas Penjualan dan
Meningkatkan Layanan Pelanggan 33 HSE
Perubahan untuk Tempat Kerja yang
14 Syukuran Kantor Baru SMI di Semarang lebih Aman dan Nyaman
15 Soltius Indonesia mendapatkan 34 Peduli
SAP Accreditation for Partner Donor Darah Give Blood Give Life
Quality Program

16 SOLTIUS Sediakan Layanan SAP


Business One Training Package
48 SAP Solution Forum
18 AWARD untuk METRODATA Efficient - Simple - Priced Right for your
Growing Business

50 SIncrease Your Business Speed with


KA
SAP Analytics Solution

Presiden Direktur NAMI


D Io k o r p o r a s i 41 Simplify and Automate Your
52 Leveraging Data Center & Cloud
Solution for Business Sustainability
Susanto Djaja HR Processes
inf 53 HR For The Future, Streamline,
Direktur
42 Jumpstart Your Virtualization Journey Automate, and Integrate HR Processes
Agus Honggo Widodo 43 SOLTIUS at INAMARINE Exhibition
Randy Kartadinata 35 Enable Business to React to
Sjafril Effendi Market Forces 44 HR For the Future by
SOLTIUS & NAKISA
36 Bandung Partner Gathering
Pemimpin Redaksi 45 Logicalis Booth Camp 2015
Sjafril Effendi 37 Mandiri Tunas Finance: Qlik Sense
Mampu Lakukan Efisiensi Hingga 60% 46 Optimizing Human Capital
Performance
Redaksi Pelaksana 38 Connect Your Customers in
Rudy A. Limiadi a Whole New Way

Redaksi 39 Citrix Workspace Suite Delivering


Angel Marselia
Enterprise Mobility 80 How to Manage The Evolution of
BYOD through Secure Mobility
Herdy Dwi Permana 40 Oracle on Oracle
Robi Maulana 83 Terbaru dari Oracle System Oracle
X5-Series Server

S Ia n s o l u s i b i s n i s
Editor
84 Lenovo System x Server Handal untuk
Melani D. Rohi
S O L U kd 68 QlikView Makes Better BI for Everyone
Tren TI Masa Kini

Sirkulasi
info p
rodu 86 QUANTUM ARTICO Menghemat Biaya
Herawati Puspitosari 70 Pengaruh User Experience terhadap Penyimpanan Data, Pelayanan Terpadu
Perkembangan Perusahaan dan Perlindungan Unstructured Data

72 Drive Your Business Result with


email: 54 Oracle Human Capital Management- Complete Human Capital Solution
info.metrodata@metrodata.co.id Taleo Recruiting
76 Effective Business by Automating Your
website:
56 Memenuhi Tantangan Globalisasi Human Resources
dengan Oracle E-Business Suite
www.metrodata.co.id
59 OrangE Solusi tepat untuk pengelolaan 91 Mengapa HP Proliant Server?
Insite Metrodata
data SDM Anda!
92 Liebert®GXT4™ Intelligent, Reliable
62 Anticipate and Shape Business UPS Solution, 0.7–10 KVA
Outcomes with IBM Business Analytics
94 Windows 10 akan Segera Hadir pada
65 INFOR – Advanced Solution 88 Zenfone 2, handphone Android dengan 29 Juli 2015!

D U Kn s o l u s i b i s n i s 96 Philips Videowall
Konsep & Disain Visual RAM 4GB, Pertama dan Termurah
PT. Inti Serasi Cipta
(021) 520 2215
R O
P roduk da 89 ASUSPRO BP1AD 97 RUCKUS SpoT, Smart Positioning
Insite METRODATA diterbitkan oleh
PT Metrodata Electronics, Tbk
info p 90 HP 260 G1 Desktop Mini Technology
99 Info Training Metrodata
Dilarang mengutip tanpa seijin redaksi.
Ketika Ukuran Mini Tak Jadi Masalah
98 ZTE GPON FTTx Solution (July-September 2015)
HP ProOne 400 G1 AIO
“Biarkan bisnis Anda bertumbuh
4 JUL2 015 seiring dengan gaya masa kini” JUL20 15 5
F Oo K U Sa s i
r
korpo
inf

tim. Cabang olah raga basket yang berlangsung di Asoka Arena,


Pluit diikuti oleh 6 tim dengan menggunakan sistem permainan
setengah kompetisi. Dan puncaknya adalah babak semi final
dan final cabang olah raga futsal, basket dan badminton
yang diadakan secara serentak bertepatan dengan HUT
METRODATA pada tanggal 25 April 2015 di Cometa Arena.

Disela-sela pertandingan, Sjafril Effendi, Direktur PT


Metrodata Electronics, Tbk berkenan memberikan kata
Pada bulan Januari lalu seluruh karyawan METRODATA Group sambutan sekaligus membuka MARS Tournament. Perayaan
bersama pasangannya merayakan ‘early’ potong tumpeng ulang berlangsung meriah di tengah-tengah all final tournament.
tahun METRODATA bersamaan dengan penyelenggaraan Sebelum potong tumpeng, semua yang hadir menyanyikan lagu
METRODATA Kick off Meeting 2015 yang berlangsung di Happy Birthday & Panjang Umur, dilanjutkan dengan potong
Raffles Jakarta. tumpeng oleh Direksi dengan doa semoga METRODATA
semakin maju. Setelah potong tumpeng dilanjutkan dengan
Untuk memeriahkan HUT METRODATA ke-40, foto bersama dan makan siang.
METRODATA menyelenggarakan berbagai kegiatan melalui
MARS (Metrodata Art and Sport) yang merupakan wadah Pada cabang olah raga Bulutangkis Ganda Putra akhirnya
kegiatan untuk menyalurkan minat atau hobi karyawan dimenangkan oleh Anwar Hadiyanto & Dicky Purwana
METRODATA Group di bidang seni dan olah raga. Selain melawan Yangga & Johan Budojo dengan skor 21-18 pada
untuk menyalurkan minat dan hobi, MARS bertujuan untuk set pertama dan skor 21-14 pada set kedua. Sedangkan pada
mempererat semangat kekeluargaan diantara karyawan Ganda Putri dimenangkan oleh pasangan Sany Ludowika &
METRODATA Group. Semangat kekeluargaan dipancarkan Patricia melawan Herlina Manulang & Sherly dengan skor 21-
melalui semangat seni dan olahraga dengan METRODATA 12 pada set pertama dan 21-9 pada set kedua.
sebagai penopang semangat tersebut, menyelenggarakan
pertandingan olah raga antar entitas anak usaha. Pada cabang olah raga Futsal terjadi pertandingan yang
sengit antara tim Xerindo melawan tim SMI 1 yang akhirnya
Cabang olah raga yang dipertandingkan adalah futsal, dimenangkan oleh tim Xerindo dengan skor 5-4 untuk tim
basket dan bulutangkis. Rangkaian pertandingan olah raga Xerindo.
diawali dengan cabang olah raga futsal dan basket yang
diadakan di Elang Futsal Kemanggisan. Cabang olah raga futsal Sedangkan pada cabang olah raga Basket dimenangkan
diikuti 16 tim yang terbagi dalam 4 group, masing-masing diisi 4 oleh tim The Incredibles vs MTP 3 dengan skor 40-19.

Teks: Melani D. Rohi


6 JUL2 015 Foto: Susyana, Johar Alam JUL20 15 7
F Oo K U Sa s i Agus Honggo tambahan titik/lokasi yang sesuai dengan tempat
r
korpo
Widodo, pelanggan tinggal. “Saat ini kami bekerjasama dengan
inf Presiden
3 distributor; PT Astra Graphia Tbk, PT Harrisma
Direktur
PT Synnex Agung Jaya dan PT Synnex Metrodata Indonesia
Metrodata untuk membawa menuju pemimpin industri produk,
Indonesia solusi dan pelayanan kepada para pelanggan kami
(kiri) berjabat di Indonesia. Sebagai tambahan, kami juga baru saja
tangan dengan
memperluas pelayanan hotline untuk pelanggan kami
Mr. Vincent
Sim, General di Indonesia dan secara berkesinambungan berusaha
Manager untuk meningkatkan keterkaitan dengan pelanggan”,
ASEAN, Fuji komentar Mr. Elvin Tjahyadi, Country Manager Fuji Xerox
Xerox Asia Printer Channel Indonesia.
Pacific Pte. Ltd.
(kanan) setelah
menandatangani Pelanggan Fuji Xerox dapat menghubungi hotline
kerjasama service di 0800-1-506070 untuk seluruh permintaan
penunjukan layanan purna jual yang diinginkan. Tim khusus akan
sebagai menangani seluruh permintaan dengan mensimulasikan
Distributor
lingkungan percetakan pelanggan, mengulang isu serta
printer laser dan
supplies. menawarkan solusi step-by-step dan ketika sebuah isu
tidak dapat dipecahkan dari jauh, petugas Fuji Xerox
akan menggunakan Remote Support Total berbasis
web yang membolehkan koneksi aman ke lokasi kerja
pelanggan di mana penanganan permasalahan komplek
dapat sesegera mungkin diselesaikan tanpa kesulitan.

Call center dikelola secara internal oleh Fuji Xerox


dan di antara sedikit organisasi terpilih di pasar IT yang
telah mendapatkan sertifikasi Service Capability and
Performance (SCP). Sertifikasi SCP merupakan sertifikasi

FUJI XEROX Printer Channel


global terpercaya yang secara khusus untuk menjaga
standar tinggi kepuasan pelanggan dan beberapa
keunggulan yang diberikan kepada pelanggan antara
lain:
Pemberian solusi secara cepat dan relevan melalui

Luncurkan Printer Desain Terbaru


dukungan dari staf dan insinyur yang mahir
Kepuasan Pelanggan Secara Excellent yang berarti
menjaga konsistensi tingkatan mutu pelayanan

untuk Pasar UKM Indonesia


Vincent Sim General Manager ASEAN
memaparkan, “Dengan peluncuran produk terbaru
Produk printer terbaru ini dikemas dengan beragam Agus Honggo ini, Fuji Xerox percaya bahwa akan semakin banyak
fitur terdepan dan spesifikasi seperti resolusi cetakan Widodo, pelanggan Indonesia yang berpindah dari mesin
Presiden printer inkjet ke mesin printer laser. Mesin printer laser
pemimpin industri hingga 2,400x600 dpi, kecepatan
Fuji Xerox Printer Channel (FXPC) meluncurkan total 12 printer terbaru untuk cetak cepat (hingga 30ppm) dan wireless/nirkabel yang
Direktur
menawarkan kepada pelanggan biaya kepemilikan
PT Synnex
pasar Indonesia dengan 8 printer monokrom. – DocuPrint P115w, DocuPrint mudah penggunaannya dan konektivitas mobile (untuk Metrodata yang rendah, reliability yang tinggi serta secara
M115w, DocuPrint M115z, DocuPrint P225d, DocuPrint P265dw, DocuPrint M225dw, sistem operasional IOS dan Android). Untuk proses Indonesia keseluruhan mengasilkan cetakan yang lebih baik dan
DocuPrint M225z, DocuPrint M265dw dan 4 printer berwarna – DocuPrint CP115w, Pencetakan secara mobile saat ini dapat menggunakan (nomor 2 dari cepat. Fuji Xerox sadar akan sensivitas harga yang
DocuPrint CP225w, DocuPrint CM115w dan DocuPrint CM225fw. AirPrint atau Google Cloud Print. Fitur-fitur ini akan
kanan) bersama diinginkan pelanggan UKM dan kami berkomitmen
12 printer
memberikan keuntungan untuk para pengguna terbaru untuk
untuk membantu mereka meraih tujuan bisnisnya
“Peluncuran produk ini menghadirkan jajaran produk guna memenuhi hasil survey/feedback intensif yang rumahan dan UKM yang telah mengadopsi perangkat pasar Indonesia dengan solusi cetakan dengan biaya yang efektif sebisa
terbanyak yang pernah kami perkenalkan di Indonesia disampaikan oleh pelanggan dan kami percaya para mobile seperti tablet untuk pekerjaan kantor. dengan 8 printer mungkin. Kami memiliki banyak pelanggan yang telah
sepanjang sejarah kami. Ke-12 produk ini didesain pelanggan kami di Indonesia akan mendapatkan monokrom. merasakan keuntungan dari penggunaan mesin printer
untuk pengguna rumahan dan pemilik UKM (Usaha berbagai keuntungan dari fitur-fitur dan kualitas Selain menawarkan fitur dan spesifikasi yang laser ini dan kami berkomitmen untuk membawa
Kecil Menengah) yang menuntut produk yang compact, produknya. Tak hanya itu, pelanggan di Indonesia juga tidak biasa, para pelanggan Fuji Xerox juga dapat teknologi ini ke lebih banyak pelanggan di Indonesia”
mudah dipergunakan dan mesin printer yang terjangkau akan menikmati layanan purna jual kelas dunia yang menikmati layanan purna jual kelas dunia. Saat ini, Fuji (3/6).
yang menawarkan proses pencetakan secara nirkabel/ ditawarkan Fuji Xerox”, ujar Mr. Vincent Sim, General Xerox Printer Channel menawarkan total 124 titik/
wireless. Desain dari produk-produk ini dirancang Manager ASEAN, Fuji Xerox Asia Pacific Pte. Ltd. lokasi layanan purna jual dan mengevaluasi ekspansi (Sumber: Siaran Pers Fuji Xerox Asia Pacific Pte Ltd).

8 JUL2 015 JUL20 15 9


F Oo K U Sa s i Jajaran Direksi &
r
korpo
Komisaris MTDL
inf (kiri-kanan) Ir.
Sjafril Effendi,
Direktur; Ir.
Agus Honggo
Widodo, Alhasil, Laba Bersih MTDL untuk tahun 2014 ini
Direktur; Randy mencapai Rp 179,66 miliar atau bertumbuh sebesar
Kartadinata,
SE, Direktur
57,95% dibandingkan dengan tahun lalu yaitu sebesar
Independen; Rp 113,75 miliar.
Susanto Djaja,
SE, MH, Presiden Atas pencapaian kinerja dan berbagai prestasi
Direktur; yang diraih pada tahun 2014, Perseroan menjadi
Candra Ciputra,
MBA, Presiden
satu-satunya perusahaan TI nasional yang masuk
Komisaris; Ben dalam Fortune 100. Hal ini menjadi kebanggaan bagi
Aristarchus kami yang telah berupaya dalam memaksimalkan
Widyatmodjo, kinerja selama tahun 2014. Selain itu, Perseroan juga
MBA, Wakil mendapatkan penghargaan bergengsi dari beberapa
Presiden
Komisaris dan
institusi lainnya seperti The Best 50 Companies –
Lulu Terianto Majalah Forbes Indonesia, The Most Powerful &
BCA, MM, Valuable Company – Majalah Warta Ekonomi, Top
Komisaris Emiten – Majalah Investor.
Independen.
Selain penghargaan yang diperoleh di tahun 2014,
baru baru ini Perseroan mendapatkan penghargaan
sebagai Asia’s Best Companies 2015 untuk kategori
Best Small – Cap peringkat ke 2 dari majalah Finance

METRODATA
Asia.

Dengan penghargaan yang diperoleh, Perseroan


semakin yakin kepada tujuan untuk menjadi
perusahaan TIK yang terdepan di Indonesia.

Mencapai Laba Bersih Rp 179,66 Miliar Seperti diketahui pertumbuhan ekonomi


Indonesia untuk kuartal pertama tahun 2015
melambat dan hanya mencapai 4,7% berbanding
5,2% pada periode yang sama di tahun 2014. Selain
PT. Metrodata Electronics Tbk (“Perseroan”), sebuah perusahaan Distribusi, itu Rupiah melemah dan mencapai pada tingkat Rp
Solusi, Konsultan dan Modern Retail Teknologi Informasi & Komunikasi (“TIK”) 13.000 per dolar Amerika Serikat. Namun Perseroan
yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia sejak tahun 1990 (IDX: pada kuartal pertama tahun 2015 masih mampu
MTDL), pada tanggal 8 Juni 2015 menggelar Rapat Umum Pemegang Saham membukukan penjualan sebesar Rp 2,2 triliun,
Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang saham Luar Biasa (“RUPSLB”). meningkat Rp 415 miliar (23,2%) dibandingkan
periode yang sama tahun sebelumnya.

Perseroan berhasil membukukan penjualan tahun penetrasi produk-produk TIK di beberapa kota meningkatkan kerjasama dengan mitra strategis yang Candra Ciputra, Adapun peningkatan penjualan ini terutama
2014 sebesar Rp 8,44 triliun, meningkat sebesar termasuk kota-kota kecil dan terus memperkaya jenis menghadirkan solusi TIK yang terintegrasi seperti MBA, Presiden didorong oleh penjualan Smartphone dan tablet yang
Komisaris
15,28% dibandingkan dengan tahun sebelumnya – jenis produk yang dijual. Cloud Computing, Enterprise Mobility System & Network telah mencapai 20% dari total penjualan MTDL,
MTDL sedang
sebesar Rp 7,33 triliun. Kontribusi terbesar untuk Integration Services, Business Discovery & Analytical, membacakan namun penjualan produk Teknologi Informasi sendiri
penjualan Perseroan di tahun 2014 terutama berasal Saat ini, MTDL telah memiliki 20 titik Consulting Services dan Managed Services. Bahkan hasil-hasil RUPS. cenderung stagnan sejalan dengan melambatnya
dari 2 unit bisnis Perseroan yaitu Unit Bisnis Distribusi infrastruktur penjualan yang menjangkau 123 kota- Perseroan juga menjadi salah satu pelopor yang pertumbuhan industri Teknologi Informasi.
dan Unit Bisnis Solusi. Unit Bisnis Distribusi, melalui kota di Indonesia. menjual solusi komputasi awan kepada beberapa
entitas anak yaitu PT. Synnex Metrodata Indonesia perusahaan nasional. Selain itu, di tengah persaingan yang ketat,
mencatatkan penjualan sebesar Rp 6,85 triliun atau Sementara itu, Unit Bisnis Solusi Perseroan, margin laba kotor Perseroan pada kuartal pertama
meningkat sebesar 21,75% dibandingkan tahun melalui entitas anak yaitu PT. Mitra Integrasi Selama tahun 2014 ini, MTDL juga terus tahun 2015 ikut tergerus, namun secara bottom
sebelumnya. Kontribusi pencapaian tersebut berasal Informatika di tahun 2014 mencatatkan penjualan melanjutkan pengendalian terhadap biaya-biaya line Perseroan masih mampu membukukan laba
dari peningkatan jumlah reseller yang aktif, mencapai sebesar Rp 1,69 triliun atau meningkat 2,07% operasional perusahaan, sehingga pertumbuhan bersih senilai Rp 34,4 miliar atau meningkat 9,8%
1309 reseller (bertumbuh 8%) dan peningkatan dibandingkan tahun sebelumnya. Kinerja unit biaya operasional sebesar 9,12% jauh lebih rendah dibandingkan kuartal pertama tahun sebelumnya (Rp
penjualan Smartphone. Perseroan terus memperluas bisnis solusi didukung oleh ekspansi pasar dengan dari peningkatan penjualan sebesar 15,28%. 31,4 miliar).

(Sumber: Siaran Pers MTDL).


10 JUL2 015 Foto: Herdy D. Permana JUL20 15 11
F Oo K U Sa s i
r
inf korpo
pelanggan yang kuat dan jaringan yang luas dari
mitra lokal berbasis solusi, yang berperan dalam
mendukung kemampuan SAP di Indonesia.

SAP bekerja sama dengan mitra lokal, PT Soltius


Indonesia dalam mengimplementasikan perangkat
lunak, memanfaatkan model Partner Managed Cloud
(PMC), yang mencakup seluruh layanan mulai dari
perangkat lunak, deployment dan aplikasi layanan
manajemen sampai pada pusat data dan layanan
terkait. Kerjasama yang sukses ini merangkum salah
satu komitmen SAP dari banyaknya kerjasama pada
pemanfaatannya di Indonesia, di mana mitra lokal
Eddy Sutisna, dipandang sebagai eksistensi yang bernilai dari
IT Head, PT
perusahaan, dan diberikannya akses untuk pelatihan
Tigaraksa
Satria, Tbk perangkat lunak, peningkatan perangkat lunak dan
(tengah) sedang pendampingan tenaga kerja oleh para konsultan dan
menjelaskan ahli dari SAP.
keberhasilan Tim PT Tigaraksa Satria, Tbk (tengah) Heri
‘go live’ dari Gunawan, Solution Manager Project & Nelly, Project Ketut S. Kamayana, Presiden Direktur, PT Soltius
implementasi Manager SAP ECC 6.0 on HANA; Eddy Sutisna, IT
SAP ECC 6.0 on Indonesia berkomentar, “Pertumbuhan konektivitas
Head bersama Megawaty Khie, Managing Director,
SAP HANA. SAP Indonesia (kiri) dan Ketut S. Kamayana, di Indonesia mendorong lebih banyak perusahaan
Presiden Direktur Soltius Indonesia (kanan) untuk beralih ke penyebaran cloud. Layanan
Managed cloud bekerja sangat baik bagi perusahaan

PT Tigaraksa Satria, Tbk.


karena hal tersebut membebaskan tim in-house dari
Solusi Partner Managed Cloud dari SAP memperhatikan deployment kerumitan dalam memelihara infrastruktur TI dan
penanganan mitra, aplikasi, layanan manajemen infrastruktur, memungkinkan sebuah model opex dengan tingkat
serta pemeliharaan dan dukungan yang sedang berlangsung. Hal ini perjanjian layanan yang terjamin. Beliau melanjutkan,
memberikan PT Tigaraksa Satria, Tbk., sebuah solusi perangkat lunak “Kami berkomitmen pada kemitraan kami dengan

Memilih SAP HANA dan Mengadopsi Partner Managed Cloud


SAP yang telah terbukti terintegrasi penuh, yang memungkinkan SAP, memanfaatkan portofolio solusi yang inovatif
pengelolaan proses bisnis yang penting dalam penawaran berbasis cloud. dan para ahli industri kami untuk memberikan nilai
Hal ini akan menguntungkan organisasi dengan percepatan waktu yang maksimal pada pelanggan kami.”

untuk Meningkatkan Efektivitas Penjualan bernilai dan Biaya Total Kepemilikan (Total Cost of Ownership) yang lebih
rendah. “Di SAP, kami sangat bersemangat dalam

dan Meningkatkan Layanan Pelanggan


membantu operasi bisnis yang menguntungkan dan
“Sebagai sebuah perusahaan, kami berusaha membangun dan berjalan sederhana untuk mengatasi kompleksitas
memelihara loyalitas pelanggan dengan memberikan outcome bisnis bisnis. Kami percaya bahwa dengan solusi SAP
dan pengalaman yang positif untuk pelanggan. Kami percaya bahwa kami dan dukungan yang kuat dari mitra-mitra
Perusahaan terkemuka di Indonesia Go Live dengan yang fokus pada penjualan dan distribusi dengan mengubah informasi menjadi wawasan dapat membantu kami lokal dapat membantu meningkatkan operasi para
SAP ECC 6.0 on SAP HANA produk konsumen, membutuhkan sebuah dalam mengembangkan dan membangun hubungan yang kuat dengan pelanggan kami dengan menjadi lebih produktif,
sistem perencanaan bisnis dan eksekusi yang pelanggan. Teknologi memainkan peran penting pada aspek ini,” kata efisien, dan kompatibel. Hal ini penting khususnya
SAP SE (NYSE: SAP) dan PT Tigaraksa Satria, Tbk. terintegrasi untuk menghasilkan wawasan real- Lianne Widjaja, Presiden Direktur, PT Tigaraksa Satria, Tbk. “SAP ECC karena perusahaan di Indonesia menjalankan operasi
(TGKA: Indonesia), mengumumkan keberhasilan time untuk pembuatan keputusan yang lebih 6.0 on SAP HANA yang diimplementasikan dalam jangka waktu yang mereka dengan antisipasi terhadap ASEAN Economic
GO LIVE dari implementasi SAP Enterprise Central baik. Tujuannya adalah untuk menyediakan bisnis lebih pendek yaitu hanya 5 bulan, akan memberikan layanan pelanggan Community yang akan datang. Bersama dengan
Component 6.0 (SAP ECC 6.0), dibangun pada SAP dengan visibilitas bisnis yang lebih hebat melalui kelas dunia dan membantu kami menjalankan bisnis kami secara efektif. mitra kami PT Soltius Indonesia, kami sangat senang
HANA dan adopsi dari solusi Partner Managed Cloud pandangan holistik operasi bisnis dan kinerja Hal ini sejalan dengan tujuan kami untuk menjadi perusahaan penjualan dapat mendukung PT Tigaraksa Satria, Tbk. dalam
SAP. penjualan di seluruh perusahaan. Dengan SAP berbasis pasar dan distribusi,” tambah Widjaja. mencapai tujuannya menjadi pemimpin di bidangnya,”
ECC 6.0 on SAP HANA, pelacakan penjualan kata Megawaty Khie, Managing Director, SAP
Dengan banyaknya jangkauan saluran bisnis dan transaksi keuangan, dan pengelolaan SAP ECC 6.0 merupakan solusi perangkat lunak end-to-end Indonesia.
yang beragam mulai dari barang-barang pelanggan pelayanan pelanggan yang lebih efisien dapat perusahaan yang dibangun pada SAP HANA, sebuah platform database
yang bergerak cepat (Fast Moving Consumer Goods), dilakukan saat ini dan merupakan kebutuhan bagi dan aplikasi in-memory yang canggih, yang mentransformasikan kalkulasi Hadir sebagai nara sumber dalam jumpa pers
produk edukasi, layanan manufaktur dan produk organisasi yang sedang bertumbuh seperti PT bisnis jangka panjang menjadi proses yang real-time. Sebagai tambahan Megawaty Khie, Managing Director, SAP Indonesia;
rumah tangga untuk mengisi ulang gas (household Tigaraksa Satria, Tbk. Hal ini juga memungkinkan terhadap kemampuan dari SAP ECC 6.0 on SAP HANA, PT Tigaraksa Eddy Sutisna, IT Head, PT Tigaraksa Satria, Tbk dan
products to gas filling), PT Tigaraksa Satria, Tbk., perusahaan memberikan respon yang lebih cepat Satria, Tbk. memilih SAP karena track record yang telah terbukti dalam Ketut S. Kamayana, Presiden Direktur PT Soltius
sebuah perusahaan lokal terkemuka di Indonesia dan efektif untuk pelanggan. memberikan solusi khusus dan solusi cloud untuk industri, layanan Indonesia (15/6).

(Sumber: Siaran Pers PT SAP Indonesia)


12 JUL2 015 Foto: Melani D. Rohi JUL20 15 13
F Oo K U Sa s i F Oo K U Sa s i
r r
inf korpo inf korpo

Soltius Indonesia mendapatkan


Bersama mitra
bisnis dan
SAP Accreditation for Partner Quality Program
beberapa rekan
bisnis lainnya
Kualitas mendorong kepuasan pelanggan dan
kesuksesan penerapan bagi mitra bisnis SAP

Syukuran Kantor Baru SMI


PT Soltius Indonesia, yang merupakan program yang sudah tersertifikasi, Soltius “Dengan menerapkan prinsip-prinsip
SAP Channel and Services Partner, Indonesia dapat membantu pelanggan- kualitas dari SAP, kami dapat memastikan
pada tanggal 9 Juni 2015 berhasil pelanggan SAP dalam menghindari bahwa pelanggan mendapatkan
mendapatkan akreditasi untuk Global eskalasi, mempertahankan keuntungan, implementasi yang lancar seperti

di Semarang
Partner Quality Program dari SAP SE mengurangi tergerusnya keuntungan mengantisipasi keuntungan yang terukur
(NYSE: SAP). Sertifikat diberikan oleh serta meningkatkan delivery yang terhadap kebutuhan bisnis. Akreditasi
organisasi SAP Partner Service Delivery sukses melalui program lifecycle. Sebagai tersebut menegaskan kembali bahwa
kepada Soltius Indonesia yang telah tambahan, program ini menawarkan pekerjaan yang dilakukan untuk membuat
berhasil menunjukkan standar kualitas pendekatan kualitas terhadap proses implementasi secara efektif dari proses
Sejak tanggal 4 Mei 2015 yang lalu, kantor perwakilan PT Synnex dan proses dengan jelas serta pengakuan sales dan metode delivery melalui akses bisnis yang menggunakan solusi SAP dan
Metrodata Indonesia (SMI) di Semarang resmi menempati kantor atas kualitas, risiko dan peningkatan pada kualitas template dan proses channel untuk memenuhi kebutuhan standar
barunya di Jl. MH. Thamrin No. 66 (Depan Thamrin Square). kerangka manajemen proyek selaras SAP yang telah ditingkatkan. Dengan tertinggi.”
dengan kualitas prinsip dari SAP. fokus yang jelas pada deliverables yang
Penempatan kantor baru ditandai dengan syukuran menempati kantor baru, menumbuhkan semangat berkualitas, akreditasi juga membantu Tinjauan rencana kualitas mitra bisnis
dengan cara sederhana dan kekeluargaan yaitu baru juga sehingga Metrodata Semarang boleh PT Soltius Indonesia sangat erat partner untuk meningkatkan kesuksesan tahunan dan tinjauan kualitas kuartalan
potong tumpeng. makin berkembang di masa mendatang. Kemudian menyelaraskan prinsip-prinsip kunci dari penjualan dengan menyediakan pembeda akan membentuk dasar dari program
dilanjutkan dengan doa yang dipimpin oleh Hengky kualitas yang SAP percaya menjadi dasar sales dari partner lain melalui kualitas global partner quality dengan menyediakan
Selain perwakilan dari manajemen, acara Iriawan, Division Manager SMI. Setelah itu, Agus bagi keberhasilan setiap implementasi, penyusunan kata dan informasi termasuk cara untuk memantau kinerja bersama
syukuran juga dihadiri oleh mitra bisnis SMI Honggo menandai peresmian penggunaan kantor yang didesain untuk memberikan piranti aktivitas mitigasi risiko. dan mengukur kesuksesan. Partner
Semarang seperti Mediadata Sejahtera, Skill Menara, baru dengan potong tumpeng yang kemudian lunak dan dukungan kualitas tinggi berkewajiban untuk mengirimkan annual
Adicitra, Prima Data, Jaya Makmur, Bhinneka, diberikan kepada Mariana, Supervisor Semarang sementara menyediakan proses, tools dan “Akreditasi ini merupakan quality plan untuk dapat memperlihatkan
Podomoro, DS, Hitech, Harrisma, Orbit, IPK, Hetero, Divisi Consumer. Selain itu, Agus Honggo juga layanan yang tepat untuk mendorong penghargaan atas tim kami serta bagaimana cara partner meningkatkan
TOP, Yestoya, Android City, Pratama, SMS serta memberikan potongan tumpeng kepada salah satu projects dan delivery yang sukses. komitmen kami untuk menyediakan para kualitas organisasi mereka dalam
beberapa rekan bisnis lainnya. dealer Semarang yang diwakilkan oleh Ellen dan Agus pelanggan dengan pandangan jernih setahun. Sebagai tambahan, tinjauan
dari Mediadata sebagai ucapan terimakasih atas Bisnis saat ini terus menerus kemampuan SAP untuk mempengaruhi kualitas kuartalan memungkinkan
Acara syukuran menempati kantor baru diawali kemitraannya. ditantang untuk mengelola risiko dalam kesuksesan program tersebut”, kata untuk dapat mencermati bersama risiko
dengan kata sambutan yang disampaikan oleh Agus menghadapi proyek yang semakin Andreas Suryadi Gunadi, Delivery yang ada dengan membuka komunikasi
Honggo Widodo, Presiden Direktur SMI. Dalam kata Acara syukuranpun kemudian dilanjutkan dengan kompleks. Sebagai partner quality Division Manager, PT Soltius Indonesia. bilateral termasuk mengidentifikasi dan
sambutannya beliau mengatakan semoga dengan ramah tamah dan saling bersilaturahmi (22/5). mencegah permasalahan.

Teks: Melani D. Rohi (Sumber: SAP)


14 JUL2 015 Foto: Tim SMI Semarang JUL20 15 15
F Oo K U Sa s i Informasi lengkap, hubungi:
r
inf korpo

Sari Faradiah
Application Consultant
Delivery SBO-1
Sari.Faradiah@soltius.co.id
sales@soltius.co.id
info.training@metrodata.co.id
SBO Training Package yang ditawarkan meliputi: 1.2. Mempelajari cara bertransaksi agar menjadi lebih baik dan benar
1. Key User Training: Cara menggunakan SBO sesuai dengan best practice dalam melakukan proses bisnis.
yang terdiri dari modul Sales, Purchase, 1.3. Syarat penting dari keikutsertaan dalam modul ini adalah peserta
Inventory, Production dan Finance & memiliki pengetahuan dasar SAP Business One dan memiliki

SOLTIUS Sediakan Layanan


Accounting. pengalaman melakukan proses bisnis.
2. System Administrator: Bagaimana cara set-up
dan membuat konfigurasi database. 2. SAP Business One System Administration
3. Basic Technical: Bagaimana membuat 2.1. Dalam modul ini akan mempelajari pengetahuan dasar tentang

SAP Business One Training Package


kustomisasi laporan dengan menggunakan konsep SAP Business One serta turunannya.
crystal report, bagaimana cara 2.2. Dalam modul ini akan dipelajari bagaimana user dapat melakukan
mengembangkan validasi pengguna dan user setting konfigurasi sendiri yang berguna dalam pengembangan
field. sistem sesuai dengan proses bisnis yang terjadi.
4. Advance Technical: Bagaimana cara 2.3. Syarat penting dari keikutsertaan dalam modul ini adalah key
SAP Business One merupakan piranti lunak berbasis ERP yang diciptakan untuk mengembangkan SBO Add On. user yang bertanggungjawab dalam memelihara database dan
memberikan akses informasi tepat waktu meliputi sistem finansial, manufaktur, CRM, mengelola aplikasi SAP Business One.
HR, dan lainnya dalam mendukung meningkatkan kualitas manajemen perusahaan. Modul-modul apa saja yang dapat dipelajari?
Bekerjasama dengan METRODATA Certified Training 3. SAP Business One Technical Basic
Center, SOLTIUS telah menyiapkan modul-modul 3.1. Dalam modul ini akan mempelajari pengetahuan dasar tentang
pelatihan yaitu: konsep secara tehnis serta turunannya.
3.2. Cara membuat User Define field (UDF) dan Table (UDT).
1. SAP Business One All Module 3.3. Cara membuat Formatted Search.
1.1. Dalam modul ini akan mempelajari 3.4. Cara membuat User Validation dengan menggunakan SP
Seiring dengan berjalannya waktu dan kemajuan Enhancement seperti mengembangkan Add On dalam pengetahuan dasar tentang konsep dasar Notification.
teknologi informasi, perusahaan memerlukan sebuah menunjang proses transaksi dan dilengkapi dengan SAP Business One yang berguna untuk 3.5. Cara membuat Custom Report dan Form dengan menggunakan
sistem yang diperlukan untuk membantu jalannya SBO Training Package. meningkatkan penggunaan SAP Business Crystal Report.
proses bisnis sehingga memberikan dampak yang One. 3.6. Syarat penting dari keikutsertaan dalam modul ini adalah
signifikan terhadap produktivitas, efektivitas, dan “Banyak pelanggan-pelanggan kami yang memahami proses bisnis standar SAP Business One, memiliki
efisiensi ekosistem bisnis perusahaan yang mengarah sangat kritis terhadap sistem yang mereka keterampilan dan pengetahuan dasar umum TI, serta
ke peningkatan pendapatan perusahaan. terapkan khususnya dalam penerapan SBO. Hal ini berpengalaman menggunakan teknologi .NET Microsoft Visual
menunjukkan adanya tingkat keseriusan mereka Basic.
Menanggapi banyaknya permintaan dari terhadap sistem yang mereka miliki. Dengan adanya 3.7. Dalam modul ini diutamakan bagi tim TI yang bertanggungjawab
pelanggannya, PT Soltius Indonesia (SOLTIUS)— kegiatan rutinitas tim support SBO, kami berharap dalam mengembangkan fungsi tambahan SAP Business One.
entitas anak Metrodata Group yang fokus di bidang pelanggan dapat memanfaatkan dengan sebaik-
Consulting berinisiatif menyelenggarakan training baiknya termasuk SBO Training Package. Kami 4. SAP Business One Technical – SDK
package bagi pengguna SAP Business One (SBO). berharap dengan adanya SBO Training Package 4.1. Dalam modul ini akan mempelajari dasar-dasar SAP Business One
para pelanggan dapat menggunakan sistem secara serta turunannya serta pemahaman umum SDK.
Hal tersebut merupakan bagian dari layanan tim maksimal dan lebih efektif dalam mengelola sistem,” 4.2. Mempelajari cara membuat aplikasi tambahan untuk SAP
support SBO terhadap pelanggannya. Mereka tidak demikian dikatakan oleh Ketut S. Kamayana, Presiden Business One Software.
hanya menunggu baik melalui pertanyaan maupun Direktur SOLTIUS. 4.3. Syarat penting dari keikutsertaan dalam modul ini adalah memiliki
dalam menjawab error messages dari pelanggan, pengetahuan dasar dan pemahaman dalam menggunakan
namun tim support diharapkan selalu lebih aktif dan “Manfaat lain yang dapat diperoleh adalah para teknologi .NET, Visual Basic .NET.. Dalam modul ini diutamakan
kreatif dalam menjemput bola. pelanggan lebih percaya diri dalam mengelola sistem bagi technical yang bertanggungjawab dalam mengembangkan
sekaligus dapat berinovasi mengikuti perkembangan fungsi tambahan SAP Business One.
Layanan yang kerap dilakukan oleh tim support bisnis perusahaan. Selain itu mereka juga dapat
SBO bagi pelanggannya melalui cara customer melakukan set-up konfigurasi secara mandiri yang Dengan adanya layanan tambahan SAP Business Training Package,
workshop yang dilakukan setiap bulan, customer dapat digunakan untuk pengembangan perusahaan”, diharapkan peserta pelatihan dapat lebih memahami proses bisnis serta
visit untuk mengkaji ulang penggunaan SBO, SBO ujarnya menambahkan. manfaat dari penggunaan SAP Business One secara tepat dan efisien.

16 JUL2 015 JUL20 15 17


F Oo K U Sa s i
r
inf korpo

AWARD
untuk METRODATA
Lie Heng,
Direktur
Komersial
(kiri) dan
Agus Honggo
Widodo,
Presiden
Direktur SMI
Agus Honggo
Widodo,
Presiden
Direktur
SMI (kanan)
menerima
penghargaan
yang diserahkan
(kanan).
oleh Tian Beng,
Vice President,
Commercial
Channels APJ

PT METRODATA ELECTRONICS TBK PT SYNNEX METRODATA INDONESIA


and Managing
Director, South

1
Asia and Korea
(kiri).
FinanceAsia: Asia’s Best Companies SMI Terima “Top Commercial
2015, Indonesia Distributor FY15” dari Dell
Metrodata Terima Penghargaan sebagai
Susanto Djaja,
Asia’s Best Companies 2015, Presiden SMI berhasil meraih penghargaan sebagai “Top Agus Honggo Widodo, Presiden
Best Small-Cap Direktur Commercial Distributor FY15” yang diberikan oleh Direktur SMI menerima penghargaan yang
Perseroan Dell bersamaan diadakannya Dell Channel Summit diserahkan oleh Tian Beng, Vice President,
menerima
PT Metrodata Electronics Tbk (“Perseroan”) penghargaan 2015, South Asia and Korea. Commercial Channels APJ and Managing
menerima penghargaan sebagai “Asia’s Best yang diserahkan Director, South Asia and Korea. Dalam
Companies 2015, untuk kategori Best Small- oleh Rizal Gozali, Penghargaan ini merupakan pencapaian TOP kesempatan tersebut, turut hadir Lie Heng,
Managing
Cap” yang diberikan oleh majalah FinanceAsia. Director Credit 2 Distributors atas pencapaian revenue tertinggi Direktur Komersial SMI yang ditunjuk
Penghargaan tersebut merupakan satu dari tiga top Suisse. sepanjang Dell FY15 untuk kategori Commercial mewakili Indonesia dalam Partner Advisory
ASIA’S BEST
COMPANIES perusahaan di Indonesia, khususnya dalam kategori dan yang terbesar dalam regional MSIP (Malaysia, Council Meeting di Bangkok (18-20/5).
2015 Best Small-Cap. Indonesia, Singapura, Filipina).

2
Ben Aristarchus SMI Raih “2014 Outstanding Distributor of the Year” dari Fortinet
Widyatmodjo,
Wakil Presiden
Komisaris; Sjafril
Bertepatan dengan diadakannya Accelerate Annual mencapai 155% dari kuota tahunan Fortinet. Di
Effendi, Direktur; Partner and Media Retreat 2015, SMI berhasil usianya yang masih tergolong distributor baru, SMI
Susanto Djaja, menerima penghargaan sebagai “2014 Outstanding sudah mampu berhasil mencapai kuota tahunan
Presiden
Direktur dan
Distributor of the Year” yang diberikan oleh Fortinet. Fortinet. Dan ini merupakan untuk pertamakalinya
Lulu Terianto, SMI sebagai distributor di Indonesia yang
Komisaris Perolehan penghargaan ini untuk tahun 2014, mendapatkan penghargaan di kegiatan tahunan
Independen.
di mana SMI berhasil over achieve kuota tahunan Fortinet untuk region ASEAN & Hongkong.
Penghargaan diterima oleh Susanto Djaja, Presiden Direktur Zainal Abidin, Fortinet sekitar 112% dan khusus Q4-2014 berhasil
Perseroan dan diserahkan oleh Rizal Gozali, Managing Director Credit Product Penghargaan diterima oleh Zainal Abidin, Product
Suisse. Marketing Rep. Marketing Rep. Sr. SMI yang diserahkan oleh Jeremy
Sr. SMI (tengah)
menerima Andreas, Country Manager Fortinet Indonesia dan
Award’s Lunch yang berlangsung di Gerbera Room, Hotel Mulia, penghargaan George Chang, Regional Director Fortinet SEA & HK.
Jakarta ini merupakan hasil dari Finance Asia’s Annual Asia’s Best yang diserahkan
oleh Jeremy
Companies Poll yang telah diluncurkan pada 6 Februari 2015 dan Andreas, The Fortinet Annual Partner Business Retreat
berlangsung selama 5 minggu. FinanceAsia berhasil mengumpulkan lebih Country yang berlangsung di The Westin Chosun, Seoul ini
dari 60 nominasi dari perusahaan terbaik, dan menerima lebih dari 250 Manager merupakan kegiatan premier partner yang diadakan
Fortinet
submissions dari 9 negara (China, Hong Kong, Filipina, Thailand, Malaysia, Indonesia (kiri) setiap tahunnya. Sangat eksklusif, karena dirancang
Indonesia, Taiwan, Singapura dan India) untuk kategori lokal seperti Best dan George dan ditujukan bagi top partner untuk regional
Managed Company; Best Corporate Governance; Best Investor Relations; Chang, Regional Southeast Asia dan Hong Kong, di mana mereka
Director Fortinet
Most Committed to Paying Good Dividends; Best mid-cap; Best Small-cap; SEA & HK bersama-sama belajar tentang visi, channel strategy,
Best CEO dan Best CFO (26/5). (kanan). SMI Fortinet Award 2015 partner programs dan rencana masa depan (7-11/4).

18 JUL2 015 JUL20 15 19


F Oo K U Sa s i
r
inf korpo

PT MITRA INTEGRASI INFORMATIKA


MII Raih Penghargaan “Best New
Partner” dari Jabra

MII berhasil mendapatkan penghargaan sebagai


“2104 Best New Partner” - In recognition of
Exceptional Performance yang diberikan oleh Jabra
di acara Jabra ASEAN Partner Conference 2015 yang
berlangsung di Le Meridien, Chiang Mai.

Penghargaan ini merupakan penghargaan MII


sebagai Best New Partner for South East Asia. Selain
itu juga karena MII banyak membantu Jabra serta
dalam 6 bulan dapat meningkatkan pipeline Major Jabra ASEAN Partner Conference 2015 yang
Account di beberapa perusahaan besar, yang akhirnya berlangsung selama 2 hari ini diawali dengan
mengantar Jabra sebagai Known Headset Vendor for menampilkan Company Performance & Jabra Strategy,
Unified Communication solutions. Marketing in 2015, UC & CC Value Proposition dan 2015
Jabra Product Trends and Roadmap. Sedangkan pada
Budianto Sudja, Product Marketing Manager hari kedua dipresentasikan beberapa teknik seperti
(Product 17) MII menerima penghargaan yang Selling into Unified Communications, Selling into Contact
diserahkan oleh Alex Djohan, Country Manager Jabra Centers yang kemudian diakhiri dengan pemberian
Dani Pradana
Indonesia. penghargaan bagi mitra bisnisnya (8-10/4). Project Manager

Project Management Office


Project Portfolio Management
Dani.Pradana@mii.co.id
contact@mii.co.id

Pelaporan dan Dokumentasi


Recognition Proyek adalah sebuah kegiatan yang bersifat sementara yang telah ditetapkan
awal pekerjaan dan waktu selesainya (biasanya selalu dibatasi oleh waktu,
seringkali juga dibatasi oleh sumber pendanaan), untuk mencapai tujuan dan
hasil yang spesifik dan unik, serta pada umumnya untuk menghasilkan sebuah
perubahan yang bermanfaat atau yang mempunyai nilai tambah. Salah satu
PT MITRA INTEGRASI INFORMATIKA nilai tambah setelah proyek selesai yaitu tentang Pelaporan dan Dokumentasi.

MII Raih Penghargaan dari Elnusa PELAPORAN


Merupakan bagian esensial untuk membuat interface proyek Ketika menulis laporan, penulisnya harus
Sebagai salah satu vendor PT Elnusa, Tbk, MII memastikan mereka paham tentang siapa
tetap berfungsi dengan baik. Jika laporan dikerjakan dengan
berhasil mendapatkan penghargaan sebagai “Best yang dituju dan perlu meluangkan waktu
baik, maka hal tersebut akan membantu Anda mengukur
Performance, Category Material in Year 2014”. ketika berhadapan dengan stakeholder:
sukses atau gagalnya pekerjaan yang dilakukan. Laporan juga
memastikan adanya informasi berkualitas yang tersedia untuk Anda harus memahami siapa yang
Keberhasilan ini merupakan salah satu bukti dituju dan efek yang bisa ditimbulkan
membantu aliran informasi dalam proyek.
bahwa MII telah melakukan kewajiban sebagai pada proyek.
vendor atas pemenuhan dari kebutuhan PT Anda perlu memahami jenis informasi
Pelaporan memungkinkan orang di luar proyek
Elnusa, Tbk sesuai dengan standarisasi yang sudah dan tingkat detail yang diinginkan.
menentukan apa yang terjadi dan apakah segalanya berjalan
ditentukan. Anda perlu memasukkan daftar
sesuai rencana. Di samping itu, jika digunakan secara efektif,
maka pelaporan akan memberikan saluran bagi Manajer istilah untuk menerangkan arti
Proyek untuk meneruskan informasi yang bermanfaat pada tim kalimat yang tercantum pada
proyek dan pemilik kepentingan (stakeholder). laporan.

20 JUL2 015 JUL20 15 21


Jenis-Jenis Laporan DOKUMENTASI
Dokumentasi sering menjadi bidang Membawa tim untuk fokus pada
Sangatlah penting untuk Laporan Mingguan Laporan Anggaran pekerjaan proyek yang dikorbankan dokumentasi dilakukan dengan upaya
melacak rencana proyeksi Laporan mingguan menyajikan kemajuan Biaya utama dalam sebagian besar untuk memastikan tugas yang membuatnya lebih awal saat proses
proyek yang menyatukan informasi proyek yaitu sumber daya manusia, diselesaikan tepat waktu. Hal ini proyek masing-masing berlangsung.
dasar karena hal ini yang tentang berbagai fase pekerjaan dalam hal ini biasanya menggunakan terutama pada proyek teknik, di mana Hal ini untuk memastikan dokumen
akan memberikan informasi dengan detail-nya. Laporan ini harus ukuran man-days. Hal ini mengakibatkan tim sering kurang bersemangat untuk akan selesai tepat waktu, karena perlu
tentang seberapa akuratnya membahas bagaimana kemajuan hampir selalu menjadi salah satu bidang menulis dokumen. Mereka hanya mau memasukan pekerjaan yang konkrit
proyek sehubungan dengan target yang harus menuntut pelaporan. menulis dokumen yang tipis dan singkat - spesifik dalam dokumen tersebut.
proyek sesuai dengan waktu secara keseluruhan (milestone). Laporan yang sederhana dan efektif, dengan tujuan supaya bisa lolos dari Setiap hal konkrit ini harus dikaji
estimasi skala waktu yang Laporan kemajuan harus menampilkan cukup menampilkan profil sumber daya audit kualitas. Sebagian solusinya yaitu mendalam (review) sebelum dokumen
telah ditentukan bersama rencana aktual dibandingkan dengan terhadap waktu yang dapat menilai kepemimpinan Manajer Proyek sejak ditandatangani oleh para stakeholder.

para stakeholder.
rencana proyeksi dasar yang tercantum secara teratur apakah profil belanja awal proyek. Dokumen yang dibuat harus memenuhi
pada milestone dan harus fokus, serta untuk proyek tercapai atau tidak. Terkait standar yang telah disepakati atau
menjelaskan segala perbedaannya. dengan laporan anggaran, perlu juga Mereka perlu mengimplementasikan ditetapkan.
dimasukkan zona toleransi (buffer), yaitu pada tim bahwa penting artinya untuk
Sangatlah penting untuk melacak untuk memberikan jaminan kepada melakukan dokumentasi secara Standarisasi Dokumen Proyek
rencana proyeksi dasar karena hal project sponsor bahwa risiko yang sedang akurat terhadap pekerjaan yang telah Ada banyak dokumentasi yang dapat
ini yang akan memberikan informasi dikelola apakah terlalu besar atau terlalu diselesaikan. Di samping itu juga kita kembangkan, namun hindari yang
tentang seberapa akuratnya proyek kecil. perlu dijelaskan bahwa dokumentasi berlebihan, lakukan saja apa yang
sesuai dengan estimasi skala waktu sangat penting bagi orang yang akan masuk akal dan memberi nilai tambah.
yang telah ditentukan bersama para Ikhtisar Manajemen memelihara pekerjaan setelah proyek Dokumentasi, seperti komunikasi, jauh
stakeholder. Pelaporan ikhtisar manajemen meliputi selesai dan ditutup. lebih sulit untuk dilakukan dengan baik
aktivitas tingkat atas dalam struktur dan benar sampai kita mempunyai
Laporan mingguan biasanya uraian kerja. Hal ini merupakan ikhtisar Manajer Proyek harus mengatur pengalaman. Pastikan kita memeriksa
mencakup beberapa hal sebagai berikut: semua laporan proyek. Biasanya secara aktif tentang bagaimana proyek prosedur di perusahaan yang telah
Informasi proyek pembaca laporan ini adalah para harus diselesaikan. Manajemen aktif didokumentasikan. Bagikan informasi
Milestone progress manajer senior dan direksi dalam akan membuat proyek tetap pada dan prosedur tersebut kepada tim. Pada
Informasi terkait pembayaran perusahaan yang mengesahkan proyek jalurnya dan memungkinkan kita dapat saat penutupan proyek, Anda harus
(optional) atau biasanya tercantum dalam Steering menyelesaikan hasil pada waktunya. memberikan pelanggan (client/customer)
Risk register, Issue log, dan Change Committee team. Laporan ini harus Pijakan manajemen aktif adalah sebuah daftar lengkap dokumentasi yang
log fokus pada fundamental proyek, yaitu: rencana yang menjabarkan harapan kita. dihasilkan sebagai pendukung proyek.

Project Management
skala waktu, ruang lingkup, sumber
Laporan Bulanan daya, dan kualitas - yang dijelaskan Dokumentasi terhadap rencana Project Management Office (PMO)
Laporan bulanan memberikan ringkasan
semua laporan mingguan. Tidak seperti
perbandingannya antara posisi saat ini tersebut sangat penting. Dengan
demikian rencana tersebut dapat
adalah sebuah badan organisasi atau
badan yang ditugaskan berbagai
Office (PMO)
dan yang direncanakan. Laporan ini juga
anggota tim proyek, sebagian besar mencantumkan risiko yang terjadi dan menjadi alat bantu komunikasi dan tanggung jawab yang terkait dengan adalah sebuah badan
stakeholder bekerja penuh waktu untuk bagaimana cara mengatasinya (mitigasi). pembelajaran. Di tengah kesibukan, tim pengelolaan terpusat dan terkoordinasi organisasi atau badan
aktivitas non-proyek dan mereka tidak mudah sekali melupakan komitmen yang dari proyek-proyek di bawah domainnya. yang ditugaskan berbagai
mempunyai banyak waktu untuk terus telah dibuat. Dengan rencana tertulis, Tanggung jawab PMO dapat berkisar
memantau perkembangan posisi proyek. kita akan dapat mengetahui sumberdaya dari menyediakan fungsi dukungan tanggung jawab yang
Akibatnya, mereka cenderung lebih apa saja yang dibutuhkan dan kapan manajemen proyek dan bertanggung terkait dengan pengelolaan
menyukai laporan bulanan. Biasanya sumberdaya tersebut dibutuhkan. jawab langsung atas manajemen terpusat dan terkoordinasi
mereka hanya menginginkan laporan Anggota tim dapat mengatur pekerjaan dari proyek tersebut. Saat ini PMO
mingguan ketika ada sesuatu yang mereka sendiri karena mereka tahu apa sudah menyederhanakan alat bantu dari proyek-proyek di
penting terjadi dan mencakup beberapa yang diharapkan. Dokumen tertulis juga yang berupa template dokumentasi bawah domainnya.
hal sebagai berikut: membantu kita membandingkan rencana untuk setiap aktivitas proyek di dalam
Laporan mendalam tentang tersebut dengan realitas, sehingga perusahaan yang tersimpan dalam
risiko, masalah, dan yang kita dapat membuat penyesuaian yang intranet portal.
menyajikan status bulanan diperlukan dan mendidik diri, sehingga
Laporan umum dan laporan rencana di masa depan dapat menjadi
tinjauan lebih realistis.

22 JUL2 015 JUL20 15 23


F Oo K U Sa s i
r
inf korpo

Case Study
PT Bank OCBC NISP | BMC Control-M krisis usai. Hal ini menjadi indikator
tersendiri atas kesehatan kondisi Bank
maksimal kepada masyarakat. Salah
satu aspek manajemen yang mendapat
BMC Control-M dirancang khusus
agar mampu melakukan otomasi

Mengurai Kompleksitas
OCBC NISP dan tingginya pertumbuhan perhatian tinggi dari Bank OCBC pengaturan workload (beban kerja) atau
yang berhasil mereka capai. NISP adalah pemanfaatan Teknologi batch scheduling yang diharapkan dapat
Informasi. berdampak pada efisiensi dan efektivitas
Hari ini Bank OCBC NISP telah kerja. Ini sesuai dengan kebutuhan

dalam Satu Konsol


memiliki lebih dari 330 kantor yang Bobie Chandra, Head System & industri terkini di mana beban kerja
tersebar di 59 kota di Indonesia. Dengan Technology Architecture, Enterprise terus bertambah dan semakin kompleks,
jumlah karyawan yang mencapai lebih Integration Technology Division, PT sementara pada saat bersamaan
dari 6.500 karyawan, Bank OCBC Bank OCBC NISP, Tbk., mengutarakan industri dituntut semakin efisien dalam
NISP terus-menerus mencatat prestasi bahwa Bank OCBC NISP didukung oleh hal sumber daya dan waktu. BMC
gemilang. lebih dari 300 orang tenaga profesional Control-M kemudian memang menjadi
yang memastikan pemanfaatan TI di salah satu solusi unggul untuk menjawab
Tantangan kompleksitas Dalam hal penghargaan, hampir Bank OCBC NISP berjalan maksimal. tantangan tersebut.
pengelolaan beban kerja setiap tahun Bank OCBC NISP Dari 300 orang tersebut, 140 di
dalam proses bisnis mampu dianugerahi beragam penghargaan antaranya berperan sebagai bagian dari Bobie mengungkapkan, sebelum
dijawab Bank OCBC NISP dari berbagai institusi. Untuk 2014 ini Development Team, yang terus berupaya memutuskan menggunakan BMC
dengan mengimplementasikan saja, sampai dengan bulan Oktober memberikan inovasi-inovasi teknologi Control-M, pihaknya kerap menghadapi
setidaknya Bank OCBC NISP telah terbaiknya. sejumlah kendala terkait pengelolaan
BMC Control-M.
meraih 11 penghargaan dari dalam dan beban kerja ini. Dampaknya ada dan
luar negeri. Bobie mengatakan, memaksimalkan tidak bisa diabaikan. “Misal pada saat
Sebagai bank tertua keempat di
peran TI adalah sesuatu yang tak bisa masih manual, kendala yang disebabkan
Indonesia, Bank OCBC NISP memiliki
Pada Februari 2014, bank ini ditawar lagi dalam industri perbankan oleh faktor human di mana kelalaian atau
catatan prestasi yang panjang. Bank yang
mendapatkan penghargaan Peringkat 1 hari ini. Hampir di seluruh aspek, TI tak pun kesalahan berpotensi terjadi. Salah
dulu dikenal dengan nama Bank NISP
Top Growth Financing Sharia Unit pada lagi sekadar menjadi faktor pendukung, satunya menyebabkan cabang terlambat
ini berdiri pada 4 April 1941 di Bandung
ajang Islamic Finance Award (IFAC) tapi justru menjadi faktor utama. buka. Bisa dibayangkan berapa potential
dengan nama NV Nederlandsch Indische
2014. Kemudian pada Juni 2014, Bank lost dan reputation risk yang harus
Spaar En Deposito Bank. Sejak awal
OCBC NISP memperoleh penghargaan ditanggung,” kata Bobie.
kelahiran, Bank OCBC NISP terus
Asia’s Best Managed Companies 2014
terbukti memiliki rekam jejak yang solid.
oleh Finance Asia. Sebulan kemudian, “Daily operational Kendala lainnya adalah
Pada dekade awal operasional
League of American Communications
lebih teratur, terstruktur, keterlambatan saat memulai proses
Professional menganugerahi Bank dikarenakan jumlah pekerjaan yang
mereka, Bank OCBC NISP dikenal
OCBC NISP dengan Platinum Award. tidak ada yang terlewat dikelola tidak terintegrasi dalam satu
sebagai bank yang fokus pada
Sementara Asian Banking & Finance jobs-nya. konsol. “Kita juga kerap terlambat dalam
Jadi rapi dengan satu
segmen Usaha Kecil dan Menengah
Magazine, sebuah majalah perbankan mendeteksi masalah karena monitoring
(UKM). Namun pada 1967 resmi
bertransformasi menjadi bank komersial
dan kemudian menjadi bank devisa pada
dan keuangan yang berbasis di
Singapura, memberikan empat monitoring system.” proses sistem tidak terintegrasi,” ucap
Bobie.
penghargaan sekaligus kepada bank
1990. Empat tahun berselang, bank ini
OCBC NISP, yakni Indonesia Domestic Meskipun jarang
resmi melantai di Bursa Efek Indonesia
Foreign Exchange Bank of the Year, Online terjadi, hal tersebut tetap
dengan menjadi perusahaan publik.
Banking Initiative of the Year, Social mendapat perhatian utama
Tidak hanya itu, pada akhir tahun
Responsibility Program of the Year, dan Butuh Otomasi Pengaturan Beban Pekerjaan bagi Bank OCBC NISP.
SME Bank of the Year. Dari dalam negeri, Salah satu langkah inovatif yang dipilih oleh Bank “Keterlambatan itu jarang,
1990-an saat krisis moneter menerpa
majalah Infobank menganugerahi Bank OCBC NISP adalah penggunaan BMC Control-M tapi sekalinya terlambat
dunia perbankan Tanah Air, Bank OCBC
OCBC NISP dengan Platinum Trophy dalam proses bisnis yang mereka lakukan. dampaknya panjang.
NISP berhasil melewati masa-masa
2014 atas Kinerja Keuangan Bank OCBC BMC Control-M adalah perangkat lunak yang Apalagi dengan semakin
tersebut tanpa dukungan obligasi
NISP yang dinilai “Sangat Bagus”. dikembangkan oleh BMC Software Inc, perusahaan banyaknya proses dari
(Kiri) Bobie Chandra, rekapitalisasi pemerintah. Lebih dari itu,
TI yang berbasis di Houston, Texas, Amerika aplikasi-aplikasi banking
Head System & Technology Architecture, Bank OCBC NISP bahkan termasuk salah
Enterprise Integration Technology Division, (Kanan) Hal tersebut tentu tak lepas dari Serikat, yang memfokuskan dirinya dalam bidang yang terus bertambah.
satu bank di Indonesia yang segera siap
Arie Hendiawan, Senior Asst Manager, System & Technology komitmen manajemen Bank OCBC pengembangan business service management (BSM) Bahayanya satu proses
menyalurkan kreditnya sesaat setelah
Architecture PT Bank OCBC NISP, Tbk. NISP untuk menghadirkan pelayanan software. saja terlambat, bisa

24 JUL2 015 JUL20 15 25


F Oo K U Sa s i
r
inf korpo

Case Study
Selesai Implementasi, Beban Operasional Lebih Teratur
menyebabkan proses-proses selanjutnya
terhambat.” imbuh Bobie. Setelah memutuskan menggunakan BMC Control-M, langkah selanjutnya Bank PT Putra Gemilang Prima | iVend dan SAP Business One
Siap Wujudkan
OCBC NISP adalah memilih partner implementer. Pilihan Bank OCBC NISP jatuh pada
Bobie mengatakan, pihaknya PT Mitra Integrasi Informatika (MII), entitas anak Metrodata Group, yang salah satu
membutuhkan waktu enam bulan untuk layanan solusinya adalah penerapan BMC Control-M.

