Anda di halaman 1dari 1

16/8/2019 Resep Gulai daging sapi no santan no msg oleh Dapur ephien - Cookpad

Gulai daging sapi no santan no msg


Lagi pengen masakan ala padang dan akhirnya eksekusi. Sebenarnya
bingung untuk judulnya karna tadi niat bikin da...

Dapur ephien Ikuti

Bahan-bahan Langkah
1/4 kg daging sapi *saya juga
tambah tulang krn ada sisa dari 1 Cuci bersih daging sapi utuh (*me : dan
bikin sup kemaren tulang) dan rebus sampai empuk.
1 ruas jahe

1 ruas lengkuas
2 lembar daun jeruk 2 Setelah daging empuk, iris dan pipihkan
dengan uleg an. Air rebusannya jangan
secukupnya Garam
dibuang ya karna bisa sebagai kuah.
secukupnya Gula
Minyak untuk menumis

Bumbu halus 3 Panaskan minyak. Tumis bumbu halus.


5 buah Cabe hijau besar karena Masukkan jahe, lengkuas, daun jeruk.
kurang akhirnya saya campur Masukkan daging. Aduk rata.
dengan 2 buah cabe merah besar

Cabe rawit *bila suka pedas


5 siung Bawang merah 4 Tambahkan garam dan gula. tambahkan
3 siung Bawang putih air rebusan sapi tadi. Masak sampai air
menyusut. Daging sapi ala padang dapat
disajikan dengan nasi panas dan tumis
wortel kecambah.

https://cookpad.com/id/resep/8345065-gulai-daging-sapi-no-santan-no-msg?via=search&search_term=gulai daging tanpa santan 1/1

Anda mungkin juga menyukai