Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 2 SALATIGA


Mata pelajaran : Perancangan Dasar Teknik Mesin
Kompetensi Keahlian : Teknik Pemesinan
Kompetensi Dasar : KD 3.6 : Menerapkan teknik pengelasan pelat
dengan pipa pada sambungan sudut posisi mendatar
dengan las SMAW
KD 4.6 : Melakukan pengelasan pelat dengan pipa
pada sambungan sudut posisi mendatar dengan las
SMAW

Pertemuan ke : 6
Tahun Pelajaran : 2019-2020
Kelas/Semester: : X/2
Alokasi Waktu: : (6X 45 menit) 1 tatap muka

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Pemesinan pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI. 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan bidang kerja Teknik Pemesinan. Menampilkan kinerja di bawah
bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar,
mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawas langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar (KD)


KD 3.6 : Menerapkan teknik pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW
KD 4.6 : Melakukan pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan sudut posisi
mendatar dengan las SMAW

C. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.6.1 Menentukan K3L untuk pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW
3.6.2 Mengatur parameter pengelasan untuk pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW
3.6.3 Menerapkan prosedur teknik pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW
4.6.1 Melaksanakan K3L untuk pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW
4.6.2 Mengendalikan parameter pengelasan untuk pengelasan pelat dengan pipa
pada sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW
4.6.3 Melakukan prosedur teknik pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW

D. Tujuan Pembelajaran
3.6.1.1 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu menentukan K3L untuk pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW dengan benar
3.6.1.2 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu mengatur parameter pengelasan untuk pengelasan pelat dengan
pipa pada sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW dengan
benar
3.6.1.3 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu menerapkan prosedur teknik pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW dengan benar
4.6.1.1 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu melaksanakan K3L untuk pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW dengan benar
4.6.1.2 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu mengendalikan parameter pengelasan untuk pengelasan pelat
dengan pipa pada sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW
dengan benar
4.6.1.3 Melalui pendekatan scientific model Project Based Learning siswa
mampu melakukan prosedur teknik pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW dengan benar.

E. Materi Pembelajaran
1. Menentukan K3L untuk pengelasan pelat dengan pipa pada sambungan
sudut posisi mendatar dengan las SMAW
2. Mengatur parameter pengelasan untuk pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW
3. Menerapkan prosedur teknik pengelasan pelat dengan pipa pada
sambungan sudut posisi mendatar dengan las SMAW

F. Pendekatan, Model, Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Scientific
2. Model : Project Based Learning
3. Metode : Shop talk, demonstrasi

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan keenam
Langkah Sintak Model Deskripsi Alokasi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Guru memberi salam 45 mnt
Pendahuluan  Guru memimpin berdo’a bersama
sebelum KBM saat berdoa guru
memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan.
 Guru mengecek kesiapan siswa, baik
absensi, kerapian , kebersihan kelas/
lab.
 Siswa pemanasan lari menegelilingi
bengkel, rangen, senam ringan
 Siswa melaksanakan kegiatan 5R (
Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin)
 Guru mengumpulkan siswa
 Guru mengenalkan materi yang akan
di berikan
 Peserta didik menyimak penjelasan
guru tentang kompetensi dasar dan
materi pokok yang akan dipelajari
tentang posisi-posisi pengelasan
khusunya 2F
 Guru membagi peserta didik dalam 6
kelompok
Kegiatan Inti Di Workshop Pengelasan 190 mnt
 Guru memberikan wawasan kepada
siswa berkaitan dengan pengelasan
 Guru menjelaskan parameter
pengelasan
 Guru meminta peserta didik untuk
mengamati posisi pengelasan.
 Guru menjelaskan cara menghidupkan
mesin
 Guru meminta peserta didik untuk
mengamati cara menghidupkan mesin
las SMAW.
 Guru menjelaskan langkah langkah
menggunakan mengelas dengan posisi
2F
 Guru meminta siswa untuk mengamati
langkah langkah mengelas posisi 2F
 Guru mendemonstrasikan cara
menghidupkan mesin las SMAW
 Guru Mendemonstrasikan langkah
langkah mengelas dengan posisi-posisi
tertentu, dikhususkan posisi 2F

Menanya
 Peserta didik diberi kesempatan untuk
menanyakan materi yang belum
dipahami.
 Peserta didik diberi kesempatan untuk
berdiskusi tentang materi yang telah
disampaikan
 Peserta didik diberi kesempatan untuk
saling bertanya kesesama peserta didik
tentang materi.
Mengumpulkan informasi
Di Workshop Pengelasan
 Guru meminta peserta didik untuk
mendemontrasikan tentang cara
menghidupkan Mesin Las
(berkelompok)
 Guru meminta peserta didik untuk
mendemonstrasikan langkah langkah
menggunakan mengelas dengan posisi
2F

Menalar
 siswa bisa saling berdiskusi jika ada
kesulitan dalam mendemontrasikan
materi

Mengkomunikasikan
 Guru memfasilitasi terjadinya interaksi
antar peserta didik serta antara peserta
didik dengan guru, dan sumber belajar
lainnya.
 Memberi kesempatan untuk berpikir,
menganalisis, menyelesaikan masalah,
dan bertindak tanpa rasa takut.
 Guru membantu siswa yang
mengalami kesulitan
 Memfasilitasi peserta didik untuk
menyajikan hasil kerja individual.
Siswa diberikan job sheet kemudian
siswa mempresentasikan hasil
pekerjaanya
 Setelah siswa mencatat cara
menggunakan mesin, siswa diajak
untuk ke workshop pengelasan
 Peserta didik menyampaikan manfaat
yang bisa diambil dari materi yang
telah dipelajari
 Peserta didik mengimplementasikan isi
dan inti dari materi dalam kondisi
sebenarnya atau praktik
Evaluasi  Guru memberikan evaluasi dengan 15 mnt
cara pengamatan terhadap pekerjaan
siswa dan unjuk kerja serta tes tertulis
Kegiatan  Peserta didik dengan dibimbing guru 20 mnt
Penutup menyimpulkan hasil kegiatan.
 Guru menanyakan pendapat peserta
didik tentang proses belajar yang
dilakukan (merefleksi kegiatan),
apakah ada masukan perbaikan untuk
kegiatan selanjutnya.
 Peserta didik menyimak arahan
tentang tindak lanjut dari materi yang
telah dipelajari.
 Siswa cleaning (mematikan mesin,
mengembalikan alat, membersihkan
tempat praktik)
 Guru menutup pembelajaran dengan
mengucapkan terimakasih atas
partisipasi siswa dalam pembelajaran
dan salam penutup.

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan

1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
Tes Tertulis :
1). Pilihan Ganda
2). Uraian
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan
1). Proyek
2). Portofolio
3). Produk
2. Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan terlampir
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
1. Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai
Ketuntasan Belajar (78)
2. Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai
Ketuntasan Belajar. Guru akan memberikan tugas bagi para peserta didik
yang belum mencapai Ketuntasan Belajar. Guru akan memberikan tugas
bagi peserta didik yang belum mencapai Ketuntasan Belajar.

b. Pengayaan
1. Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah
tuntas mencapai ketuntasan belajar (KB).
2. Pengayaan diberikan pada saat peserta didik lain mengikuti remidiasi
(Perbaikan).
3. Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas.

Salatiga,
Mengetahui
Guru Pamong Praktikan PPL

Tri Wisnu Haryanta, S.Pd. T Rafif Faiz Muhtarom


NIP. 198303152010011025 NIM. 5201416032

Anda mungkin juga menyukai