Anda di halaman 1dari 51

Kata Pengantar

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang karena anugerah dari-Nya kami dapat

menyelesaikan laporan ini. Sholawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan kepada

junjungan besar kita, yaitu Nabi Muhammad SAW yang telah menunjukkan kepada kita jalan

yang lurus berupa ajaran agama Islam yang sempurna dan menjadi anugerah serta rahmat

bagi seluruh alam semesta.

Kami sangat bersyukur karena telah menyelesaikan laporan tugas akhir dari mata kuliah

Pemrograman Mobile mengenai “Office Shelter” tepat pada waktunya. Disamping itu kami

mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak Rio Septian Hardinata S.Kom., M.Kom selaku

dosen dari mata kuliah ini yang telah memberikan tugas kepada kami.

Medan, 26 Juni 2019

Kelompok I

i
DAFTAR ISI

Kata Pengantar ......................................................................................................................................... i


DAFTAR ISI........................................................................................................................................... ii
BAB I ...................................................................................................................................................... 1
PENDAHULUAN .................................................................................................................................. 1
1.1. Latar Belakang ........................................................................................................................ 1
1.2. Rumusan masalah ................................................................................................................... 2
1.3. Batasan masalah ...................................................................................................................... 2
1.4. Tujuan Penelitian .................................................................................................................... 2
1.5. Manfaat Penelitian .................................................................................................................. 2
1.6. Metodologi Penelitian .................................................................................................................. 2
1.6.1 Pengumpulan data .................................................................................................................. 2
1.6.2 Analisis ................................................................................................................................. 2
1.6.3 Perancangan sistem ................................................................................................................ 3
1.6.4 Coding .................................................................................................................................... 3
1.6.5 Testing.................................................................................................................................... 3
1.6.6 Maintenance .......................................................................................................................... 3
1.7. Sistematika Penulisan .................................................................................................................. 3
BAB II..................................................................................................................................................... 4
LANDASAN TEORI .............................................................................................................................. 4
2.1. SYSTEM OPERASI ANDROID ................................................................................................. 4
2.2. SEJARAH ANDROID ................................................................................................................. 4
2.3. VERSI ANDROID....................................................................................................................... 5
a. Android versi 1.5 ( cupcake ) ...................................................................................................... 5
b. Android versi 1.6 ( donut ) .......................................................................................................... 5
c. Android versi 2.0/2.1 (eclair) ...................................................................................................... 6
d. Android versi 2.2 (froyo) ............................................................................................................ 6
e. Android versi 2.3 (gingerbread) .................................................................................................. 6
f. Android versi 3.0 (honeycomb) ................................................................................................... 6
g. Android versi 4.0 (ice cream sandwich) ..................................................................................... 7
h. Android versi 4.1 (Jelly bean) ..................................................................................................... 7
2.4. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN ........................................................................................ 7

ii
Kelebihan Android : ........................................................................................................................ 7
Kekurangan/ Kelemahan Android : ................................................................................................ 8
SDK................................................................................................................................................. 9
AVD .............................................................................................................................................. 10
JDK ............................................................................................................................................... 10
ADT .............................................................................................................................................. 11
Android Studio .............................................................................................................................. 11
2.5. Source Coding............................................................................................................................ 12
BAB III ................................................................................................................................................. 14
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM ..................................................................................... 14
3.1 Analisa ....................................................................................................................................... 14
Analisa Permasalahan ................................................................................................................... 14
Analisa Model ............................................................................................................................... 14
Analisa aplikasi perkantoran yang dibangun ................................................................................ 14
Analisa Pengguna.......................................................................................................................... 14
Analisa Kebutuhan ........................................................................................................................ 15
BAB IV ................................................................................................................................................. 18
IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN ........................................................................................... 18
3.1. Implementasi dan Pembahasan ............................................................................................. 18
3.2. PEMBAHASAN ........................................................................................................................ 42
BAB IV ................................................................................................................................................. 48
PENUTUP ............................................................................................................................................ 48
Kesimpulan ....................................................................................................................................... 48

iii
BAB I
PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
Pembuatan aplikasi komputer yang berbasis android di jaman sekarang ini telah mencapai
kemajuan yang sangat besar terutama aplikasi yang berhubungan dengan manajemen
perkantoran yang sebelumnya berbasis desktop sekarang banyak yang menggunakan
basis android. Sistem aplikasi yang berhubungan dengan manajemen perkantoran
merupakan salah satu bagian yang sanagat penting dalam pengelolaan barang-barang
yang berada di suatu instansi tertentu ataupun perorangan. Penggunaan sistem yang
terkomputerisasi akan lebih banyak menghemat aktu, tidak banyak menyita tenaga, dan
menghasilkan keakuratan penyajian data apalagi ditambah dengan sistem database
sebagai media penyimpanan datanya.

Suatu instansi yang bergerak di bidang produksi barang dan mempunyai banyak kantor
cabang akan sangat terbantu dengan aplikasi manajemen perkantoran ini. Dengan adanya
aplikasi ini juga akan lebih memudahkan dalam melakukan pengawasan dan pencatatan
terhadap barang persediaan yang berada di suatu perusahaan karena dalam pembuatan
aplikasi ini penulis melakukan studi kasus dan pengamatan di perusahaan yang tidak bisa
di sebutkan nama perusahaannya. Disamping itu, aplikasi ini diharapkan dapat membantu
seluruh staff yang ada di dalam perusahaan tersebut.

Pada perusahaan ini dalam segala aspek kegiatan masih menggunakan cara manual,
artinya dari segi pencatatan dan pengelolaan data masih menggunakan selembar kertas.
Berupa persedian barang, keluar-masuk barang, kas keuangan, dan lain sebagainya.
Pelaporan dari instansi yang terkait dengan cara menyalin ke dalam microsoft office
excel. Setiap hai laporan tersebut harus di update guna mengetahui berbagai laporan.
Betapa repotnya kalau penyimpanan data barang menggunakan cara manual seperti itu.

Maka dari itu dibuatlah aplikasi manajemen perkantoran yang kami sebut nama aplikasi
nya “Office Shelter” berbasis android dengan menggunakan aplikasi android studio.
Dengan adanya aplikasi manajemen perkantoran ini atasan bisa langsung memantau
seluruh laporan dari staff dengan baik dan tidak menunggu lama dari petugas masing-
masing. Aplikasi ini juga dapat digunakan oleh teknisi dalam menginventarisasi produk
yang ada di gudang, meliputi pencatatan, pengolahan, penyimpanan dan pelaporan stok
persediaan barang di gudang. Kemudian aplikasi ini dapat digunakan oleh staff

1
administrasi melakukan peginputan laporan keuangan, laporan pajak, laporan teknisi.
Selanjutnya direktur dapat dengan mudah memantau kegiatan seluruh staff dari mulai
absensi kehadiran sampai dengan laporan kegiatan.

Aplikasi ini berjalan di perangkat android versi terendah hingga android versi teratas.

