Anda di halaman 1dari 7

PENYUSUNAN JADWAL DAN TEMPAT

No. Dokumen : 356/SOP/UKM/IV/2019


No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 14 April 2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS
INGIN JAYA
drg. HASTUTI
NIP. 196803142000032005

1. Pengertian Penyusunan jadwal dan tempat pelaksanaan kegiatan Puskesmas sesuai dengan
kesepakatan antara petugas dan sasaran kegiatan UKM
2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk melaksanakan tugas dalam menyepakati waktu dan
tempat pelaksanaan kegiatan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ingin Jaya Nomor 005/KAPUS/2018Tentang penanggung jawab
Program
4. Referensi Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang
Permenkes No. 36 Tahun 2019 tentang kesehatan
5. Prosedur/ Langkah- 1. Alat
Langkah a. Laptop
b. Handphone
2. Bahan
a. ATK
b. Jadwal Kegiatan
3. Pengelola program menyerahkan jadwal kepada penanggung jawab UKM
4. Pengelola program bersama penanggung jawab UKM menyusun jadwal sesuai
dengan kesepakatan sasaran
5. Apabila jadwal sudah tersusun sesuai dengan kesepakatan maka penanggung
jawab akan menyerahkan kepada kepala Puskesmas
6. Jadwal yang sudah tersusun dipaparkan ditempat yang mudah di akses oleh
masyarakat dan sasaran
7. Jika ada perubahan jadwal dilaporkan kembali kepada penanggung jawab UKM.
6. Bagan Alir

Jadwal disusun dan diserahkan

Jadwal sesuai dengan sasaran

Laporkan kepada kelapa Puskesmas

Jadwal ditampilkan

Perubahan jadwal lapor kembali

Revisi

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Pokja Administrasi Manajemen
2. Pokja UKM
3. Pokja UKP
9. Dokumen Terkait
10. Rekaman Historis Tanggal mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan
KESEPAKATAN CARA DAN WAKTU
PELAKSANA KEGIATAN DENGAN LINTAS PROGRAM
DAN LINTAS SEKTOR
No. Dokumen : 357/SOP/UKM/IV/2019
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 14 April 2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS
INGIN JAYA
drg. HASTUTI
NIP. 196803142000032005

1. Pengertian Kesepakatan adalah merupakan persesuaian pernyataan kehendak antara satu orang
atau lebih dengan pihak lain yang mengadakan perjanjian.
Waktu adalah laporan yang menunjukkan lamanya suatu peristiwa berlangsung.
Kesepakatan dan waktu dapat saling berkaitan dalam melaksanakan suatu kegiatan
program atau masalah
Kesepakatan dan waktu pelaksanaan kegiatan dengan lintas program dan lintas sektor
melalui penerimaan yang dapat disesuaikan dengan program yang asli di Puskesmas
antara lain.
1. Program promosi kesehatan
2. Penyehatan lingkungan
3. Program gizi
4. Program kesehatan ibu dan anak – KIS
5. Program imunisasi
6. Program P2
2. Tujuan Bertujuan untuk menggalang kerja sama dalam tim dan selanjutnya menggalang
kerjasama dengan lintas program dan lintas sector.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ingin Jaya Nomor 005/KAPUS/2018 tentang Penanggung Jawab
Program
4. Referensi Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
Permenkes No. 36 Tahun 2019 tentang kesehatan
5. Prosedur/ Langkah- 1. Ketua atau pelaksana tim menyusun jadwal dan waktu kegiatan
Langkah 2. Ketua tim mengajukan jadwal dan waktu kegiatan kepada kepala puskesmas.
3. Kepala Puskesmas memeriksa jadwal pelaksanaan kegiatan.
4. Jika tidak setuju maka kembali dengan memberikan rekomendasi
5. Jika setuju maka lakukan konfirmasi melalui lembaran disposisi
6. Sekretaris membuat media performa sesuai dengan jadwal yang disusun.

6. Bagan Alir

Penyusunan jadwal dan waktu kegiatan

Mengajukan jadwal dan waktu kegiatan kepada kepala Puskesmas.

Kepala Puskesmas memeriksa jadwal

Bila setuju kepala Puskesmas memeberikan rekomendasi

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Pokja Administrasi Manajemen
2. Pokja UKM
3. Pokja UKP
9. Dokumen Terkait
10. Rekaman Historis Tanggal mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan
PERUBAHAN WAKTU/TEMPAT KEGIATAN

No. Dokumen : 358/SOP/UKM/IV/2019


No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 14 April 2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS
INGIN JAYA
drg. HASTUTI
NIP. 196803142000032005

1. Pengertian Perubahan waktu/tempat kegaitan adalah kegiatan yang telah dijadwalkan karena
sesuatu hal yang tidak dapat dilakukan sesuai jadwal/tempat sehingga perlu dilakukan
perubahan jadwal/tempat kegiatan yang disepakati antara pelaksana dengan sasaran.
2. Tujuan Sebagai acuan penentuan langkah-langkah dalam perubahan waktu/tempat kegiatan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ingin Jaya Nomor 005/KAPUS/2018 Tentang Penanggung Jawab
Program
4. Referensi Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
Permenkes No. 36 Tahun 2019 tentang kesehatan
5. Prosedur/ Langkah- 1. Persiapan alat dan bahan
Langkah a. Alat tulis
2. Petugas yang melaksanakan
a. Pemegang program UKM
b. Kades
3. Langkah-langkah
a. Apabila pelanggan/sasaran setuju kegiatan dapat dilaksanakan sesuai
jadwal/tempat baru maka penanggung jawab UKM, pelaksana dan pengelola
keuangan Puskesmas kumpul kembali.
b. Pelanggan atau sasaran yang tidak bisa menerima pelayanan sesuai
jadwal/tempat agar menghubungi pihak Puskesmas
c. Penanggung jawab UKM Pelaksana dan keordinator keuangan puskesmas
kumpul untuk membahas dan merevisi / mengganti jadwal/tempat yang tidak
diterima oleh sasaran.
d. Jadwal revisi /pengganti disampaikan kepada pelanggan
e. Apabila pelanggan atau sasaran setuju kegiatan dapat dilaksanakan sesuai
jadwal/tempat baru dan apabila tidak setuju, maka penanggung jawab UKM,
pelaksana dan pengelola keuangan Puskesmas kumpul kembali.
6. Bagan Alir

Sasaran tidak bisa menerima jadwal/tempat


kegiatan yang ditawarkan

Sasaran telepon Puskesmas

Lapor/catat pesan dibuku telepon

Puskesmas revisi jadwal kegiatan

Jadwal hasil revisi disampaikan ke sasaran

Pelanggan / sasaran

Pelanggan / sasaran

Setuju

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Pokja Administrasi Manajemen
2. Pokja UKM
3. Pokja UKP
9. Dokumen Terkait
10. Rekaman Historis Tanggal mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai