Anda di halaman 1dari 1

SPO KERIBUTAN DI RUMAH SAKIT

Nomor Dokumen No. Revisi Halaman


035/SPO/UMUM-K3/VI/RSPB/2018 01 1/1

Ditetapkan,
(SPO) Tanggal Terbit Direktur
Standar Prosedur
Operasional
30 April 2018 Dr.Muji Hastuty, TR
Pengertian Penanganan keributan/ huru-hara adalah suatu tindakan yang dilakukan
dalam menangani keributan/huru-hara oleh pasien/ keluarga pasien dengan
personel rumah sakitagar keributan bias di atasi
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam penanganan keributan
Kebijakan SK Direktur No. 025/SK-DIR/UMUM/RSPB/IV/2018 Tentang Pemberlakuan
Pedoman Pelayanan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) RS Permata Bekasi
Prosedur Dalam penanganan keributan ada beberapa hal yang perlu diperhatikan
1. Menyelamatkan personil rumah sakit (pelaksana keperawatan,
kebidanan, dokter, direksi
2. Menyelamatkan property fasilitas rumah sakit dari keributan yang
terjadi
Langkah-langkah yang perlu dilakukan
1. Petugas keamanan menerima laporan keributan dari unit yang
bersangkutan
2. Petugas keamanan mendatangi tempat kejadian perkara untuk
meredam keributan tersebut
3. Jika pasien/ keluarga pasien melaukan tindakan anarki terhadap personil
rumah sakit, hal yang bias menciderai personil rumah sakit ( jangan
melakukan perlawanan ), semetara petugas keamanan yang lain
berjaga-jaga disekitar keributan, mencegah keluarga pasien yang lainya
ikut berbuat anarki
4. Untuk meredam emosi keluarga/ pasien sebaiknya petugas keamanan
personil rumah sakit mengajak keluarga pasien untuk berdiskusi di ruang
tertutup untuk mencegah kemungkinan hal yang tida diinginkan .
5. Buat laporan dibuku laporan.
Unit Terkait Bagian Umum, Direksi

Anda mungkin juga menyukai