1.2.Rumusan masalah
Rumusan yang didapatkan pada latar belakang diatas adalah :
Bagaimana membuat aplikasi perkantoran Office Shelter ?
1.3.Batasan masalah
Batasan masalah dalam proyek adalah :
Aplikasi pekantoran yang akan dibangun lebih di fokuskan dalam memanajemen kegiatan
dalam instansi yang bersangkutan.
1.4.Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian pada proyek adalah pembuatan Office Shelter aplikasi manajemen
perkantoran. Adapun tujuan dalam pembuatan aplikasi manajemen perkantoran adalah
memenajemen kegiatan pekerjaan dalam instansi terkait

1.5.Manfaat Penelitian
Manfaat dalam pembuatan Office Shelter aplikasi Manajemen Perkantoran adalah sebagai
berikut :
1. Anda dapat melakukan proses upload, delete setiap laporan bulanan dan kegiatan
2. Aplikasi ini dapat menjadi terminal dan penampungan bagi setiap kegiatan dan laporan
staff instansi terkait
3. Anda dapat menerapkan pesan singkat antar staff dalam satu aplikasi

1.6. Metodologi Penelitian

1.6.1 Pengumpulan data


Dalam pembuatan proyek Office Shelter aplikasi Berbasis Android ini yang dibutuhkan
adalah pengumpulan data. Pengumpulan data ini berisi tentang cara menerapkan cara input
laporan dan absensi pada aplikasi tersebut. Data tersebut dapat terkumpul dari pengamatan
seperti saat melakukan pembuatan laporan dalam bekerja.

1.6.2 Analisis
Analisis ini akan menentukan fitur dan layout apa saja yang akan dibuat sesuai dengan data
yang telah terkumpul. Selain itu menyesuaikan layout sesuai fitur yang akan dibuat.

2
1.6.3 Perancangan sistem
Setelah menganalis dan mengetahui kebutuhan yang diperlukan, harus melewati tahap
perancangan sistem terlebih dahulu, agar mempermudah proses pembuatan sistem ini, dan
agar langkah-langkah sistem lebih terstuktur. Pertama membuat interface seperti membuat
desain layout interface, tampilan daftar, tampilan login, tampilan depan menu , dan tampilan
button,ketiga membuat xml.

1.6.4 Coding
Menerjemahkan data yang telah dirancang / algoritma ke dalam bahasa pemrograman yang
telah ditentukan
1.6.5 Testing
Uji coba terhadap program telah dibuat .
1.6.6 Maintenance
Perubahan atau penambahan program sesuai dengan permintaan

1.7. Sistematika Penulisan


BAB I : PENDAHULUAN
Bab ini mencakup tentang latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan
penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian serta seistemmatika penulisan.
BAB II : LANDASAN TEORI
Pada bab ini berisi uraian penjelasan tentang pembuatan Aplikasi Office Shelter dalam
berbasis android. Meliputi sistem android, versi android, sdk, avd, jdk, android studio dan
xml.
BAB III : ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
Pada bab ini menjelaskan tentang langkah-langkah dalam menganalisa permasalahan yang
membangun dalam proses pembuatan aplikasi Office diantaranya meliputi :
1. Analisa Permasalahan
2. Analisa Model
3. Analisa Kebutuhan
BAB IV : IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN
Pada bab ini diuraikan tentang pengertian dan komponen-komponen yang diperlukan dalam
implementasi sistem, serta tampilan setiap halaman aplikasi yang telah dirancang pada bab
sebelumnya serta metode pembuktian sistem untuk aplikasi tersebut.
BAB V : PENUTUP
Pada bab ini terdapat kesimpulan dan saran mengenai aplikasi yang telah dibuat.

3
BAB II
LANDASAN TEORI
Pada bab Ini akan dibahas landasan teori yang berhubungan dengan permasalahan
dan penyelesaian yang akan dibahas dalam proyek. teori yang akan dibahas
meliputi Pengertian system operasi android, versi android, SDK, AVD, JDK dan
Android Studio.

2.1. SYSTEM OPERASI ANDROID


Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler yang berbasis Linux. Android
juga menyediakan platform terbuka bagi para pengembang guna menciptakan
aplikasi mereka sendiri untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak.
Android merupakan sebuah sistem operasi untuk telepon seluler seperti halnya
Symbian pada Nokia, Palm dan Windows Mobile yang sebelumnya sudah terlebih
dahulu kita kenal selama ini. Google sendiri ternyata mempunyai alasan cukup
kuat untuk melirik pangsa ini, karena perkembangan teknologi telepon seluler
dewasa ini sudah bukan merupakan evolusi lagi, melainkan sebuah revolusi.
Babak baru dalam dunia telekomunikasi nirkabel ini terus bergulir dengan cepat.

2.2. SEJARAH ANDROID


Android Inc, adalah sebuah perusahaan software kecil yang didirikan pada bulan
Oktober 2003 di Palo Alto, California, USA. Didirikan oleh beberapa senior di
beberapa perusahaan yang berbasis IT & Communication; Andy Rubin, Rich
Miner, Nick Sears dan Chris White. Menurut Rubin, Android Inc didirikan untuk
mewujudkan mobile device yang lebih peka terhadap lokasi dan preferensi
pemilik. Dengan kata lain, Android Inc, ingin mewujudkan mobile device yang
lebih mengerti pemiliknya. Sejarah Android dimulai dari sini. Konsep yang
dimiliki Android Inc, ternyata menggugah minat raksasa Google untuk
memilikinya. Pada bulan Agustus 2005, akhirnya Android Inc diakuisisi
oleh Google Inc. Seluruh sahamnya dibeli oleh Google. Nilai pembelian Android
Inc ini oleh google tidak ada release pastinya.

Tetapi banyak yang memperkirakan nilai pembelian Android Inc oleh


Google adalah sebesar USD 50 juta. Saat itu banyak yang berspekulasi, bahwa
akuisisi ini adalah langkah awal yang dilakukan Google untuk masuk ke pasar

4
mobile phone. Awal Perkembangan Android Sekitar September 2007 sebuah
studio melaporkan bahwa Google mengajukan hak paten aplikasi telepon seluler
(akhirnya Google mengenalkan Nexus One, salah satu jenis telepon pintar muncul
yang menggunakan Android pada sistem operasinya. Telepon seluler ini
diproduksi oleh HTC Corporation dan sudah tersedia di pasaran pada tanggal 5
Januari 2010). Pada bulan nopember 2007, terbentuklah Open Handset Alliance
yang merupakan konsorsium dari beberapa perusahaan : Broadcom Corporation,
Google, HTC, Intel, LG, Marvell Technology Group, Motorola, Nvidia,
Qualcomm, Samsung Electronics, Sprint Nextel, T-Mobile dan Texas
Instruments. Mereka sepakat untuk membuat open standart bagi mobile phone.
Pada 9 Desember 2008, diumumkan anggota baru yang bergabung dalam
program Computer Android ARM Holdings, Atheros Comunications, diproduksi
oleh Asustek Computer Inc, Garmin Ltd, Softbank, Sony Ericsson, Toshiba Corp,
dan Vodafone Group Plc. Seiring pembentukan Open Hanset
Alliance, OHA mengumumkan produk perdana mereka, Android,
perangkat mobile yang merupakan modifikasi kernel Linux 2.6.

2.3. VERSI ANDROID

a. Android versi 1.5 ( cupcake )


Pada pertengahan Mei 2009, Google kembali merilis telepon seluler dengan
menggunakan Android dan SDK (Software DevelopmentKit) dengan versi 1.5
(Cupcake). Terdapat beberapa pembaruan termasuk juga penambahan beberapa
fitur dalam seluler versi ini yakni kemampuan merekam dan menonton video
dengan modus kamera, mengunggah video ke Youtube dan gambar ke Picasa
langsung dari telepon, dukungan Bluetooth A2DP, kemampuan terhubung secara
otomatis ke headset Bluetooth, animasi layar, dan keyboard pada layar yang dapat
disesuaikan dengan sistem.
b. Android versi 1.6 ( donut )
Donut (versi 1.6) dirilis pada September dengan menampilkan proses pencarian
yang lebih baik dibanding sebelumnya, penggunaan baterai indikator dan kontrol
applet VPN. Fitur lainnya adalah galeri yang memungkinkan pengguna untuk
memilih foto yang akan dihapus kamera, camcorder dan galeri yang
dintegrasikan; CDMA/EVDO, 802.1x, VPN, Gestures, dan Text-to-speech

5
engine; kemampuan dial kontak; teknologi text to change speech (tidak tersedia
pada semua ponsel; pengadaan resolusi VWGA.

c. Android versi 2.0/2.1 (eclair)


Pada 3 Desember 2009 kembali diluncurkan ponsel Android dengan versi 2.0/2.1
(Eclair), perubahan yang dilakukan adalah pengoptimalan hardware, peningkatan
Google Maps 3.1.2, perubahan UI dengan browser baru dan dukungan HTML5,
daftar kontak yang baru, dukungan flash untuk kamera 3,2 MP, digital Zoom, dan
Bluetooth 2.1.

d. Android versi 2.2 (froyo)


Pada 20 Mei 2010, Android versi 2.2 (Froyo) diluncurkan. Perubahan perubahan
umumnya terhadap versi-versi sebelumnya antara lain dukungan Adobe Flash
10.1, kecepatan kinerja dan aplikasi 2 sampai 5 kali lebih cepat, intergrasi V8 Java
Script engine yang dipakai Google Chrome yang mempercepat kemampuan
rendering pada browser, pemasangan aplikasi dalam SD Card, kemampuan WiFi
Hotspot portabel, dan kemampuan auto update dalam aplikasi Android Market.

e. Android versi 2.3 (gingerbread)


Pada 6 Desember 2010, Android versi 2.3 (Gingerbread) diluncurkan. Perubahan-
perubahan umum yang didapat dari Android versi ini antara lain peningkatan
kemampuan permainan (gaming), peningkatan fungsi copy paste, layar antar
muka (User Interface) didesain ulang, dukungan format video VP8 dan WebM,
efek audio baru (reverb, equalization, headphone virtualization, dan bass boost),
dukungan kemampuan Near Field Communication (NFC), dan dukungan jumlah
kamera yang lebih dari satu.

f. Android versi 3.0 (honeycomb)


Android Honeycomb dirancang khusus untuk tablet. Android versi ini mendukung
ukuran layar yang lebih besar. User Interface pada Honeycomb juga berbeda
karena sudah didesain untuk tablet. Honeycomb juga mendukung multi prosesor
dan juga akselerasi perangkat keras (hardware) untuk grafis. Tablet pertama yang
dibuat dengan menjalankan Honeycomb adalah Motorola Xoom. Perangkat tablet
dengan platform Android 3.0 akan segera hadir di Indonesia. Perangkat tersebut
bernama Eee Pad Transformer produksi dari Asus. Rencana masuk pasar Indonesia
pada Mei 2011.

6
g. Android versi 4.0 (ice cream sandwich)
Diumumkan pada tanggal 19 Oktober 2011, membawa fitur Honeycomb untuk
smartphone dan menambahkan fitur baru termasuk membuka kunci dengan
pengenalan wajah, jaringan data pemantauan penggunaan dan kontrol, terpadu
kontak jaringan sosial, perangkat tambahan fotografi, mencari email secara
offline, dan berbagi informasi dengan menggunakan NFC

h. Android versi 4.1 (Jelly bean)


Android Jelly Bean lebih menfokuskan fiturnya ke peningkatan User Interface
yang lebih lancar dan responsif. Di versi ini juga menandai hadirnya fitur Google
Now yang memberikan saran danrekomendasi berdasarkan data-data yang
tersimpan (kontak, kalender,lokasi, dll) di handphone.

2.4. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN


Kelebihan Android :

 Android bersifat terbuka, karena berbasis linux yang memang open


source jadi bisa dikembangkan oleh siapa saja.
 Akses mudah ke Android App Market : Pemilik android adalah orang yang
gemar utak atik handphone, dengan Google Android App Market anda bisa
men-download berbagai aplikasi dengan gratis.
 Sistem Operasi Merakyat : Ponsel Android, beda sekali dengan iOS yang
terbatas pada iphone dariApple, maka Android punya banyak
produsen hp China sampai yang terbaru Galaxy S III , dengan gadgetandalan
masing masing mulai HTC hingga Samsung.
 Fasilitas penuh USB. Anda bisa mengganti baterai, mass storage, diskdrive,
dan USB tethering
 Home Screen Informatif, Mudah dalam hal notifikasi : sistem operasi ini bisa
memberitahukan Anda tentang adanya SMS, E-mail, atau bahkan artikel
terbaru dari RSS Reader. Bahkan anda tidak akan terlewat dalam
hal misscall sekalipun
 Mendukung semua layanan Google : sistem operasi Android mendukung
semua layanan dari googlemulai dari Gmail sampai Google reader. semua
layanan google bisa anda miliki dengan satu sistem operasi yaitu Android.

7
 Install ROM modifikasi : kita kadang mendapati ROM yang tidak resmi.
Maksudnya adalah versi yang telah rilis tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel
kita, jalan terakhir kita adalah modifikasi. Jangan khawatir ada banyak custom
ROM yang bisa Anda pakai di ponsel Android, dan dijamin tidak akan
membahayakan perangkat anda.
 Widget, dengan adanya Widget di home screen, Anda bisa dengan mudah
mengakses berbagai setting dengan cepat dan mudah.
 Lebih banyak Model, Google telah menjalin kerjasama dengan
berbagai vendor hardware ternama seperti Samsung, HTC, Motorola, Sony
Ericsson dan lain-lain, karena kerjasama inilah masyarakat dapat dengan
leluasa memilih model dari berbagai vendor.
 Multi-Tasking, Android mampu menjalankan beberapa aplikasi sekaligus
yang tidak terbatas, baik aplikasi-aplikasi yang berasal dari bawaan sistem
atau tambahan dari Android Market.
 Setting yang Mudah, Sistem Android memang diluncurkan demi alasan
kemudahan. Pengesetan ponsel berbasis OS ini untuk keperluan sehari-hari
sesuai keinginan dan aktivitas pribadi bisa dengan mudah dilakukan.
Pengesetan ini bisa dilakukan langsung dengan bantuan widget pada home
screen. Kamu juga bisa membuat shortcut khusus untuk setting tertentu untuk
dipasang di home screen.

Kekurangan/ Kelemahan Android :

 Terhubung dengan internet : Android bisa dibilang sangat memerlukan


koneksi internet yang aktif. Setidaknya harus ada koneksi internet GPRS di
daerah anda, agar perangkat siap untuk online sesuai dengan kebutuhan kita.
 Perusahaan perangkat kadang lambat mengeluarkan versi resmi dari Android
milik anda. Meskipun kadang tidak ada perbedaan mencolok dalam hal UI.
 Android Market kurang kontrol dari pengelola, kadang masih
terdapat malware.
 Sebagai penyedia layanan langsung, terkadang pengguna sangat sulit sekali
terhubung dengan pihak Google.

8
 Kadang sering terdapat iklan : karena mudah dan gratis, kadang sering
diboncengi iklan. Secara tampilan memang tidak mengganggu kinerja aplikasi
itu sendiri, karena memang kadang berada di bagian atas atau bawah aplikasi.
 Boros Baterai, ya memang android lebih boros dibandingkan dengan OS yang
lain. hal ini karena memang OS ini banyak “process” di background yang
mengakibatkan baterai cepat habis.
 Malware, Salah satu tingkat kelemahan yang paling mendasar adalah
pada Android Market yang masih belum maksimal dalam menjaga dan
mengelola semua file aplikasi dan game karena masih saja di temukan ada
beberapa file aplikasi atau game yang terinfeksi dengan virus, spyware dan malware.

SDK
Android-SDK merupakan tools bagi para programmer yang ingin
mengembangkan aplikasi berbasis google android. Android SDK mencakup
seperangkat alat pengembangan yang komprehensif. Android SDK terdiri dari
debugger, libraries, handset emulator,dokumentasi, contoh kode, dan tutorial. Saat
ini Android sudah mendukung arsitektur x86 pada Linux (distribusi Linux apapun
untuk desktop modern), Mac OS X 10.4.8 atau lebih, Windows XP atau Vista.
Persyaratan mencakup JDK, Apache Ant dan Python 2.2 atau yang lebih baru.
IDE yang didukung secara resmi adalah Eclipse 3.2 atau lebih dengan
menggunakan plugin Android Development Tools (ADT), dengan ini
pengembang dapat menggunakan teks editor untuk mengedit file Java dan XML
serta menggunakan peralatan command line untuk menciptakan, membangun,
melakukan debug aplikasi Android dan pengendalian perangkat Android
(misalnya, reboot, menginstal paket perangkat lunak dengan jarak jauh).

Android SDK telah dirilis pada tanggal 12 November 2007. Dan pada tanggal 15
Juli 2008 tim Android Developer Challenge sengaja mengirimkan email ke semua
pendatang di Android Developer Challenge untuk mengumumkan bahwa rilis
SDK terbaru telah tersedia pada halaman download pribadi. Email tersebut juga
ditujukan kepada pemenang Android Developer Challenge putaran pertama.
Sebuah penyataan bahwa Google telah menyediakan rilis SDK terbaru untuk
beberapa pengembang dan bukan untuk orang lain.

9
Pada tanggal 18 Agustus 2008, Android SDK 0.9 beta dirilis. Rilis ini
menyediakan API yang diperbarui dan diperluas, perbaikan pada alat-alat
pengembangan dan desain terbaru untuk layar awal. Petunjuk untuk meng-
upgrade SDK sudah tersedia pada rilis sebelumnya. Pada tanggal 23 September
2008, Android 1.0 SDK telah dirilis. Pada tanggal 9 Maret 2009, Google merilis
versi 1.1 untuk telepon seluler Android. Rilis terbaru tersebut termasuk dukungan
untuk pencarian dengan suara, harga aplikasi, perbaikan jam alarm, perbaikan
pengiriman gmail, perbaikan surat pemberitahuan dan peta.

Pada pertengahan Mei 2009, Google merilis versi 1.5 (Cupcake) pada sistem
operasi Android dan SDK. Pembaruan ini termasuk banyak fitur baru seperti
perekaman video, dukungan untuk bluetooth, sistem keyboard pada layar dan
pengenalan suara. Rilis ini juga membuka AppWidget framework kepada para
pengembang yang memungkinkan orang untuk membuat widget sendiri pada
halaman home. Pada September 2009 versi 1.6 (Donut) dirilis yang menampilkan
hasil pencarian yang lebih baik dan penggunaan indikator baterai. Aplikasi
Android dipaketkan ke dalam format .apk dan disimpan pada folder /data/app.
Pengguna dapat menjalankan perintah adb root untuk mengakses folder tersebut
karena root memiliki izin untuk mengakses folder tersebut.

AVD
AVD kependekan dari Android Virtual device yaitu semacam emulator untuk
menjalankan virtual Android. jadi tanpa menggunakan / mempunyai android
phone pun, kita bisa merasakan apa itu android. dan kita juga bisa membuat
program di android. tetapi untuk yang ingin berkecimpung di dunia android
coding sebaiknya minimal punya phone android. kenapa? karena kita bisa
langsung mengetes aplikasi yang kita buat langsung di android karena jika kita
menggunakan AVD akan memakan memori ram, jadi akan berjalan agak berat.

JDK
Java Development Kit (JDK) ini wajib hukumnya, karena Android merupakan
aplikasi yang dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman Java. Untuk
mendapatkan installer JDK bisa mengunduh / medownload langsung di situs

10
resminya. Pilihlah installer JDK (java) yang sesuai dengan sistem operasi
komputer kita. JDK yang bisa digunakan untuk membuat program Android adalah
JDK 5 dan 6 atau versi terbarunya.

ADT
Android Development Tools (ADT) adalah plugin yang didesain untuk IDE
Android Studio yang memberikan kita kemudahan dalam mengembangkan
aplikasi android dengan menggunakan IDE Android Studio. Dengan
menggunakan ADT untuk Android Studio akan memudahkan kita dalam
membuat aplikasi project android, membuat GUI aplikasi, dan menambakan
komponen-kompenen yang lainnya, begitu juga kita dapat melakukan running
aplikasi menggunakan Android SDK melalui Android Studio. Dengan ADT juga
kita dapat melakukan pembuatan package android (.apk) yang digunakan untuk
distribusi aplikasi android yang kita rancang.

Android Studio
Android Studio adalah Integrated Development Enviroment (IDE) untuk sistem
operasi Android, yang dibangung diatas perangkat lunak JetBrains IntelliJ IDEA
dan didesain khusus untuk pengembangan Android. IDE ini merupakan pengganti
dari Eclipse Android Development Tools (ADT) yang sebelumnya merupakan
IDE utama untuk pengembangan aplikasi android.

Android studio sendiri pertama kali diumumkan di Google I/O conference pada
tanggal 16 Mei 2013. Ini merupakan tahap preview dari versi 0.1 pada Mei 2013,
dan memasuki tahap beta sejak versi 0.8 dan mulai diliris pada Juni 2014.

Versi liris stabil yang pertama diliris pada December 2014, dimulai sejak versi
1.0. Sedangkan versi stabil yang sekarang adalah versi 3.13 yang diliris pada Juni
2018. Fitur-Fitur yang tersedia saat ini dalam stable version.

 Dukungan Gradle-based build


 Android-specific refactoring dan perbaikan cepat
 Lint tools untuk menangkap kinerja, kegunaan, kompatibilitas versi, dan
masalah lainnya
 Integrasi Proguard dan kemampuan penananda tanganan aplikasi

11
 Template-based wizards untuk membuat template design umum seperti
drawer atau empty activity
 Mendukung untuk pengembangan aplikasi Android Wear.
 Editor tata letak yang memungkinkan pengguna untuk menyeret dan
menjatuhkan (drag-and-drop) komponen UI, opsi untuk melihat tata letak
pada beberapa konfigurasi layar
 Dukungan bawaan untuk Google Cloud Platform, memungkinkan integrasi
dengan Firebase Cloud Messaging (‘Perpesanan Google Cloud’ Sebelumnya)
dan Google App Engine
 Android Virtual Device (Emulator) untuk menjalankan dan men-debug
aplikasi di studio Android.

2.5. Source Coding


Source code yang digunakan dalam pembuatan game edukasi ini masih tergolong
sederhana. Berikut beberapa coding yang digunakan :
Dibagian Layout :

<LinearLayout
</LinearLayout>

Tampilan dimana terdapat beberapa objek yang diatur bersusun secara vertikal
dan horizontal.

<RelativeLayout
</
RelativeLayout>

Tampilan dimana membutuhkan penempatan objek dari berbagai tempat.

<Button
Android:text=”ENTER”
Android:layout_width=”wrap_content”
Android:layout_heinght=”wrap_conent”
Andrid:id=“@+id/btn_1”
Andrid:Background=“@drawable/kucing”
</Button>

12
Setiap button harus mempunyai id untuk identitas button dengan
Andrid:id=“@+id/btn_1”.

13
BAB III
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
3.1 Analisa

Analisa Permasalahan
Analisa masalah adalah penjabaran yang mengenai masalah sebelum dibagun dan
dimaksudkan untuk membantu kinerja dalam instansi terkait. Analisa masalah
yang ada meliputi hal-hal sebagai berikut :
1. Bergantung pada internet untuk melakukan pekerjaan
2. Sulitnya informasi staff yang lain untuk mengetahui informasi internal
stok barang, laporan kegiatan dan lainnya sehingga menghambat pekerjaan
mereka karena harus menunggu pemberitahuan dari petugas masing-
masing
3. Data internal instansi terkait tidak beraturan atau berserak sehingga
menyulitkan staff admin dalam melakukan pekerjaan yang diperlukan

Analisa Model
Aplikasi manajemen perkantoran ini dibangun menggunakan model sentuhan
tombol. Untuk mengakses aplikasi Office Shelter ini bisa memanfaatkan button-
button yang disediakan. Ketika ingin melakukan upload laporan staff admin dan
staff teknisi bisa mengklik button upload. Atau ketika ingin menghapus bisa
mengklik button delete, untuk kembali klik button back. Pada aplikasi ini direktur
dapat langsung memantau laporan kegiatan harian maupun absensi.

Analisa aplikasi perkantoran yang dibangun


Aplikasi manajemen perkantoran yang akan dibangun memuat menu-menu yang
memudahkan pengguna untuk melakukan kegiatan pekerjaan dengan mudah
dimana saja dan kapan saja selama perangkat android mereka terinstal aplikasi
Office Shelter.

Analisa Pengguna
Analisis pengguna dimaksudkan untuk mengetahui siapa saja pengguna yang
terlibat dalam penggunaan “Office Shelter” berbasis android.

Aplikasi manajemen perkantoran ini digunakan untuk :

1. Staff dalam instansi terkait

14
2. Dalam adanya aplikasi ini user akan lebih cepat dalam melakukan pekerjaan
bagian tanggung jawab masing-masing

Analisa Kebutuhan
a. Perangkat Keras

Spesifikasi standar perangkat keras yang dapat digunakan untuk aplikasi


manajemen perkantoran “Office Shelter”.
Perangkat keras yang digunakan yakni perangkat handphone android dengan
spesifikasi:
1. Android versi minimal Gingerbread

b. Perangkat Lunak

1. JDK (Java Development Kit)


Android sebenarnya brbasis bahasa java maka memerlukan JDK untuk dapat men-
develop aplikasai android. JDK yang sudah termasuk didalamnya JRE (Java
Runtime Environment) untuk bisa menjalankan program yang dibuat.

2. SDK (Software Development Kit)


Merupakan aplikasi yang dibuat untuk membagun aplikasi. Ketika proses install
berlangsung maka nanti disediakan pilihan untuk package dari android yang akan
digunakan untuk mengembangan mulai dari android 1.5 hingga android 4.0.
Package yang disediakan akan banyak namun gunakan package yang benar-benar
digunakan agar tidak menghabiskan kapisitas handphone.
3. AVD ( Android virtual device)
Semacam emulator untuk menjalankan virtual android. Jadi tanpa menggunakan
atau mempunyai android phone dapat merasakan apa itu android dan dapat
membuat program di android. Namun kelemahan menggunakan avd yaitu akan
memakan memori ram, jadi akan berjalan sedikit berat.
4. Android Studio

Android adalah suatu sistem operasi yang didesain sebagai platform open source
untuk perangkat mobile berbasis linux yang mencakup sistem operasi,
middleware, dan aplikasi. Android menyediakan platform yang terbuka bagi para
pengembang untuk menciptakan aplikasi mereka. Android menyediakan semua

15
tools dan framework untuk mengembangkan aplikasi dengan mudah dan cepat.
Dengan adanya Android SDK (Software Developement Kit) pengembang aplikasi
dapat memulai pembuatan aplikasi pada platform Android menggunakan bahasa
pemrograman Java.
Android Studio adalah sebuah IDE untuk Android Development yang
diperkenalkan google pada acara Google I/O 2013. Android Studio merupakan
pengembangkan dari Eclipse IDE, dan dibuat berdasarkan IDE Java populer, yaitu
IntelliJ IDEA. Android Studio merupakan IDE resmi untuk pengembangan
aplikasi Android.
a. Atribut-atribut Android Studio
1. Atribut layout_width dan layout_height
Atribut ini wajib di gunakan untuk mengatur ukuran lebar dan tinggi dari
tampilan gambar yang ada pada aplikasi.
1. Atribut android:src
Atribut ini digunakan sebagai rujukan pada Android Studio untuk
mengambil dan menampilkan gambar yang ada.
2. Atribut android:scaleType
Atribut ini digunakan untuk mengatur skala gambar dan akan berpengaruh
pada tampilan gambar di ponsel . Atribut ini memiliki 8 nilai yaitu centerCrop,
center, fitCenter, fitStart, fitEnd, fitXY, matrix, dan centerInside.
3. Text View
Fungsi text view digunakan untuk menampilkan text
4. Image View
Fungsi image view yaitu digunakan untuk menampilkan gambar
5. Button
Fungsi button yaitu digunakan utntuk fungsi tombol.
6. Layout
Layout adalah sebuah struktur visual yang digunakan untuk antarmuka
pengguna.Ada 4 layout pada android studio yaitu:
a. Relative Layout
Relative Layout adalah layout yang menampilkan elemen-elemen yang
saling berhubungan.
b. Linear Layout

16
Linear layout adalah suatu layout yang biasanya digunakan untuk
tampilan statis.
c. Table Layout
Table Layout adalah layout sederhana yang nantinya posisi dari
komponen-komponennya otomatis tertata seperti layaknya tabel pada
umumnya.
d. Frame Layout
5. Frame layout adalah layout yang sederhana dengan menumpuk komponen-
komponen agar saling menutupi satu sama lain. Urutan komponen pertama,
kedua, dan seterusnya dimulai dari bawah.

17
BAB IV
IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN
3.1. Implementasi dan Pembahasan

A. Menu Daftar
Source Code Activity_daftar.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<RelativeLayout xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:app="http://schemas.android.com/apk/res-auto"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
tools:context=".DaftarActivity">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:orientation="vertical"
android:gravity="center">
<TextView
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:gravity="center"
android:text="Daftar"
android:textSize="24dp"
android:textStyle="bold"
android:layout_marginBottom="10dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Nama"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="No Telp"
android:inputType="number"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Email"
android:inputType="textEmailAddress"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Password"
android:inputType="textPassword"
android:layout_marginBottom="20dp"/>

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:gravity="center"
android:text="Daftar" />

</LinearLayout>

</RelativeLayout>

18
Tampilan Menu Daftar :

B. Menu Login
Source Code Activity_Main.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<RelativeLayout xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:app="http://schemas.android.com/apk/res-auto"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
tools:context=".MainActivity">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="center"
android:orientation="vertical">

<TextView

android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:textSize="24dp"
android:textStyle="bold"
android:text="LOGIN" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Email"
android:inputType="textEmailAddress"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:id="@+id/textMasuk"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Password"
android:inputType="textPassword"
android:layout_marginBottom="10dp"/>

<Button
android:id="@+id/btnMasuk"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:background="@color/colorPrimary"
android:gravity="center"
android:text="Masuk"
android:layout_marginBottom="20dp"/>
<TextView
android:id="@+id/txtDaftar"

19
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:text="Daftar ?"
android:gravity="center"
android:textStyle="bold"/>
</LinearLayout>

</RelativeLayout>

Tampilan Menu Login :

C. Menu Manager
Source Code Profilmanager.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="16dp">

<ImageView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="center"
android:text="Profile"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="30dp" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"

20
android:layout_gravity="left"
android:text="MANAGER" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="ADMIN" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="TEKNISI" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="PESAN" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="90dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="LOGOUT" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan Menu Profile manager :

D. Barcode Manager
Source Code Activity_barcode.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
tools:context=".DaftarActivity">

<RelativeLayout
android:id="@+id/activity_main"
android:layout_width="match_parent"

21
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent"
android:paddingLeft="@dimen/activity_horizontal_margin"
android:paddingTop="@dimen/activity_vertical_margin"
android:paddingRight="@dimen/activity_horizontal_margin"
android:paddingBottom="@dimen/activity_vertical_margin"
tools:context="com.bagicode.bagibarcode.MainActivity"
tools:layout_editor_absoluteX="16dp"
tools:layout_editor_absoluteY="262dp">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical">

<ImageView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:gravity="center"
android:text="scan" />

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="center"
android:text="Format"
android:textIsSelectable="true" />

<TextView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="center"
android:text="Value"
android:textIsSelectable="true" />

<TextView
android:id="@+id/scan_content"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="left"
android:text="Riwayat Absensi"
android:textSize="20dp"
android:textIsSelectable="true"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>

<Button
android:layout_width="60dp"

22
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />

</LinearLayout>

</RelativeLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan Barcode Manager :

E. Menu Admin pada Manager


Source Code cekabsensiadmin.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:app="http://schemas.android.com/apk/res-auto"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="75dp">

<TextView

android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="center"
android:text="ADMINISTRASI"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="25dp"
android:textStyle="bold"
tools:layout_editor_absoluteX="103dp"
tools:layout_editor_absoluteY="16dp" />

<TextView
android:id="@+id/scan_content"

23
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="left"
android:text="Riwayat Kehadiran dan Kegiatan"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="20dp"
android:textStyle="bold"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="96dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Bulan/Tahun"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<Button
android:layout_width="80dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="SEARCH"
tools:layout_editor_absoluteX="161dp"
tools:layout_editor_absoluteY="207dp" />

<Button
android:layout_width="60dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="BACK"
tools:layout_editor_absoluteX="335dp"
tools:layout_editor_absoluteY="390dp" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan cekabsensiadmin :

F. Menu Kegiatan Admin pada Manager


Source Code Laporanadministrasi.xml

24
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="58dp">

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="LAPORAN KEUANGAN" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="LAPORAN KEGIATAN" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="LAPORAN PAJAK" />

<Button
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan Menu Laporan Admin :

25
G. Menu Cek Laporan Admin pada Manager
Source Code Ceklaporankeuangan.xml
<?xml version="1.0a" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical">

<ImageView
android:layout_width="wrap_content"

android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<TextView

android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="center"
android:text="LAPORAN ABSENSI DAN KEGIATAN"
android:textSize="20dp"
android:textIsSelectable="true"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Nama admin"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Nama admin"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Nama admin"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Nama admin"
android:layout_marginBottom="5dp"/>

<TextView
android:id="@+id/scan_content"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="left"
android:text="Keterangan"
android:textSize="20dp"
android:textIsSelectable="true"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
android:layout_marginBottom="5dp"/>

<EditText
android:layout_width="match_parent"

26
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
android:layout_marginBottom="5dp"/>

<Button
android:layout_width="60dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />
</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan menu cek laporan keuangan, cek laporan pajak dan laporan
kegiatan :

H. Menu Teknisi pada manager


Source Code cekabsesnsiteknisi.xml :
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="75dp">

<TextView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_gravity="center"
android:text="TEKNISI"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="25dp"
android:textStyle="bold"
tools:layout_editor_absoluteX="132dp"
tools:layout_editor_absoluteY="16dp" />

