Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR DAFTAR ULANG PESERTA DIDIK BARU

MADRASAH MU’ALLIMAAT MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA


TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Perlengkapan administrasi yang harus dipersiapkan :


NO KELENGKAPAN JUMLAH
1. Fotokopi Ijazah dan SKHU (Surat Keterangan Hasil Ujian) yang dilegalisir 2 lembar
2. Fotokopi akte kelahiran 2 lembar
3. Fotokopi KTP atau SIM orang tua 2 lembar
4. Fotokopi Kartu Keluarga 2 lembar
5. Fotokopi Nomor Induk Siswi Nasional (NISN)/Surat Keterangan NISN 2 lembar
6. Materi Rp.6.000 (untuk surat penyataan bebas narkoba) 1 lembar

Loket 1 : pengambilan formulir, tata tertib dan kesanggupan multi (memakai nomor antrian)
1. Orang tua/siswi menyerahkan kartu peserta tes, menunggu antrian untuk dipanggil
2. Mendapatkan map (bagi yang belum mendownload) yang berisi :
a. F1, blangko herregristrasi (tata usaha)
b. F2, blangko herregristrasi (bimbingan konseling)
c. F3, surat pernyataan kesanggupan tata tertib
d. F4, surat pernyataan bebas narkoba
e. F5, surat kesanggupan multilingual
f. Pedoman tata tertib
3. Apabila memerlukan penjelasan tentang cara pengisian formulir dan tata tertib, tanyalah kepada
petugas
4. Mintalah bukti telah herregristrai loket 1 kepada petugas

Loket 2 : keuangan (ruang IT)


1. Menyerahkan bukti telah herregistrasi dari loket 1 kepada petugas, bagi yang telah melunasi
pembayaran, dapat meminta kuitansi pembayaran (warna putih)
2. Sedangkan yang belum menyelesaikan pembayaran, dapat melakukan pembayaran keuangan sesuai
nomor urut. Setelah selesai, mintalah kuitansi pembayaran (warna putih).

Loket 3 : pengembalian berkas


1. Menyerahkan bukti herregristrasi loket 2
2. Menyerahkan :
a. F1, F2, F3, dan F4 yang telah terisi lengkap
b. Fotokopi Ijazah 2 lembar
c. Fotokopi SKHUN 2 lembar
d. Fotokopi akte kelahiran 2 lembar
e. Fotokopi KTP/SIM orang tua 2 lembar
f. Fotokopi kartu keluarga orang tua 2 lembar
g. Fotokopi Kartu Nomor Induk Siswi Nasional (NISN) atau Surat Keterangan NISN 2
lembar
3. Setelah selesai, mintalah bukti telah herregistrasi loket 3 kepada petugas
Loket 4 : pengantar asrama dan orang tua asuh
1. Menyerahkan bukti telah herregistrasi loket 3, kemudian akan mendapatkan surat pengantar asrama
dan pengantar screening
2. Setelah selesai, mintalah bukti telah herregistrasi loket 4.

Loket 5 : screening
1. Menyerahkan bukti telah herregristrasi loket 4, kemudian mempersilahkan mengikuti screening.
2. Setelah selesai, mintalah bukti telah herregistrasi loket 5

Loket 6 : pengambilan seragam


1. Menyerahkan kartu telah herregristrasi loket 5
2. Memberikan seragam sesuai ukuran

Loket 7 :
1. Menyerahkan kartu telah herregristrasi loket 6 untuk mengambil buku paket.
2. Selanjutnya melakukan pembayaran kasur dan bantal yang telah ditempatkan di asrama sebesar Rp.
3. 600.000,- dibayar tunai.
4. Membeli perlengkapan asrama selain almari, tempat tidur, kasur dan bantal.
5. Setelah selesai, mintalah bukti telah herregistrasi loket 7.

Lain-lain
No. Tanggal Kegiatan
1 10 – 11 Juli 2017 Pemberkasan siswi baru dan siswi wajib masuk asrama
2 12 Juli 2017 Pertemuan orang tua/wali siswi kelas I/VII, jam : 08.00 s.d. selesai
3 12 – 13 Juli 2017 Orientasi kepesantrenan dan bahasa
4 15 Juli 2017 Syawalan dan persiapan FORTASI
5 16 Juli 2017 Sosialisasi tata tertib
6 17 – 20 Juli 2017 FORTASI (Forum Ta’aruf dan Orientasi siswi)
7 22 – 31 Juli 2017 Karantina Bahasa

Anda mungkin juga menyukai