Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA PASURUAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEBONSARI
Jalan Gajah Mada No. 18 .Pasuruan 67114 Telp. (0343) 5643274
Website: puskesmaskebonsari.wix.com/puskesmaskebonsari
Email: uptpkmkebonsari@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI


KOTA PASURUAN
NOMOR : 440/ 41/SK/423.104.04/2017

TENTANG

PERUBAHAN PERTAMA ATAS KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI


TENTANG MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA SERTA LINGKUNGAN
PUSKESMAS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI,

Menimbang : a. bahwa guna menciptakan kenyamanan dalam bekerja


diperlukan sarana dan prasarana yang terpelihara;
b. bahwa guna menciptakan lingkungan kerja kodusif, aman,
nyaman, bersih, sehat dan berkualitas di UPT Puskesmas
Kebonsari;
c. bahwa atas pertimbangan huruf a di atas perlu ditetapkan
penanggung jawab kebersihan lingkungan melalui keputusan
Kepala UPT Puskesmas Kebonsari.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan;
2. Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;
3. Permenkes RI Nomor 46 Tahun 2015 Tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik mandiri Dokter,
Dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi.

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI
TENTANG PERUBAHAN PERTAMA ATAS KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI TENTANG
MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA SERTA
LINGKUNGAN PUSKESMAS.
Kesatu : Perubahan penanggung jawab dalam peliharaan dalam
ruangan pelayanan;
Kedua : Pemeliharaan Sarana Prasarana Puskesmas merupakan
tanggunjawab seluruh petugas;
Ketiga : Perlu dilakukan pemantauan atas Lingkungan Puskesmas serta
sampah/limbah yang dihasilkan dari kegiatan pelayanan
dikelolah dengan baik sehingga tidak menimbulkan dampak
yang merugikan bagi Lingkungan sekitar;
Keempat : Sarana dan prasarana yang ada harus di kelolah dan di
pelihara dengan penuh tanggungjawab;
Kelima : Biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya keputusan ini
dibebankan pada APBD Pemerintah Kota Pasuruan dan Dana
Operasional Puskesmas Tahun 2017;
Keenam : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan
akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Pasuruan
Pada tanggal : 08 Juni 2017
KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI

RUSMALA DEWI

LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA UPT


PUSKESMAS
NOMOR : 440/41 /SK/423.104.04/2017
TENTANG : PERUBAHAN PERTAMA ATAS
KEPUTUSAN KEPALA UPT
PUSKESMAS KEBONSARI TENTANG
MANAJEMEN SARANA DAN
PRASARANA SERTA LINGKUNGAN
PUSKESMAS

MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA


1. Sarana (alat medis dan Non medis) dan Prasarana (gedung dll) yang terdapat pada
ruangan,merupakan tanggung jawab dari petugas masing masing yang
bertanggungjawab pada ruangan tersebut.baik pengelolaan,pemeliharaan serta
kebersihannya.
2. Petugas wajib memisahkan alat yang bersih dan yang kotor,alat yang memerlukan
sterilisasi, alat yang membutuhkan penanganan / perawatan khusus serta
penempatan / penyimpanan alat baik itu alat setelah dilakukan proses sterilisasi
ataupun penyimpanan alat yang membutuhkan persyaratan khusus di Puskesmas.
3. Nama Penanggungjawab Ruangan :
a. Ruangan Pendaftaran dan Rekam Medik : Basori
b. Ruangan Pemeriksaan Umum : Nanik K,AMd.Kep
c. Ruangan Tindakan : Sri Neneng
Nengsi,S.Kep
d. Laboratorium : Nuril Istiqomah,S.Kep
e. Ruangan Promkes : Sugianto,A.Md.Kep
f. Ruang MTBS : Diana Tri H.,AMd.Keb
g. Ruangan Laktasi : M. Amma Yasifun,AMd.Gz
h. Ruangan KIA,KB dan Imunisasi : Tutut A,AMd.Keb
i. Ruangan Kesehatan Gigi dan Mulut : Nora Susanti,AMd.Kes.Gi
j. Ruangan Administrasi Kantor : Lilik Agustinah
k. Ruang Farmasi : Miftahul Uluma,A.Md
l. Ruangan Pemeriksaan Umum Pustu Karanganyar : Sugianto,A.Md.Kep
m. Ruangan Pendaftaran dan Rekam Medik
Pustu Karanganyar : Hardiyah N. A.,A.Md.Kep
n. Ruang KIA,KB dan Imunisasi Pustu Karanganyar : Suwartik,A.Md.Keb
o. Ruangan Pemeriksaan Umum Pustu Bangilan : Tri Larasati,A.Md.Kep
p. Ruangan Pendaftaran dan Rekam Medik
Pustu Bangilan : Yeni Susilowati,A.Md.Kep
q. Ruangan KIA,KB dan Imunisasi Pustu Bangilann : Yanti Yuanita,A.Md.Keb
r. Ruang Arsip : Lilik Agustinah
s. Kamar Mandi : Wawan Prasetio D
4. Penanggung jawab kendaraan program kerja perawatan kendaraan roda 4 :
Nama : Wawan Prasetio D
NITK : 28.044
Petugas penanggung jawab kendaraan roda 4, mempunyai tugas:
a. Memeriksa perlengkapan kendaraan dinas seperti mengecek kondisi mesin,
lampu, radiator, ban, sirine, lampu, minyak pelumas, knalpot, accu, klem pipa
wiper dan rem kendaraan agar dalam kondisi baik dan laik jalan serta kondisi
siap pakai
b. Memperbaiki dan merawat kendaraan setelah dipergunakan agar terawat dengan
baik
5. Penagggung jawab kendaraan program kerja perawatan kendaraan roda 2 yaitu :
Sesuai Penerima Barang
Petugas penanggung jawab kendaraan roda 2, mempunyai tugas:
a. Memeriksa perlengkapan kendaraan dinas agar dalam kondisi baik dan laik jalan
serta kondisi siap pakai
b. Memperbaiki dan merawat kendaraan setelah dipergunakan agar terawat dengan
baik
6. Kegiatan Pemantauan atau Monitoring dilakukan tiap bulan oleh petugas yang telah
ditunjuk.
7. Petugas pemantauan berkala pelaksanaan prosedur pemeliharaan dan sterilisasi
instrumen yaitu :
Nama : Dwi Hesti Heriyanti, Amd Kep
NIP : 19820604 201001 2 029
8. Sarana prasarana yang berupa alat ukur perlu dilakukan kalibrasi.
9. Petugas Penanggung jawab pengelolaan peralatan dan kalibrasi yaitu
Nama : Dwi Hesti Heriyanti, Amd Kep
NIP : 19820604 201001 2 029
10. Sarana prasarana yang diterima oleh Puskesmas,dilakukan pengecekan dan
pemeriksaan meliputi kondisi, jumlah, dan jenis/spesifikasinya.
11. Semua penerimaan dan pengeluaran dicatat dalam buku penerimaan dan
pengeluaran barang.
12. Kebijakan pemeliharaan alat yaitu:
a. Melakukan inventarisasi peralatan medis dan non medis
b. Melakukan pemeriksaan/pengecekan peralatan medis dan non medis secara
teratur setiap 3 bulan sekali
c. Melakukan uji coba peralatan medis dan non medis sesuai dengan penggunaan
dan ketentuannya,
d. Melaksanakan pemeliharaan alat medis dan non medis
e. Melakukan inventarisasi peralatan yang memerlukan kalibrasi,
f. Memastikan bahwa alat yang perlu dikalibrasi, dilakukan kalibrasi sesuai
peraturan perundangan yang berlaku,
g. Melakukan penggantian dan perbaikan alat medis dan non medis
KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI

