Anda di halaman 1dari 4

BASIC RULES

PT SUKSES DUNIA AKHIRAT

1. Basic Rules adalah dari kita, oleh kita, untuk kita. Basic Rules ini kita
ciptakan bersama untuk memastikan setiap orang di PT SUKSES DUNIA
AKHIRAT bertumbuh menjadi pribadi yang lebih baik, lebih produktif,
lebih santun, lebih ceria, dan lebih hebat setiap harinya.
2. Basic Rules ini adalah draft. Kita bersama akan terus mengevaluasi dan
memperbaiki basic rules PT SUKSES DUNIA AKHIRAT sampai benar-
benar output dari basic rules ini adalah ‘We are the 0.0001%’.

Saya, Adi dengan ini menyatakan siap menjalankan Basic Rules PT SUKSES
DUNIA AKHIRAT sepenuhnya. Siap untuk mendapat APRESIASI jika
menjalankan seluruhnya dan siap mendapat punishment jika tidak
menjalankan. Adapun isi Basic Rules terlampir.

Saksi Tertanda

………….. Adi
1. Apresiasi. Setiap orang di PT SUKSES DUNIA AKHIRAT adalah penting.
Sangat amat penting. Mengapresiasi segala yang ada di PT SUKSES DUNIA
AKHIRAT, mengapresiasi setiap orang yang ada di PT SUKSES DUNIA
AKHIRAT, adalah hal utama yang harus kita lakukan.

2. Memakai Bahasa Indonesia. Kita semua berasal dari berbagai daerah.


Cara terbaik untuk menyatukannya adalah dengan menggunakan bahasa
Indonesia. Bahasa adalah segalanya. Mari kita menggunakan bahasa
Indonesia di kantor dan menggunakan Bahasa inggris sesuai kesepakatan
bersama.

3. Senantiasa “no blame” yaitu tidak mengeluhkan dan menyalahkan orang


lain / rekan kerja terkait masalah pekerjaan

4. Senantiasa “no excuse” yaitu tidak beralasan untuk sesuatu yang


dianggap bisa menjadi solusi pekerjaan. (dengan catatan tidak melanggar
agama dan keyakinan).

5. Senantiasa “no Justify” yaitu tidak melakukan pembenaran diri atas


kesalahan yang telah dilakukan

6. Mengedepankan “Kejujuran” baik di dalam dan diluar Company serta


memiliki karakter “Solusi Oriented”, yaitu selalu focus kepada solusi daripada
masalahnya, memberikan masukan apabila menemukan perbaikan yang lebih
efektif dan efisien dari sebelumnya.

7. Kaizen. The only person you should try to be better than, is the person
you were yesterday. Kita hidup cuma sekali, ayolah kita kaizen setiap hari!

8. The best preparation for great work tomorrow is to do ‘deal done’ today.
Mari kita lestarikan budaya deal done untuk setiap hal yang kita lakukan.
9. Respect should be the first thing you give. Kita sama-sama sepakat
bahwa saling menghormati antar sesama keluarga di PT SUKSES DUNIA
AKHIRAT itu harus kita lakukan. Mengormati orang lain sebagaimana kita
ingin dihormati. Cara sederhananya adalah dengan menggunakan kata ‘Mas’
dan ‘Mbak’ ketika memanggilnya.

10. Life is better when you are ceria. Jika kita ceria, tenaga kita akan
menjadi besar. Kalau tenaga kita besar, kita akan mencapai hal-hal yang lebih
besar. Keceriaan adaah energi.

11. Making one person smile can change the world. Maybe not the whole
world, but their world. Mari kita bersama-sama membiasakan tersenyum,
memberi salam, dan menyapa kepada siapapun yang kita jumpai.

12. Tidak merokok secara total. Baik di dalam maupun di luar kantor.

13. Berhenti menggosip, perbanyak baca buku.

14. Kebersihan itu sebagian dari iman. Bersih itu indah. Yuk kita biasakan
diri untuk hidup bersih. Bersih di kantor, bersih di tempat kerja, bersih
dimana saja.

15. Never let your work drive you. Master it and keep it in complete control.
Semua ada ilmunya. Sebua bisa asalkan tahu caranya. Pelajari dan kuasailah
ilmu itu, maka menjadi master adalah tinggal menunggu waktu. Keep learning!

16. PT SUKSES DUNIA AKHIRAT adalah milik kita bersama. Untuk itu, mari
kita jaga nama baik PT SUKSES DUNIA AKHIRAT bersama-sama.

17. Tidak mencari tahu dan memberi tahu income yang tertulis di kontrak
kepada tim yang lain
18. Tidak boleh berpacaran dan bersentuhan kalau bukan muhrim, atau
peraturan lain yg aneh-aneh
19. Self Service. Semua mAmbil makan sendiri dan cuci piring dan gelas
bekas makan sendiri.
20. Kalau melanggar Basic Rule, langsung ada Surat Peringatan (SP)

Anda mungkin juga menyukai