Anda di halaman 1dari 7

GEOSTRATEGI INDONESIA

RANGKUMAN:

Kata strategi berasal dari kata “ strategia “ yang diambil dari bahasa yunani
Yang diartikan sebagai “the art of the general” atau seni dari seorang panglima
yang biasanya digunakan dalam peperangan.Karl von Clausewitz (1780-1831)
berpendapat bahwa strategi adalah pengetahuan tentang penggunaan pertempuran
untuk memenangkan peperangan, sedangkan perang itu sendiri merupakan
kelanjutan dari politik.

Dalam abad modern sekarang ini penggunaan kata strategi tidak lagi terbatas
pada konsep atau seni seorang panglima dalam peperangan saja, akan tetapi sudah
digunakan secara luas termasuk dalam ekonomi maupun dalam bidang olahraga.
Arti strategi dalam pengertian umum adalah cara untuk mendapatkan kemenangan
atau tercapainya suatu tujuan termasuk politik.

Dengan demikian kata strategi tidak hanya menjadi monopoli para jendral
dalam bidang militer saja, tetapi telah meluas ke segala bidang kehidupan. Strategi
pada dasarnya adalah merupakan seni atau ilmu menggunakan atau
mengembangkan kekuatan-kekuatan (ideologi, politik, ekonomi, social budaya dan
hankam) untuk mencapai tujuan yang telah di tetapkan sebelumnya.

Geostrategi Indonesia dapat di artikan sebagai metode untuk mewujudkan


cita cita proklamasi sebagaimana yang di amanatkan dalam pembukaan UUD
1945. Geostrategi Indonesia member arahan tentang bagaiamana merancang
strategi pembangunan guna mewujudkan masa depan yang lebih baik, aman dan
sejahtera. Oleh karna itu, geostrategic Indonesia bukanlah merupakan geopolitik
untuk kepentingan politik atau perang (militer) dan berbeda dengan pemikiran karl
Haushofer, freiderich ratzel, Rudolf kjellen.
KETAHANAN NASIONA

Ketahanan nasional sebagai istilah dan pengertian masih lama belum dikenal.
Istilah ketahanan nasional mulai dikenal dan di pergunakan pada permulaan tahun
1960. Istilah ketahanan nasional untuk pertama kali di kemukakan oleh presiden
soekarno. Gagasan tentang ketahanan nasional telah berevolusi mulai tahun enam
puluhan. Pada tahun 1962 mulai diupayakan khusus untuk mengembangkan
gagasan ketahanan nasionaldi skolah staff dan komando angkatan darat (SSKAD)
di bandung.

Dalam perkembangan nya, konsepsi ketahanan nasional pernah mempunyai


beberapa macam definisi, akan tetapi di antara definisi tersebut selalu dapat adanya
unsure unsur yang sama didalam rumusan, yaitu:

1. Keuletan dan daya tahan


2. Kemampuan untuk mengembangkan kekuatan nasional
3. Ancaman, tantangan, hambatan dan gangguan
4. Yang dating dari dalam maupun luar negeri

Ketahanan nasional merupakan sutu interaksi positif segenap unsur unsure


(gatra) kehidupan nasional yang terkandung di dalam model atau konsepsi asta
gatra.

A. Model asta gatra

Model hasil pengajian lembaga ketahanan nasional menyimpulkan ada 8 unsur


atau aspek kehidupan nasional.

Ada 3 aspek (tri gatra) kehidupan alamiah yaitu :

1) Gara letak dan kedudukan geografi


2) Gatra keadaan dan kekayaan alam
3) Gatra keadaan dan kemampuan penduduk.
Ada 5 aspek (pasca gatra) kehidupan social, yaitu :

1) Gatra ideology
2) Gatra politik
3) Gatra Ekonomi
4) Gatra social budaya (sosbud)
5) Gatra pertahanan dan keamanan (hankam)

Antara tri gatra dan panca gatra serta antara gatra itu sendiri terdapat
hubungan timbale balik yang erat dan laim disebut dengan hubungan (korelasi) dan
ketergantungan (interpendence). Oleh karena itu tri gatra dan panca gatra
tergambar dengan jelas secara utuh menyeluruh (Komprehensif integral) di dalam
asta gatra (delapan gatra).

