Anda di halaman 1dari 2

SOP KELAS IBU BALITA

No. Dokumen :

No. Revisi : 00
PEMERINTAH UPT.PUSKESMAS
KOTA BATAM Tgl. MulaiBerlaku : KAMPUNG JABI

Halaman : 1/2

NO KEGIATAN YA TIDAK

1. Tahap Persiapan
Petugas melakukan identifikasi atau mendata semua ibu balita
yang ada di wilayah kerja kemudian menentukan peserta yang
akan mengikuti kelas ibu balita
2. Petugas mempersiapkan tempat dan sarana

3. Petugas mempersiapkan materi, alat bantu dan jadwal


pelaksanaan
4. Petugas mengundang ibu balita yang telah ditentukan sebagai
peserta
Petugas mempersiapkan tim pelaksana kelas ibu balita.

5 Tahap Pelaksanaan
Petugas melaksanakan 2 kali pertemuan, yang berisi
Penjelasan umum ibu balita dan pengenalan peserta,
pada pertemuan berikutnya dilakukan review materi
pertemuan sebelumnya.

6 Penyampaian materi

7 Evaluasi pelaksanaan pertemuan

8 Kesimpulan pelaksanaan pertemuan

Jumlah

Compliance rate ( CR ) %

…………….,………..

Pelaksana / Auditor

…………………..

NIP:…………………..

Anda mungkin juga menyukai