27
<TextView
android:id="@+id/scan_content"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="left"
android:text="Riwayat Kehadiran dan Kegiatan"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="20dp"
android:textStyle="bold"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="74dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Bulan/Tahun"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<Button
android:layout_width="80dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="SEARCH"
tools:layout_editor_absoluteX="161dp"
tools:layout_editor_absoluteY="207dp" />

<Button
android:layout_width="60dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="BACK"
tools:layout_editor_absoluteX="335dp"
tools:layout_editor_absoluteY="390dp" />

</LinearLayout>
</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan cekabsensiteknisi :

I. Menu Laporan Teknisi :


Source Code laporanteknisi.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"

28
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="61dp">

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="JUMLAH STOK BARANG" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="JUMLAH BARANG TERPAKAI" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="center"
android:text="JADWAL HARIAN KUNJUNGAN" />

<Button
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan menu laporanteknisi.xml :

J. Menu Pesan Masuk


Source Code Pesanmasuk.xml

29
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">
<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="134dp"
tools:layout_editor_absoluteY="0dp">

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="true"
android:layout_gravity="center"
android:text="MESSAGE"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="30dp"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="" />

<EditText
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<Button
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="+" />

</LinearLayout>
</android.support.constraint.ConstraintLayout>

30
Tampilan Menu Pesan Masuk :

K. Menu Admin
Source Code Barcode_administrasi.xml
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical">

<ImageView
android:layout_width="wrap_content"

android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:gravity="center"
android:text="scan" />
<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="true"
android:layout_gravity="center"
android:text="Format"
android:textIsSelectable="true" />

31
<TextView
android:id="@+id/scan_content"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="center"
android:text="Value"
android:textIsSelectable="true" />

<TextView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="left"
android:text="Riwayat Absensi"
android:textSize="20dp"
android:textIsSelectable="true"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>

<Button
android:layout_width="60dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="LAPORAN" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

32
Tampilan Menu Barcode admin

L. Menu Laporan Admin


Source Code Profile Administrasi :
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="75dp">

<ImageView

android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="PROFILE" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="TEKNISI" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="PESAN" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="90dp"

33
android:layout_gravity="right"
android:text="LOGOUT" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Tampilan Menu Profile admin:

M. Menu Barcode Teknisi


Barcodeteknisi.xml

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>

<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<RelativeLayout
android:id="@+id/activity_main"

34
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent"
android:paddingLeft="@dimen/activity_horizontal_margin"
android:paddingTop="@dimen/activity_vertical_margin"
android:paddingRight="@dimen/activity_horizontal_margin"
android:paddingBottom="@dimen/activity_vertical_margin"
tools:context="com.bagicode.bagibarcode.MainActivity"
tools:layout_editor_absoluteX="16dp"
tools:layout_editor_absoluteY="262dp">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical">

<ImageView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:gravity="center"
android:text="scan" />

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="true"
android:layout_gravity="center"
android:text="Format"
android:textIsSelectable="true" />

<TextView
android:id="@+id/scan_content"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="center"
android:text="Value"
android:textIsSelectable="true" />

<TextView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="false"
android:layout_gravity="left"
android:text="Riwayat Absensi"
android:textSize="20dp"
android:textIsSelectable="true"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"

35
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Tanggal/Absensi Diterima"
android:layout_marginBottom="5dp"/>
<Button
android:layout_width="60dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />
<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="LAPORAN" />

</LinearLayout>

</RelativeLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

N. Menu Upload Laporan Admin


Ceksemualaporanadministrasi.xml

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>


<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Laporan"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="67dp" />

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="50dp"
android:layout_alignParentBottom="true"

36
android:gravity="center|bottom"
android:orientation="horizontal"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="154dp">

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="SEARCH"
tools:layout_editor_absoluteX="161dp"
tools:layout_editor_absoluteY="207dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="UPLOAD"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="DELETE"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="BACK"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

</LinearLayout>
</android.support.constraint.ConstraintLayout>

O. Menu Upload Laporan Admin


Ceksemualaporanteknisi.xml

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>


<android.support.constraint.ConstraintLayout

37
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint="Laporan"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="67dp" />

<LinearLayout
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="50dp"
android:layout_alignParentBottom="true"
android:gravity="center|bottom"
android:orientation="horizontal"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="162dp">

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="SEARCH"
tools:layout_editor_absoluteX="161dp"
tools:layout_editor_absoluteY="207dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="UPLOAD"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="DELETE"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="60dp"
android:layout_gravity="right|bottom"
android:text="BACK"
tools:layout_editor_absoluteX="361dp"
tools:layout_editor_absoluteY="226dp" />

</LinearLayout>
</android.support.constraint.ConstraintLayout>

P. Pesanadministrasi.xml

38
<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>
<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="75dp">

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="true"
android:layout_gravity="center"
android:text="MESSAGE"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="30dp"
android:textStyle="bold" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText

39
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<EditText
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="wrap_content"
android:hint=""
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="139dp" />

<Button
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="50dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="+" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

Q. Profilteknisi.xml

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>


<android.support.constraint.ConstraintLayout
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent">

<LinearLayout

40
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical">

<ImageView

android:id="@+id/BUTTON"

android:layout_width="wrap_content"

android:layout_height="100dp"
android:src="@drawable/org" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="PROFILE" />

<Button
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="PESAN" />

<Button
android:layout_width="90dp"
android:layout_height="90dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="LOGOUT" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

R. Riwayatkehadirandankegiatan.xml

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>


<android.support.constraint.ConstraintLayout

41
xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
xmlns:tools="http://schemas.android.com/tools"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:background="@color/colorAccent">

<LinearLayout
android:id="@+id/BUTTON"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
android:gravity="bottom|top"
android:orientation="vertical"
tools:layout_editor_absoluteX="0dp"
tools:layout_editor_absoluteY="61dp">

<TextView
android:id="@+id/scan_format"
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="wrap_content"
android:layout_below="@id/scan_format"
android:layout_centerHorizontal="true"
android:layout_gravity="center"
android:text="ADMINISTRASI"
android:textIsSelectable="true"
android:textSize="30dp"
android:textStyle="bold" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="LAPORAN KEUANGAN" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="LAPORAN PAJAK" />

<Button
android:layout_width="200dp"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="left"
android:text="LAPORAN KEGIATAN" />

<Button
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="70dp"
android:layout_gravity="right"
android:text="BACK" />

</LinearLayout>

</android.support.constraint.ConstraintLayout>

3.2. PEMBAHASAN
1. Cara memasukkan gambar ke android studio
1. Buat project seperti biasanya kita membuat project pada android studio
dengan nama project=”masukan gambar”,.
2. jika sudah membuat project langkah selanjutnya kita copy gambar pada
folder foto yang kita simpan,NB:disarankan jenis gambar berformat .png jika
tidak maka akan gagal ketika di run/build apk.