TES KEMAMPUAN PILIHAN BERGANDA


1) Geostrategi Indonesia di perlukan untuk…….?
a. Mewujudkan dan mempersatuka integrasi bangsa dalam masyarakat
majemuk
b. Metode penyatuan bangsa
c. Menentukan kebijakan
d. Proses pembangunan
e. Proses penyajian

2) Rincian posisi silang Indonesia adalah sebagai berikut kecuali…..?


a. Hankamrata
b. Ipoleksosbud hankamrata
c. Penduduk, social, budaya dan politik
d. Geografi, demografi, ideologi, politik, ekonomi, social, budaya dan
hankam
e. Sosiologi

3) Perjuangan politik pada akhirnya di tujukan untuk menguasai pemerintahan


dalam arti positif, yaitu…..?
a. sektor pertanian dan sektor pendidikan
b. sektor pemerintahan dan sektor kehidupan politik ruang
c. sektor keamanan dan strategi
d. sektor pertahanan dan keamanan
e. sektor pemerintahan

4) rincian politik luar negeri Indonesia adalah sebagai berikut, kecuali…?


a. Sistem pemerintahan berdasarkan hokum
b. Terjalin komunikasi, politik, timbale balik antar pemerintahan dan
masyarakat
c. Sebagai bagian integral dari strategi nasional
d. Garis politik luar negeri Indonesia bebas aktif
e. Garis politik dalam negeri

5) Pada abad ke 21 telah terjadi suatu fenomena yang lain yaitu..?


a. Sitem ekonomi telah masuk era globalisasi
b. Sistem perbank kan syariah
c. Sitem globalisasi
d. Sistem pertahanan yang lemah
e. Sistem komunikasi lemah
6) Kepanjangan dari CNM…..?
a. strategy conflict measures
b. strategy conflict messenger
c. strategy conflict mariner
d. strategy conflict manusia
e. strategy conflict mekanisme

7) maksud dari mutual trust adalah….?


a. Saling kepercyaan
b. Saling merugikan
c. Saling mengingatkan
d. Saling musyawarah
e. Saling menjatuhkan

8) Arti dari law and order adalah…..?


a. hukum dan di hokum
b. hukum dan ketertiban
c. hukum dan manusia
d. hukum dan larangan
e. hokum dan perdamaian

9) yang bukan termasuk 5 aspek asta gatra adalah….?


a. Gatra ideology
b. Gatra politik
c. Gatra ekonomi
d. Gatra social budaya
e. Gatra sosiologi
10) Geostrategi Indonesia di perlukan untuk mewujudkan dan dan
mempertahankan integrasi dalam masyarakat majemuk dan heterogen
berdasarkan……?
a. UUD 1945
b. PANCASILA
c. NKRI
d. PROKLAMASI
e. PPKI

KUNCI JAWABAN PILIHAN BERGANDA


1. A
2. D
3. B
4. C
5. A
6. A
7. A
8. B
9. E
10.A

SOAL TES ESAYY

1) Tuliskan 3 aspek kehidupan alamiah…?


2) Tuliskan 5 aspek kehidupan social…?
3) Pengertian strategi menurut karl von Clausewitz?
4) Pengertian politik luar negeri adalah….?
5) Pengertian politik dalam negeri adalah..?

Kunci jawaban esayy:


1. – gatra letak dan kedudukan geografi
_ gatra keadaan dan kekayaan alam
_ gatra keadaan dan kemampuan penduduk
2. – gatra ideology
_ gatra politik
_ gatra ekonomi
_ gatra social budaya
_ gatra pertahanan dan keamanan
3. Strategi adalah pengetahuan tentang penggunaan pertempuran untuk
memenangkan peperangan
4. Politik luar negeri adalah salah satu sarana pencapaian kepentingan
nasional dalam pergaulan antar bangsa
5. Politik dalam negeri adalah kehidupan kenegaraan berdasarkan
pancasila dan uud 1945 yang mampu menyerap aspirasi dan dapat
mendorong partisipasi masyarakat dalam suatu sistem.

Anda mungkin juga menyukai