Visi dengan ERP Teruji


melakukan serangkaian kajian dalam
memutuskan akan menggunakan aplikasi
apa yang dianggap memadai untuk
dapat membantunya mengatasi kendala
tersebut. “Kami tidak mau sembarangan,
harus yakin tool ini sesuai dengan
kebutuhan kami. Ada alternatif aplikasi-
aplikasi lain, akan tetapi setelah kami
review, kami memilih BMC Control-M PT Putra Gemilang Prima mengikuti
untuk kebutuhan ini,” ucap Bobie. jejak peritel besar dalam memanfaatkan
iVend Retail yang terintegrasi dengan
Setidaknya, ungkap Bobie, ada Bagi Bank OCBC NISP, bekerja sama satu orang dari System & Technology SAP Business One. Hasilnya, bisnis
empat kriteria yang digunakan sebelum dengan MII bukan untuk kali pertama. Architecture. Setelah BMC Control-M berjalan dengan dukungan penuh
memutuskan menggunakan BMC Sebelumnya Bank OCBC NISP juga selesai diimplementasikan, manfaat kemampuan analisis yang tepat.
Control-M. Pertama, aplikasi tersebut menggandeng MII dalam penerapan yang hendak dicapai oleh Bank OCBC
haruslah aplikasi yang dapat mengurangi Citrix. NISP mulai terasa. “Daily operational
tingkat human error. Kedua, aplikasi lebih teratur, terstruktur, tidak ada yang
tersebut memiliki history logs yang dapat Proses implementasi BMC terlewat jobs­-nya. Jadi rapi dengan satu TAK BANYAK pusat perbelanjaan bahan bangunan modern
digunakan untuk monitoring. Ketiga, Control-M sendiri dilakukan dalam tiga monitoring system. Data Center tadinya yang menawarkan kenyamanan dalam berbelanja dan untuk
kemudahan dalam melakukan proses fase. Fase pertama, yakni pengerjaan shift ada tiga orang, setelah implementasi itu menawarkan modern market sebagai salah satu channel
monitoring dalam satu konsol. Terakhir, job di AS 400, dilakukan pada akhir dipecah menjadi cukup dua orang. penjualannya. Dari yang tak banyak itu, Gemilang Group yang
yang tak kalah penting, komitmen dalam 2010 hingga 2011 dengan durasi waktu Beban kerjanya juga berkurang tinggal berbasis di Banjarmasin termasuk salah satu yang menonjol Beralih ke iVend dan SAP Business One
hal layanan atau Service Level Agreement selama lima bulan. Fase kedua, yakni monitoring, jadi tersedia waktu untuk dan boleh dibilang menjadi pelopor hardware store di luar Pulau Arya Iwanputra, pemilik Putra Gemilang Prima
(SLA) yang harus dapat diandalkan. pengerjaan job di AS 400 dan integrasi koordinasi ke lain hal. Kita juga menjadi Jawa. Berbekal pengalaman bisnis bahan bangunan selama mengungkapkan, TI merupakan salah satu faktor penting di
dengan GUI Automation untuk job lebih fokus kepada Data Center sendiri. lebih dari 38 tahun, Gemilang terus konsisten mewujudkan perusahaannya. Dengan TI yang dapat diandalkan, proses
Selain itu, faktor teknis lainnya yang yang berjalan pada aplikasi Windows, Sebelumnya kan terbagi dua, sekarang visinya menjadi peritel bahan bangunan papan atas di bisnis yang terotomatisasi memiliki tingkat human error yang
juga menjadi concern Bank OCBC NISP dilakukan pada awal 2012 selama empat sudah di-handle sistem. Karena sudah Indonesia. lebih minimal.
adalah perihal kemampuan aplikasi bulan. Dan fase ketiga ialah melakukan terintegrasi, lebih mudah di-manage. Kita
itu sendiri dalam beradaptasi dengan integrasi dengan aplikasi Greenplum, bisa tahu ada batch apa saja. Tinggal lihat Berdiri sejak 1975 di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Keputusan-keputusan strategis bisnis, menurut Arya,
lingkungan kerja TI Bank OCBC NISP yakni aplikasi data warehouse. di situ,” papar Bobie. outlet Gemilang berdiri kokoh dan mendapat respons umumnya berangkat dengan dukungan dari data analisis
dan terbuka terhadap kemungkinan positif dari masyarakat. Demikian halnya di Palangkaraya, yang dihasilkan sistem TI. Sebelumnya, Putra Gemilang Prima
setiap perubahan yang terjadi di masa Diutarakan Bobie, tantangan Ketika ditanya seberapa persen Kalimantan Tengah. Konsep “modern store” yang mereka usung memang telah mengembangkan suatu sistem ERP (Enterprise
depan. Dikatakan Bobie, beban kerja terbesar terjadi pada fase kedua, yakni perbedaan efektivitas dan efisiensi menjadikan setiap outlet Gemilang bukan hanya lengkap dan Resources Planning) untuk mendukung kebutuhan analisis
atau aplikasi yang harus dikelola pengintegrasian GUI Automation. “Ada antara sebelum dan sesudah berkualitas tetapi juga nyaman dan memuaskan. Konsumen proses bisnis seperti analisis pembelian barang, kondisi
dari hari ke hari selalu menunjukkan banyak aplikasi-aplikasi yang harus di­- implementasi, Bobie menjawab singkat, Gemilang mendapatkan segala fasilitas yang memudahkan inventory, maupun analisis laporan keuangan. Namun, seiring
pertumbuhan kuantitas, baik aplikasi convert terlebih dahulu ke dalam script “Cukup signifikan.” mereka dalam memenuhi kebutuhan bahan bangunan. ATM dengan perkembangan bisnis yang semakin pesat, PT Putra
yang didapat dari vendor maupun aplikasi sebelum melakukan pengintegrasian, center, minimarket, warung kopi dan jajanan, sebagai fasilitas Gemilang Prima merasa sistem yang lama tidak lagi mencukupi.
yang dikembangkan secara internal. karena BMC Control-M hanya mengenal Terkait kerja sama dengan MII, pelengkap outlet Gemilang. Bahkan untuk mereka yang “Tidak bisa lagi mengakomodasi perkembangan. Jika mau minta
“Core banking itu job-nya ratusan atau script. Ini cukup memakan waktu, tapi Bobie mengaku cukup puas. Bobie berbelanja bahan bangunan dengan membawa anak-anak, laporan, tetap harus dibikin secara manual, diketik di Excel dan
bahkan ribuan. Tantangannya, seluruh kita dibantu oleh Tim MII,” ucap Bobie. menyampaikan, sejauh ini MII selalu bisa disediakan pula ruang bermain untuk anak. diolah lagi,” papar Arya.
beban kerja dan aplikasi ini harus dapat dan cepat hadir bila diperlukan. MII juga
terintegrasi sehingga memudahkan Selain MII, ada lima orang tenaga aktif dalam memberikan pendampingan Demi menunjang visi menjadi peritel bahan bangunan Padahal, menurut Arya, kebutuhan atas hasil analisis data
dalam proses pengelolaan dan internal Bank OCBC NISP yang terlibat bila dirasa diperlukan. “MII sangat terkemuka di Indonesia, Gemilang juga tak berhenti untuk yang cepat dan efisien tak lagi bisa dihindari. Berdasarkan
monitoring-nya,” ucap Bobie. dalam proses pengimplementasian support. Bisa mengakomodasi kebutuhan memperbaiki aspek internal mereka. Salah satunya dengan pengalaman tersebutlah, pada 2013 Putra Gemilang Prima
BMC Control-M, terdiri dari dua orang kami,” kata Bobie. pembenahan sistem Teknologi Informasi (TI) yang menopang memutuskan untuk beralih ke sistem TI yang diyakini mampu
dari Data Center, dua orang dari QA, dan proses bisnis. mengakomodasi kebutuhan-kebutuhan kekinian.

Teks: Tim Media Vista


26 JUL2 015 Foto: Melani D. Rohi JUL20 15 27
Memilih SOLTIUS iVend Business Architecture
Sejumlah alternatif solusi dan klik, sudah muncul datanya. Dari hal Tekad Putra Gemilang Prima untuk benar sudah berpengalaman agar semuanya saat implementasi Pada dasarnya arsitektur iVend Retail terdiri dari:
implementer vendor dikaji. Namun pilihan ketersediaan data dan analisis jauh lebih berganti sistem dikatakan Arya telah berjalan lancar,” ungkap Arya. iVend Enterprise Server di Kantor Pusat
PT Putra Gemilang Prima jatuh kepada baik dibanding software yang dulu,” ucap merata di semua lini. Ini membawa Server yang terkoneksi dengan SAP Business One ini
iVend dan SAP Business One. “Jauh Arya. keuntungan tersendiri bagi Gemilang Hal itu terbukti di kemudian hari, di mana SOLTIUS mampu melakukan pemutakhiran master data yang bersumber
sebelum implementasi, kami beberapa di mana pada saat implementasi, menunjukkan support yang aktif dan bagus. “Kalau kita ada dari SAP Business One. Server ini juga berfungsi untuk
kali mengadakan meeting dan bertemu Efisiensi dalam pekerjaan juga seluruh komponen yang terdampak pertanyaan, dijawab dengan segera,” ucap Arya. mengirimkan transaksi dari iVend ke SAP Business One.
dengan user. Kita tanya apa saja keluhan terjadi dari segi reporting (data analysis). dari peralihan sistem ini menunjukkan Selain itu, terdapat juga fungsi Management Console
mereka tentang sistem lama,” terang Saat menggunakan sistem lama, komitmen dan dukungan penuh mereka. Success story pengimplementasian iVend dan SAP Business untuk mengelola fungsi dasar seperti:
Arya. membutuhkan waktu 1-2 hari untuk One di Kantor Pusat pun menjadi standar bagi Putra Gemilang
mendapatkan laporan yang dikehendaki. Hal tersebut pula yang kemudian Prima. Di masa mendatang, ketika Putra Gemilang Prima akan Kemudahan dan Standardisasi dengan
iVend Retail sendiri adalah retail Namun setelah beralih ke iVend menjadi salah satu faktor keberhasilan membuka cabang di kota lain, sistem yang diimplementasikan menyediakan antarmuka yang sama untuk
management solution keluaran CitiXSys. dan SAP Business One, analisis data Putra Gemilang Prima dalam akan dibuat seragam menggunakan iVend dan SAP dipergunakan oleh Kantor Pusat dan Manajer Toko.
Arsitektur dan fitur-fitur yang dimiliki yang diinginkan bisa dengan segera mengimplementasikan iVend dan SAP Business One. Saat ini, solusi iVend dan SAP Business One
iVend membuatnya dengan mudah didapatkan. Business One tepat waktu sebagaimana sudah diimplementasikan juga di Gemilang Surya Perkasa, Fungsi-fungsi yang dikelola atau dikendalikan oleh
diintegrasikan dengan ERP manapun. yang direncanakan. pengembangan Gemilang Group di Palangkaraya. Kantor Pusat:
Dengan keunggulannya ini, iVend telah Lalu ada pula perubahan dari Setup dan Definisi dari Retail Enterprise
menjadi solusi ritel yang andal dan telah pola pembayaran faks dan credit card. Faktor penting lainnya ialah Solusi yang dikembangkan di Gemilang Group meliputi Konfigurasi dan Master Data
digunakan ribuan peritel terkemuka di Pada sistem yang lalu, kedua sistem implementer partner. Putra Gemilang antara lain penjualan dengan pengiriman ke pelanggan, Pricing dan Manajemen Promosi
lebih dari 45 negara. pembayaran tersebut menggunakan Prima, setelah mengundang sejumlah penjualan dengan berbagai macam skema promosi dan diskon,
modul yang terpisah, sehingga jika vendor lainnya, menjatuhkan pilihan penjualan dengan berbagai macam pembayaran (tunai, kartu Fungsi-Fungsi Toko
Arsitektur iVend memiliki solusi hendak melakukan data input, user perlu kepada PT Soltius Indonesia (SOLTIUS) kredit, kartu debit dari berbagai bank), memonitor persediaan Manajemen Kassa
Point of Sales (POS) yang diberi nama membuka dua window baru. “Sekarang bekerja sama dengan entitas anak dan analisa profitabilitas, pemberian point reward kepada Otorisasi pengguna
iVend Retail, iVend Customer Loyalty yang kita pakai iVend, lebih terintegrasi. Metrodata Group lainnya yaitu PT Mitra pelanggan. Manajemen transaksi dengan Kantor Pusat dan
mampu menangani beragam program Dalam satu window, sudah ada semua,” Integrasi Informatika. SOLTIUS dikenal toko lainnya
Customer Loyalty, iVend Loyalty, iVend imbuh Arya. sebagai salah satu partner strategis dari Kini, dengan sistem yang telah dapat diandalkan, Arya Pembelian dan manajemen biaya di toko
eCommerce, iVend Mobile, iPasses dan CitiXsys dan implementer SAP Business yakin bahwa Putra Gemilang Prima akan dapat mewujudkan setempat
iVend Analytics adalah modul-modul One di banyak perusahaan-perusahaan visinya untuk menjadi peritel bahan bangunan nomor satu di
yang terintegrasi yang membuat iVend ternama di Indonesia. Indonesia. iVend Store Management Station
Retail Suite merupakan pilihan yang tepat Berfungsi sebagai penampung
untuk industri ritel dari berbagai skala Dituturkan Arya, pilihan Putra master data dan konfigurasi standar
bisnis dan jenis. Gemilang Prima kepada SOLTIUS tidak yang di-push dari Enterprise Server
Industri: Pusat Bahan Bangunan
keliru. Tim SOLTIUS mampu bekerja dan menampung transaksi dari
“Tapi yang menurut saya paling sama dengan baik bersama tim dari Permasalahan: POS untuk selanjutnya dikirim ke
penting adalah functionality-nya dan Putra Gemilang Prima. Agenda kerja pun Aplikasi yang tidak terintegrasi Enterprise Server secara berkala.
kemudahan interface-nya sendiri,” ujar berjalan sesuai dengan rencana. “Sekitar Proses penyajian laporan yang lama iVend Store Management Station
Arya. “Kriteria kami dalam empat bulan. Sesuai dengan apa yang Beberapa pekerjaan masih dilakukan secara manual
memilih vendor itu
dan Enterprise Server terhubung
direncanakan,” ucap Arya. melalui koneksi internet.
sebenarnya lebih after
Di Gemilang, iVend diintegrasikan Solusi:
Perusahaan memilih ERP SAP Business One dan iVend agar dapat
dengan SAP Business One. Ini yang
kemudian membuat banyak pekerjaan sales service. After Di Putra Gemilang Prima ada
12 orang yang kemudian menjadi
mengintegrasikan seluruh pengelolaan informasi. Aplikasi yang
iVend POS Terminal

sales service dan


POS Terminal berfungsi menampung
mencakup bidang ERP: Finance, Sales, Purchasing, Inventory.
menjadi lebih sesuai dengan apa user sistem baru ini yang semuanya transaksi penjualan. Terhubung
reputasi consultant-
Sedangkan solusi iVend mencakup iVend POS, iVend Loyalty.
yang diharapkan. Enam bulan setelah berkedudukan di Kantor Pusat. melalui koneksi LAN dan secara real-
mengimplementasikan iVend Ritel, Dukungan mereka pun terlihat ketika Manfaat setelah menggunakan SAP Business One: time transaksi POS akan dikirimkan
iLoyalty dan SAP Business One, Arya nya penting. Kami lantaran peralihan sistem ini, harus ada Functionality dan kemudahan interface yang dapat diandalkan ke Store Management Station.
menilai banyak perubahan yang telah ingin yang benar-benar sejumlah Standard Operating Procedures Data yang terintegrasi
terjadi. Pekerjaan di accounting dan
sudah berpengalaman (SOP) yang harus disesuaikan. Lebih cepat dalam pengambilan keputusan
finance, misalnya. Di kedua departemen Penyediaan data laporan menjadi lebih tepat waktu
tersebut pekerjaan menjadi lebih agar semuanya saat “Kriteria kami dalam memilih vendor Memangkas langkah-langkah business process menjadi lebih pendek
efisien. “Dulu saya minta laporan margin, implementasi berjalan itu sebenarnya lebih after sales service. Pekerjaan accounting & finance menjadi lebih efisien
Dapat melakukan analisa dan kontrol
datanya harus dari sini, klik sendiri,
lancar,” ungkap Arya. After sales service dan reputasi consultant-
lalu diolah lagi. Kalau sekarang tinggal nya penting. Kami ingin yang benar-

Teks: Tim Media Vista


28 JUL2 015 Foto: Melani D. Rohi JUL20 15 29
F Oo K U Sa s i
r
inf korpo
Painfull
Namun, sebagaimana dituturkan oleh IT Dengan sistem yang seperti itu, langkah tersebut dengan latar belakang
& Business Development Manager PT perkembangan ekspansi Excelso tidak kebutuhan untuk berubah.
Excelso Multi Rasa Liechar Solihin, ada serta-merta mengalami stagnansi.
satu faktor lagi yang cukup memainkan Excelso mampu menunjukkan Proses implementasi SAP Business
peran penting dalam kesuksesan perkembangan kinerja yang tetap bisa One di lingkungan Excelso dimulai pada
Excelso, yakni sistem pengelolaan dikatakan luar biasa. Hanya saja, Liechar Februari 2010. Pada sebulan pertama,
yang semakin well organized. Salah satu mengatakan, ada banyak ongkos yang dengan didampingi oleh tim dari
manifestasinya adalah penggunaan SAP harus dibayar. Salah satunya ada di aspek SOLTIUS, Excelso membuat IT blueprint
Business One. human resources. management yang detil.

Liechar mengatakan, sampai “Setiap kali kita menambah lima “Blueprint ini salah satu kunci
tahun 2009, proses pembukuan dan outlet, kita harus menambah satu orang suksesnya. Kita jadi tahu apa yang
penyusunan laporan kinerja masih di admin dan satu orang di accounting. kita mau, apa yang ingin kita capai,
menerapkan sistem manual. “Ada satu Kita membagi wilayah Barat dan Timur. kita jabarkan dengan sangat detil dan
software accounting tapi practically hanya Untuk Barat, kantor dan gudang ada di bukan hanya garis besarnya saja,” papar
jurnal, terus langsung dibikin report. Jakarta. Untuk Timur, kantor dan gudang Liechar.
Liechar Solihin Jurnal-jurnal tersebut dikumpulkan, ada di Surabaya. Sudah pasti yang
IT & Business Development Manager diolah manual, dilempar ke Excel, baru berhubungan dengan human resources Setelah penyusunan blueprint selesai
PT Excelso Multi Rasa
report,” papar Liechar. “Ada banyak pain ini turn over-nya tinggi. Cari orang sulit. dilakukan, langkah selanjutnya adalah
ketika kita masih menerapkan sistem Banyak yang bagus, harga belum tentu development, testing, dan entering opening
seperti itu,” imbuhnya. cocok. Yang harganya cocok, quality balance dan proses back-log.
Case Study belum tentu,” papar Liechar.

PT EXCELSO MULTI RASA | SAP Business One Salah satu kendala yang sangat
terasa adalah terlambatnya proses Beralih ke SAP Business One
Dengan segala macam tingkat
kesulitannya, opening balance berhasil
pengolahan data. Laporan keuangan, Pada tahun 2009, Liechar diselesaikan dalam lima hari kerja untuk

Tambah Besar Setelah


sebut Liechar, dijadwalkan seharusnya menyempatkan diri untuk menghadiri 60 outlet yang ada. Tapi, kesulitan baru
telah selesai pada tanggal 15 di setiap Metrodata Solution Day pada terasa ketika tim implementasi mulai
bulannya. “Namun kenyataannya kita September 2009 di Jakarta. Pada menginput data back-log.

Administrasi Lancar
sering kali mengalami keterlambatan kesempatan tersebut, Liechar merasa
satu-dua minggu, atau bahkan hingga tertarik dengan SAP Business One, di “Kita kan mengejar ketinggalan untuk
Sampai saat ini Excelso telah memiliki ke tanggal 15 di bulan berikutnya,” mana salah satu entitas anak Metrodata data-data di belakang. Proses input
110 outlet yang tersebar di kota-kota ucapnya. Group, PT Soltius Indonesia (SOLTIUS), data dalam back-log inilah yang kerap
besar di Indonesia seperti Jakarta, adalah salah satu SAP implementation menemui kendala. Karena kita masih
Bandung, Semarang, Yogyakarta, “Painful-nya jelas. Kita punya laporan partner di Indonesia. terus mengerjakan data yang masih
Surabaya, Denpasar, Batam, Medan, keuangan, validitas datanya diragukan. terus berjalan, untuk data yang di backlog
Dengan beralih ke SAP Business One, proses Jayapura, dan masih banyak lagi. Untuk Lantaran manual, human error-nya tinggi. “Saya lihat demonya. Seperti biasa, kita putuskan untuk ambil orang luar.
administrasi dan keuangan Excelso jadi efisien menangkap pasar yang lebih besar, Kalau kita mau tahu jumlah pasti outlet mau lihat engine-nya. Saya gali lebih Orang luar kita training sebentar untuk
dan efektif, tidak harus menambah tenaga Excelso juga mengembangkan konsep kita pada saat itu, jawabannya bisa dalam dan sepertinya cocok,” ujar melakukan proses entry. Tapi ternyata
untuk mengelola pertumbuhan outlet yang pelayanan yang disesuaikan dengan beragam. Ada yang bilang 55, ada yang Liechar. Dari situ Liechar kemudian tak segampang itu,” aku Liechar.
pesat. potensi lokasi yang ada serta daya beli bilang 57. Untuk itu saja sulit. Apalagi mempresentasikan SAP Business One ke
masyarakat sekitarnya. kalau kita mau tahu jumlah customer kita jajaran Direksi Excelso. Kesulitan entry data tersebut
Meski pemain bisnis food and beverage tergolong ramai, PT lebih banyak laki-laki atau perempuan, disebabkan ketidaktahuan atas item,
Excelso Multi Rasa (Excelso) terbukti mampu mempertahankan Excelso juga menjadi salah satu wah itu lebih berat lagi. Tidak ada yang “Pada saat itu disetujui, karena kami barang, atau prosedur konversinya.
posisinya sebagai pemain utama. Perusahaan yang dikenal pelopor penggunaan kopi lokal di setiap tahu,” papar Liechar. sudah berada di satu titik kesamaan “Yang harusnya gram jadi kilogram,
publik lewat brand Excelso Café dan de’Excelso terus gerainya. Jenis-jenis kopi lokal seperti persepsi bahwa kita harus berubah,” semacam itu. Tiga hari meng-input data,
menunjukkan perkembangan pesat. Kopi Luwak, Kalosi Toraja, Kopi Lanang Selain itu, lantaran belum tambahnya. saya lihat datanya benar-benar tidak
Toraja, Sumatra Mandheling, Java Estate terintegrasi sepenuhnya, sistem yang bisa dipakai. Akhirnya saya putuskan
Salah satu entitas Kapal Api Group ini pertama kali berdiri masuk ke dalam daftar menu mereka. lama juga mengharuskan outlets Excelso Excelso saat itu langsung menunjuk menghentikan proses itu. Executive
pada tahun 1991, ditandai dengan dibukanya outlet pertama Dalam melayani konsumennya, Excelso yang tersebar di seluruh Indonesia untuk SOLTIUS sebagai SAP Business One decision, proses back-log dihentikan,”
mereka di Plaza Indonesia, Jakarta. Sejak saat itu pula Excelso menerapkan filosofi yang mereka sebut, mengirimkan kertas-kertas laporan implementation partner, tanpa tender. tutur Liechar.
mampu menjadi kafe ternama. Belakangan, ketika bisnis “Serve with HEART, Give the BEST, Get berkala mereka ke Head Office di Jakarta. “Saat itu kita langsung beli 39 user
kafe marak di Indonesia dan digerakkan bukan saja oleh para Higher”. Pelayanan terbaik kepada “Repot sekali. Belum lagi kalau kertas license, cukup besar,” aku Liechar. Proses implentasi SAP Business One
pemain lokal tapi juga mancanegara, keberadaan Excelso tetap konsumen menjadi salah satu kunci hilang atau tercecer, invoice, faktur, Namun, Liechar dan juga Direksi pada dilanjutkan lagi pada Maret 2011. Pada
tak tergoyahkan. untuk mencapai posisi Excelso di hari ini. segala macam,” ucap Liechar. saat itu merasa perlu mengambil saat itu, jumlah outlet Excelso juga sudah

30 JUL2 015 JUL20 15 31


F Oo K U Sa s i
r
inf korpo
Instan dan Akurat
bertambah menjadi 75 outlet. Namun Sangat banyak keuntungan yang “Kalau masih bertahan di manual, ini
HSE Kick off Meeting dengan BoD Metrodata
Liechar merasa dari ketersediaan dan dirasakan oleh Excelso. Jika sebelumnya sesuatu yang tidak mungkin. Sekarang,
kerapian data telah lebih mendukung harus ada penambahan satu tenaga mau tumbuh berapa saja bisa,” kata
untuk proses implementasi SAP akunting dan satu tenaga admin untuk Liechar.
Business One. Kembali dalam proses setiap pertambahan lima outlet, hari
implementasi tersebut SOLTIUS ini berapa pun pertambahan outlet,
melakukan pendampingan. peningkatan jumlah karyawan bisa
dihentikan. Handrianto
Industri: Kedai kopi asli HSE METRODATA Group. Latihan Evakuasi keadaan darurat Kebakaran
Proses pendampingan semacam ini
dari Indonesia—bagian
sebagaimana dikatakan oleh Liechar, Selain itu, yang juga diakui sangat
dari Kapal Api Group dan
terasa sangat efektif. “Karena hands-on, terasa membantu, dinamika masing-
produsen kopi terbesar di
kita jadi langsung tahu, oh kalau ada
permasalahan seperti ini, prosedur
masing outlet bisa terpantau dengan
sangat cepat. “Instantly dan akurat,” kata
Indonesia. Health Safety & Environment

Perubahan untuk Tempat Kerja


penyelesaiannya begini. Dengan strategi Liechar. Hal ini, menurut Liechar, sesuai
Permasalahan:
seperti itu, proses implementasi lebih dengan visi yang hendak dibangun,
Sistem pengolahan manajemen
cepat,” kata Liechar. yakni membuat para pengelola outlet
yang tidak terintegrasi

yang lebih Aman dan Nyaman


tidak kehilangan fokus dalam melayani
Proses pembukuan manual
Hasilnya, tiga bulan setelah konsumen.
Proses penyajian laporan yang
melakukan implementasi ulang, Excelso
lama
memutuskan untuk sepenuhnya “Untuk inventory stock, prediksi
Data tidak akurat
beralih kepada SAP Business One dan kebutuhan bahan baku, apa saja
Laporan keuangan menggunakan
meninggalkan sistem pengelolaan kebutuhan outlet, cukup dianalisa
kertas
manual. Pada tahun 2012 SAP Business dari sini untuk kemudian disediakan,” Dalam rangka mewujudkan komitmen keamanan pekerjaan (Job Safety
Turn over SDM yang tinggi
One memasuki status go-live sepenuhnya imbuhnya. untuk menerapkan K3 (Keselamatan Analysis/JSA) Hasil
Pelaksanaan
di Excelso. Hampir semua modul dan Kesehatan Kerja) bagi karyawan Orientasi HSE METRODATA
Solusi: Clean Desk
(Finance, Inventory, Purchasing, Sales, Liechar melanjutkan, efisiensi PT Metrodata Electronics, Tbk dan kepada seluruh karyawan baru Policy
Manajemen memiliki satu
interface dengan POS) yang ada di SAP dalam aspek human resources juga Entitas Anak (“METRODATA”), maka Melakukan kampanye HSE
tujuan untuk berubah dalam
Business One digunakan oleh Excelso. terjadi. Efisiensi tersebut tidak berupa dibentuklah di penghujung akhir melalui email HSE Newsletter,
pengembangan bisnis dengan
SAP bahkan juga di-deploy hingga ke pengurangan pegawai, tapi pengalihan tahun 2010 suatu tim AdHoc untuk Intranet Portal atau media sosial
menggunakan solusi SAP Business
tingkatan outlet. pegawai ke aspek-aspek pekerjaan yang menangani khusus K3/Health & Safety Metrodata.co.id@Yammer
One agar validasi data tetap
lebih strategis seperti internal auditor Environment (HSE). Hal ini sejalan Pemasangan rambu-rambu
akurat. Modul yang digunakan
Challenge yang disampaikan oleh atau controller. Hasilnya, semua data dengan amanat Undang-Undang No. HSE dan panduan penggunaan
adalah modul Finance, Inventory,
Direksi kepada Liechar dan timnya ketika yang dihasilkan sangat bisa diandalkan 1/1970 tentang Keselamatan Kerja dan peralatan
Purchasing, Sales, interface
pertama kali hendak menerapkan SAP keakuratan dan kecepatannya. Peraturan Pemerintah No. 50/2012 Pelaksanaan Clean Desk Policy
dengan POS.
Business One berhasil dijawab dengan tentang penerapan Sistem Manajemen Pembuatan rencana HSE untuk
baik. “Sampai Agustus 2012, kita sudah Liechar sendiri mengaku puas Keselamatan dan Kesehatan Kerja. pelaksanaan proyek dan lain-lain.
Manfaat setelah menggunakan
bisa on time semua. Laporan keuangan, dengan pelayanan yang diberikan oleh
SAP Business One:
tanggal 12 sudah selesai, dirapikan, SOLTIUS. Menurutnya, hal tersebut juga Dengan semangat perbaikan terus Agar dapat sejalan dengan tujuan
Proses penyajian laporan yang
tanggal 15 sudah bisa kita kasih ke merupakan salah satu critical success menerus, maka tim HSE METRODATA Kebijakan SMK3LL METRODATA
cepat, real time
Group. Sampai hari ini,” ujar Liechar. factor. “Delivery-nya bagus sekali. Saat dengan segala kekurangan dan kemajuan dan dapat memberikan manfaat
Dapat melakukan analisa, kontrol
blueprint, bagus sekali,” ucap Liechar. yang sudah dijalankan berkomitmen yang nyata kepada seluruh karyawan
dan pengambilan keputusan
dengan data akurat dan cepat untuk senantiasa mengkampanyekan METRODATA, maka pada tahun ini
“Sekarang semua tinggal on click. Jika aspek aspek K3/HSE di lingkungan kami memperkenalkan logo sekaligus
Data yang terintegrasi
dulu laporan yang seharusnya tanggal kantor METRODATA dalam beberapa moto tim SMK3LL/P2K3 yang terbaru
Dapat memantau store
15 selesai, baru selesai tanggal 25 atau aksi dan program nyata, seperti: yaitu “for a safer and better workplace”.
replenishment, store operation,
27, sekarang tanggal 12 sudah ready. Melalui tagline baru ini, kami ingin
analisa penjualan, sampai
Semua happy,” ujar Liechar. Hari ini, Merevisi panduan Umum HSE semakin berkontribusi nyata tidak
keuangan dalam satu sistem
dengan dukungan sistem pengolahan METRODATA secara berkala hanya untuk kampanye keselamatan
Memangkas langkah-langkah
manajemen yang ada, Excelso telah sesuai dengan situasi terkini saja, tetapi juga agar dapat menjadikan
proses bisnis menjadi lebih
menerapkan target pertumbuhan 20 Perbaikan dokumentasi tempat kerja Kantor METRODATA
pendek
outlet per tahun. identifikasi risiko dan analisa tidak saja aman tetapi juga dapat
Pengurangan penggunaan kertas
risiko (Hazard Identification, Risk semakin nyaman bagi seluruh
Assessment and Determining karyawan METRODATA bernaung dan Salam,
Control/HIRADC) serta analisa bekerja. Tim HSE METRODATA 2015

Teks: Tim Media Vista


32 JUL2 015 Foto: Melani D. Rohi JUL20 15 33
S M IKA
F O K Up o r a s i
or
N A
D I porasi
or
info k info k

Teknologi merupakan pendukung


yang sangat diperlukan agar semua
bisnis proses menjadi lebih efisien dan
terpercaya. Namun perlu diingat bahwa
bila berdiri sendiri, perangkat hanyalah
sebuah perangkat. Bisnis memungkinkan
terjadinya kepemilikan dua kekuatan dan
kualitas bisnis strategis, yaitu business
agility dan IT agility melalui pendekatan
dengan menggunakan DevOps.

Menjembatani hal tersebut,


Saat sesi tanya jawab
METRODATA bersama dengan IBM
menggelar seminar tentang “Enable
Business to React to Market Forces” yang

Enable Business
berlangsung di Padang Room, Shangri-La
Hotel, Jakarta. Acara dibuka dengan kata
sambutan dari Henrico Perkasa, Product

to React to Market Forces Marketing PT Metrodata Electronics


Tbk.

Hal mendasar dalam bisnis proses Winton, Systems Middleware


di setiap perusahaan, dimulai dari Technical Sales Leader IBM Indonesia
mendapatkan ide hingga menghasilkan mengawali acara dengan presentasi
uang. Dalam prosesnya terdapat banyak yang menjelaskan mengenai tantangan
aktifitas yang akan terjadi, beberapa yang terjadi pada dunia TI di seluruh
membuat teknologi dan beberapa bisnis seperti: mahal, serta rawan
lagi didorong oleh manusia. Di mana kesalahan dalam proses manual,
PEDULI - Donor Darah pada semua hal tersebut fungsi TI meningkatkan risiko akibat mengelola

Give Blood Give Life


yang berbeda akan turut berperan di beberapa konfigurasi aplikasi dan versi
dalamnya. di server. IBM menjawab tantangan
Winton,
Systems Middleware ini melalui DevOps dalam perusahaan,
Technical Sales Leader IBM Indonesia yang berfungsi pada lingkungan
yang heterogen, multiteknologi dan
METRODATA Group kembali mengadakan kegiatan sosial melalui aksi multivendor, perkembangan dan
donor darah. penyebaran Silo-ed, segregasi Dev-
Ops, distribusi tim, Supply Chain model,
Antusiasme calon pendonor sudah terlihat sejak pagi. Kegiatan partners dan suppliers, Water-Scrum- fall
aksi sosial donor darah ini tidak saja diperuntukkan bagi karyawan model.
METRODATA Group namun juga bagi karyawan/tenant di lingkungan
kompleks perkantoran APL Tower. Kemudian dilanjutkan dengan demo
oleh Ahmad Syahid, IT Specialist IBM
Bekerjasama dengan PMI Unit Tangerang, APL Tower dan Kalam Rational PT Metrodata Electronics
Kudus Center, kegiatan sosial ini berhasil mendapatkan 78 kantong darah Tbk. dan pemaparan kembali yang
terdiri dari 22 kantong golongan darah A, 5 kantong golongan darah AB, 20 dibawakan oleh Rizkiana Novitasari,
kantong golongan darah B dan 31 kantong golongan darah 0. Sedangkan Cloud Technical Sales Specialist IBM
jumlah calon pendonor yang mendaftar berjumlah 112 orang dan yang Indonesia mengenai Optimizing Speed
ditolak sebanyak 34 orang karena berbagai hal, misalnya tekanan darah to Market through Accelerated Delivery.
tinggi, Hb rendah/tinggi, dan lain-lain. Ahmad Syahid, Rizkiana Novitasari, Acara menjadi interaktif saat pembicara
IT Specialist IBM Rational Cloud Technical Sales Specialist
membuka sesi tanya jawab kepada
PT Metrodata Electronics Tbk. IBM Indonesia
Semoga 1 kantong darah Anda dapat menyelamatkan 3 nyawa (29/4). peserta.

