Anda di halaman 1dari 1

BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari pengalaman Praktek Darat (Prada) yang dilaksanakan di PT.
Pelayaran Bahtera Adhiguna Cabang Cilacap selama 3 (tiga) bulan dapat
di ambil kesimpulan sebagai berikut :
1. Dengan adanya Praktek Darat ini, para Taruna (Prada) banyak
mendapat informasi baik dari Atasan /Staf maupun mengamati secara
lansung mengenai kegiatan yang sebenarnya di lingkungan Kantor
PT. Pelayaran Bahtera Adhiguna Cabang Cilacap.
2. Setelah Pelaksanaan Prada ini dapat disimpulkan antara teori yang
dapat di Kampus dengan Praktek Darat di dunia usaha, memiliki
banyak perbedaan dan gambaran bahwa Teori lebih sulit dibandingkan
dengan praktek secara langsung.
3. Keberhasilan pelaksanaan Praktek Darat (Prada) ini sangat dibutuhkan
oleh para Taruna agar dapat bias memenuhi salah satu syarat untuk
tugas akhir Diploma-III. Dengan dibuat nya laporan Prada ini
diharapkan dapat dijadikan sebagai lancarnya Pelaksanaan Praktek
Darat, terutama pada tahap awal kerja berkaitan dengan keahlian yang
di miliki.

B. Saran
Dalam proses prada ini dibutuhkan kedisiplinan, keseriusan dan
mental yang kuat serta keahlian computer dan bahasa Inggris dalam
mengerjakannya, Dan sebelum bekerja Taruna harus menyiapkan
semuaalat dan bahan yang selengkap-lengkapnya agar tidak
menimbulkan kendala-kendala yang menghambat proses praktek yang
dikerjakan.

Anda mungkin juga menyukai