42
3. Jika sudah di copy buka project android studio lalu klik app-klik res-klik
kanan pada drawable lalu di paste.
4. jika sudah di paste berinama untuk menyimpan gambar pada android studio
lalu klik ok.
5. jika sudah masuk bagian text pada xml lalu masukan kode berikut.

<?xml version="1.0" encoding="utf-8"?>


<LinearLayoutxmlns:android=http://schemas.android.com/apk/res/android
xmlns:app=http://schemas.android.com/apk/res-auto
xmlns:tools=http://schemas.android.com/tools
android:id="@+id/activity_main"
android:layout_width="match_parent"
android:layout_height="match_parent"
tools:context="com.example.android.uiudacity.MainActivity">
<ImageView
android:layout_width="wrap_content"
android:layout_height="294dp"
android:src="@drawable/Chrysanthemum"
/>
</LinearLayout>

jika sudah di masukan kode tersebut lalu lakukan run pada android studio atau
bisa langsung instal di hp.

2. Cara membuat activity baru


1. Pertama, klik kanan pada project java, lalu pilih New, dan Activity.
2. Lalu isikan nama Activity tersebut. Dan klik Finish.
3. Kemudian akan muncul file java dan XML nya.
4. Sekarang Activity baru sudah terbentuk.
5. File java dari Activity baru.

43
3. Cara membuat Layout relative

1. Klik menu file >> New >> New Project.


2. Isi Application Name nya “Belajar_Layout” atau boleh terserah anda.
Kemudian klik Next.
3. Pada Target Android Devices silahkan pilih untuk “Phone dan Tablet” dan
untuk minimum SDK nya kita pilih saja “IceCreamSandwich”. Kemudian
klik Next.
4. untuk Activity nya kita pilih saja yang “Empty Activity”. Lalu klik Next.
5. Kemudian isi kan Activity Name nya sesuai keinginan anda atau biarkan
itu defaultnya lalu klik Finish.
6. Tunggu sesaat, jika tampilannya sudah tampil. Kamu pilih tab
“activity_main.XML” lalu pilih tab “Design”.
7. silahkan kamu klik “Hello World!” maka akan muncul jendela properties
disebalah kiri. Kamu bisa ubah kalimat tersebut pada bagian Text dan
silahkan isi juga ID nya.
8. Untuk layout_width & layout height ada dua pilihan, pertama
“match_parent” dan yang kedua “warp_content”.
a. Match_parent ini akan menyesuaikan lebar atau tinggi sesuai ukuran
layout.
b. Wrap_content ini kita bisa mengatur lebar dan tinggi sesuai keinginan
kita.

44
9. Sekarang kita akan mengedit tulisan ini pada bagian properties. Klik item
yang ingin di edit lalu pilih View all Properties.
10. Silahkan anda cari yang berhubungan dengan “text” anda bisa merubah
ukuran tulisan, warna tulisan, letak tulisan, dan bnayak lainnya di
properties ini. Untuk merubah ukuran tulisan cari TextSize dan rubah
ukurannya.
11. untuk mengatur posisi tulisan cari “TextAligment” kemudian pilih
“Center” untuk rata tengah.
12. Untuk warna tulisan cari TextColor.
13. Maka akan muncul jendela baru, kamu pilih tab “Color” lalu pilih warna
tulisan yang kamu inginkan. Jika sudah klik OK.
14. Sekarang kita masukkan item “button”. Silahkan anda pilih botton pada
kolom pallete lalu drag (tarik) ke tampilan androidnya.
15. sekarang kita edit “botton” tersebut. Select button nya kemudian di tab
properties ada Layout_width dan layout height, kamu pilih
“match_content” maka dia akan menyesuaikan lebar dan tinggi sesuai
space yang tersedia. Untuk mengganti text bisa di ganti pada kolom text.
16. Kemudian kamu klik kembali view all properties. Kita akan mengganti
warna tombol tersebut. Caranya kamu cari “backgroud” dan kamu klik
17. maka akan muncul jendela baru, kamu pilih tab color dan kamu pilih
warna yang kamu inginkan. Lalu klik OK.

Kamu juga bisa mengedit tulisan pada tombol tersebut, silahkan cari fungsi
dibawah ini.

18. TextAligment = untuk perataan penulisan seperti rata tengah,kiri,kanan


atauu justify/

a. TextColor = untuk warna tulisan.

b. TextSize = ukruan tulisan

c. TextStyle = jenis tulisan / gaya tulisan seperti “ times new roman,


clibri dll” tapi fontstyle disi masih terbatas. Kamu bisa mengimport
jenis tulisannya jika kamu mau.

45
19. Jika dirasa sudah bagus. Sekarang kita coba running program nya.
Silahkan klik tombol RUN kemudian kamu pilih emulator yang kamu
miliki, lalu klik OK.
20. Kemudian pilih Install and Continue.Tunggu beberapa saat sampai proses
gradle selesai,

d. Cara membuat Linear Layout


1. Masih pada project yang sama. Kamu lihat di kolom sebelah kiri pada
susunan file. Pilih folder “Res >> Layout”. Klik kanan pada Layout
kemudian pilih “New >> Layout resource file”
2. Maka akan muncul jendela baru. Kamu isi File name nya
“linear_layout” (untuk file name, ketetapan dari android studio untuk
huruf kecil pada awal kalimat). Lalu untuk Root element kita ganti
menjadi LinearLayout. Jika sudah klik OK.
3. Kamu bisa lihat pada component Tree nya sudah ada LinearLayout
(Vertical).
4. komponen yang diperlukan adalah:

KOMPONEN TEXT ID LAYOUT

WIDTH HEIGHT

TextView Contoh Layout Txt1 Match_parent Wrap_content

EditText/PlainText Username EditText Match_parent Wrap_content

Button LOGIN Button1 Match_parent Wrap_content

Button CANCEL Button2 Match_parent Wrap_content

5. Jika sudah meletakkan semua komponen, sekarang kita edit sedikit.


Kita pilih tab “TEXT” pada bagian bawah.
6. Kemudian kamu cari EditText, kamu ganti android:text menjadi
android:hint. Android hint ini berfungsi untuk membuat tulisan pada

46
text akan hilang jika kita mulai mengetik pada komponen tersebut.
Atau kalian bisa lihat gambar berikut:before

7.
after

7. Kemudian kita pilih tab “MainActivity.java”.


8. Rubahlah tujuan layout yang akan ditampilkan dengan layout yang baru
kita buat.
9. Kemudian RUN program anda. Klik Install anda continue.

47
BAB IV
PENUTUP
Kesimpulan
Berdasarkan uraian di atas maka dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan
teknologi android dalam perkantoran dapat memudahkan kegiatan pekerjaan dan
tidak bergantung pada masing-masing petugas untuk mengetahui informasi dari
masing-masing bidang. Dengan menggunkan fasilitas dalam aplikasi setiap
petugas bisa langsung mengerjakan bagian tanggung jawab masing-masing
dimanapun dan kapanpun.

48

Anda mungkin juga menyukai