Teks: Melani D. Rohi Teks: Amajida Ghassani/Melani D. Rohi.


34 JUL2 015 Foto: Herdy D. Permana Foto: Herdy D. Permana JUL20 15 35
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
D I porasi
or
“Meskipun visualisasi yang didukung
oleh Qlik Analytics Platform bersifat
info k info k intuitif, didesain untuk mobile, dan
‘cerdas’, dalam artian ia selalu ‘sadar
konteks’, resep utama kami adalah mesin
QIX,” kata Anthony Deighton, Qlik CTO
dan SVP Products. “Pengembang dapat
Solusi Home Security dari D-Link, Wireless membangun aplikasi yang merujuk
Router DWR 116 dan Baby Cam DCS820L. kepada sumber data dan/atau warehouse
Tampilan kamera dilakukan menggunakan data tertentu, atau hanya memuat
PC All In One ASUS ET1612INT.
data ke dalam QIX dan mendapatkan
keuntungan maksimal dari keunggulan
teknologi pengindeksan QIX, yang akan
membuat aplikasi mereka berbeda dari
Diawali dengan talk show produk aplikasi lain. Kami bahkan membangun
PC Desktop dari ASUS oleh William Qlik Sense dangan menggunakan
Hartoyo, Country Product Manager platform yang sama, dan API yang kami
Sharing session oleh William Francis Indra, Head of IT Departement,
Desktop dan All In One, ASUS Indonesia Mandiri Tunas Finance (MTF) didepan awak media buat telah tersedia bagi pengembang di
dengan menampilkan Vivo Mini seluruh dunia.”
PC juga PC Gaming ROG G20 AJ-

Bandung Mandiri Tunas Finance


ID002S. Bentuknya yang kecil ternyata
menyimpan kekuatan yang luar biasa.
Dilengkapi processor Intel® Core™ i7-
4790 3.6GHz dan kartu grafis NVIDIA
Partner Gathering GeForce GTX760 2GB, menjadikan ROG
G20AJ-ID002S kandidat kuat dalam
Qlik Sense Mampu Lakukan Efisiensi Hingga 60%
pilihan para gamers.
Belum lama ini, SMI menyelenggarakan Qlik® (NASDAQ: QLIK), salah satu Head of IT Departement, Mandiri
Ngabuburit Bareng SMI bersama rekan Kemudian, Andryanto Candra pemimpin dalam analitik visual, Tunas Finance (MTF) William
bisnisnya untuk area Bandung dan Wijaya, Business Product Dept Head, memperkenalkan platform modern Francis Indra selaku pelanggan Qlik,
sekitarnya. Kegiatan dalam bentuk talk EPSON Indonesia mengupas bisnis untuk mendukung pengembangan mengatakan, “Kami butuh yang namanya
show ini mengusung solusi kombinasi EPSON khususnya pada divisi label dan penciptaan aplikasi analitik Qlik ini, karena saat meeting internal
perangkat keras PC ASUS, Printer EPSON printing melalui live experience bagi user terkustomisasi dan terpadu, termasuk tantangannya adalah bagaimana
dan perangkat jaringan D-LINK. berupa Partner ID yang diterima saat layanan web dari berbagai sumber (web menyediakan data yang valid, agar
registrasi ulang acara. Dengan jelas mash-ups). Qlik® Analytics Platform speak by data sehingga tak salah dalam
Acara dibuka oleh Yuyun Narita, Andryanto menjelaskan fitur-fitur label khusus dirancang bagi pengembang, mengambil keputusan.”
Sales Director West Region SMI. Dalam printer EPSON yang tidak kalah kualitas berguna membangun aplikasi
sambutannya disampaikan bahwa cetaknya dari printer laser, bahkan berbasis data untuk memperkuat dan Indra menjelaskan bahwa pihaknya
kegiatan ini bisa menjadi salah satu tintanya tahan dengan exposure dari menciptakan keunikan bagi organisasi mempunyai jargon, yakni Kredit Benar
fasilitas yang efektif bagi mitra bisnis bahan kimia berupa alkohol dan lain-lain, mereka dengan kinerja utama Qlik. Qlik dari Awal. Artinya, perusahaan harus
SMI. sehingga tidak luntur. Analytics Platform ini dapat digunakan mengetahui pelanggannya laki-laki atau
untuk memperluas jangkauan strategi perempuan. Sebab tercatat di data MTF,
Nathanael Pramudita, Product business intellgence (BI) bagi mitra ternyata perempuan memiliki kesehatan
Manager, D-Link Indonesia mengakhiri dan pelanggan melalui situs extranet kredit lebih baik daripada laki-laki.
talk show dengan menampilkan line up maupun internet, yang menghasilkan
D-Link yang dapat dijadikan sebagai kolaborasi dan interaksi yang lebih baik Ia juga mengaku dengan
William Francis Indra (tengah)
alternatif solusi, dengan fokus pada diapit Victor Ng, Regional melalui data. menggunakan Qlik Sense, manajemen
salah satu produk barunya, yaitu Baby Manager Pre-Sales, Qlik South bisa melakukan efisiensi hingga 60
Cam, ip camera untuk pengawasan East North Asia (kiri) dan Terry Qlik Analytics Platform merupakan persen lebih cepat dalam penyajian
buah hati dilengkapi dengan sensor Smagh, Managing Director & data. “Sebelum menggunakan Qlik, kami
bagian dari portofolio penawaran analisa
VP Sales Qlik Asia (kanan).
suhu, microphone dan speaker, bahkan visual Qlik, yang meliputi Qlik® Analyticw menggunakan Microsoft Excel,” imbuh
fitur lagu Nina Bobo untuk membantu Platform, Qlik® Sense Desktop, Qlik® Indra.
menenangkan si kecil dari jarak jauh. Sense Enterprise dan Qlik® Cloud.
MTF berhasil menerapkan aplikasi
Setelah puas bertanya jawab, Qlik Sense yang diimplementasikan oleh
merekapun mengikuti live session dengan tim MII (11/6).
Suasana talkshow
melihat-lihat product demo (24/6).

Teks: Stephanus Kurnianto/Melani D. Rohi (Sumber: Siaran Pers Qlik)


36 JUL2 015 Foto: Tim SMI Teks/Foto: Melani D. Rohi JUL20 15 37
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
D I porasior
info k info k
Terkait dengan hal tersebut,
Edwin Putraoetama Octosa, Sales
Untuk menjembatani informasi Director MII dalam kata sambutan di
Cecily Ng, tersebut, MII bersama dengan Salesforce kegiatan seminar update product Citrix
Regional Enterprise mengadakan seminar setengah hari mengatakan bahwa tren perusahaan
Sales Director Salesforce
dengan tema “Connect Your Customers in saat ini sudah cukup banyak menerapkan
a Whole New Way” yang berlangsung di BYOD kepada karyawannya, terutama
Nissi 1 & 2, Hotel JS Luwansa, Jakarta. bagi karyawan yang bekerja secara
mobile. Menurutnya, salah satu risiko
Berlatar belakang tema tersebut besar dari diterapkannya BYOD
serta perkembangan teknologi di era adalah pada keamanan data, seperti
modern yang begitu cepat, sehingga kehilangan data penting, namun adakah
orang dapat dengan mudah terkoneksi aplikasi yang bisa menjaga keamanan
dengan siapapun, kapanpun di segala hal, sesuai yang diinginkan dan dibutuhkan
seminar ini juga menjelaskan bagaimana setiap perusahaan serta mudah dalam
Lidya Dewi, Jeannette James, perusahaan dapat memaksimalkan penggunaannya?
Product Business Manager MII Solution Sales, Peserta seminar
penggunaan teknologi tersebut,
Salesforce Marketing Cloud
untuk berselancar di dunia maya guna Kegiatan dengan tema “Citrix

Citrix Workspace Suite


mengoptimalkan bisnisnya terutama Workspace Suite” yang diselenggarakan

Connect Your Customers


dalam membangun serta menjalin oleh MII dan Citrix ini diadakan di
customer relationships. Terengganu Room, Penang Bistro

in a Whole New Way


Restaurant, Central Park, Jakarta diawali
Acara dibuka dengan sambutan
oleh Lidya Dewi, Product Business
Delivering Enterprise Mobility dengan presentasi yang dibawakan oleh
Andris Masengi, Business Development
Manager MII, dilanjutkan dengan Manager, Citrix Indonesia. Andris
Saat ini, setiap orang dan segala sesuatunya sudah saling presentasi Salesforce for Financial Services Citrix Workspace menawarkan keamanan dalam mengakses menjelaskan bagaimana Citrix menjaga
terhubung, dan setiap perusahaan membutuhkan masukan Company yang dibawakan oleh Cecily aplikasi, desktop, data dan servis dari perangkat apapun, melalui keamanan data perusahaan baik itu
dari pelanggannya untuk bisnis mereka. Dengan beralih ke Ng, Regional Enterprise Sales Director jaringan untuk memberdayakan pekerja yang sering bepergian pada website yang dapat di akses,
cloud, maka social, mobile dan agility business akan menjadi baru. Salesforce. Disusul dengan Jeannette dengan bebas dan memiliki fleksibilitas dalam memilih ataupun pengaturan penggunaan
Perusahaan-perusahaan saling berlomba untuk menerapkan James, Solution Sales, Salesforce bagaimana cara mereka bekerja. aplikasi di laptop, pemindahan data dan
solusi teknologi informasi yang terintegrasi, di mana secara Marketing Cloud dengan judul Manage penggunaan alat untuk penyimpanannya
internal keduanya merupakan salah satu persyaratan dalam Every Interaction across the Customer Lantas, manfaat apa yang bisa diperoleh dari seperti flash disk, hingga penyimpanan
bisnis, dan secara eksternal dapat memaksimalkan kemitraan Journey. Dalam presentasinya Jeannette Citrix Workspace Suite? data perusahaan di tempat yang secured.
bisnis. menjelaskan bagaimana perusahaan Di antaranya dapat meningkatkan produktivitas karyawan Selain itu Andris juga menjelaskan
memanfaatkan dunia maya untuk bisa dengan mengakses secara instan untuk aplikasi, data dan dengan menggunakan contoh soal
menjangkau pelanggan di seluruh dunia desktop. Kemudian dapat memberikan pengalaman bagi suatu case yang pernah terjadi, serta
dengan metode social listening. Dengan pengguna dengan kinerja tinggi pada jaringan apapun. mengajukan beberapa pertanyaan
keyword yang dibuat oleh perusahaan Andris Masengi, Memberdayakan workforce mobility dengan akses self-service ke peserta dan hal tersebut berhasil
tertentu untuk digunakan di social Business ke sumberdaya korporasi. Keamanan dalam menjaga enterprise membuat sesi menjadi lebih menarik dan
media, perusahaan bisa dengan mudah Development content di cloud dan di perangkat. Termasuk menyediakan solusi interaktif.
melakukan tracking untuk melihat Manager, tunggal, fleksibel untuk manajemen yang komprehensif.
Citrix Indonesia
bagaimana percakapan di luar sana di Sesi berlanjut dengan demo yang
berbagai jejaring media sosial mengenai dilakukan oleh Julkipli Sinaga, Solution
perusahaannya dan perusahaan juga Architect, Citrix Indonesia. Pada demo
dapat berinteraksi langsung dengan ini, banyak peserta yang mengajukan
pelanggan untuk membangun serta pertanyaan sesuai dengan keadaan
menjaga hubungan dengan mereka. maupun situasi pada perusahaan masing-
Ini tentunya sangat diperlukan oleh masing.
perusahaan.
Pada sesi tanya jawab, solusi yang
Acara berlanjut dengan sharing ditawarkan Citrix berhasil menjawab
session serta demo oleh Team Salesforce seluruh pertanyaan tentang kebutuhan
bersama salah satu pelanggan MII sebagai perusahaan termasuk kekhawatiran
Peserta yang Edwin Putraoetama Octosa,
beruntung mendapatkan door prize
pengguna Salesforce, dan diakhiri dengan mereka dalam menjaga keamanan data
Sales Director MII
sesi tanya jawab (21/4). perusahaan (30/4).

Teks: Amajida Ghassani/Melani D. Rohi. Teks: Amajida Ghassani/Melani D. Rohi.


38 JUL2 015 Foto: Herdy D. Permana Foto: Herdy D. Permana JUL20 15 39
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
Arief Gunawan, Business Manager
Oracle Technology MII dan perwakilan D I porasi
or
info k dari Oracle berkenan membuka info k
acara. Diawali dengan presentasi
yang dibawakan oleh Frank Agustinus
Panjaitan, Senior IT Architect Oracle
Indonesia. Frank menjelaskan
tentang pengelolaan solusi ERP yang
semakin lama semakin kompleks, yang
disebabkan oleh globalisasi di era saat
ini, pertumbuhan jumlah server dan
storage serta infrastruktur yang semakin MII bersama dengan Microsoft dan
menua. Nintex mengadakan half day seminar
bertemakan “Work Inspired – Simplify
Kemudian Masri Abdulgani, Principle and Automate Your HR Processes”
Solution Consultant Oracle Indonesia yang berlangsung di Terengganu
melanjutkan dengan memaparkan Room, Penang Bistro Restaurant.
bagaimana Oracle E-Business Acara dibuka dengan sambutan dari
Arief Gunawan, Wisnu Pranajaya, Saat bertanya jawab
Business Manager Senior Product Suite dalam meninjau tantangan Ferdinand Sanusi, Product Manager
Oracle Technology MII Support MII dan tren yang terjadi dalam dunia MII. Kemudian dilanjutkan dengan
bisnis saat ini. Setelah santap siang, presentasi yang dibawakan oleh Deni
presentasi dilanjutkan oleh Savihana
Saptorenggono, Senior IT Architect Simplify and Automate Your Yudi Syahputra, HR Manager Microsoft

HR Processes
Indonesia. Dalam presentasinya Deni

Oracle on Oracle
membahas mengenai kesuksesan Oracle menjelaskan mengenai transformasi
Assures dalam pemulihan karena bisa trend yang berkembang dalam segala
digunakan dalam berbagai case bisnis, bidang termasuk dalam HR. Dengan
terintegrasi dengan infrastruktur yang kemajuan yang terjadi terutama dalam
MII bersama Oracle Indonesia (Oracle) sudah ada, mudah berkembang sesuai HR processes bisa menjadi sangat bidang TI dan mobilitas di ibukota
mengadakan update product dengan dengan kebutuhan. penting dari hari ke hari dalam sebuah Jakarta yang tinggi, sekarang ini untuk
tema “Oracle Innovation on Oracle Systems perusahaan sebagaimana mereka mengerjakan pekerjaan HR seperti apply
for Your Business” yang berlangsung di Selanjutnya Wisnu Pranajaya, Senior mengembangkan bisnisnya menuju cuti, approve cuti, update reporting data
Padang Room, Shangri-La Hotel Jakarta Product Support MII menjelaskan kesuksesan. Dalam beberapa dekade karyawan dan lain-lain dengan hanya
(19/5). Dalam kegiatan seminar sehari tentang real-time enterprise dengan terakhir, IT support untuk HR manajemen menggunakan mobile phone, hal itu juga
ini peserta akan mengetahui kekinian menggunakan Oracle, di mana pengguna sudah sangat berkembang. TI terbukti sangat membantu dalam mewujudkan
bagaimana Oracle’s E-Business Suite akan mendapatkan jawaban dari membantu dalam pekerjaan HR menjadi paper less di perusahaan. Selain itu, data
dan Oracle System dapat memberikan pertanyaan-pertanyaan secara cepat lebih cepat, lebih akurat, lebih efisien dan perusahaan aman tersimpan seiring
hasil yang lebih baik dalam bisnis dengan analisis yang real-time, non- menghemat dalam pengeluaran biaya. dengan penggunaan Cloud Apps and
Deni Yudi Syahputra,
jika digunakan secara bersama, disruptively mempercepat semua aplikasi, Devices. “HR should respect its heritage,
HR Manager
memudahkan dalam pengoperasian menghilangkan latency dengan analisis Microsoft Indonesia but shape a future”, ucap Deni di tengah
Frank Agustinus Panjaitan, TI dan cepat dalam mengembangkan secara langsung dalam OLTP data. presentasinya.
Senior IT Architect Oracle Indonesia aplikasi baru.
Dari seluruh materi yang disampaikan, Kok Koon Gan, Technical Evangelist
diharapkan peserta bisa mendapatkan Nintex melanjutkan presentasinya
manfaat di antaranya melalui Oracle menjelaskan mengenai tantangan-
E-Business Suite dan Oracle Systems tantangan dalam dunia HR dan
menyediakan hasil dari bisnis dengan bagaimana Nintex bisa membuat
lebih baik, E-Business Suite dapat berjalan pekerjaan HR menjadi lebih simpel dan
di Oracle Systems dengan memberikan terasa lebih mudah. Selain presentasi,
nilai tambah secara finansial, operasional, Kok Koon Gan juga memberikan live
supply-chain, sumber daya dan tim demo Nintex agar peserta dapat melihat
informasi pelanggan dan tim bisnis dapat secara langsung keunggulan dari Nintex.
mengakselerasi serta meningkatkan Setelah itu Ferdinand, Putu dan Lia dari
bisnis mereka layaknya Procure to Pay MII juga memberikan live demo kedua
dan Order to Cash guna memberikan yang berhasil membuat acara menjadi
Masri Abdulgani, pendapatan atau keuntungan yang lebih lebih interaktif, terlihat dari pertanyaan-
Principle Solution Consultant Savihana Saptorenggono, besar dengan memanfaatkan keuntungan Kok Koon Gan, Ferdinand Sanusi,
pertanyaan yang diajukan oleh peserta
Oracle Indonesia Senior IT Architect Technical Evangelist Nintex Product Manager MII
melalui pemanfaat sistem. (21/5).

Teks: Herdy D. Permana / Melani D. Rohi Teks: Herdy D. Permana/Melani D. Rohi


40 JUL2 015 Foto: Herdy D. Permana Foto: Herdy D. Permana JUL20 15 41
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
presentasinya Faisal menjelaskan Time for
New Model IT yaitu instant, semua orang di D I porasi
or
info k zaman modern menginginkan semuanya info k
serba instan dan mereka menginginkan
dapat menyelesaikan semuanya hanya
dengan sekali klik saja. Dari sisi keamanan
untuk menjaga data perusahaan yang
sangat penting. Semua hal tersebut dapat
ditangani oleh VMware.

Selanjutnya Chielsin Ko,


Presales Consultant HP Indonesia
memaparkan pengalaman yang
dirasakan dalam bekerja sehari-
Chielsin Ko, hari dengan menggunakan vCenter,
Presales Consultant seperti penyediaan langsung dari HP
HP Indonesia OneView untuk VMware vCenter.
Adolf Situmeang, Data yang terkumpul secara otomatis
Product Manager MII Booth SOLTIUS di INAMARINE Exhibition
dari storage, komputer dan networking,
dashboard yang dikonfigurasikan untuk

Jumpstart
memvisualisasikan health and performance

SOLTIUS at
dari storage dan komputer, menganalisa
dan memecahkan masalah secara mudah
dengan optional management packs untuk

Your Virtualization Journey VMware vCOps.


INAMARINE Exhibition
Kemudian Muhammad Faisal
Dalam setiap perusahaan tentu akan melanjutkan dengan menjelaskan Berlokasi di JIExpo Kemayoran, Menghadapi perkembangan kompetisi dan globalisasi atas sistem operasi
menghadapi berbagai tantangan prinsip kunci untuk operasi TI model Pameran Inamarine tahun ke 5 yang ada, membuat Logistics Service Providers (LSPs) membutuhkan kolaborasi
maupun kebutuhan, misalnya ingin baru dengan pendekatan VMware menampilkan pameran berskala secara efektif terhadap partner perihal value chain, processing monitor end-to-end
menambah server untuk menangani untuk CMP enabling SDDC: Skala International dalam zona produk: Marine dan mengadopsi strategi pencegahan melalui pendekatan reaktif yang lebih
aplikasi baru namun tetap menginginkan mengotomatisasikan segala hal dalam Engine, Shipyard & Ship-building, Ship- tradisional untuk mempertahankan profitabilitas. Untuk mendorong hal tersebut,
biaya yang rendah, kemudian mengganti SDDC, dapat digunakan dengan bersama owners, Navigation & Communication LSP harus mencari tahu solusi terhadap tantangan logistik dan mengadopsi cara-
perangkat lama dan menginginkan maupun self service, remediasi secara Technology, Offshore Industry, Marine cara baru untuk dapat memenuhi persyaratan peraturan dan pelaporan.
infrastruktur TI yang terukur guna terus menerus serta optimasi maksimal. Coating, Port Equipment, Coating &
mengukur pertumbuhan bisnis hingga Painting Industry, Paint Manufacturers, Untuk menjawab permasalahan bisnis di atas, SOLTIUS memperkenalkan
membutuhkan solusi disaster recovery Setelah makan siang, dilanjutkan Welding Technology, Material Handling & SOL\LSS (Soltius Logistics Support Services) yaitu sebuah Integrated System Solution
yang dapat diandalkan dan terukur. dengan presentasi dari Yudistira Arsie, Logistic Industry. yang khusus dikembangkan SOLTIUS untuk Industry Logistics Support Services.
Yudistira Arsie, Storage Product Manager HP Indonesia. Solusi ini merupakan template solution yang dibangun sendiri oleh SOLTIUS
Storage Product Manager Menjembatani hal tersebut, MII Yudistira menjelaskan bahwa dunia telah Pada event kali ini, SOLTIUS selama dengan platform dari SAP. Fitur-fitur yang ditawarkan antara lain:
HP Indonesia bersama HP dan VMware menggelar berubah dengan gaya bisnis baru yaitu 3 hari penuh berpartisipasi dengan
lokakarya dengan tema “Jumpstart mendukung pertumbuhan tanpa adanya memperkenalkan solusi bisnisnya yaitu Template-based Morning Report: Monitoring tools untuk memantau
Your Virtualization Journey” yang kompleksitas, merespon permintaan SAP. Para pengunjung datang ke booth penggunaan bahan bakar, air, dan aktivitas dari kapal yang dapat
berlangsung di Sulawesi Room, yang tak terduga, menyediakan akses SOLTIUS untuk mengetahui bagaimana diperlihatkan berdasarkan berbagai variasi dari indikator yang ada seperti
Shangri-La Hotel, Jakarta (9/6). Melalui secara instan, men-deliver level servis SAP dapat membantu transformasi jarak, waktu, kecepatan, dan sebagainya. Fitur ini juga ditingkatkan
workshop ini, peserta yang hadir yang tinggi pada xSP costs, mengurangi bisnis yang dibutuhkan oleh perusahaan dengan tools untuk mengkonfirmasi ketersediaan kapal/armada ditandai
mendapatkan manfaat tentang adopsi dan mengendalikan risiko pada bisnis, pelayaran mereka. Tidak sedikit dengan color notification.
server virtualization dan akselerasi yang men-deliver proteksi investment. dari mereka yang pada akhirnya Integrated Crew Planning & Allocation: Fitur peningkatan dari SAP, yang
merupakan bagian pencapaian dari larut dalam pembicaraan sebagai berfungsi untuk memonitor utilisasi, mengelola rotasi program crew, dan
tujuan perusahaan. Workshop diselingi dengan sesi bentuk ketertarikan pada solusi yang kebutuhan crew di setiap kapal.
demo oleh Heru Hernieyanto, Solution ditawarkan oleh SAP (20-22/5). Material Request Application: Fitur peningkatan yang berfungsi sebagai
Workshop dibuka dengan kata Architect MII dengan mengusung single pool dari material request dari setiap kapal/armada.
sambutan oleh Adolf Situmeang, tema “VMware vSphere with Operation Certificate Notification: Menyediakan data yang terintegrasi untuk
Product Manager MII dilanjutkan Management” menjelaskan cara ditampilkan sebagai standarisasi report.
dengan presentasi yang dibawakan oleh kerja dari VMware vSphere 6 dan Vessel/Fleet Maintenance: Fitur untuk scheduling jadwal maintenance dari
Heru Hernieyanto, Muhammad Faisal, Senior Technical keunggulannya serta kemudahan dalam kapal yang terintegrasi dengan inventory untuk pengecekan spare part dan
Solution Architect MII menggunakannya.
Consultant VMware Indonesia. Dalam procurement serta vendor selection.

Teks: Herdy D. Permana / Melani D. Rohi Teks: Yulia


42 JUL2 015 Foto: Herdy D. Permana Foto: Tim Marketing SOLTIUS JUL20 15 43
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
D I porasi
or
info k info k
Aju menggambarkan NAKISA
sebagai sistem yang user friendly, yang di
dalamnya juga diperuntukkan bagi SAP.
NAKISA bukan hanya menampilkan yang
berhubungan dengan talent management
Victor Surya, saja, tetapi juga membantu melakukan
Senior Consultant SOLTIUS
talent management tersebut sehingga lebih
efektif dan efisien dan karyawan dapat
terbantu setiap harinya. NAKISA pertama
kali diperkenalkan tahun 2001, dan sudah
menjalin kerja sama dengan SAP sejak
8 tahun lalu. Beberapa Industri yang
sudah menggunakan NAKISA, antara lain
industri penerbangan, MIGAS, perbankan
dan divisi layanan umum.
Aju Murjani,
Vice President Gerald Chow, Selanjutnya Harry Prabowo, Peserta Booth Camp
Asia Pacific & Japan, NAKISA NAKISA Dewi Wahdiniasih Irawan,
Consulting Manager SOLTIUS Managing Director LMI
mempresentasikan topik berjudul “Leading

HR For the Future by


to the Future”, yaitu mengenai HR dan
relevansinya terhadap dunia bisnis dan

SOLTIUS & NAKISA


pentingnya suatu langkah inovasi di masa
sekarang ini. Beliau menyampaikan hasil
survey yang pernah dilakukan oleh Deloitte
Logicalis Booth Camp 2015
University - bahwa perusahaan selalu
SOLTIUS dan NAKISA menyelenggarakan Acara dibuka oleh Kwee Ie Tjien, mencari orang-orang yang kompeten di LMI bersama Westcon Group, Westcon Kegiatan diawali dengan fun games,
seminar bertema “HR for the Future” di Director Sales dengan memperkenalkan bidangnya. Solutions, CheckPoint dan Blue Coat dibagi menjadi 3 kelompok dan masing-
JS Luwansa Hotel, Jakarta. Seminar ini SOLTIUS melalui paparan tentang sejarah Systems Indonesia mengadakan masing kelompok harus mengikuti
membantu menawarkan solusi dengan SOLTIUS, visi dan misi, solusi bisnis yang Masih dalam topik yang sama, Victor Booth Camp & Product Update yang setiap tantangan permainan seperti,
memvisualisasikan Organizational ditawarkan, customer reference, serta Surya, Senior Consultant SOLTIUS, diselenggarakan di Jambuluwuk Resort line up, back ball, stick transfer, back
Information serta memahami efek dan kemitraan SAP Human Capital Management menjelaskan secara detil mengenai SAP Ciawi. Booth Camp ini juga dihadiri balloon, gladiator, moon ball dan roulette.
risiko HR Transformation Initiatives. (HCM) dengan NAKISA. Organization Visualization by NAKISA, yaitu seluruh karyawan LMI. Selain belajar di Dan tantangan tersebut berhasil dilalui
bagaimana tugas-tugas dari karyawan luar lingkungan kantor, kegiatan tersebut seluruh peserta dengan sangat antusias.
Suatu perusahaan harus melakukan Selanjutnya adalah perkenalan dibagi dan dikelompokkan secara lengkap sebagai salah satu cara agar tetap rileks
adaptasi dan berevolusi agar dapat NAKISA oleh Aju Murjani, Vice President melalui NAKISA, karena semakin besar serta meningkatkan kebersamaan. Pada malam hari diadakan
menjawab tantangan terhadap keadaan Asia Pacific & Japan. Aju mengatakan suatu struktur perusahaan, semakin Mulianto Tan, performance dari setiap departemen dan
ekonomi fluktuatif yang menuntut bahwa HCM penting bagi setiap rumit cara untuk memahami strukturnya. Product Manager, acara kebersamaan.
repetitive competition. Oleh karena itu, perusahaan. Dalam hal ini, NAKISA Melihat permasalahan tersebut, NAKISA Westcon Group
perusahaan perlu melakukan penyesuaian menawarkan solusi HCM yang terdiri dari dapat memvisualisasikan Organizational Keesokannya, mereka mengikuti
terhadap perubahan proses manajemen 3 pilar, yaitu Organizational Management, Structure dengan mudah di mana tugas dan product update. Diawali dengan
yang berfokus pada struktur, alokasi biaya, Talent Management, dan NAKISA hubungan antar karyawan terlihat secara sambutan dari Managing Director
talent strategies yang berkesinambungan Accelerators. jelas. NAKISA juga memiliki fitur smart LMI, Dewi Wahdiniasih Irawan yang
dengan aktivitas bisnis sehari-hari. search berdasarkan nama, NIK (Nomer memaparkan mengenai bisnis proses
Induk Karyawan), ataupun nomer telepon serta goals yang ingin dicapai di tahun
karyawan sehingga mempermudahkan 2015-2016. Kemudian secara berturut-
pencarian data karyawan. turut dipaparkan product update dari
Kusumah Dhany Kurniawan, Country
Agar peserta seminar lebih Manager, CheckPoint; Stephanos
memahami solusi yang disampaikan, Sulaiman, Channel Account Manager,
mereka diberikan contoh langsung Blue Coat Systems Indonesia dan
dengan demo yang disampaikan oleh diakhiri dengan Mulianto Tan, Product
Gerald Chow, perwakilan dari NAKISA. Manager, Westcon Group (8-9/5).
Gerald mempraktekkan secara langsung Kusumah Dhany Kurniawan, Stephanos Sulaiman,
Country Manager, Channel Account Manager,
cara kerja NAKISA dan fitur-fitur yang
Suasana seminar CheckPoint Blue Coat Systems Indonesia
ditampilkan serta keunggulannya (21/4).

Teks: Yulia Teks: Lintang Nuringtyas/Melani D. Rohi


44 JUL2 015 Foto: Tim SOLTIUS Foto: LMI JUL20 15 45
N A M IKA
D I porasi
or
pasokan karyawan dalam pelaksanaan
strategi perusahaan? (Governance),
info k Apakah setiap pekerjaan dari seluruh
karyawan merupakan liabilitas yang
signifikan?

Ketut S. Kayamana, Presiden


Direktur SOLTIUS juga menjelaskan
bahwa SOLTIUS menghadirkan
solusi atas berbagai tantangan bisnis,
salah satunya dalam Human Capital
Management (HCM). Dikatakan juga
bahwa acara ini berfokus untuk menggali
potensi yang ada dalam human capital
management, berdasarkan latar belakang
permasalahan di atas.

