Anda di halaman 1dari 2

25.

Siapakah yang berwewenang dalam memutuskan pemenang pengadaan pelelangan


terbatas untuk nilai pengadaan sebesar Rp. 101 miliar dengan dana Dekonsentrasi?
0/1
a. Menteri teknis
Salah

b. Bupati
c. Gubernur
d. Pengguna barang jasa.
e. Panitia penerima barang
Jawaban yang benar
c. Gubernur

26. Perencanaan adalah suatu proses untuk menentukan tindakan masa depan yang tepat,
melalui urutan pilihan dengan memperhitungkan sumberdaya yang tersedia. dibawah ini adalah
proses pendekatan dalam perencanaan kecuali :
1/1
a. Manajerial
Benar

b. Teknokratik
c. Politik
d. bottom up

27. Proses perencanaan dan penganggaran harus dilakukan secara terintegrasi sehingga tidak
terjadi duplikasi disebut dengan pendekatan :
1/1
a. Penganggaran berbasis kinerja
b. Kerangka pembangunan jangka menengah
c. Penganggaran terpadu
Benar

d. Top-down

28. Penganggaran adalah proses perencanaan kegiatan yang diyatakan dalam ukuran keuangan
yang dalam perhitungan biayanya harus berpedoman pada :
0/1
a. Renja
b. Standar Biaya
c. RKP
Salah

d. APBN
Jawaban yang benar
b. Standar Biaya

29. Pagu APBN ditetapkan sebanyak 3 kali dalam 1 tahun, kecuali :


1/1
a. Pagu Indikatif
b. Pagu Anggaran
c. Pagu Alokasi Anggaran
d. Pagu tetap
Benar

30. Anggaran yang dilimpahkan kepada Gubernur untuk pelaksanaan pelimpahan wewenang
disebut :
1/1
a. Kantor Pusat
b. Kantor Daerah
c. Dekonsentrasi
Benar

d. Tugas Pembantuan

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan
Formulir

Anda mungkin juga menyukai