Anda di halaman 1dari 1

Pasien datang dengan keluhan terdapat benjolan di leher kanan dan kiri sejak 1,5 tahun yang lalu,

benjolan berbatas tegas, nyeri (-), benjolan sewarna dengan warna kulit.

Keadaan umum : tampak sakit sedang, Kesadaran : kompos mentis

Nadi : 102x/menit, Pernafasan : 22x/menit, Suhu : 36,5 C, SpO2 : 98%

Kepala : konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-)

Toraks : ves (+/+), rh (-/-), wh (-/-)

Abdomen : cembung, bu (+)

Ekstremitas : akral hangat (+/+)

Status lokalis : didapatkan benjolan di regio colli dextra dan sinistra dengan ukuran 3cm di dextra dan
sinistra, sewarna dengan kulit sekitarnya, teraba lembut (+), nyeri (-), berbatas tegas

Hasil lab : Hb 12,8 g/dl , Ht 36,5% , Leukosit 9.710/uL

GDS : 90 mg/dl

Pasien datang dengan keluhan terdapat benjolan di leher bagian depan sejak 2 tahun yang lalu,
benjolan berbatas tegas, nyeri saat menelan (-), benjolan sewarna dengan warna kulit.

Keadaan umum : tampak sakit sedang, Kesadaran : kompos mentis

TD 130/110 , Nadi : 85x/menit, Pernafasan : 20x/menit, Suhu : 36,7 C, SpO2 : 99%

Kepala : konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-)

Toraks : ves (+/+), rh (-/-), wh (-/-)

Abdomen : cembung, bu (+)

Ekstremitas : akral hangat (+/+)

Status lokalis : didapatkan benjolan di regio colli bagian frontal dengan ukuran diameter 2-3cm,
sewarna dengan kulit sekitarnya, teraba lembut (+), nyeri saat menelan (-), berbatas tegas

Hasil lab : Hb 13,3 g/dl , Ht 41,6% , Leukosit 9.340/uL , trombosit 189.000/uL

GDS : 95 mg/dl

Fungsi tiroid : T3 total 0,91 ng/mL , T4 total 8,85 ug/dL , TSHs 2,45 uIU/mL

Anda mungkin juga menyukai