Peserta executice Joni Ferrier, Value Advisor


breakfast gathering Expert, menjelaskan bahwa salah satu
permasalahan dalam Human Capital

Optimizing
Function adalah menyadari betapa
Sedang bertanya jawab
sulitnya bagi HR untuk melengkapi
perusahaan dengan banyak orang dari
berbagai divisi untuk menjalankan

Human Capital Performance strategi perusahaan dan yang membuat


suatu bisnis sukses adalah harus
mengetahui ke mana arah bergerak
SOLTIUS bekerjasama dengan Quadrant Faransyah Jaya, Business Director dengan mengatur strategi, kemudian HCM. Aplikasi ini cocok dalam hal Rama Yusril, General Manager
Advisor Indonesia (QAI) mengadakan QAI mengawali dengan membahas ditentukanlah resources yang dipakai dan integrates on-boarding, social business dan of Technology QAI menutup
Executive Breakfast Gathering bertempat permasalahan yang sering dihadapi oleh implementasi serta mengukur hasilnya. collaboration tools, learning management executive breakfast gathering
di Mercantile Athletic Club, Jakarta. perusahaan di mana menurut penelitian system (LMS), performance management, dengan menyimpulkan bahwa
Dalam kegiatan ini, SOLTIUS maupun yang telah dilakukan sebanyak 95% Joni juga menjelaskan dalam setiap recruiting software, applicant tracking SAP Successfactors menjawab
QAI memberikan solusi inovatif dalam karyawan tidak memahami strategi pekerjaan karyawan harus didasari software, succession planning, talent permasalahan atas Human Capital
mengembangkan dan mengoptimalkan perusahaan dan goal yang diraihnya oleh strategi perusahaan dan goals, management, dan Analisis HR. Untuk Management yang terjadi hampir di
fungsi atas pekerjaan Human Capital (Northon & Kaplan), 50% dari kapasitas namun banyak karyawan sendiri menunjukkan hal tersebut menjadi setiap perusahaan (8/5).
Management (HCM) untuk meraih hasil karyawan menghabiskan waktu mereka tidak memahami strategi dan goals suatu bentuk realisasi, Harry Prabowo,
bisnis terbaik, sejalan dengan strategi dalam pekerjaan yang non productive dari perusahaan. Perusahaan penting Consulting Manager SOLTIUS
dan tujuan perusahaan. (Corporate Strategy Board Research: untuk melatih setiap karyawan dalam mendemokan SAP Successfactors.
Measures that matter). memahami strategi dan goals-nya, karena
karyawan merupakan brand ambassador
Kemudian Vera Febrina, Managing berjalan yang merepresentasikan suatu
Director QAI melanjutkan dengan perusahaan di manapun mereka bekerja.
menambahkan dengan paparan bahwa Karena hal tersebut, Joni menjelaskan
ada 6 inti dalam pelaksanaan usaha dibutuhkan HR transformation yang
yang perlu dipertanyakan ke dalam pada akhirnya akan menjawab 6 inti
perusahaan masing-masing yaitu permasalahan pelaksanaan usaha di atas.
(Alignment), Apakah para karyawan Langkah-langkah transformasi tersebut
bekerja dengan berfokus pada strategi dimulai dari menjawab pertanyaan
perusahaan? (Productivity), Apakah para “apa yang perlu diubah dan dibangun
karyawan melakukan ketika diberikan dari Talent Capabilities?” dan setelah
kewajiban dari perusahaan? (Efficiency), itu perlu dilakukan pemilihan Business
Apakah kita mengoptimalkan investasi Execution Software yang dapat membantu
perusahaan melalui karyawannya? transformasi tersebut.
(Sustainability), Apakah kita dapat
mengurus performance level yang telah Joni memperkenalkan SAP
Vera Febrina, Harry Prabowo,
Managing Director QAI ada? (Scalability), Apakah kita dapat Successfactors sebagai global provider Consulting Manager SOLTIUS
memastikan bahwa kita memiliki yang didasari oleh sistem Cloud untuk

Teks: Yulia/Melani D. Rohi


46 JUL2 015 Foto: Tim Marketing SOLTIUS JUL20 15 47
N A M IKA
D I porasi
or
memvalidasi, load dan rekonsiliasi
data perusahaan dengan risiko yang
info k kecil dan merupakan data migration
yang affordable. Dengan adanya SAP
HANA Cloud Platform, akan lebih
mudah dalam mengembangkan
suatu perusahaan. SAP HANA Cloud
Platform adalah Platform-as-a-Service
purpose-built untuk mendapatkan
jawaban atas kebutuhan yang
sangat sulit sekalipun dalam modern
developers.

Human Resources (salah


Suasana kelas
satu modul dari SAP HCM
Successfactor)
Recruiting & Onboarding

SAP Solution Forum


Recruiting memberikan solusi
pada perusahaan dalam proses
recruitment, mulai dari pencarian
calon karyawan, interview, sampai

Efficient - Simple - Priced Right dengan calon karyawan tersebut


diterima pada suatu perusahaan.

for your Growing Business On-boarding, memberikan solusi


pada perusahaan untuk membantu
karyawan barunya beradaptasi.
SAP Solution Forum berlangsung sukses yang memiliki tampilan secara tabular Database: SAP HANA services analytic yang memungkinkan Misalnya memberikan materi-
di kota Jakarta (26/5) dan Surabaya menjadi report dengan  tampilan visual SAP HANA dapat mengakses dari user untuk membuat report tanpa materi yang berhubungan dengan
(4/6). Kegiatan ini bertujuan untuk yang menarik dan baik. berbagai macam sumber data dengan harus meminta bantuan TI untuk pekerjaannya.
menyesuaikan terhadap tuntutan teknologi sumber data yang ditarik membuat report dengan visual yang
perubahan dunia bisnis yang semakin Dalam SAP Solution Forum ada kemudian diproses ke dalam database bagus. Link dengan dunia kerja Performance & Goal Management
cepat, di mana setiap tantangan 2 aspek penting yang dibahas dalam sehingga menghasilkan finance report informasi disajikan lebih menarik ini memudahkan manajer dalam
bisnis akan semakin besar dengan menjalankan bisnis, yaitu solusi tepat yang simple dengan tampilan SAP dan lebih mudah ditangkap, sehingga melihat kinerja dari seorang
banyaknya data, kompleksitas proses, dalam membantu membuat business Fiori (mobile). membantu dalam melakukan analisa karyawan, misalnya dalam menyusun
bertambahnya business operations, operation dengan lebih efektif (Business dan pengambilan keputusan. SAP dan mengisi performance appraisal
sementara itu perusahaan dituntut Application), dan sistem untuk mengatur Database Lumira bisa diintegrasikan dengan (PA) dan mengatur KPI seorang
untuk semakin berkembang dan para karyawan sebagai vital asset untuk SAP memperkenalkan Adaptive HANA. karyawan. Bukan hanya itu saja,
menghasilkan profit. meraih objektif perusahaan (Human Server Platform Edition yang terdiri manajer juga bisa membandingkan
Capital Management). dari SAP ASE, SAP IQ dan SAP Middleware kinerja karyawan-karyawannya
SOLTIUS turut berpartisipasi dalam Replication Server. ASPE adalah Meningkatkan sistem operasi bisnis dengan tujuan dari strategi bisnis
Bernardy booth dan sebagai pembicara tentang Business Application paket database yang menawarkan dan membuka channel dalam bisnis yang ada atau membuat goal (tujuan)
Suhendra, Analytics: Business Object – improve SAP Innovation in Action: S/4 fungsi reporting dan analysis, baru dengan Middleware solutions bisnis di tahun berikutnya.
Technical
business decision with Richer information HANA availability. Benefit dari Adaptive dari SAP. Mengintegrasikan dan
Consulting
Context yang dibawakan oleh Bernardy S/4 HANA merupakan next- Server Platform Edition terdiri dari tiga menjalankan proses dengan lebih Network and Social Collaboration
Manager
SOLTIUS Suhendra, Technical Consulting generation of SAP Business Suite. area, Deployment Flexibility, Business efisien dan cerdas, hasil laporan Solusi yang memudahkan karyawan
Manager SOLTIUS. Dijelaskan bahwa Produk baru yang digabungkan Agility, Better TCO. tepat waktu, dipermudah dengan di sebuah perusahaan dalam
SAP memiliki produk Business Intelligence dengan SAP Fiori. Fungsinya proses visualisasi dan otomatis, serta berkomunikasi dengan teman
yaitu Business Object, portofolio dari menjalankan data dengan cepat Analytics: SAP Lumira memberikan pengalaman kepada user sejawat, misalnya saja dalam berbagi
Business Object terdapat Self-services, karena merupakan in-memory SAP Lumira salah satu produk dari dilengkapi dengan portal tools yang informasi. Modul ini disebut SAP
dashboard dan reporting. Business platform dan bisa menampilkan Business Object yang berfungsi mengintegrasi konten dan aplikasi. JAM. Modul ini juga bisa digunakan
Object sendiri memiliki fungsi yang report simple dengan tampilan SAP sebagai visual analytic. Berdasarkan untuk chatting, mirip seperti
dapat membantu business user dalam Fiori. Dengan demikian user bisa beberapa penelitian informasi lebih Service messenger pada umumnya, namun
mengambil keputusan secara confident, membuat analisa dan mengambil mudah ditangkap bila secara visual. SAP data Migration menawarkan juga dijadikan seperti conference call.
serta dapat melakukan forecasting dan keputusan lebih cepat karena Fungsi menampilkan data dalam kombinasi dari teknologi dan praktek Solusi ini bisa di akses dengan mobile
predictive analysis. Business Object runtime datanya secara real-time. bentuk visual yang lebih menarik terbaik untuk membantu dalam hal device, sehingga memudahkan setiap
juga memiliki fungsi mengubah report dan merupakan salah satu self menganalisis, extract, membersihkan, karyawan dalam mengaksesnya.

Teks: Yulia/Melani D. Rohi


48 JUL2 015 Foto: Tim Marketing SOLTIUS JUL20 15 49
N A M IKA
D I porasi
or
info k

Microsoft PowerPoint, Excell dan Word.


Bernardy Suhendra, Technical Dan pada umumnya BPC diakses oleh
Consulting Manager SOLTIUS
user melalui Excel.

Pekerjaan-pekerjaan yang
Berdasarkan latar belakang di atas, dapat dilakukan BPC adalah:
SOLTIUS mengadakan seminar dengan 1. Planning: Strategic Plan, KPI
tema “Increase your Business Speed with Management, Sales dan Revenue
SAP Analytics Solution” yang berlangsung (COGS) Planning, What-if
di Fairmont Hotel, Jakarta (28/5). Scenario Modeling.
Ketut S. 2. Budgeting: Top-Down dan
Ketut S. Kamayana, Presiden Kamayana, Bottom-up, Multi-currency
Direktur SOLTIUS berkenan membuka Presiden budgeting Processes, HR
Peserta seminar
Direktur Budgeting, Driver Based
acara. SOLTIUS telah dipercaya
SOLTIUS
menangani solusi di lintas industri Budgeting, Capital Expenditure
seperti Retail, CPG, Plantation, Planning, Capacity Planning,
Manufacturing & Distribution, Human Workforce Planning, Expense

Increase Your Business Speed with


Resource Management dan industri Budgeting, Line item detail,
lainnya melalui best practice. Budgeted Financial Statement

SAP Analytics Solution


Frengky Tjiptadjaja,
Technical Consulting Manager Reports (P&L, balance sheet, cash
Kemudian Bernardy Suhendra, SOLTIUS flow) dan lain-lain.
Technical Consulting Manager SOLTIUS 3. Forecast: Rolling Forecast,
memaparkan “The Right Decision is Now”. Sensitivity Analysis, Multiple
Untuk menyesuaikan perkembangan bisnis yang semakin pesat Dikatakannya menurut hasil survei Beberapa tantangan yang perusahaan memiliki data yang tepat, Forecaset, Re-forecast, Forecast
dan ketatnya persaingan antar kompetitor, membuat suatu terbukti bahwa pikiran manusia lebih dihadapi perusahaan di waktu yang tepat, orang yang tepat Accuracy Analysis, Version
perusahaan terus meningkatkan kemampuan usahanya. Dengan mudah dan cepat dalam menangkap antaranya: dan visualisasi data yang tepat untuk comparison
peningkatan TI diharapkan agar perusahaan dapat bersaing dan tampilan visual dibanding tulisan, Ketidakmampuan dalam membantu pengambilan keputusan yang 4. Management Accounting:
bertahan. Cara tradisional dalam membuat reporting, planning, sehingga membantu proses analisis mengakses, berbagi secara tepat. Management report packs,
budgeting dan financial closing processes dan tools saja tidaklah menjadi lebih cepat. Mengingat tepat waktu dan relevan suatu Ad hoc reporting, Automated
cukup dalam efisiensi proses bisnis yang semakin kompleks dan hal tersebut, SAP Analytics hadir informasi tertentu yang akan Tidak ketinggalan Frengky variance analysis, Comparative
juga tidak akurat, outdated dan tidak cepat. untuk menjawab permasalahan dan mengarahkan kepada suatu Tjiptadjaja, Technical Consulting reporting (Act vs Bud), Driver
menawarkan kemudahan dalam pengambilan keputusan. Manager SOLTIUS menjelaskan “Planning analysis (industry, growth,
menganalisis data agar lebih menarik dan Pengambilan keputusan to Support the Right Decision – with SAP capacity) dan lain-lain.
ditampilkan secara visual. Semakin besar yang rumit dan lambat akan BPC Solution“. Dijelaskan bahwa SAP BPC 5. Legal Accounting: Production
perusahaan, semakin banyak kerumitan mengakibatkan hilangnya Solution merupakan solusi yang memiliki reports (P&L), B/Sh & cash
akan analisis data dan sulitnya mengatur kesempatan, penghasilan, dan fungsi untuk melakukan perencanaan flow), Multi GAAP, IFRS SOX,
data tersebut. SAP Analytics dapat eskalasi biaya. financial, budgeting, forecasting dan Peer-to-Peer Intercompany
memenuhi kebutuhan informasi dari Ketergantungan pada financial reporting dalam suatu periode reconciliation, Journals,
berbagai macam divisi dan segmen yang departemen TI dalam tertentu. SAP BPC Solution sebelumnya Management and statutory
ada, serta menanggulangi kompleksitas memberikan dan memproses bernama outlookSoft Software company hierarchies dan lain-lain.
dan biaya dalam struktur business laporan dan data. yang kemudian pada tahun 2007 di
intelligence. Di samping itu, perusahaan Keterbatasan akses terhadap akuisisi oleh SAP untuk menggantikan BPC memiliki 3 jenis display reporting
juga membutuhkan informasi seperti informasi. SAP/IP dan SAP BCS (produk BPC milik yaitu Native SAP BPC Report, reporting
What happened (Apa yang telah terjadi/ Diskusi dari akurasi data yang SAP sebelumnya). Versi terbaru dari BPC bawaan dari BPC yang tampilannya
berlangsung), What happening (Apa menyebabkan tertundanya adalah BPC version 1.0 yang terdiri dari tabular; SAP BW Business explorer,
yang sedang terjadi), What will happen pengambilan keputusan. BPC Microsoft (ERP non-SAP) dan BPC reporting bawaan dari BW apabila
(memprediksi apa yang akan terjadi), Netweaver based version (SAP ERP). BPC sudah terintegrasi dengan BW
How and why did it happen (bagaimana Berdasarkan permasalahan tersebut, BPC merupakan bagian dari Enterprise tampilannya berupa tabular dan SAP
dan mengapa hal tersebut terjadi), SAP Business Intelligence dapat Performance Management. BO Dashboard, reporting bawaan dari
What is the risk (apa risikonya) dan How membantu dalam “providing a company SAP Business Object apabila BPC sudah
do you prevent/ensure it happens again with the right data, at the right time, to the Frengky juga menjelaskan terintegrasi dengan SAP Business Object
Sesi tanya jawab (bagaimana kita dapat yakin untuk right people, using the right visualization, to perihal interface, di mana BPC dapat yang memiliki tampilan yang lebih
mencegah hal tersebut). make the right decision” yaitu membantu dikoneksikan melalui Internet Explorer, menarik.

Teks: Yulia/Melani D. Rohi


50 JUL2 015 Foto: Tim Marketing SOLTIUS JUL20 15 51
N A M IKA N A M IKA
D I porasi
or
D I porasior
Harry menambahkan bahwa tren yang
terjadi sekarang ini menjadi tantangan
info k info k
mengeliminasi hampir seluruh upfront
hardware and software investments dan besar bagi HR untuk mengatasinya
dapat menghemat pengeluaran serta mulai dari globalisasi akan market talent,
meningkatkan kontrol dari pengeluaran sampai kepada permasalahan akan
dengan subscription-based opex model. kerumitan dalam mengatur kapasitas
data yang semakin besar.
Grand Launch DC5 Data Center
adalah Data Center Solution provider yang SAP ERP HCM Solution membantu
didukung oleh tenaga profesional yang memberikan solusi atas permasalahan
berpengalaman di bidang Corporate IT di atas mulai dari memberikan system
Suasana seminar Market dan mempunyai kemampuan of record, sampai kepada system of
untuk mengatur sistem operasi Data engagement, sehingga HCM data yang
Center termasuk di dalamnya adalah ditampilkan akan lebih akurat, proses
menyediakan Enterprise Hosted lebih efisien dan dapat disesuaikan
Application seperti Enterprise Resources Kwee Ie Tjien, Harry Prabowo, dengan kebutuhan perusahaan.

Leveraging
Planning, Human Resources, Customer Direktur SOLTIUS Consulting Manager SOLTIUS Benefit yang dapat ditawarkan dari
Relationship Management, Supply Chains pemakaian UX Renovation by SAP
Application and Office and Intranet/ adalah pekerjaan akan jauh lebih

HR For The Future


Application. Salah satu permasalahan efisien, efektif dalam menyebarkan
Data Center & Cloud yang ditangani DC5 adalah perusahaan
besar terus berkembang membuat data
informasi, mendelegasikan tugas-tugas
karyawan dan bekerja dapat dilakukan
Solution for Business menjadi kompleks, sehingga data center
perlu dikembangkan juga. Dikatakan
Streamline, Automate, and di mana saja. SAP ERP HCM Solution
akan membantu mengintegrasikan
Sustainability oleh Chandra “Now everybody can use
data center” yang memiliki manfaat yaitu
Integrate HR Processes seluruh proses dan pekerjaan HR, mulai
dari menyimpan data karyawan, data
Secure, Solution, Scalable, Selection, dan kehadiran karyawan, pembayaran gaji
SOLTIUS turut berpartisipasi dalam Danny Kasanto, Consulting Manager Service. Menjadi partner dalam membantu keterlambatan. Permasalahan lain karyawan, sampai perhitungan pesangon
kegiatan Grand Launch of DC5 Data SOLTIUS. Danny mengawali dengan perusahaan menjadi lebih baik dalam contohnya seperti seringnya data error yang diterima karyawan jika karyawan
Center dengan tema “Leveraging Data memperkenalkan SOLTIUS dan solusi Keynote Speech disampaikan oleh memberikan solusi bisnis merupakan atau data berulang yang secara tidak berhenti dari perusahaan.
Center & Cloud Solution for Business yang ditawarkan melalui MCaaS on SAP Ishak Surjana, Head of IT Corporate, PT salah satu misi SOLTIUS. Salah satu sengaja membuat pekerjaan HR menjadi
Sustainability” yang berlangsung di HANA adalah: Eagle High Plantations (EHPT)—sebuah bidang pekerjaan yang membutuhkan terhambat. Victor Surya, Functional Consultant
Ballroom 1 & 2, Fairmont Hotel, Jakarta perusahaan perkebunan kelapa sawit solusi adalah Human Resources (HR). Senior SOLTIUS melanjutkan sesi
dan diawali dengan welcome speech oleh 1. Technology Innovation Business di mana aktivitas bisnis yang dilakukan Hal tersebut dikarenakan dalam Seminar HR For The Future dengan presentasi dengan judul “The Next Service
Chandra Liemantika, Director of Velo value: Real-Time Analytics, Process adalah developing, cultivating, harvesting proses HR dalam perusahaan, data tema “Streamline, Automate and to Level-Up Your HCM Business Process”.
Networks (3/6). Innovation, Lower TCO Fresh Fruit Bunches, dan extracting Crude akan terus bertambah sehingga proses Integrate HR Processes” bertujuan untuk
2. Heart of Future Applications: Palm Oil dan Palm Kernels. Dikarenakan staffing, manajemen data karyawan, mengembangkan wawasan, efektifitas, Victor menggambarkan akibat
Pada kesempatan tersebut, Packaged Business Solutions for proses perkebunan sawit merupakan sampai permasalahan prosedur yang dan fleksibilitas kepada para HR yang terjadi apabila tanpa adanya
SOLTIUS membuka booth pameran Industry and Line of Business hal yang kompleks dan setiap proses perlu dikerjakan oleh HR mengalami perusahaan, untuk mengoptimalkan Self Service pada HR Department yaitu
dan berkesempatan membawakan 3. Customer Co-Innovation: Design harus masuk ke dalam sistem (mesin, kinerja HR dalam menghadapi pekerjaan semakin berat dikarenakan
presentasi dengan judul “Cloud Solutions with customers crew, material, aktivitas, dan sebagainya) permasalahan yang telah disebutkan. proses administrasi dan tugas-tugas
from SAP” yang dibawakan oleh 4. Innovation Without Disruption: dan semakin kompleks suatu industri, sering dikerjakan berulang yang
New Capabilities For Current maka EHPT menyadari perlunya solusi Seminar berlangsung di Ruang pada akhirnya akan diproses oleh
Landscape TI untuk membantu mengintegrasikan Rapha 6, JS Luwansa Hotel, Jakarta, karyawan/manager sebagai error. ESS
5. Expand Partner Ecosystem: Partner- seluruh proses dan aktivitas bisnis. diawali dengan kata pembuka oleh Kwee SAP mempunyai filosofi bahwa setiap
built applications, Hardware Ishak mengatakan tidak mudah dalam Ie Tjien, Direktur SOLTIUS. Dengan karyawan akan mengelola datanya
partners. memulai sesuatu yang baru, namun mengucapkan selamat datang kepada sendiri, mulai dari bertanggung jawab
EHPT berusaha untuk menyiapkan diri para peserta, Ie Tjien mengatakan dalam mengisi personal data sampai
Dengan menerapkan SAP Managed demi perubahan yang lebih baik. Pada dirinya senang karena banyak peserta dengan memberikan informasi kepada
Cloud as a Service (MCaaS), pelanggan tahun 2007, EHPT memutuskan untuk yang datang dan peduli terhadap seluruh karyawan. ESS SAP juga akan
dapat lebih fokus terhadap strategi menggunakan System Application and perubahan yang dibutuhkan dalam dunia memaksimalkan pekerjaan administrasi
bisnis lainnya dan TI tidak akan menjadi Product in Data Processing (SAP). Sejak pekerjaan HR. dari departemen HR dan juga membantu
masalah. SAP Partner (MCaaS Provider) menggunakan SAP, business process menganalisa data-data tersebut.
akan mengatur perihal deployment, menjadi lebih mudah untuk dipantau Harry Prabowo, Consulting Manager Victorpun menerangkan lebih dalam
application dan infrastructure management dan juga mempermudah analytical dalam SOLTIUS melanjutkan dengan presentasi melalui demo SAP HCM dalam Employee
Danny Kasanto, Victor Surya,
service termasuk di dalamnya dalam hal aktivitas bisnis, sehingga EHTP bekerja Functional Consultant Senior SOLTIUS berjudul “Building Your Core HCM System Self Service, Manager Self Service, dan
Consulting Manager SOLTIUS
support dan maintenance. MCaaS juga dengan lebih baik dan lebih konsisten. as a Based Integrated HCM Solution”. terhadap HR Professional (9/6).

Teks: Yuli/Melani D. Rohi Teks: Yulia/Melani D. Rohi


52 JUL2 015 Foto: Tim Marketing SOLTIUS Foto: Tim Marketing SOLTIUS JUL20 15 53
O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

untuk mencari kandidat yang terbaik dan sesuai dengan kriteria Proses seleksi
yang dituntut oleh perusahaan.
Taleo memiliki fitur dapat melakukan seleksi
Taleo dilengkapi dengan aplikasi mobile yang bisa diunduh kandidat yang mengajukan lamaran untuk
melalui Android dan AppStore melalui Smartphone. Aplikasi suatu posisi. Seleksi dapat dilakukan sesuai
yang telah diunduh dapat langsung digunakan dengan dengan kriteria yang diinginkan. Proses seleksi dapat
menggunakan log-in dari masing-masing karyawan. Semua disesuaikan dengan kebutuhkan masing-masing
transaksi dapat dilakukan langsung dari aplikasi mobile perusahaan.
sehingga memudahkan proses kerja karyawan.
Interview dan Offering

Oracle Human Taleo memiliki proses untuk menentukan


kandidat yang akan diseleksi kemudian

Capital Management-
dipilih untuk ditentukan jadwal interview
kandidat. Proses interview dapat dibuat dengan
beberapa tingkatan sesuai dengan kebutuhan
perusahaan. Setelah proses interview selesai maka

Taleo Recruiting
penawaran gaji terhadap kandidat dapat langsung
dilakukan melalui sistem dan email.
Taleo Recruiting memiliki banyak fitur-fitur yang dapat
membantu mempermudah proses seleksi penerimaan Career site
karyawan. Taleo Recruiting juga merupakan tools penerimaan
karyawan yang efektif sehingga dapat menghemat biaya seleksi Taleo juga dapat memanfaatkan situs karir
penerimaan karyawan. Fitur-fitur yang dimiliki oleh Taleo perusahaan dengan lebih efektif sebagai
Recruiting adalah sebagai berikut: branding perusahaan.

Penerimaan karyawan dapat dilakukan di mana Mencocokkan kandidat dengan mudah


saja dan kapan saja
Taleo dapat mencocokkan kandidat yang
Berbasiskan cloud, maka penerimaan karyawan akan diseleksi dengan mudah dan cepat
dapat dilakukan di mana saja dan kapan sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan.
saja sesuai kebutuhan perusahaan. Proses Selain itu, Taleo juga dapat membedakan
penerimaan karyawan dapat langsung dilakukan kandidat yang mendaftar apakah dari dalam perusahaan
melalui browser atau email. atau kandidat dari luar perusahaan.
Di era teknologi saat ini, perusahaan selalu berhubungan dengan data digital yang
sangat besar. Setiap perusahaan memiliki aplikasi, email, jaringan sosial dan semua Terhubung dengan media sosial Integrasi
hamparan informasi teknologi yang berhubungan dengan Sumber Daya Manusia
(SDM). Di samping SDM dibutuhkan setiap perusahaan, demikian juga sebaliknya Taleo Recruiting merupakan tools yang Taleo diciptakan dapat
perusahaan juga membutuhkan SDM yang sesuai untuk menempati suatu posisi. SDM sudah terhubung langsung dengan media terintegrasi dengan
yang bekerja dalam suatu perusahaan harus memiliki kriteria yang sesuai dengan sosial seperti Facebook, LinkedIn, Twitter aplikasi lain. Sehingga
Herlina
Product Marketing Oracle Applications posisi yang dipersyaratkan. Untuk mendapatkan SDM yang tepat dalam satu posisi dan talent pool. Sehingga perusahaan dapat langsung dapat berkomunikasi
Herlina@metrodata.co.id
maka diperlukan tools yang tepat. Selain itu, tools tersebut juga berfungsi dapat mencari kandidat yang diinginkan melalui media sosial dengan mudah dan
contact@mii.co.id
mengolah data terutama data yang berhubungan dengan SDM. yang ada. fleksibel terhadap
aplikasi lain.
Data SDM sangat banyak dan beragam sehingga diperlukan proses untuk memilih Analytic Report
data yang sesuai. Pemilihan data dapat dilakukan dengan menggunakan tools yang Dengan fitur-fitur yang dimiliki Taleo, maka Taleo
tepat. Dengan semua informasi data yang terdapat merupakan sistem yang memiliki fitur lengkap dan dapat
dalam Taleo maka Taleo dapat menghasilkan digunakan secara maksimal oleh perusahaan untuk mengolah
Tools yang tepat dapat membantu perusahaan untuk menemukan kandidat yang sebuah Analytic Report sesuai dengan data dengan mudah dan cepat, sehingga dapat menghasilkan
sesuai dan kandidat yang memiliki loyalitas tinggi terhadap perusahaan. Ada banyak kebutuhan perusahaan. Report dapat diolah dengan sebuah analytic report yang menarik. Fitur-fitur yang dimiliki
tools yang dapat digunakan untuk mencari kandidat yang tepat, salah satunya adalah mudah dan cepat sehingga menghasilkan analytic report Taleo memudahkan kita dalam memproses penerimaan
Taleo Recruiting. Taleo Recruiting adalah salah satu tools yang dapat digunakan oleh yang menarik dan mudah di tinjau ulang. karyawan sehingga karyawan yang terpilih memiliki kualifikasi
perusahaan untuk melakukan proses pencarian karyawan agar menjadi lebih efisien yang sesuai dan terbaik.

54 JUL2 015 JUL20 15 55


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d berbeda bisa
menjadi sangat
info p mahal dan
kompleks.
Setiap kali Anda
memperbarui
sebuah sistem,
Anda harus
kembali meninjau
poin integrasi dan
berpotensi untuk
memperbaharui
integrasi antar
sistem.

Oracle
E-Business Suite
mencakup hampir
semua proses
bisnis di perusahaan dan menawarkan footprint untuk berbagai
industri. Setiap aplikasi Oracle E-Business Suite berlisensi Inventory Management
secara terpisah sehingga perusahaan dapat membeli modul Di dalam modul ini fitur pemenuhan persediaan
yang sesuai dengan kebutuhan karena sifatnya modular tetapi (Replenishment) seperti Min-Max Planning dan Reorder
tetap dapat terintegrasi dari satu aplikasi ke aplikasi lain tanpa Point Planning, pengecekan stok seperti Cycle Count dan
menimbulkan tambahan biaya integrasi. Physical Inventory, serta penanganan berbagai transaksi
persediaan dapat ditangani dengan dukungan best
Komplit practice.
Oracle merupakan penyedia piranti lunak enterprise terlengkap,

Memenuhi Tantangan
mulai dari applications, middleware, technology, hingga hardware. 2. Operasi dan Pemeliharaan
Manufacturing
Modular Mencakup modul Discreate Manufacturing dan Process

Globalisasi Dengan
Lisensi Oracle Applications memungkinkan pelanggan untuk Manufacturing. Kemampuan untuk mendukung
melakukan pengembangan modul, sehingga dalam jangka pengembangan produk, melakukan perencanaan
waktu panjang akan menjadi lebih ekonomis. produksi, mengotomasi penanganan batch produksi,
Monica Corina menangani transaksi persediaan, mengendalikan

Oracle E-Business Suite


Product Marketing Oracle Applications
Monica.Corina@metrodata.co.id Integrasi kualitas atas proses produksi hingga biaya yang terkait
contact@mii.co.id Oracle Applications menyediakan solusi yang terintegrasi, dan di dalamnya.
memiliki kemampuan yang lebih tinggi untuk diintegrasikan
dengan aplikasi lain. Enterprise Asset Management
Enterprise Asset Management memungkinkan
Adapun Oracle E-Business Suite mencakup: pengguna untuk melakukan pemodelan atas aset dan
Menyikapi Dampak Globalisasi di Indonesia lokasi, analisis kerusakan menyeluruh terhadap aset dan
Era globalisasi dan digitalisasi dapat menjadi tantangan serta peluang bagi organisasi 1. Logistik dan Pengandaan perbaikannya, mengoptimasi perencanaan kebutuhan
agar lebih kompetitif dalam menghadapi persaingan. Purchasing persediaan spare part, melakukan penganggaran dan
Oracle Procurement menyediakan fitur dasar dalam biaya memastikan eksekusi kebijakan Environmental,
Dengan proses bisnis yang kompleks, volume data yang besar, pengelolaan pembuatan Permintaaan Pembelian (Purchase Health & Safety.
proses bisnis, serta memahami kebutuhan pasar menjadi tantangan terbesar bagi Requisition), Order Pembelian (Purchase Order), hingga
perusahaan. Selain itu Anda juga harus menjaga Total Cost of Ownership (TCO) Anda Penerimaan (Receiving) dalam proses pengadaan.
minimal. Persetujuan atas dokumen-dokumen seperti PR
dan PO secara bertingkat yang terintegrasi dengan
Mengenal Oracle E-Business Suite modul Human Capital Management, disertai dengan
Di masa lalu, umumnya perusahaan mencoba untuk merancang dan mengembangkan pengecekan dan pemotongan anggaran yang ditetapkan
aplikasi untuk mengotomatisasi proses bisnis perusahaan melalui aplikasi in- dalam modul Financial, menjadikan proses pengadaan
house agar dapat melayani kebutuhan spesifik dari bisnis mereka, ataupun dengan perusahaan menjadi jauh lebih efektif, efisien dan
membeli paket pre-design untuk sistem seperti keuangan. Sebagian besar aplikasi terkendali.
in-house cocok dengan kebutuhan perusahaan, tetapi Anda perlu memperhatikan
menggunakan aplikasi in-house yang menggunakan sistem dan teknologi yang

56 JUL2 015 JUL20 15 57


L U S I solusi bisnis
3. Pengembangan (Project
Management) S O uk dan
rod
info p
Memfasilitasi perencanaan proyek,
alokasi sumber daya, forecast to
completion, komunikasi dan eksekusi
proyek secara kolaboratif serta
visibilitas dan kontrol terhadap
proyek secara akurat dan tepat
waktu: work plan, progress, resource
yang ditunjuk, isue, perubahan,
dokumen, costing, budget, forecast,
performance, dan status report.