RUSMALA DEWI
LAMPIRAN II : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS
KEBONSARI KOTA PASURUAN
NOMOR : 440/41 /SK/423.104.04/2017
TENTANG : PERUBAHAN PERTAMA ATAS
KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS
KEBONSARI TENTANG MANAJEMEN
SARANA DAN PRASARANA SERTA
LINGKUNGAN PUSKESMAS

PEMANTAUAN LINGKUNGAN PUSKESMAS


1. Koordinator pemantauan pemantauan lingkungan fisik yaitu :
Nama : Luluk Choiriyah,A.Md.Kl
NIP : 19861009 200101 2 010
Koordinator pemantauan lingkungan fisik, mempunyai tugas:
a. Memonitor dan memantau lingkungan fisik Puskesmas
b. Memonitor dan memantau instalasi listrik, air, ventilasi, gas, dan sistem lainnya
c. Memonitor dan memantau kebersihan lingkungan Puskesmas
d. Memonitor dan memantau bahan dan sampah/limbah berbahaya
2. Pelaksana Kebersihan Lingkungan Puskesmas
Nama : Nur Hariyanto
NIP :-
Pelaksana Kebersihan lingkungan puskesmas, mempunyai tugas:
a. Membersihkan ruangan dan mengecek aliran air guna kelancaran pelayanan
b. Menyapu dan mengepel lantai Puskesmas setiap hari
c. Membersihkan kaca, meubelair dan melawa-lawa sesuai jadwal
d. Membuang sampah setiap hari
e. Membersihkan kamar mandi, wastafel setiap hari
f. Menyapu halaman dan menyiram bunga Puskesmas setiap hari
g. Mencuci korden setiap satu bulan sekali

KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI

RUSMALA DEWI

LAMPIRAN III : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS


KEBONSARI KOTA PASURUAN
NOMOR : 440/41 /SK/423.104.04/2017
TENTANG : PERUBAHAN PERTAMA ATAS
KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS
KEBONSARI TENTANG MANAJEMEN
SARANA DAN PRASARANA SERTA
LINGKUNGAN PUSKESMAS
PENANGANAN SAMPAH / LIMBAH
1. Koordinator Penanganan Sampah/Limbah yaitu :
Nama : Luluk Choiriyah,A.Md.Kl
NIP : 19861009 200101 2 010
Koordinator Penanganan Sampah/Limbah, mempunyai tugas:
a. Memonitor dan memantau bahan, sampah/limbah medis dan non medis
b. Memonitor dan memantau TPS Non Medis dan TPS LB3
c. Menyerahkan sampah/limbah medis dari penyimpanan TPS LB3 ke Pihak ketiga
(RSUD dr. R Soedarsono)
2. Pelaksana Penanganan Sampah/Limbah Puskesmas
Nama : Nur Hariyanto
NIP :-
Pelaksana Penanganan Sampah/Limbah Puskesmas, mempunyai tugas:
a. Petugas memisahkan sampah/limbah berdasarkan jenisnya, yaitu:
- Sampah medis dimasukkan ke kantong plastik warna kuning
- Sampah non medis dimasukkan kantong plastic warna hitam
b. Petugas mengambil sampah medis dan non medis dari unit pelayanan setiap
hari.
c. Petugas memasukkan sampah medis ke TPS LB3
d. Petugas membuang sampah non medis setiap hari yang diambil Dinas
Kebersihan dan Pertamanan

KEPALA UPT PUSKESMAS KEBONSARI

RUSMALA DEWI

Anda mungkin juga menyukai