4. Anggaran, Akuntansi dan


Keuangan
Oracle Financials digunakan
untuk proses internal keuangan/
akuntansi seperti penerimaan dan
pembayaran kepada pemasok,
pencatatan transaksi keuangan,
konsolidasi, pelaporan keuangan,
serta terhubung dengan sistem bank.
5. Sumber Daya Manusia dan Sistem Management
Sehingga perusahaan bisa melakukan
Aplikasi Human Resource Management System (HRMS) membantu
keputusan-keputusan strategis yang
perusahaan mengelola proses perekrutan karyawan sampai dengan
berhubungan dengan keuangan
karyawan pensiun. Aplikasi ini memberikan pengguna tampilan tepat
perusahaan. Oracle Financials
waktu dari semua kegiatan HR, termasuk merekrut, manajemen
meliputi 5 modul dasar yaitu General
waktu, pelatihan, kompensasi, manfaat dan penggajian. Paket HRMS
Ledger, Payables, Receivables, Assets
terintegrasi dengan aplikasi EBS lain dan memberikan pengguna paket

OrangE Solusi tepat


dan Cash Management.
analisis yang memungkinkan ekstraksi data HR dengan mudah.

untuk pengelolaan
Oracle
E-Business Puja Asmara
Suite
data SDM Anda!
Consulting Manager
Dept Commercial Application Delivery 5

mencakup Puja.Asmara@mii.co.id
contact@mii.co.id

hampir semua
proses
bisnis di Human Resource Information System (HRIS) adalah program aplikasi
perusahaan komputer yang mengorganisir tata kelola dan tata laksana manajemen
dan Sumber Daya Manusia (SDM) di perusahaan guna mendukung proses
pengambilan keputusan atau biasa disebut Decision Support System
menawarkan
footprint
dengan menyediakan berbagai informasi yang diperlukan.

untuk berbagai Dengan kata lain HRIS ini merupakan penyelesaian secara online
industri. dari semua entri data, pelacakan data, dan kebutuhan informasi data
SDM, penggajian, manajemen dan fungsi akuntansi dalam sebuah
perusahaan. Biasanya disimpan sebagai sebuah database.

Sebuah HRIS yang efektif memberikan informasi apa yang


dibutuhkan perusahaan untuk menganalisa karyawan, mulai dari
karyawan lama, karyawan baru dan pelamar. Dengan sebuah HRIS
yang sesuai, staf SDM memungkinkan para karyawan melakukan
pemutakhiran data sehingga membebaskan staf HRD untuk
melakukan fungsi yang lebih strategis.

58 JUL2 015 JUL20 15 59


Kriteria di bawah adalah mewakili jawaban
Selanjutnya, keperluan data untuk manajemen karyawan, diatas:
pengembangan pengetahuan, pengembangan dan peningkatan Memiliki pangkalan data yang lengkap dan
karir dan tindakan lainnya menjadi terfasilitasi. terintegrasi baik
Mudah diakses, baik secara desentralisasi,
Pada akhirnya, Manajer dapat mengakses informasi sentralisasi atau semi desentralisasi
yang mereka butuhkan secara resmi, etis dan secara efektif Pengurusan payroll, tidak melebihi 3 hari kerja
mendukung kesuksesan karyawan yang mereka nilai sehingga Transfer dana melalui e-banking
bisa mengambil keputusan. Karakteristik informasi yang Bisa dihubungkan dengan aplikasi lain (dengan
diberikan dan HRIS adalah tepat waktu, akurat, ringkas, relevan metode interface)
dan lengkap. Terdapat pencatatan penilaian yang terstruktur
baik sesuai kompetensinya dalam mencapai
Beberapa pertanyaan yang sering timbul dalam proses tujuan perusahaan
pengelolaan SDM di perusahaan antara lain: Terdapat data analisis yang sewaktu-waktu Gambar 1. Modules OrangE Gambar 4. Skema Employee Self Service
1. Berapa lama Anda memproses gaji bulanan? dapat diambil untuk proses pengambilan
2. Berapa lama Anda memproses Jamsostek dan PPH 21? keputusan
3. Apakah Anda telah membuat Rencana Kerja Tahunan Jadi kesimpulan dari uraian di atas adalah:
dan Pengembangan Karir karyawan anda? Untuk itulah solusi pemilihan program HRIS Aplikasi HRIS harus lengkap secara fitur, terintegrasi,
4. Berapa banyak tenaga yang menangani personalia? yang tepat adalah menjadi keharusan untuk kinerja mudah digunakan dan mudah dihubungkan dengan
Apakah cukup, kurang atau berlebih? perusahaan yang lebih baik dalam menunjang aplikasi lain.
5. Berapa lama Anda menyediakan data bagi atasan anda persaingan yang semakin ketat dewasa ini. Selain berfungsi mengolah data operasional, HRIS juga
terhadap masalah personalia? harus dapat mengolah data strategis.
6. Apakah Anda telah memiliki Data Base Personalia? OrangE adalah piranti lunak yang dirancang dan HRIS harus memiliki metoda penilaian karyawan yang
7. Apakah data tersebut terintegrasi dengan sistem dibangun untuk menjawab dan mengatasi permasalahan terkini.
penilaian dan pengembangan karir? serta penanganan sistem HR dan penggajian di atas. Proses pengelolaan kepersonaliaan maupun kebutuhan
Seperti perhitungan penggajian karyawan (reward, analisa harus cepat dan akurat.
Lalu ada beberapa masalah umum yang sering dihadapi punishment, formula penggajian, overtime), perhitungan Penilaian yang benar harus disimpan, dipelihara dan
dalam manajemen kepersonaliaan: Jamsostek, perhitungan pajak penghasilan atau pph21, dikembangkan dalam suatu media database.
1. Jumlah pekerjaan administratif yang harus diproses pinjaman karyawan serta pembayaran pinjaman yang OrangE memberikan solusi penanganan administrasi
meningkat sejalan dengan perkembangan perusahaan bisa otomatis dan manual dalam pemotongannya, personalia sampai dengan analisa strategis Human
dan peraturan pemerintah. perhitungan THR atau bonus lainnya dan perhitungan Gambar 2. ? Resource Management System.
2. Jumlah data dan dokumen yang harus dipelihara untuk potongan lainnya.
dan dipantau meningkat sejalan dengan proses yang
meningkat. Penyajian penghitungan dan laporan penggajian
3. Terbatasnya lokasi penyimpanan data. dilakukan secara otomatis dan terkomputerisasi
4. Turn Over karyawan tinggi, terutama pada level sehingga terhindar dari kesalahan, apabila dilakukan
menengah yang menyukai tantangan. secara manual, sehingga penyajian laporan penggajian
5. Sulit mencari talenta internal yang dapat diprediksikan dapat dilakukan secara cepat dan akurat.
sebagai Future Leader.
6. Calon tenaga kerja banyak tetapi tak mudah mencari Dengan menggunakan piranti lunak OrangE, kita
yang sesuai bagi perusahaan. akan diberi kemudahan dalam mengelola data absen
7. Database calon pelamar kurang atau bahkan tidak ada. dan penghitungan hari kerja, hari absen, hari sakit dan
8. Penyiapan Career Development kurang sehingga hari cuti, ataupun pencatatan pinjaman karyawan,
karyawan cepat pergi, khususnya yang memiliki talenta medikal dan lain sebagainya. Program OrangE bisa
baik. disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan di mana
9. Perlu personil yang banyak dalam menangani masalah masing-masing mempunyai peraturan sendiri dalam
kepersonaliaan. sistem penggajiannya. Selain itu Software OrangE
10. Data kepersonaliaan kurang/ tidak terintegrasi dengan mampu dihubungkan ke mesin fingerprint sehingga
baik. daftar absensi tidak perlu diisi manual lagi.
11. Analisa terhadap data kurang sehingga keputusan
sering berjalan lambat. Gambar 3. ?

Atas beberapa pertanyaan dan masalah di atas, maka


timbullah satu kesimpulan dalam memilih sistem yang baik
dalam mengelola SDM perusahan secara efektif dan efisien.

60 JUL2 015 JUL20 15 61


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

Anticipate and Shape Business Outcomes


with IBM Business Analytics

mengorbankan kelengkapan data yang diperlukan oleh sangat komprehensif, sangat mudah dalam implementasinya
Business Analytics Merupakan Kunci Sukses Perusahaan perusahaan. Aplikasi business analytics menampilkan data dan juga dapat mengintegrasikan data dari berbagai aplikasi
Studi yang dilakukan oleh IBM terhadap para CIO menyatakan pentingnya historikal perkembangan perusahaan, laporan secara tepat yang berbeda yang saat ini digunakan oleh pelanggan.
pemanfaatan business analytics dalam persaingan bisnis saat ini. Sebuah studi global waktu dan prediksi perkembangan perusahaan di masa depan.
IBM berjudul “The New Voice of the CIO” yang melibatkan lebih dari 2.500 CIO di 78 BI meliputi aplikasi dengan jangkauan yang sangat luas,
negara membuktikan bahwa departemen TI semakin sering diminta pendapatnya Aplikasi business analytics menawarkan scorecards dan termasuk memiliki kemampuan membuat query yang bersifat
Nessya Violeta Hartono dalam pengambilan keputusan bisnis. Lewat metode wawancara tatap muka, survei dashboard yang berguna untuk memonitor dan menampilkan ad hoc, memiliki sistem pelaporan, online analytical processing
Sales Representative
Product 20 (IBM SW, Tivoli, K2, Filenet) Dept.
ini diselenggarakan untuk mendengar pendapat para CIO mengenai peran serta laporan perkembangan perusahaan secara tepat waktu. (OLAP), dashboards, scorecards, search, visualization dan masih
Nessya.Hartono@mii.co.id mereka dalam perusahaan. Kemudian, aplikasi ini akan menghasilkan analisis tren, banyak lagi. Metode drill-down-nya juga memungkinkan
contact@mii.co.id
konten dan statistik yang memberikan gambaran mengenai pengguna melakukan analisa lebih mendalam, misalnya dari
Hasilnya, mayoritas responden mengakui pentingnya pemanfaatan business alasan perusahaan berada pada posisinya saat ini. Untuk tingkat (level) tahun, masuk ke dalam tingkat kuartal, bulan dan
analytics dalam persaingan bisnis saat ini. Sekitar 83% responden di tingkat global membantu perusahaan dalam mengembangkan bisnisnya seterusnya.
menyatakan bahwa business analytics adalah prioritas mereka dan rata-rata 70% dan meminimalkan risiko terjadinya kesalahan, aplikasi ini
perusahaan menengah ke atas membutuhkan software business analytics. menawarkan prediksi yang menunjukkan alternatif langkah Dengan dashboard yang juga mengusung BI sebagai
yang harus diambil oleh perusahaan di masa depan. Dengan dasarnya, perusahaan dapat meningkatkan loyalitas pelanggan
manfaat penyediaan laporan secara historikal, tepat waktu dan dengan cara melakukan monitoring dan controlling indikator-
Sekilas IBM Business Analytics prediksi perkembangan perusahaan, aplikasi business analytics indikator penting yang berpengaruh pada kesuksesan dalam
Analisis bisnis yang mencakup piranti lunak, sistem, layanan dan penelitian ditujukan cocok digunakan oleh setiap perusahaan dari berbagai sektor mempertahankan pelanggan. Dashboard ini nantinya dapat
untuk membantu pengembangan perusahaan. Pada dasarnya analisis bisnis ini usaha, seperti perbankan, migas, pertahanan, pendidikan, berguna untuk membantu pengambilan keputusan bagi
dilakukan untuk menjawab tiga pertanyaan penting, yaitu: “Bagaimana keadaan pemerintahan, kesehatan, perhotelan dan hiburan, asuransi, perusahaan untuk langkah selanjutnya dalam mempertahankan
perusahaan saat ini?”, “Mengapa perusahaan berada pada keadaan tersebut?” dan produksi dan distribusi, farmasi, ritel dan juga telekomunikasi. loyalitas pelanggannya.
“Apa yang harus dilakukan oleh perusahaan untuk terus berkembang?”
Jika suatu perusahaan menganggarkan dananya untuk
Secara tradisional, perusahaan memiliki semua data yang diperlukan untuk Business Intelligence dengan IBM Cognos BI berinvestasi pada BI, maka banyak hal yang dapat mereka
menjawab ketiga pertanyaan tadi dari ratusan data spreadsheet. Data spreadsheet Untuk meningkatkan dan memanfaatkan hubungan dengan peroleh. Mereka dapat menggunakan BI untuk menyusun
ini merupakan kompilasi dari ribuan data dalam berbagai bentuk yang variatif, pelanggan, tools Business Intelligence (BI) digunakan untuk strategi memenangkan pasar yang persaingannya saat
misalnya hasil penilaian kinerja karyawan, laporan pendapatan perusahaan, hingga membantu pengambilan keputusan, penelitian pasar, target ini sangat ketat dan juga mereka dapat mempertahankan
komentar pelanggan terhadap barang ataupun jasa yang ditawarkan oleh perusahaan. pemasaran, layanan konsumen dan kolaborasi konsumen dalam pelanggan mereka.
IBM menawarkan sebuah solusi pengumpulan data yang lebih sederhana tanpa produk dan layanan. Solusi BI merupakan solusi bisnis yang

62 JUL2 015 JUL20 15 63


L U S I solusi bisnis
S O uk dan
rod
info p

Predictive Analytics dengan IBM SPSS pembuatan model perencanaan, analisa dan profitabilitas

INFOR
SPSS menjadi bagian dari business analytics and process yang menghubungkan performa operasional dengan performa
optimization dari IBM. Sedangkan PAWS sendiri adalah keuangan agar perusahaan dapat mengantisipasi dan
kependekan dari Predictive Analytics Software, yang menindak-lanjuti peluang dan risiko bisnis secara lebih efektif.
menunjukan konsistensi dari IBM untuk mempertahankan

Advanced
kekuatan SPSS sebagai alat predictive analytics software. Dengan penawaran dari IBM Business Analytics,
meliputi Cognos dan SPSS software, perusahaan dapat
Pada awalnya SPSS dibuat untuk keperluan pengolahan mengimplementasikan framework secara lengkap atau memilih

Solution
data statistik untuk ilmu-ilmu sosial, sehingga kepanjangan produk yang paling sesuai dengan kebutuhan bisnis, budget
SPSS itu sendiri adalah Statistical Package for the Social Science. ataupun existing system yang sudah ada sebelumnya.
Sekarang kemampuan SPSS diperluas untuk melayani berbagai
jenis pengguna (user), seperti untuk proses produksi di pabrik,
riset ilmu sains dan lainnya. Dengan demikian, kepanjangan dari Mengapa IBM Business Analytics?
SPSS berubah menjadi Statistical Product and Service Solutions. Sistem integrasi lengkap yang memiliki kemampuan
mencakup reporting, analysis, dash boarding, score
Selain digunakan untuk analisis statistika ilmu sosial, carding, content analytics, ‘what-if’ scenario modeling,
SPSS juga banyak digunakan oleh peneliti pasar, peneliti predictive analytics dan planning, budgeting serta Di era modern ini, sangatlah mustahil apabila sebuah perusahaan tidak memiliki
kesehatan, perusahaan survei, pemerintah, peneliti pendidikan forecasting. piranti lunak khusus finansial untuk mendukung proses bisnis dan menganalisa kinerja
dan organisasi pemasaran. Aplikasi ini membantu untuk perusahaan.
mengumpulkan data, meringkas atau menyajikan data Open platform yang efektif dalam cost, memberikan
kemudian menganalisis data dengan menggunakan metode informasi lengkap, konsisten dan terstruktur secara Dalam artikel ini, penulis akan berbagi informasi tentang salah satu solusi
tertentu dan menginterpretasikan hasil dari analisis tersebut waktu (masa lampau, masa sekarang ataupun masa yang dimiliki MII yang fokus pada area finansial yang dapat membantu Anda
Diana Ningrum
untuk membantu dalam pengambilan keputusan atas suatu yang akan datang) ke pengambil keputusan dalam Business Manager dan perusahaan dalam menyajikan sebuah laporan yang cepat dan pengambilan
Product 11 (Infor)
masalah tertentu. perusahaan. keputusan yang efektif.
Diana.Ningrum@mii.co.id
contact@mii.co.id

Financial Performance Management dengan Paket lengkap yang terdiri dari reporting dan analisis
berdasarkan best practice yang telah terbukti, dengan
Lebih dari 18.000 organisasi di lebih dari 190 negara telah menggunakan
SunSystems dalam mendukung pembuatan laporan keuangannya karena fitur yang
IBM Cognos TM1 portfolio luas yang mencakup workforce, customer, dimiliki SunSystems sangat mudah digunakan dan powerful. SunSystems memiliki
Ada dua kata kunci dari performance management, yakni finance dan supply chain yang dapat dengan mudah reporting tools yaitu Vision, dengan menggunakan tools ini pekerjaan penutupan setiap
planning dan control. Secara singkat performance management diadaptasikan pada industri-industri secara spesifik. akhir bulan menjadi sangat mudah karena Vision dapat mengambil/mengirim data
dapat diartikan sebagai sebuah proses kegiatan management dari Excel ke sistem SunSystems. Jadi ketika pengguna akan memasukkan data atau
yang berperan dalam penentuan berbagai sasaran/objektivitas Kemampuan untuk meningkatkan teknologi full stack membuat laporan dapat memilih apakah ingin melakukan input langsung ke sistem
(planning) sekaligus memonitor apakah sasaran-sasaran dari IBM – mencakup workload – optimized system atau melalui Microsoft Excel yang kemudian setelah divalidasi cukup menekan satu
tersebut berhasil dicapai oleh organisasi atau tidak (control). dan kemampuan manajemen akan informasi terkini – tombol send data dan otomatis akan terjurnal ke dalam sistem.
Beberapa hal yang dapat dimonitor antara lain keuangan, implementasi yang fleksibel dan memberikan informasi
efektivitas, efisiensi dan tingkat layanan. yang dapat dipercaya oleh customer. Infor memiliki berbagai lini produk dan fungsi seperti di bawah ini:

Solusi IBM Cognos TM1 dapat merubah inovasi Solusi yang dapat digunakan baik dari desktop ke 1. SunSystems. Dapat diakses melalui web dan lisensinya adalah concurrent user.
menjadi proses pembuatan model perencanaan, analisa enterprise level, termasuk satu-satunya solusi yang Aplikasi ini sudah meliputi area finansial (AR, AP, Cash Bank, GL dan Fixed Asset)
dan profitabilitas. Perusahaan dapat membuat sistem lengkap dan terintergrasi untuk organisasi menengah. serta modul operasional (Sales Order, Inventory, dan Purchase Order). Kelebihan

64 JUL2 015 JUL20 15 65


Detil informasi aset dapat dilihat di dalam sistem untuk asset history, tanggal asset warehouse mereka yang
pembelian, depresiasi, kapan dilakukan maintenance, garansi dan biaya-biaya sudah ada.
yang sudah dikeluarkan dalam maintain asset. Mengurangi cost inventory.
Mengurangi kesalahan aset karena sudah ada di dalam sistem, semua sudah Dengan hampir semua ERP
ditampung di dalam sistem, tidak ada manual proses. dan WMS yang ada, identifikasi
inventori dapat dimungkinkan
4. Expense Management hanya dari lokasi saja. Walau
Aplikasi Expense Management juga menyediakan fasilitas solusi perjalanan dinas, demikian, WMS lanjutan
history tracking advance dan settlement dari seorang karyawan, di mana aplikasi memungkinkan Anda untuk
tersebut didukung secara web based dan adanya proses alur kerja. melakukan keputusan pembelian
inventori Anda berdasarkan
visibilitas yang lengkap ke seluruh
sistem, dan memungkinkan
pengambilan keputusan yang
lebih baik.
Karena inventori adalah beban
yang sangat berat, perusahaan-
perusahaan dapat menentukan
arah dan mengharapkan return of
investment yang lebih baik.

5. Warehouse Management Systems Fitur WMS lanjutan adalah:


Aplikasi Warehouse Management
Systems (WMS) sudah terbukti a. Manajemen inventori
kehandalannya digunakan di 40 Mengidentifikasi dan memantau inventori dengan alokasi, menempatkan
negara dengan 700 pelanggan. dan mengirimkan order dengan sangat akurat sesering mungkin. Anda bisa
dari aplikasi ini adalah sangat mudah Manfaat dari WMS di antaranya: memantau lokasi, kondisi dan jumlah dari semua barang jadi, dan bahan baku di
integrasi ke aplikasi lain, hanya Memperkuat order management. gudang Anda secara akurat serta dapat diatur menurut urutan FIFO/FEFO atau
dengan syarat aplikasi yang akan Dengan karakter pelanggan saat faktor-faktor lain.
diintegrasikan sudah didukung ini yang sangat menuntut “perfect
dengan text file/xml file. Di samping order”, produsen dan distributor b. Manajemen tugas dan kerja
itu, kita juga dapat menjadwalkan mendapat manfaat lebih dari Pembagian tugas atau pekerjaan dilakukan secara merata, sehingga order-order
proses integrasi sesuai dengan SOP solusi ini untuk mencapai minimal yang masuk dapat diproses dan dikirim dalam waktu yang cukup. Produktifitas
perusahaan. Detil lengkap modul 98% penyelesaian order, minimal masing-masing karyawan akan meningkat dengan menggabungkan beberapa
dapat dilihat pada gambar di bawah. 98% order on time rate dan pekerjaan menjadi satu sehingga meningkatkan output dan mengurangi waktu
minimal 99.7% akurasi order, pengerjaan. Karyawan Anda dapat melakukan pekerjaan secara hands-free
2. d/EPM – Dynamic Enterprise sehingga menempatkan mereka dengan tanpa harus tergantung dari label-label, daftar atau scanner, sehingga
Performance Management dalam kategori best in class dapat meningkatkan produktifitas dan keakuratan.
Single Integrated Platform. performance.
Di dalam d/EPM sudah mencakup Meningkatkan kinerja karyawan c. Labor Management
lisensi untuk Budgeting & Planning, dengan menghasilkan yang lebih Dapat memantau terhadap tenaga kerja langsung dan tidak langsung serta
Dashboard, dan Consolidation. namun dengan sumber daya memberikan umpan balik kepada para karyawan dan supervisor mereka.
Budgeting & Planning dapat yang lebih sedikit. Peningkatan Pengukuran kinerja secara tepat waktu memberikan kemampuan supervisor
menggunakan data simulasi yang biaya tenaga kerja, yang mana dalam memantau proses kerja secara keseluruhan sehingga mereka bisa melihat
diambil dari aplikasi keuangan data sudah sangat memberatkan, hambatan,
aktual. akan menjadi minimal atau masalah kinerja
hampir tidak terlihat. Selain itu, tenaga kerja dan
perusahaan dapat meningkatkan masalah-masalah
produktifitas pekerja. lain yang
3. Enterprise Asset Management Memaksimalkan pengunaan mempengaruhi
Aplikasi Enterprise Asset Management (EAM) dapat mengontrol melalui alert kapan suatu mesin harus di-service, sehingga dapat aset. Dibandingkan dengan produktifitas
membantu kita dalam menganalisa apakah suatu alat tersebut perlu dipertahankan atau lebih baik membeli baru. Beberapa berinvestasi dalam modal serta bisa
manfaat dengan menggunakan EAM: dan peralatan serta gudang, mengambil
Lebih efisien untuk menghasilkan sebuah laporan apa saja yang perlu dilakukan; kapan dilakukan preventive maintenance, perusahaan-perusahaan dapat corrective action
corrective maintenance, dan tracking asset movement (siapa yang menggunakan saat ini dan history user yang menggunakan aset bergantung pada advanced system secara cepat.
tersebut). mereka untuk memaksimalkan

66 JUL2 015 JUL20 15 67


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

Dengan adanya fenomena ini, tentunya kita sebagai Business user akan disuguhkan dengan tampilan business
pelaku usaha dituntut untuk ekstra cermat dan jeli dashboard yang memuat berbagai macam analisa, grafik, object,
dalam menangkap berbagai peluang bisnis untuk dijalani, KPI, dan sebagainya sesuai dengan bisnis yang sedang dijalani,
menjalankan strategi bisnis dalam memasarkan produk/ di mana data yang ditampilkan tersebut adalah replikasi data
jasa secara tepat sasaran dan dapat memberikan nilai riil dari sumber data yang dimiliki, sehingga proses analisa
tambah bagi para konsumen kita dibanding dengan bisnis dan pengambilan keputusan dapat dilakukan secara
produk atau jasa sejenis yang ada di pasaran. Dalam cepat, tepat dan akurat. Kebutuhan analisa bisnis dapat
hal ini, tentunya untuk bisa menjalankan bisnis secara dilakukan dengan mengamati kondisi bisnis dari berbagai
produktif dan optimal tidak lepas dari adanya analisa macam sudut pandang (sales, revenue, salesperson, customer,
bisnis dan pengambilan keputusan yang tepat, cermat dan area dan sebagainya) juga dengan mudah dapat diakses oleh
akurat. business user menggunakan web browser, sehingga dapat diakses
di mana saja dan kapan saja diperlukan.
Secara umum, kendala yang sering dihadapi oleh
pelaku usaha adalah kesulitan dalam
merangkum kondisi bisnis yang sedang
dijalani, mulai dari permasalahan akan
sumber data (jenis dan format data
yang tersebar pada berbagai macam
sumber, ukuran data yang semakin
bertambah, dan sebagainya) hingga
kendala dalam mengolah data tersebut
(proses pembuatan laporan, rangkuman
bisnis, perbandingan bisnis yang dijalani
saat ini dengan beberapa kurun waktu
sebelumnya dan sebagainya). Belum
lagi jika sudah menyangkut dengan

QlikView
urusan database, tidak lepas dari
ketergantungan terhadap tim TI sebagai
administrator akan database tersebut.
Coba bayangkan, misalkan hanya untuk

Makes Better BI for Everyone


mendapatkan laporan penjualan produk
tertentu dalam kurun waktu tertentu,
Iwan Ardiyanto dengan penilaian penjualan berdasarkan
Business Consultant
pelanggan, penjual, pendapatan dan area penjualan, tim Didukung dengan fitur ‘Associative Function’ dan ‘In-Memory
Product 14 (Qlikview) Dept.
Iwan.Ardiyanto@mii.co.id TI harus bekerja ekstra untuk ‘Extract, Transform & Load’ Technology’, Qlik BI Solution memampukan business user untuk
contact@mii.co.id
Dewasa ini, persaingan bisnis di berbagai bidang terasa semakin ketat. Para data tersebut dari sumber database yang ada, melakukan selalu fokus dalam melakukan analisa bisnis yang dijalani untuk
pengusaha berlomba-lomba satu sama lain untuk menerapkan strategi bisnis yang modifikasi tertentu hingga menjadi bentuk laporan yang pengambilan keputusan tanpa harus terkendala oleh proses
jitu demi kemajuan perusahaan dan bidang usaha/bisnis yang dijalani. Coba kita dapat dikonsumsi oleh business users. Hal ini tentunya pembuatan laporan/analisa secara manual maupun tergantung
amati dalam sehari, berapa banyak notifikasi promosi akan suatu produk dan jasa sangat membuang waktu, tenaga dan investasi yang tidak kepada tim TI dalam menyediakan laporan/analisa ini.
yang ditawarkan kepada kita, mulai dari SMS, broadcast, email, dan sebagainya yang sedikit, di mana di sisi lain bisnis dituntut harus berjalan
memuat informasi dan promosi/penawaran akan produk dan jasa yang ditawarkan ekstra cepat dan dinamis supaya tidak kalah dengan Dengan demikian, solusi Business Intelligent Qlik hadir
seperti misalnya discount, buy one get one, cicilan 0% dan sebagainya. pesaing bisnis lain yang ada di pasaran. untuk menjawab semua tantangan dan tuntutan akan
persaingan bisnis yang muncul dewasa ini. Tentunya salah
Disisi lain, perkembangan di bidang telekomunikasi dan multimedia juga melaju Untuk menjawab tantangan tersebut, Qlik Business satu faktor utama yang mempengaruhi kemajuan suatu bisnis
dengan sangat pesat. Semua informasi dapat kita akses dengan mudah melalui Intelligent Solution (BI) hadir untuk memfasilitasi para adalah pengambilan keputusan yang cermat, cepat, tepat dan
Smartphone yang dimiliki oleh hampir setiap individu, dengan akses internet yang pelaku bisnis melalui solusi Business Intelligent Dashboard akurat. Di mana keputusan tersebut tidak hanya berdampak
bisa digunakan kapan saja dan di mana saja, kita tidak perlu khawatir untuk mencari yang berisi semua informasi yang diperlukan oleh business pada waktu sekarang maupun jangka pendek, tetapi haruslah
produk atau jasa tertentu yang kita perlukan. Ambil contoh kita ingin membeli suatu user terkait dengan bisnis yang dijalani. Pada prakteknya, berdampak signifikan pada jangka panjang. Implikasinya
produk secara online. Hanya dalam hitungan detik, dengan menjelajahi internet solusi Qlik BI akan langsung terhubung dengan sumber bukanlah hanya soal mengetahui top 10 pelanggan, produk,
menggunakan search engine, dengan mudah data maupun informasi akan produk data yang dimiliki, sehingga proses pencarian data, penjual dan sebagainya. Namun bagaimana top 10 pelanggan,
yang kita inginkan tersebut sudah ada di tangan kita, tinggal kita putuskan saja untuk analisa maupun pelaporan sudah tidak harus bergantung produk dan penjual tersebut bisa bertahan untuk satu, dua
memilih dan memesan produk yang kita inginkan, melakukan pembayaran secara on- kepada divisi TI, karena semua data dan analisa yang atau lima tahun kedepan, sehingga bisnis yang dijalankan tetap
line, dan dalam waktu relatif singkat produk tersebut sudah ada di hadapan kita. diperlukan sudah berada di tangan business users. bertahan, bahkan berkembang pesat ke arah yang lebih baik.

68 JUL2 015 JUL20 15 69


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

SAP membantu penggunanya


mengembangkan bisnis berdasarkan
user experience dengan memberikan
produk terbaik dengan prinsip design
thinking, yaitu menyeimbangkan desain,
teknologi, bisnis, dan kebutuhan

Pengaruh
pengguna. SAP user experience (UX)
menganalisa kebutuhan konsumen dan
dengan cepat menyesuaikan produk

User Experience
SAP dengan masukan yang diberikan
konsumen sehingga SAP UX mampu
menyediakan software yang mudah
digunakan dalam bisnis. SAP UX

terhadap Perkembangan
menyediakan consumer-grade UX untuk
Gambar 1. Grafik Index Perusahaan yang Berfokus pada User Experience terhadap Indeks S&P. aplikasi baru, memperbarui aplikasi yang
ada dengan meningkatkan UX untuk

Perusahaan
User experience dibuat berdasarkan disain yang baik dan inovatif yang harus skenario bisnis yang sering digunakan,
menyeimbangkan tiga buah elemen, yaitu pemahaman terhadap bisnis, pemahaman dan memungkinkan konsumen untuk
terhadap teknologi, dan pemahaman kebutuhan pengguna. Salah satu kesalahan meningkatkan UX dari software SAP.
yang sering terjadi adalah jika fokus pengembangan produk hanya pada nilai bisnis, Aplikasi SAP yang berfokus pada
kebutuhan bisnis dan teknologi, namun mengabaikan kebutuhan dan keinginan pengembangan user experience adalah
pengguna, maka produk yang dihasilkan layak secara teknis dan memenuhi SAP Fiori UX dan SAP Screen Personas.
kebutuhan bisnis, tetapi sulit digunakan. Jika nilai bisnis dan desain diterapkan tanpa Kedua aplikasi ini dilengkapi dengan
Menurut Jesse James Garrett, Co-Founder Adaptive Path, user experience memperhatikan teknologi, maka produk yang dihasilkan sangat kreatif dan memiliki UX design services yang menawarkan
adalah sebuah cara berpikir mengenai disain produk berdasarkan nilai bisnis, namun tidak bisa dibuat. Sedangkan bila sebuah produk dibuat hanya konsultasi pada konsumen untuk
pengalaman yang didapatkan oleh pengguna barang tersebut. User berdasarkan disain dan teknologi, maka produk tersebut tidak bisa dijual karena tidak mengoptimalkan user experience.
experience merupakan sebuah metode yang menggabungkan pemahaman memiliki nilai bisnis. Oleh karena itu keseimbangan antara disain, teknologi, bisnis dan
mengenai psikologi dan tingkah laku manusia ke dalam produk/jasa yang kebutuhan pengguna wajib ada dalam sebuah produk. SAP Fiori user experience
dibuat. Salah satu contoh perusahaan yang sukses berkembang karena memungkinkan personalisasi, tampilan
Lavinia Sudrajat
Application Consultant Analyst mengutamakan user experience adalah Apple Inc. Apple Inc. merupakan responsif dan sederhana pada berbagai
Delivery SBO-1 Dept. perusahaan user experience di mana semua produk Apple Inc. dibuat devices dan pilihan deployment. SAP
Lavinia.Sudrajat@soltius.co.id
contact@mii.co.id untuk memberikan user experience terbaik bagi penggunanya. Screen Personas memungkinkan
perusahaan untuk meningkatkan
Menurut Andreas Hauser, Global Head of the Design and Co-Innovation produktifitas pengguna dengan
Center, user experience merupakan standar untuk aplikasi bisnis. Saat personalisasi tampilan SAP ERP. SAP
ini, mobile devices, tablet, smartphones, social media, merupakan hal yang Screen Personas mampu menghilangkan
berhubungan dengan kehidupan pribadi seseorang dan hal ini pula yang field yang tidak digunakan, mengubah
mereka harapkan ada dalam bisnis yang mereka jalankan. Industri mulai field untuk memasukkan teks menjadi
bergerak dari berfokus pada fungsi dan fitur menjadi berfokus pada menu pilihan, dan otomatisasi
pengalaman pengguna. Jika dulu fokus sebuah software dalam industri penekanan tombol yang berulang.
TI adalah mengoptimalkan proses bisnis, maka sekarang fokus sebuah Contoh penerapan user experience pada
software adalah memberikan pengalaman terbaik untuk pengguna dalam aplikasi SAP dapat diakses pada http://
keseluruhan proses. experience.sap.com/designservices/
work dan untuk menghitung nilai
Sebuah penelitian dari Design Management Institute menunjukkan penggunaan user experience terhadap
perusahaan yang berfokus pada desain dan user experience dalam jangka keuntungan perusahaan, SAP
panjang lebih sukses. Hal ini terlihat dari pertumbuhan nilai indeks menyediakan UX Value Calculator
perusahaan dalam rentang waktu 10 tahun yang berada diatas indeks (http://www.sapcampaigns.de/us/UX_
S&P seperti ditunjukkan pada gambar 1. Gambar 2. Prinsip Design Thinking Calculator/).

70 JUL2 015 JUL20 15 71


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

Supporting Your Entire


Organization Workforce
Planning
SAP ERP HCM membantu Anda
memahami tren karyawan saat ini
dan kebutuhan perencanaan ke
depan dengan menggunakan data
demographic karyawan. Anda bisa
menggunakan predefined reports untuk
menganalisa faktor perkembangan
jumlah karyawan, tingkat turnover, dan
kebutuhan kompetensi. Anda dapat
menghubungkan hasil analisa secara
langsung terhadap perencanaan jumlah
karyawan, anggaran, dan proses talent
seperti perekrutan dan pelatihan.

Drive Your Business Result Workforce Cost Planning and


Simulation
Competency Management
Perusahaan harus dapat
Employee Performance
Management

with Complete Human Capital Solution


SAP ERP HCM mendukung HR mengidentifikasi kemampuan dan Solusi ini membantu Anda dalam
profesional Anda dalam melakukan kompetensi yang dibutuhkan untuk membuat rencana, menilai,
semua tugas yang berhubungan dengan menyatukan karyawan dengan strategi meningkatkan, dan menganalisa
biaya perencanaan untuk karyawan dan bisnis, lalu mengembangkannya. performa karyawan secara menyeluruh.
membantu HR eksekutif membangun Fungsi competency management Anda dapat menghubungkan
strategi yang efektif. Dengan solusi ini, membentuk dasar dari semua proses objektivitas individual dengan tujuan
Anda dapat mengakses data karyawan, talent management. Fitur competency perusahaan, menilai dan mengelola
yang digunakan untuk perencanaan yang management dapat membantu Anda performa dari appraisal, dan memberikan
akurat, simulasi skenario perencanaan, dalam mendefinisikan dan kemudian penghargaan pada karyawan tersebut.
dan memungkinkan Anda terus membandingkan kompetensi yang Solusi ini memiliki tampilan yang mudah
memonitor performa aktual vs performa dimiliki tiap-tiap karyawan melalui dimengerti (user friendly), dan dapat
yang direncanakan sebelumnya. arsitektur pekerjaan. Perusahaan dapat berkolaborasi antara karyawan, manajer,
membandingkan kualifikasi karyawan mentor, dan mitra lainnya.
Catharine Yolanda Workforce Benchmarking dengan syarat dari posisi tertentu untuk
Business Consultant, New Business 2 Dept
Catharine.YolAnda@soltius.co.id
Dengan SAP ERP HCM, pelanggan menentukan suksesor. Talent Assessment and
contact@mii.co.id dapat mengukur standar kerja dari Review
karyawan dan membandingkannya Recruiting Dengan solusi ini, manajer dari berbagai
Gambaran Solusi dengan eksternal dan internal operating Aplikasi SAP E-Recruiting dapat divisi dapat menilai bakat, potensi dan
Dalam sebuah organisasi selalu didukung dengan adanya Human Capital thresholds. Solusi ini dapat membantu mempercepat proses rekrutmen dan kompetensi yang dimiliki karyawannya.
Management (HCM), di mana karyawan adalah aset yang memiliki nilai yang terukur, Anda dalam menentukan gaji dan membuat proses pencarian karyawan Terdapat template assessment yang sudah
selanjutnya nilai-nilai tersebut dapat ditingkatkan dengan menggunakan teknik kompensasi yang seharusnya didapatkan lebih cepat. Setiap calon karyawan dapat disediakan untuk memudahkan manajer
manajemen spesifik dan piranti lunak HCM. karyawan. memasukkan surat lamarannya langsung dalam menilai bakat dari karyawannya.
melalui web, sehingga perekrut dan Solusi ini membantu dalam pengambilan
Salah satunya dengan menggunakan solusi SAP ERP Human Capital Management Workforce Process Analytics manajer yang membutuhkan karyawan keputusan dari manajemen mengenai
(SAP ERP HCM) yang dapat diterapkan secara on-premise dan cloud. Pada edisi ini, and Measurement dapat melihat surat lamaran tersebut perkembangan talent, suksesi, dan
penulis akan membahas solusi SAP ERP HCM on-premise. Anda dapat mengukur dan menganalisa dengan lebih cepat dan langsung perencanaan karir.
transaksi proses HR seperti proses dibandingkan dengan kebutuhannya.
SAP ERP Human Capital Management (SAP ERP HCM) payroll, administrasi karyawan, Fungsi tracking dan reporting pada Succession Management
Sebuah solusi yang mendukung kebutuhan perusahaan dalam mengelola human manajemen waktu, dan administrasi solusi ini, membantu calon karyawan Solusi SAP ERP HCM ini membantu dalam
resources (HR). SAP ERP HCM menyediakan fasilitas layanan HR dengan lebih baik. tunjangan. Solusi ini juga membantu melihat status lamarannya, apakah surat melakukan pencarian karyawan yang akan
Melalui SAP ERP HCM membantu perusahaan dan karyawan dalam mengelola karir Anda dalam menganalisa struktur lamarannya sudah dilihat, apakah sudah dijadikan sebagai suksesor. Dengan solusi
karyawan, membantu manajer mengelola kinerja organisasi serta tim yang dikelolanya, organisasi, hubungan, dan atribut ada panggilan interview, dan apakah ini, proses identifikasi, pengembangan, dan
dan membantu dalam perencanaan kebutuhan organisasi yang akan datang. Hingga dari pekerjaan dan jabatan seorang lamarannya ditolak. pencarian karyawan yang cocok, dapat
saat ini SAP telah digunakan oleh lebih dari 13.000 pelanggan HCM di 110 negara. karyawan. dilakukan dengan proaktif.

72 JUL2 015 JUL20 15 73


Employee development Benefits Management
Solusi employee development rencana dampak dari strategi bisnis secara Dengan solusi benefits management,
pengembangan jangka pendek dan keseluruhan. berbagai jenis tunjangan yang
panjang. Proses employee development didapatkan karyawan pada suatu
dapat di tracking dan di monitor Employee Self-Sevices perusahaan, dapat dikelola, misalnya saja
perkembangannya. Solusi ini juga dapat Pada solusi ini, proses yang tadinya tunjangan kesehatan. Pada tunjangan
memperlihatkan hal apa saja yang dapat bersifat paper-based dapat diotomatisasi. kesehatan akan memperlihatkan tipe-
dilakukan untuk lebih mengembangkan Solusi ini membuat karyawan dapat tipe reimburse-nya, misalnya rawat inap,
bakat yang sudah dimiliki, dengan dasar mengatur dan mengakses data-data rawat jalan, dokter gigi, dan kacamata.
profil data karyawan yang ada. penting yang berhubungan dengan Proses reimburse yang dimulai dari submit
kehidupan pribadi dan pekerjaan melalui form reimburse sampai biaya masuk ke
Learning kios informasi, telephony, mobile device, rekening karyawan, dilakukan oleh solusi
SAP Enterprise Learning Environment help desk yang tersentralisasi, dan ini.
menyediakan para peserta pelatihan banyak lagi. Solusi ini meningkatkan
untuk melakukan pelatihan via web- motivasi staf HR dan membuat karyawan Time and Attendance
based, virtual class, dan pelatihan di kelas. lebih merasa bebas untuk fokus pada Dengan solusi time and attendance, Anda
Terdapat juga learning portal, instructor strategi dan usaha yang lebih bernilai. dapat mencatat, melacak, memantau dan
portal, learning management software, mengevaluasi kehadiran dan aktivitas
dan test author. Virtual learning tool Employee Administration karyawan. Laporan mengenai kehadiran
didukung oleh SAP Acrobat Connect SAP ERP HCM mendukung seluruh dan aktivitas karyawan, nantinya bisa
Professional applications oleh Adobe. proses dasar untuk mengelola karyawan digunakan oleh modul SAP ERP HCM
Fungsi analisanya memungkinkan Anda dan mengatur informasi karyawan. lainnya, seperti payroll.
untuk dapat membuat rencana, tracking, Informasi ini disimpan dan dijaga di
dan mengukur hasil dari pelatihan yang sebuah database pusat yang merupakan Payroll and Legal Reporting
diikuti. inti dari solusi tersebut. Piranti lunak SAP ERP HCM dapat menangani proses
akan secara otomatis memeriksa dan payroll yang kompleks sehubungan
Compensation Management menandai seluruh data yang sudah dengan regulasi legal yang ada di
Solusi yang dapat mendukung line dimasukkan. Sebagai hasilnya, karyawan 48 negara. Laporan yang sudah di
managers, high level managers, dan staf dan manajer memiliki akses terhadap definisikan sebelumnya membantu
HR dalam mengatur kompensasi yang informasi yang terbaru dan konsisten. pelanggan mengidentifikasi berbagai isu
bisa didapatkan. Aturan kompensasi legal dan compliance.
perusahaan dimasukkan ke dalam solusi Organizational Management
ini, sehingga karyawan dapat melihat Dengan SAP ERP HCM, Anda dapat Untuk Legal Reporting di Indonesia,
dan melakukan perencanaan untuk mengelola dan menyebarkan struktur SAP ERP HCM sudah memenuhi
mendapatkan kompensasi. organisasi dan informasi peraturan. dengan peraturan yang ada, seperti
Akses terhadap struktur pelaporan akan perhitungan PPh21 & PPh26, e-SPT,
Manager Self-Services membuat perusahaan menjadi lebih BPJS Ketenagakerjaan atau Jamsostek
Pada solusi ini, manajer dapat dengan mudah dalam menetapkan otorisasi dan (JKK, JKM, JHT) dan BPJS Kesehatan.
efektif menyelesaikan tugasnya dan membuat perencanaan bisnis menjadi
memastikan apa yang dikerjakan lebih efektif. Model perhitungan payroll yang
sudah sesuai dengan tujuan strategi disediakan SAP ERP HCM antara lain,
bisnis. Dengan tampilan yang mudah Global Employment perhitungan payroll dengan periode yang
dimengerti (user-friendly), manajer Dengan solusi global employee ini, berbeda-beda (harian, mingguan, atau
dapat mengidentifikasi, menjaga, dan perusahaan yang memiliki karyawan bulanan), Off-cycle payroll, perhitungan
memberi penghargaan pada karyawan tersebar di beberapa Negara, tidak perlu dana pensiun, employee loan, dan
dengan performa yang baik. Dengan kuatir untuk mengelolanya. Karena juga perhitungan yang terintegrasi
akses yang cepat via perangkat mobile solusi ini dapat mendukung seluruh dengan modul SAP lain (benefit, travel
atau komputer, manajer dapat mencapai proses yang berhubungan dengan management).
efisiensi dan produktivitas yang lebih penugasan karyawan walaupun berbeda
besar. Dengan memanfaatkan analisis negara, mulai dari perencanaan dan
informasi dan data yang fleksibel, eksekusi penugasan global hingga ke
manajer dapat merencanakan, administrasi personal dan payroll untuk
mengukur, dan mengomunikasikan karyawan. (Bersambung: SAP ERP HCM on-cloud)

74 JUL2 015 JUL20 15 75


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

Effective Business
by Automating Your
Human Resources

76 JUL2 015 JUL20 15 77


Informasi lengkap, hubungi:

Ferdinand Sanusi
Product Manager
Ferdinand.Sanusi@mii.co.id

78 JUL2 015 JUL20 15 79


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p
Berikut adalah pokok-pokok yang biasa dipertimbangkan
untuk penerapan BYOD manajemen ini:

BYOD sebagai suatu kebiasaan. BYOD menawarkan mengetahui permasalahan,


karyawannya pilihan untuk bekerja sesuai keinginan pertimbangan ataupun hal-hal
mereka, dengan menggunakan perangkat yang mereka yang dianggap penting oleh
pilih (atau yang sudah mereka miliki). Kemudian untuk masing-masing departemen.
memberikan manfaat lebih bagi karyawan maupun Privasi pastinya merupakan salah
perusahaan, perangkat karyawan dapat dikustomisasi satu pertimbangan terbesar
dengan aplikasi dan alat penunjang produktivitas bagi seluruh karyawan yang
karyawan yang sudah terbukti sangat berguna untuk dapat menjadi suatu tantangan
mereka. Dengan fleksibilitas dan beragamnya pilihan dalam proses implementasi
dari BYOD itu sendiri, manajemen akan terbantu BYOD. Aturan penggunaan
untuk mendorong dan memaksimalkan produktivitas harus dapat menyimpan lokasi
karyawannya secara efisien. (GPS), informasi personal user
dan data telepon pribadi, di sisi
Persiapan di segala keadaan. Personil TI harus lain juga harus dapat melindungi
memastikan arsitektur jaringan mereka dapat perangkat dari full device wipe
menangani peningkatan lalu lintas Wi-Fi yang terjadi ataupun remote control.
dalam infrastruktur mereka. Mereka harus memastikan
bahwa platform dari mobile device yang ada dapat Menawarkan dukungan.
mengakomodasi seluruh kebutuhan dari perangkat Dengan BYOD, departemen TI
karyawannya. Bilamana TI telah menginvestasikan mengambil peran baru, yakni
sebuah solusi manajemen mobile device di sebagai konsultan. Masuknya
perusahaannya, maka idealnya mereka sudah dapat mobile device pribadi karyawan
mengembangkan policy yang ditentukan perusahaan ke jaringan korporat – data di
untuk corporate devices-nya, juga mengembangkan cloud yang mereka akses – tanpa

How to Manage
policy, apps dan content yang dibutuhkan oleh device. sadar telah mengubah cara orang
bekerja dan lebih lagi, mengubah
Menemukan solusi yang dapat disejajarkan dengan cara departemen TI beroperasi.

The Evolution of BYOD


perkembangan pasar. Sebagaimana disebutkan Dengan menyediakan akses ke
sebelumnya, pengkinian dari OS dalam mobile devices berbagai jenis gadget, bahkan
biasanya dapat dilaksanakan dalam beberapa hari multi gadget per user-nya, TI
sekali, begitu pula dengan kemunculan gadget baru telah menciptakan tantangan

through Secure Mobility


di pasaran. Setiap tipe gadget terbaru tersebut dapat baru untuk departemennya.
memiliki potensi akan masalah keamanan. Sulit untuk Departemen TI yang secara rutin
menemukan sebuah penyedia jasa OEM yang dapat mengatur berbagai program
menyediakan layanan pengkinian dan dukungan di hari BYOD juga harus menjawab
yang sama untuk segala tipe gadget beserta OS-nya. berbagai permasalahan yang
Pesatnya pertumbuhan jumlah mobile devices di seluruh dunia (1.3 milyar user di Sejak proses adopsi BYOD telah timbul dari sistem ini. Jadi,
tahun 2014) membuat kebanyakan perusahaanpun berinisiatif untuk ikut aktif menjadi bagian yang tak dapat dielakkan Menetapkan aturan dan sistem penggunaan BYOD pastikan departemen Anda siap
dalam perkembangan BYOD, hal ini juga merupakan pilihan utama bagi mereka lagi dari strategi mobilitas perusahaan yang jelas. Policy BYOD yang ditetapkan dapat menghadapi arus permintaan
yang menginginkan fleksibilitas dan kemudahan dalam penggunaan. Berdasarkan maupun organisasi, sudah menjadi suatu membantu karyawan meminimalisir risiko dari akses yang datang dari user.
analisis dari para pemimpin industri dunia, BYOD merupakan strategi alternatif yang keharusan bila setiap bisnis mencoba yang diberikan sekaligus juga memberikan informasi
mengijinkan para karyawan, mitra bisnis dan juga user lainnya mengakses data dan untuk melakukan pendekatan yang yang jelas terkait BYOD tersebut. Policy dalam BYOD Dalam mengantisipasi mobile
aplikasi perusahaan dari mobile device pribadi mereka. memungkinkan untuk diaplikasikan harus dengan jelas menyatakan aturan yang sejalan security, bisnis harus dapat dibuat secara
ke lingkungan organisasinya. dengan regulasi yang ditetapkan terkadang oleh sederhana dan kuat. Semakin mudah
Sementara karyawan dapat menikmati kenyamanan dan kemudahan dari sebuah Setiap proses yang terlibat, baik pemerintah dan tentu saja juga perusahaan. Policy cara Anda mengamankan penggunaan
telepon multifungsi baik untuk penggunaan pribadi maupun korporat, BYOD juga procurement, enrolment, management tersebut harus menekankan apa yang dapat dilihat mobile devices, maka semakin sedikit
dapat menyebabkan permasalahan rumit bagi TI. Pengkinian secara berkala yang dan decommissioning of devices harus dan diatur oleh TI pada gadget pribadi milik karyawan pula risiko yang akan ditimbulkan oleh
dilakukan kurang lebih 15 hari sekali dari Operating System (OS) bawaan telepon dirancang sesimpel dan semudah jadi tidak akan ada ketakutan pada karyawan terkait karyawan dalam menghindari aturan
genggam, juga dengan banyaknya tipe telepon genggam baru yang berdatangan mungkin. data yang dapat diekspos oleh TI mereka. Sebelum dan prosedur yang telah ditetapkan oleh
(seperti Amazon Fire), BYOD masih merupakan suatu tantangan bagi setiap Manajer mengeluarkan skema BYOD ini, departemen TI harus perusahaan.
TI. mencari masukan dari berbagai departemen guna

80 JUL2 015 JUL20 15 81


L U S I solusi bisnis
Dengan memaksimalkan skema BYOD ini atau Sebagai tambahan lagi, sistem kontenerisasi merupakan S O uk dan
rod
melakukan implementasi secara hybrid, perusahaan telah pilihan keamanan dan privasi data-centric yang layak info p
memperbolehkan karyawannya untuk mengakses data dipertimbangkan. Selain dapat memastikan pemisahan data
korporat dari mana saja, secara langsung juga meningkatkan antara milik perusahaan dan milik pribadi, kontenerisasi juga
produktivitas dan kepuasan karyawan. Namun, dengan menyediakan jaminan keamanan bagi perusahaan yang data
mengamankan gadget yang dimiliki karyawan sekaligus dan aplikasinya diakses dari berbagai device. Untuk proses
mendukung berbagai platform yang ada tentu akan dapat bisnis, seluruh data dan aplikasi yang berhubungan dengan
menimbulkan permasalahan yang lebih rumit bagi departemen pekerjaan dapat diletakkan secara terpisah dalam suatu wadah.
TI. Berbagai permasalahan yang dapat timbul sebagai berikut: Hal ini tentu akan membuat karyawan lebih mudah mengontrol
Oracle X5-2 Server Oracle X5-2L Server
dan mengamankan segala data dan aplikasi yang berhubungan
Keamanan dan Kesesuaian Data. Organisasi yang dengan pekerjaan mereka, sekaligus juga membuat perusahaan
memulai perjalanan BYOD ini membutuhkan tipe dapat menghapus segala data berkaitan dengan bisnis tanpa
implementasi semacam ini namun tidak boleh memberi dampak ke data pribadi karyawan.
mengorbankan sisi keamanan yang dibutuhkan oleh
TI. Sementara BYOD memang dapat meningkatkan Dengan menciptakan suatu tempat penyimpanan untuk
produktivitas dan kepuasan karyawan dalam bekerja,
hal ini juga dapat memperkuat risiko yang terkandung
aplikasi milik perusahaan, organisasi dapat dengan bebas
mengatur data dan aplikasi tanpa harus mengatur perangkat
Terbaru dari Oracle System

Oracle X5-Series Server


pada penggunaan gadget pribadi. Bagaimana secara penuh. Melalui cara ini, perusahaan dapat melindungi
perusahaan mengimplementasikan BYOD ini dapat aplikasi perusahaan dengan pembuktian otentik dari user, data
entah mengurangi ataupun malah memperburuk risiko- encryption, app-level policies, juga compliance monitoring dan
risiko ini. Peralatan seperti integrasi akses jaringan, management.
VPN dan app tunneling dapat membuat organisasi
memberikan ijin terhadap internal perusahaan dalam Menghapus Data Korporat. Ketika seorang user/ Oracle System mengeluarkan beberapa produk baru di antaranya adalah Server Andreas Kuncoro
mengakses situs internal sekaligus juga mengamankan karyawan mengundurkan diri atau meninggalkan dan Storage. Oracle X5-Series adalah produk terbaru dari Oracle System dengan Technical Consultant
Andreas.Kuncoro@mii.co.id
jaringan komunikasi perusahaan. perusahaan, admin dapat menghapus seluruh akses menggunakan tipe prosesor terbaru dengan masing-masing prosesor sampai dengan
ke email, wifi dan VPN perusahaan. Admin juga dapat 18-core (konfigurasi menggunakan Intel 2.3GHz 18-Core Xeon E5-2699 v3, 145W).
Pertimbangan privasi. Bisnis harus dapat mengurangi menghapus aplikasi dan konten internal perusahaan Oracle X5-Series ini dibuat dengan 2 pilihan yaitu Oracle X5-2 Server (1 RU) dan
risiko yang mungkin timbul ketika karyawan mulai dari gadget karyawan tersebut, tanpa mengganggu data Oracle X5-2L Server (2RU), dengan perbedaan terletak pada ukuran rack unit server
mengakses data perusahaan dari gadget pribadi mereka. pribadinya. dan jumlah disk.
Salah satu bagian penting adalah edukasi, yang mana
termasuk memastikan karyawan menyadari bahaya Beberapa kunci strategi BYOD Oracle X5-Series ini mampu menjalankan fitur yang dimiliki oleh Oracle Database
yang dapat timbul. Bisnis yang mengimplementasi Ambil langkah awal user-centric untuk mengetahui 12c yaitu Database Smart Flash Cache (DSFC) dengan menggunakan disk type NVMe
solusi ini harus dapat menemukan suatu policy yang secara spesifik mengenai sistem mobile dalam organisasi SSDs. Fitur DSFC memberikan kinerja yang baik ketika data yang sering dibutuhkan
dapat mencegah pengumpulan data dari email pribadi, Anda. akan diakses ke shared storage tapi sudah disimpan di dalam disk, sehingga tidak
konten maupun aplikasi pada gadget pribadi karyawan. Memahami kunci risiko dari penerapan sistem mobile menggambil data dari shared storage tersebut.
Dengan penyesuaian aturan penggunaan yang dibuat yang dapat mendampaki organisasi dan konstituen.
berdasarkan peran pengguna, organisasi dan platform Memasukkan hal-hal penting dan tujuan yang dapat Virtualisasi dengan menggunakan Oracle X5-2 Server juga bisa dipertimbangkan
dari perangkat tersebut, organisasi seharusnya dapat menggerakkan bisnis. dengan maksimal total core sampai dengan 36 dan memori 768GB yang memiliki
dengan jelas menginformasikan pada karyawan tentang Mengimplementasikan kontrol keamanan yang baik ukuran 1 rack unit, mampu memberikan banyak penghematan dari sisi penggunaan
data yang akan terekam maupun apa saja yang dapat untuk policy perusahaan maupun teknologi yang space rack server.
mereka lakukan dengan gadget tersebut. digunakan.
Memungkinkan proses adopsi dari inovasi baru, Penggunaan software Oracle X5-2 ini
Untuk menghindari kepentingan akan privasi, karyawan mencakup juga perubahan yang dapat timbul. mampu berjalan dengan maksimal dengan
perlu diinformasikan mengenai lokasi GPS, informasi pribadi adanya beberapa fitur bawaan dari Sun
pengguna, aplikasi non bisnis dan data telpon akan tetap dijaga Microsystem yaitu ILOM. ILOM di Oracle
kerahasiaannya, dan gadget milik karyawan akan dilindungi X5-2 ini sudah 3.2. yang dapat dikoneksikan
dari full device wipe ataupun remote control. Hal ini akan Penulis: dengan Oracle OPS Center sebagai salah
menguntungkan kedua belah pihak, karena bila karyawan satu tools yang digunakan untuk monitoring,
dapat mengatur perangkat mereka sendiri, maka hal ini akan Rapheepong Ghai
Lead, Sales Engineering, ASEAN, AirWatch
provisioning hardware. Integrated Light-Out
mengurangi beban pada IT-admin, sekaligus juga membuat Manager Oracle X5-2 mampu memberikan
user lebih memiliki tanggung jawab atas gadget yang mereka informasi ke level OS khusus untuk Oracle
gunakan. Informasi lengkap, hubungi: Solaris dan Oracle Linux, dan dengan fitur
tersebut mampu memberikan kemudahan
Claudia Intan Permata Manoppo
Product Marketing
ketika melakukan terjadi kegagalan pada
Product 18 (VMware, McAfee, Red Hat, Kaspersky) salah satu part dari server (Fan, PSU,
Claudia.Manoppo@mii.co.id DIMMs).

82 JUL2 015 JUL20 15 83


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d
info p

LENOVO SYSTEM X

Server Handal Untuk meningkatkan aspek keamanan dari server x3650 Untuk mempertahankan performa memori, Lenovo secara

untuk M5, System x mengimplementasikan proses System x Trusted khusus menyeleksi teknologi memori yang dapat terpasang

Tren TI Masa Kini


Platform Assurance untuk membentuk fondasi security di pada server M5 ini. Dengan TruDDR4 memory, server Lenovo
dalam infrastruktur. Penggunaan dua buah Trusted Platform System x dapat mempertahankan kecepatan akses memori
Module dalam server yang berdasar pada standar Trusted pada 2133MHz sejalan dengan penambahan kapasitas. Hal
Computing Group bersama dengan teknologi kriptografi Intel ini secara khusus menepis asumsi umum bahwa penambahan
diperuntukkan bagi pengembangan aspek keamanan perangkat jumlah keeping memory akan menurunkan performa dari mesin.
Dengan 30 miliar perangkat yang terhubung internet di tahun
keras yang lebih baik. Lenovo juga melengkapi server ini dengan
2020, dunia TI perlahan berevolusi dengan fokus yang berbeda
self-encrypting drive (SEDs) dikombinasikan dengan IBM Security Server x3650 M5 sebagai server handal juga dilengkapi
dibandingkan 5-10 tahun lalu. Sejalan dengan perkembangan
Key Lifecycle Manager (SKLM) untuk pengamanan data dalam dengan NextGen Light Path Diagnostic Panel yang dilengkapi
jumlah perangkat, jumlah data yang dihasilkan dan disimpan pun
disk yang seringkali rentan dengan pencurian secara fisik. dengan LCD. Dengan set instruksi dan informasi yang intuitif
semakin banyak. Data yang diambil dari IBM Annual Survey of IT
dan lengkap, teknologi ini memungkinkan pengguna untuk
and line-of-business leaders tahun 2013, menunjukkan bahwa 90%
Ricky Haryadi melakukan diagnosis terhadap perangkat mereka secara
data yang dihasilkan oleh planet ini sebenarnya dihasilkan dalam
Product Marketing sederhana dan mudah. Dengan demikian, error ataupun
Ricky.Haryadi@soltius.co.id 2 tahun terakhir. Selain daripada itu, isu security pun berkembang
kerusakan dapat ditangani dengan lebih cepat. Selain itu,
menjadi isu nomor satu bagi CIO dan pembuat keputusan TI.
System x juga dilengkapi dengan System x Predictive Failure
Analysis yang mampu memonitor kondisi komponen pada
server. Selain itu, komponen yang tercakup dalam fungsi
monitor dan analisa ini lebih banyak dibanding server lain di
kelasnya.

Selain itu, x3650 M5 juga dirancang untuk mengoptimasi


penggunaan energi. Lewat desain dua zona kipas dan
suhu operasional hingga 40o Celsius, server M5 juga
meningkatkan efisiensi kinerja pendinginan dan ketahanan.
Lewat penggunaan power supply dengan sertifikasi 80 PLUS
Selaras dengan perkembangan IBM System x3650 M5 adalah server rack Titanium yang bekerja dengan efisiensi 96%, penggunaan
tren teknologi yang mengarah pada dengan ukuran 2U dan prosesor 2 socket yang listrik pun dapat semakin dimaksimalkan. Penggunaan keeping
perkembangan teknologi Cloud, Security, dikembangkan untuk menjalankan beban kerja memory dengan voltase rendah mampu berkontribusi pada
Big Data dan Mobility, infrastructure selama 24 jam, 7 hari seminggu. Dirancang sebagai penghematan energi.
pun juga memegang peranan sentral generasi penerus dari server andalan x3650 M4, System x3650 M5 dapat menjadi pilihan utama bagi solusi
dalam menjawab kebutuhan dan server ini teroptimasi untuk menjalankan fungsional Dengan kapasitas memori hingga 1.5TB per mesin, server sistem x86 di data center yang ada saat ini, terlebih dilengkapi
perkembangan tren ini. Inilah alasan yang kini menjadi tren utama dalam TI: Cloud andalan Lenovo mampu memuat 2 kali lebih banyak mesin dengan portofolio server M5 lain dalam bentuk blade, server rack
yang menjadi penggerak Lenovo virtualization, Virtual Desktop, High performance virtual dibandingkan pendahulunya. Pun peningkatan performa 1U, server tower maupun dense and converged system. Dengan
Enterprise Business Group meluncurkan computing, hingga fungsional sehari-hari seperti tercatat hingga 131% dibanding generasi sebelumnya yang pengembangan yang dikhususkan pada performa, ketahanan
produk server terbaru M5. Peluncuran server email dan server infrastruktur. Dilengkapi dimampukan lewat penambahan jumlah core per prosesor dan keamanan, server ini menjadi server handal di kelasnya
produk M5 ini sendiri meliputi 5 produk dengan prosesor terbaru Intel Xeon E5-2600 v3 dan hingga 50% dan kapasitas cache yang lebih banyak. Selain itu untuk menjawab kebutuhan tren TI masa kini.
yaitu server rack x3650 M5, x3550 M5, kapasitas penyimpanan yang besar hingga 86.4 TB, seiring dengan semakin besarnya peran data dan proses baca
server tower x3500 M5, flex node x240 server ini menjadi pilihan utama untuk membentuk tulisnya, server inipun juga mengadopsi 12Gbps RAID hingga 4 1
ITIC 2014-2015 Reliability Survey, May 2014 -- http://public.dhe.ibm.
M5, dan dense compute node nx360 M5. solusi Big Data dan Analytics serta Cloud. buah adapter untuk performa dan proteksi data yang lebih baik. com/common/ssi/ecm/en/xsl03126usen/XSL03126USEN.PDF

84 JUL2 015 JUL20 15 85


O L U S Ia n s o l u s i b i s n i s
S roduk d Protection and Retention seperti yang dijelaskan pada diagram
di bawah ini.
Ownership) yang terbaik untuk Unstructured Data. Pemakai bisa
menyesuaikan policy di Artico untuk mengatur lama waktu
info p dan data tetap ada di disk, sehingga kebutuhan perpindahan
Gen 3 Data Protection and Retention akan menurunkan secara drastis data untuk pemakai bisa dengan mudah disediakan. Policy
pemakaian Storage Utama dan Backup Storage Artico mampu membuat multiple copies dari berkas jika
diinginkan, sebagai bagian dari strategi komprehensif Archive,
Quantum End-to-End Security, Data Protection and Retention Solution dan hal ini merupakan pilihan yang paling cost-effective untuk
mengantisipasi kegagalan komponen maupun jika terjadi
bencana.

Artico dikombinasikan dengan Arkivio Intelligent Data Management


software, atau software pilihan anda untuk melakukan migrasi data dari
Storage Utama ke storage yang lebih cost-effective

ARTICO sebagai Entry Point, Kapasitas ditambahkan

QUANTUM ARTICO
Tanpa Gangguan
Artico mampu mengelola Data Archive di semua jenis platform
storage. Hal ini berarti pengguna dapat memulai dari sistem

Menghemat Biaya Penyimpanan Data,


kecil dan bisa tumbuh hingga ukuran petabyte tape, object
storage maupun cloud, sesuai pertumbuhan data pengguna
tanpa gangguan.

Pelayanan Terpadu
ARKIVIO SOFTWARE – Secara Cerdas Memindahkan
Data dari Storage Utama
Dengan Arkivio Autostor dan Artico, pemakai secara otomatis

dan Perlindungan Unstructured Data


memigrasi berkas-berkas dari Storage Utama ke Artico dengan
unjuk kerja yang tinggi dan efektif. Piranti lunak Arkivio
QUANTUM ARTICO – NAS dengan Akses Terpadu Autostor menganalisa data yang disimpan dan menjalan policy
untuk Perpindahan Unstructured Data secara Otomatis untuk mengendalikan pemindahan data dari Storage Utama
dari Sistim Storage Utama ke Objek Storage Lainnya ke Artico, di mana data akan tetap tersedia di Disk Aktif dan
dimigrasikan ke Storage Archive jika diperlukan. Semua data
Pendekatan Teknologi Terbaru tetap bisa diakses langsung oleh pengguna.
untuk Penyimpanan Unstructured Data
ACCESS KE DATA TIDAK BERUBAH
Terlalu Banyak Data Disimpan di Storage Utama Setelah data dipindahkan ke Storage Archive, Ketika Artico memindahkan data ke Storage Artico, Artico akan
Saat ini sering ditemukan 50% - 70% data yang disimpan di Storage maka berkas-berkas tersebut tidak akan diproses membuat shortcut atau link ke pengguna dan aplikasi, supaya
Utama adalah Unstructured Data – data setelah diperoleh atau saat oleh Software Backup lagi, sehingga data yang akses tetap bisa dilakukan dari lokasi yang sama sebelum
pertama digunakan kemudian menjadi data referensi. Data ini tidak di-backup semakin mengecil dan proses backup berkas dimigrasi. Dengan demikian implementasi intelligent
berubah, tetapi tetap memiliki nilai untuk tetap digunakan dengan semakin cepat. Backup window lebih terkendali, archive ini ke sistem yang sudah ada, tidak akan mengganggu
berbagai macam alasan. Puluhan hingga ratusan terabytes (TB) data sehingga investasi backup lebih rendah. Daripada perpindahan data yang sudah ada dan secara signifikan akan
statis seringkali disimpan di Storage Utama yang sangat mahal dan membesarkan Storage Utama dan Storage Backup mengurangi biaya untuk melindungi dan memberikan akses
hingga kini tidak ada cara yang mudah untuk memindahkan ke storage yang mahal untuk menyimpan data yang redundant terpadu untuk berkas-berkas di Storage Archive, sehingga
yang lebih ekonomis. (Data Backup), sekarang data bisa diakses, disimpan hingga ke Cloud ataupun ke Tape Library meningkatkan produktivitas dalam hal menyimpan, sharing dan
dan dilindungi di storage yang jauh lebih murah tanpa akses data-data berharga mereka.
Mengimplementasikan Strategi Archive untuk Menurunkan memberikan dampak pada kebutuhan perpindahan QUANTUM ARTICO adalah NAS appliance yang menyediakan
Biaya Backup dan Keterbatasan data (workflow) sehari-hari. Begitu data di-archive storage lokal untuk pelayanan terpadu perpindahan data
Sumber Daya secara cerdas dipindahkan ke Storage Archive, maka aktif. Dengan StorNext® yang bekerja di dalamnya sebagai Keterangan lebih lanjut, hubungi:
Mengurangi beban di Storage Utama investasi Storage Utama dan Backup serta Software penggerak utama, Quantum Artico memberikan intelligent
Enrile Sulysetiawan
Melakukan akses berkas ke Tape, Object Storage atau Cloud – tanpa Backup akan jauh menurun, sehingga investasi policy-based tiering ke Lattus™ Object Storage, atau Scalar® Product Manager
Software Backup secara keseluruhan untuk storage menurun drastis. Tape Library sebagai Storage Archive. Hanya Intelligent tiering Dept. Product 4 (IBM, Lenovo, NetApp)
Memperkecil waktu Backup Window Hal ini diperkenal oleh Quantum sebagai Gen 3 Data yang mampu menyediakan Biaya Kepemilikan (Total Cost of Enrile.Sulysetiawan@mii.co.id

86 JUL2 015 JUL20 15 87


D U Kn s o l u s i b i s n i s O D U K olusi bisnis
P R O uk da P R uk dan s
rod rod
info p info p

Business Desktop Keamanan Maksimal HEMAT ENERGI


ASUSPRO BP1AD merupakan produk Dalam sebuah bisnis, segala informasi ASUS Energy Processing Unit (EPU)
desktop yang dirancang untuk pasar dan database merupakan hal yang sangat merupakan PC hemat energi pertama
bisnis kecil hingga menengah dengan penting. ASUSPRO BP1AD desktops di dunia yang membantu untuk

Zenfone 2,
harga yang terjangkau, awet dan sudah dilengkapi dengan Trusted Platform mengendalikan energi, mengoptimalkan
berkualitas baik. Dengan di dukung Module (TPM) security chip di mana akan efisiensi dengan memantau real time
prosesor generasi ke-empat, BP1AD membantu keamanan data dari ancaman CPU dan meningkatkan efisiensi dalam
siap meningkatkan efisiensi kerja yang penyalahgunaan. Selain itu juga terdapat penggunaan sehingga lebih stabil dan
handphone Android dengan RAM 4GB, lebih baik. BP1AD ditawarkan dengan
kualitas keamanan yang prima dan ketat
ASUS AI Security merupakan sistem
pengaturan yang membuat data hanya
memperpanjang umur hidup. ASUSPRO
BP1AD sangat mudah untuk reuse,
Pertama dan Termurah guna memastikan perlindungan terbaik
untuk setiap data yang disimpan. Dengan
dapat diakses oleh orang tertentu,
seperti file baca-tidak terbaca, file dapat-
recycle, dan disassemble, meningkatkan
efisiensi power dan tahan terhadap
bentuk chassis Small Form Factor (SFF) tidak dapat dipindah ke USB maupun gangguan teknis lainnya. PC ramah
Dengan harga yang sangat bersaing ASUS Zenfone 2 juga dipasarkan dalam ukuran RAM
dapat diletakkan secara vertikal maupun optical drive. Untuk keamanan fisik, lingkungan ini telah dilengkapi dengan
dan kompetitif, ponsel ini memiliki dan Memory yang berbeda-beda tergantung dari
horisontal sehingga sangat user-friendly BP1AD dilengkapi dengan Kensington sertifikasi industri ramah lingkungan
kemampuan komputisasi sangat tinggi, negara pemasarannya. Dan produk resmi Zenfone 2
karena tidak memerlukan ruang besar. Lock slot, di mana terdapat sebuah seperti ENERGY STAR and EPEAT®
bahkan menjadi yang terbaik saat ini. yang beredar di Indonesia adalah:
Desktop ini dirancang menjadi unit “tool padlock slot dan alarm chassis intrusion Gold.
less design” yang membuat unit ini sangat alert, yang membuat unit menjadi
Ponsel ini dibekali prosesor 64 Bit Asus Zenfone 2 ZE551ML
mudah untuk dibuka bilamana ingin tersimpan dengan baik.
terbaru buatan Intel Atom, layar Full RAM 4GB, Internal 32GB, Intel Quad-Core
melakukan upgrade maupun maintenance
HD dengan teknologi IPS & Corning Z3580 @2.3GHz, 13M (Rear) & 5MP (Front),
spare part di dalamnya. DIRANCANG UNTUK BISNIS
Gorilla Glass 3. Tidak sampai disitu saja 5.5” IPS FHD with Gorilla Glass, 3000mAh.
ASUSPRO BP1AD desktops memiliki
kecanggihan yang dimiliki Asus Zenfone
Kualitas Teruji sambungan yang sangat banyak untuk
2. Ponsel ini juga dibekali kamera dengan Asus Zenfone 2 ZE551ML
Semua PC ASUSPRO telah melewati dapat menjawab segala kebutuhan
aperture F/2.0 dan 5 elemen lensa yang RAM 2GB, Internal 16GB, Intel Quad-Core
serangkai tes kualitas tinggi mulai dari bisnis. VGA, DVI and HDMI ports sudah
memiliki tingkat autofocus sangat cepat. Z3580 @2.3GHz, 5.5” IPS FHD with Gorilla
kebisingan, getaran, hantaman maupun tersedia untuk menyambungkan ke
Glass, 3000mAh.
uji suhu lingkungan guna memastikan proyektor atau monitor via analog atau
Asus Zenfone 2 tidak hanya
dapat digunakan dengan standar kelas signal digital. Serial dan paralel port
mengandalkan spesifikasi terbaik dan Asus Zenfone 2 ZE550ML
dunia. Oleh karena itu, PC BP1AD juga tersedia dalam desktop ini. BP1AD
Android Lollipop terbaru saja, namun RAM 2GB, Internal 16 GB, Intel Quad-Core
untuk pangsa pasar bisnis kecil hingga juga dilengkapi dengan USB 3.0 ports
dari desain juga sangat mewah dan Z3560 @1.8GHz, 5.5” IPS HD with Gorilla
menengah ini bisa dipastikan dapat untuk mempermudah transfer data.
elegan. Lapisan premium hadir pada Glass, 3000mAh.
bekerja optimal untuk beroperasi Dengan tool-free chassis design akan Informasi lengkap, hubungi:
ponsel pintar ini, lapisan keramik pada
maksimal baik panas-dingin, lembab- mempermudah upgrades and perawatan
bagian belakang dan lapisan metal pada Ray Karta Langi
Informasi lengkap, hubungi: kering, sehingga saat dalam pengiriman berkala.
bagian depan. Serta Asus menyediakan Product & Marketing Reps., DELL B2B
kualitas dapat terjaga dan diterima Ray.Langi@metrodata.co.id
berbagai varian warna untuk Zenfone 2 Marini
Product Marketing Manager dengan kondisi sempurna. contact@metrodata.co.id
ini yaitu Osmium Black, Sheer Gold, Glacier Marini@metrodata.co.id
Gray, Glamour Red, Ceramic White. contact@metrodata.co.id

88 JUL2 015 JUL20 15 89


D U Kn s o l u s i b i s n i s O D U K olusi bisnis
P R O uk da P R uk dan s
rod rod
info p info p

HP 260 G1 Desktop Mini


HP Proliant Server?
Mengapa
Ketika Ukuran Mini Tak Jadi Masalah
Hewlett-Packard sebagai salah satu HP 260 G1 Desktop Mini ini Beberapa Komponen Unggulan dari Server
pemegang merk produk TI terbesar menggunakan Intel Mobile U processor
di dunia kembali mengeluarkan PC 4th, dilengkapi dengan VGA, DisplayPort Server merupakan sebuah sistem Processor:
terbaru yang kali ini berukuran lebih 1.2, internal harddisk 2.5-inch, memory komputer yang menyediakan jenis Komponen prosesor Intel menggunakan Intel Xeon E3, E5 dan E7 dengan kemampuan
“mini”, yaitu 177 x 175 x 34 mm dengan hingga 16 GB, USB 3.0, USB 2.0, serta layanan tertentu dalam sebuah proses multi-core.
berat hanya 0.5 kg. Berbeda dengan dilengkapi built-in wireless LAN yang jaringan komputer. Server didukung
produk pendahulunya, HP 260 G1 mempermudah penggunanya untuk dengan processor yang bersifat Memory:
scalable, RAM yang besar dan juga Memory server menggunakan fitur ECC (error-correcting code) yang mendeteksi dan
Desktop Mini ini dapat digunakan baik terhubung jaringan internet. Selain
dilengkapi dengan sistem operasi menghindari 99.988% masalah.
secara horisontal maupun vertikal itu, HP 260 G1 Desktop Mini ini hanya
khusus.
dan dilengkapi dengan integrated VESA memerlukan daya kurang dari 8 watt Power Supply:
mounting system. dalam kondisi idle. Sangat menghemat Sebuah server dapat Komponen power supply yang lebih kuat, didesain untuk penggunaan jangka panjang.
konsumsi listrik bukan? mengonsolidasikan kebutuhan
penyimpanan data di rumah, atau Seiring dengan meningkatnya perkembangan infrastruktur teknologi informasi dalam
dapat di buat sebagai file server lingkungan Small Office, SMB dan Enterprise yang mempengaruhi meningkatnya
pribadi. Penggunaannya di bisnis kebutuhan akan sumber daya yang lebih besar, reliable dan dinamis. Maka dibutuhkan pula
kecil atau kantor cabang berukuran perangkat yang dapat menunjang aplikasi dan penyimpanan yang cukup untuk menjawab

HP ProOne 400 G1 AIO


5 – 20 orang juga sudah terasa kebutuhan bisnis tersebut.
penting sebagai pusat pertukaran
data (file server), Mail (e-mail Kini telah hadir HP ProLiant ML 10 dan DL 180 Gen 9 sebagai solusi dan sekaligus
server), print/fax dan fungsi lainnya. menjawab kebutuhan untuk mengimbangi perkembangan infrastruktur teknologi
informasi yang terus berkembang.

“Biarkan bisnis Anda bertumbuh


Saat ini masih banyak user
menggunakan PC sebagai server HP Proliant ML 10 merupakan server Tower dengan spesifikasi standar yang dapat
kecil. Kebanyakan dari mereka digunakan pada kantor kecil atau kantor cabang. Server ini telah menggunakan Processor

seiring dengan gaya masa kini” belum memiliki informasi yang


cukup untuk menggunakan server.
Padahal sebuah PC di disain untuk
Intel Xeon dan komponen server-specific untuk aplikasi yang menuntut lebih.

HP Proliant DL 180 Gen 9 merupakan server generasi baru dengan dimensi 2u Server
penggunaan jangka pendek (non- Rack-Mount yang dapat menggunakan maksimum dua prosesor Intel Xeon E5-2600 V3
continuous). Sedangkan server Series, dengan teknologi yang memungkinkan untuk mengatur konsumsi daya secara
PT. SYNNEX Metrodata Indonesia Berbeda dengan merek lain di kelasnya, memiliki komponen yang didisain otomatis untuk menyesuaikan beban kinerja server.
kini menghadirkan HP ProOne 400 G1 HP ProOne 400 G1 AIO lebih langsing, untuk penggunaan yang lebih
All-in-One Business PC dengan pilihan namun tetap memiliki fitur-fitur yang spesifik dan daya tahan tinggi. Untuk menjawab kebutuhan akan dukungan perangkat keras dan piranti lunak pada
19.5-inch non-TouchScreen, dan 21.5- lengkap dengan microphone dan infrastruktur TI yang kompleks, HP ProLiant menghadirkan layanan yang bernama “HP
inch TouchScreen. Di mana untuk kedua headphone jacks sebagai penunjang Proactive Care Services”. Layanan ini memungkinkan para pelanggan untuk mendapatkan
support, saran, resolusi, rekomendasi dan laporan mengenai kesehatan perangkat dari para
varian tersebut sudah menggunakan kebutuhan audionya.
ahli.
Intel 4th Generation Pentium dengan
Chipset H81 Express, Memory hingga Dengan fitur-fitur yang dimilikinya,
Informasi lengkap, hubungi: Informasi lengkap, hubungi: 737650-375 HP ProLiant ML10 E3-1220 4GB RAM 1TB HDD Special Edition
16GB, Harddisk hingga 2TB HDD, 1TB HP ProOne 400 G1 AIO akan
SSHD, 500GB SED, 256GB SED SSD, mempermudah Anda dalam melakukan Yani Kristina Fajar Adibowo 778453-B21 HP DL180 Gen9 E5-2603v3 8GB RAM LFF Ety WW Svr
dilengkapi juga dengan Display Port 1.2, pembuatan video dan audio conference. Product Marketing Reps., HP BPC Product Marketing Manager
Yani.Kristina@metrodata.co.id HP EG RUN RATE 778454-B21 HP DL180 Gen9 E5-2609v3 8GB RAM LFF Base WW Svr
USB 3.0, USB 2.0, serial, RJ-45 dan slim- Segera miliki dan nikmati kecanggihan HP@metrodata.co.id Fajar.Adibowo@metrodata.co.id
line optical drive. fitur-fiturnya! contact@metrodata.co.id contact@metrodata.co.id 778455-B21 HP DL180 Gen9 E5-2609v3 8GB RAM SFF Base WW Svr

90 JUL2 015 JUL20 15 91


O D U K olusi bisnis
P R uk dan s
rod
info p

Liebert®GXT4™
Intelligent, Reliable UPS Solution,
0.7 – 10 KVA
Liebert® GXT4™, sistem UPS true on-line konversi ganda tersedia dalam model Internal otomatis dan manual bypass
kapasitas yang lebih besar dari 0.7 kVA - 10kVA, dengan fitur bypass pemeliharaan - menjamin kelangsungan daya untuk
Energy Effisient beban kritis selama pemeliharaan
terpadu dan juga baterai extended sebagai opsional runtime. Selain itu, Emerson
Design sistem atau dalam kasus kerusakan
Network Power Services menyediakan perlindungan maksimum untuk UPS Anda.
UPS Liebert GXT4 dirancang untuk digunakan baik dalam konfigurasi rack atau tower. internal.
Active Eco-Mode menjaga rectifier
Automatic Frequency Detection –
dan inverter agar terus beroperasi,
mendeteksi dan mencocokan garis
yang memungkinkan inverter untuk
FITUR UTAMA tetap disinkronkan untuk bypass.
frekuensi masukan baik 60 atau
50Hz dan juga dapat diprogram
UPS bersertifikat ENERGY STAR
untuk mengkonversi dari satu ke
memenuhi persyaratan EPA
yang lain.
menggunakan rata-rata lebih hemat
Self-Diagnostik – tes otomatis unit
energi sebesar 35% dibandingkan
elektronik dan baterai. Dirancang
UPS lainnya.
untuk memudahkan perawatan dan Efisien UPS Troubleshooting. Layar Flexible Monitoring
pemecahan masalah. LCD menampilkan kesalahan atau & Management
alarm pada UPS atau status operasi Options
yang membantu pengguna merespon
Flexible
dengan cepat untuk troubleshoot dan
Configuration Intuitive, Intelligent
UPS Liebert GXT4 menawarkan
repair. berbagai pilihan komunikasi untuk
Operation memberikan pemantauan dan kontrol
Batas tegangan masukan lebih
besar – fitur batas tegangan input kemampuan yang dituntut oleh sistem
Intuitif LCD Screen. Memudahkan komputasi jaringan saat ini.
lebih lebar yang memungkinkan
UPS untuk mendukung beban kritis
dalam mengakses struktur menu Designed Easy UPS bisa dipantau menggunakan:
tanpa harus transfer ke baterai,
untuk konfigurasi UPS dan kontrol. Service and Libert IntelliSlot® Web Card
memperpanjang daya tahan baterai
Pengawasan dan Pengendalian Warranty Built in USB port
Optimal. Menyediakan sampai Liebert Nform
ketika itu benar-benar diperlukan.
dengan 6-baris teks lebih Detail UPS Sistem UPS berbasis rak hari ini Liebert Sitescan dan lain-lain
Konfigurasi Rak/Tower – serba guna
hanya dalam satu tampilan. menawarkan operasi yang relatif bebas
unit menginstal baik konfigurasi dan
UPS Programming On-Demand. masalah, pertumbuhan beban kritis Info detil tentang produk, kunjungi http://
termasuk layar LCD warna berputar.
Tidak perlu menjalankan program telah meningkatkan biaya downtime. www.emersonnetworkpower.com
Batterai internal Hot-swappable -
konfigurasi untuk menyesuaikan Sebagai hasilnya, kebutuhan untuk
menyediakan 4-9 menit dari runtime
parameter UPS. Layar LCD mempertahankan sistem UPS ini
pada beban penuh tergantung pada
memungkinkan untuk langsung semakin penting.
model. Informasi lengkap, hubungi:
melakukan pemrograman UPS Garansi tambahan
Runtime tambahan dengan tambahan
sehingga tidak memerlukan laptop di Startup untuk Kapasitas 5-10 KVA Tan Krisdianto
baterai kabinet - hingga 6 baterai Product Marketing Manager, EMERSON DPG
tempat. Preventive maintenance
eksternal. Krisdianto.Tan@metrodata.co.id
On site service contact@metrodata.co.id

92 JUL2 015 JUL20 15 93


R O D U Kn s o l u s i b i s n i s
P roduk da Office on Windows. Selain Office
2016 terpilih sebagai desktop lengkap,
dapat menghubungkan Windows Phone
Anda ke monitor, mouse dan keyboard
info p pengguna Windows 10 akan dapat untuk membuat telepon Anda bekerja
mengalami aplikasi Windows universal seperti PC.
baru untuk Word, Excel dan PowerPoint,
semua tersedia secara terpisah. Anda Windows Hello. Menyambut Anda
juga akan dapat menikmati versi baru dengan nama dan dengan senyum,
OneNote dan Outlook, yang disertakan membiarkan Anda masuk tanpa password
dengan Windows 10 tanpa biaya dan menyediakan dengan cepat, lebih
tambahan. aman akses ke perangkat Windows
10. Dengan Windows Halo, otentikasi
Multiple Desktop. Dengan multiple biometrik mudah dengan wajah, iris, atau
desktop Anda dapat mengerjakan banyak jari, memberikan pengakuan instan.
hal dalam satu waktu. Bahkan Anda
dapat membuat desktop khusus Anda Windows Store. Dengan mudah
bekerja dan juga desktop khusus untuk menginstal dan uninstall aplikasi
Anda bermain. terpercaya, didukung dengan berbagai
metode pembayaran global.
Windows Defender. Keamanan
tanpa batas dengan Windows defender, Selain inovasi ini, kami akan terus
anti virus, malware dan juga spyware memperbaharui Windows 10 dari waktu
terbaik yang sudah ada di dalam ke waktu dengan inovasi baru untuk
windows 10 tanpa biaya tambahan. membantu Anda menjadi lebih produktif
dan lebih menyenangkan. Seperti 10
Xbox Live and the integrated Windows itu sendiri, pembaharuan ini
Xbox App. Membawa pengalaman akan bebas seumur hidup yang didukung
permainan baru Windows 10. Xbox perangkat Anda.
pada Windows 10 membawa luas Xbox
Live permainan jaringan ke Windows 10
PCs dan tablet. Berkomunikasi dengan Bersiaplah menyambut
teman-teman Anda pada Windows 10 Windows 10!
PC dan Xbox One – sambil bermain
game PC manapun. Permainan yang Pada tanggal 29 Juli, Anda bisa
dikembangkan untuk DirectX 12 di mendapatkan Windows 10 PCs dan
Windows 10 akan melihat peningkatan tablet dengan mengambil keuntungan
kecepatan, efisiensi dan kemampuan penawaran gratis upgrade. Upgrade
grafis. Windows 10 dirancang agar kompatibel
dengan saat ini Windows perangkat
New Photos, Videos, Music, dan aplikasi*. Kami bekerja keras untuk
Maps, People, Mail & Calendar membuat upgrade ini proses pengalaman
Persiapkanlah perangkat Anda untuk 10 Kelebihan Windows 10! apps telah diperbarui disain yang luar biasa. Anda dapat memesan gratis
segera upgrade ke windows 10 pada Microsoft telah merancang Windows 10 untuk Microsoft Edge. Sebuah browser terlihat dan merasa akrab dari app untuk Windows 10 upgrade Anda sekarang
tanggal 29 Juli 2015. Windows 10 membantu Anda menjadi lebih produktif dalam bekerja baru yang dirancang untuk mendapatkan aplikasi dan perangkat ke perangkat. melalui proses reservasi yang sederhana.
tidak hanya akan menjadi perubahan maupun dalam bermain dengan seluruh inovasi yang hal-hal yang dilakukan secara online Anda dapat memulai sesuatu pada satu Cari ikon ini di taskbar sistem Anda di
major terakhir dari Operating System telah dibuat. dengan cara yang baru, dengan built-in perangkat dan terus lain karena konten bagian bawah layar Anda, cukup klik
Windows tetapi juga diluncurkan yang dapat mengomentari web melalui Anda disimpan dan synched melalui pada ikon, dan kemudian lengkapi proses
tanpa biaya tambahan bagi pelanggan Ini kehebatan dari Windows 10: mengetik atau menggambar langsung OneDrive. reservasi. Anda juga dapat membeli
Microsoft yang telah berada di Windows — berbagi komentar dan pandangan perangkat baru Windows 10 pada
7, 8 maupun 8.1 selama upgrade pada Cortana. Pertama di dunia asisten digital pribadi membaca yang membuat membaca Windows Continuum. retailer resmi Microsoft pada saat sudah
jangka waktu 1 tahun setelah peluncuran benar-benar membantu Anda Dapatkan apa yang Anda situs web jauh lebih cepat dan lebih Menciptakan pengalaman terbaik ketika diluncurkan.
Windows 10. Bagi pelanggan Microsoft inginkan dan membantu apa yang Anda kerjakan. Cortana mudah. Kolaborasi Cortana dengan Anda menggunakan laptop dan 2-in-1
yang masih dalam Windows XP atau belajar preferensi untuk memberikan rekomendasi yang Microsoft Edge menawarkan hasil yang maupun perangkat mobile. Continuum
Informasi lengkap, hubungi:
versi sebelumnya dapat melakukan relevan, akses cepat ke informasi dan sebagai mesin cepat dan konten berdasarkan minat memungkinkan kelancaran transisi
upgrade ke Windows 7 atau 8 terlebih pengingat. Interaksi alami dan mudah melalui berbicara dan preferensi Anda. Cepat, efisien dan tablet Anda ke PC dengan pengalaman Kurniawan Tiono
dahulu untuk dapat upgrade ke Windows atau mengetik. Dan karya-karya pengalaman Cortana pribadi, Anda dapat berfokus hanya yang sama dan data aplikasi yang Product Marketing
Consumer Product 2
10. Seperti apakah kehebatan Windows tidak hanya pada PC Anda, tetapi dapat memberitahu dan pada konten yang penting bagi Anda dan tersinkronisasi. Dan terbaik dalam Kurniawan.Tiono@metrodata.co.id
10? Simak kehebatannya di bawah ini. membantu Anda pada Smartphone Anda. secara aktif terlibat dengan web. Windows Continuum ini adalah Anda contaact@metrodata.co.id

94 JUL2 015 JUL20 15 95


D U Kn s o l u s i b i s n i s O D U K olusi bisnis
P R O uk da P R uk dan s
rod rod
info p info p

RUCKUS SpoT
Smart Positioning Technology

Philips Teknologi Ruckus Smart Positioning -


Spot™ - menggabungkan keuntungan unik,
termasuk pilihan untuk kedua layanan
BAGAIMANA CARA KERJANYA
Menggunakan RF fingerprint, Ruckus SPOT
mampu lebih baik dalam penentuan lokasi

Videowall
Saat ini PT. Synnex Metrodata Indonesia sebagai Single berbasis cloud publik dan swasta dan pilihan perangkat, tergantung pada jumlah dan
Distributor Philips Professional Display memperkenalkan metrik lokasi dengan baik titik tempat kepadatan jalur akses yang digunakan.
solusi bundling product terbaru. (drop-pin) atau tempat kehadiran (proximity).
Perusahaan atau penyedia layanan jasa dapat
Dengan diperkenalkannya Philips VideoWall BDL4678XL menggunakan API SPoT untuk memasukkan
dengan teknologi layar Full HD dengan High Brightness 500 data lokasi ke dalam aplikasi mereka sendiri.
nits yang memungkinkan Anda menampilkan content dan Sebuah ekosistem yang kuat dari mitra
informasi dengan kualitas visual besar dan terbaik dengan memberikan pengaruh tambahan dari
kemampuan runtime 24 jam/7 hari nonstop untuk mendukung tempat untuk aplikasi di ritel, transportasi,
operasional perusahaan/instansi Anda dan dengan jaminan hiburan dan pasar vertikal lainnya.
Garansi 3 tahun.
Ruckus SPOT™ dapat dibeli baik sebagai
Videowall Philips dapat digunakan untuk menampilkan gambar layanan berlangganan berbasis cloud atau
format besar dengan gabungan beberapa monitor videowall sebagai Virtual Spot [vSPoT], contoh virtual
lainnya dan dapat disusun hingga 100 monitor videowall. layanan OnPremise. vSPOT bekerja dengan
VMware untuk memberikan kehadiran atau
Dengan bezel to bezel 0.59 cm yang sangat tipis dikelasnya, lokasi layanan dari pusat data Perusahaan
sehingga dapat memperjelas visual tanpa batas dengan jarak atau Penyedia Layanan. Kedua versi dari
yang tebal antara monitor videowall yang satu dan lain nya. tempat termasuk API Engagement - satu
set API untuk daya baru generasi aplikasi
Lalu dikombinasikan dengan Digital Engine DE6140 yang mobile, serta dapat memberi mereka “Smart
memiliki 4 output HDMI dengan kualitas gambar Full HD yang Location” yaitu fitur seperti kemampuan
Informasi lengkap, hubungi: mampu beroperasi hingga 24 jam dan memiliki kemampuan untuk menemukan pengguna yang Informasi lengkap, hubungi:
extend desktop, yakni memungkinkan untuk menampilkan terlibat atau mengirim pesan yang sangat
Dhevant S. Tamtelahitu gambar yang berbeda di 4 monitor videowall dan sewaktu- ditargetkan dalam Venue yang diaktifkan Leovaldo Chandra
Product Marketing Reps., Commercial Display Product Marketing Reps., Ruckus
Dhevant.Tamtelahitu@metrodata.co.id waktu jika dibutuhkan bisa menghasilkan 1 gambar besar di dengan Ruckus Smart Wi - Fi dan Ruckus Leovaldo.Chandra@metrodata.co.id
contact@metrodata.co.id keseluruhan 4 monitor Videowall Philips tersebut. SPOT. contact@metrodata.co.id

96 JUL2 015 JUL20 15 97


R O D U Kn s o l u s i b i s n i s
P roduk da
info p

ZTE GPON FTTx Solution


Mengapa GPON FTTx? Seiring dengan Di samping itu perkembangan content
perkembangan fiber optic, permintaan akan layanan data dari tahun ke tahun semakin
broadband access semakin luas. Dengan biaya fiber besar, di mana sekarang semua sudah mulai
optic yang semakin lama semakin menurun, tren beralih ke kualitas HD baik layanan suara
pasar pun mulai bergeser ke solusi GPON FTTx, maupun layanan video (IP dan Cable TV).
terutama untuk solusi jaringan data untuk gedung Dibandingkan dengan kabel LAN (RJ45),
perkantoran, apartemen dan juga hotel. fiber optic memiliki kecepatan transfer lebih
cepat dan memiliki kapasitas transfer lebih
Beberapa hal yang juga membuat mengapa solusi besar, sehingga kualitas HD yang dikirim
GPON FTTx ini diminati adalah kemampuannya bisa diterima dengan lebih baik.
dalam men-deliver beberapa layanan dalam satu
jaringan, misalnya: Untuk mengakomodir kebutuhan GPON
ini, ZTE memiliki perangkat ZXA10 OLT
Layanan telepon (analog, digital, IP) series, serta ZXHN ONU series. Dengan
Layanan Cable TV pengalaman di pasar operator, solusi
Layanan IP TV GPON ZTE ini sangat bisa di percaya untuk
Layanan Internet (beserta built in Wifi-AP) keperluan jaringan Anda.

6 0
O NT F6 F66 8
Z XH N ONT
Z XH N

Informasi lengkap, hubungi:

Guannuary
Product Marketing Reps., ZTE-Comm
ZX A10 Guannuary@metrodata.co.id
C320 Se
rie s contact@metrodata.co.id

98 JUL2 015 JUL20 15 99

Anda mungkin juga menyukai