Anda di halaman 1dari 2

No Kondisi yang diharapkan Kondisi Saat ini Penyebab Masalah Solusi

1 2 3 4 5
A. STRUCTURE :
1. Struktur Organisasi merupakan Untuk mencapai tujuan organisasi telah -- --
cerminan dari shared values organisasi ditetapkan Peraturan Daerah Kabupaten
dalam upaya pencapaian sasaran dan Purbalingga Nomor 12 Tahun 2010 tentang
tujuan organisasi secara optimal. Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah
Struktur yang sanggup mencerminkan dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat
budaya organisasi dengan baik akan Daerah Kabupaten Purbalingga dan Peraturan
memberdayakan organisasi untuk Bupati Purbalingga Nomor 1 Tahun 2011 tentang
mencapai sasaran dan tujuan tersebut. Penjabaran Tugas Pokok dan Fungsi Sekretariat
Daerah dan Staf Ahli Bupati
B. TECHNOLOGY :
1. Peralatan dan perlengkapan kantor Terdapatnya keterbatasan jumlah peralatan Jumlah peralatan kantor seperti - Mengajukan permohonan
tersedia dalam jumlah cukup untuk kantor seperti printer, komputer dan scanner printer, computer dan scanner tidak tambahan peralatan dan
menyelesaikan seluruh tugas memadai untuk menyelesaikan perlengkapan kantor kepada
seluruh tupoksi pengguna anggaran
2. Sistem Teknologi Informasi digunakan Sistem Teknologi Informasi yang dapat Belum terbangunnya mindset para - Membangun sistem informasi
untuk menunjang kelancaran dan digunakan untuk menunjang kelancaran dan pemangku kebijakan akan arti terpadu
keterpaduan di semua lini tugas keterpaduan pelaksanaan tugas belum terbangun pentingnya Teknologi Informasi
C. PEOPLE/ACTORS
1. Sebuah organisasi semestinya Jumlah personil di Sub Bagian TU belum - Kurangnya personil - meminta tambahan personil ke
mempunyai jumlah personil yang mencapai jumlah ideal BKD
cukup agar dapat memaksimalkan - memaksimalkan seluruh personil
pencapaian tujuan bersama yang ada
2. Staf memiliki kompetensi untuk Beberapa orang staf tidak memiliki kompetensi Rendahnya kualitas SDM - mengikutsertakan dalam
menyelesaikan semua tupoksi sesuai yang memadai untuk menyelesaikan beberapa bintek/pelatihan
tanggung jawabnya tugas
D. TASK
1. Setiap personil di Sub Bagian Tata Terdapat tugas yang tidak jelas penanggung - Kurangnya SDM - meminta tambahan personil ke
Usaha memiliki tupoksi yang jelas jawabnya. Tugas tersebut diselesaikan oleh BKD
sehingga tanggung jawab masing- personil yang saat itu tidak sedang melaksanakan - memaksimalkan seluruh personil
masing personil dapat terpantau tugas yang menjadi tanggung jawabnya yang ada
2. Administrasi surat menyurat kepada Belum adanya keterpaduan antara para agendaris - komputer para agendaris tidak - Membangun Sistem Teknologi
pimpinan (mulai dari level Kepala (di Bagian Umum) serta staf administrasi di level terhubung satu dengan yang lain Informasi
Bagian, Asisten, Sekretaris Daerah, pimpinan (para ajudan) sehingga apabila terdapat dalam satu sistem
Wakil Bupati dan Bupati) tertib dan pihak yang membutuhkan, untuk menemukannya
rapi dalam sebuah sistem informasi membutuhkan waktu
sehingga apabila terdapat pihak yang
membutuhkan, dapat ditemukan dengan
cepat
3. Sistem pengiriman surat keluar Pengiriman surat keluar menggunakan sistem Sistem Teknologi Informasi belum - Membangun Sistem Teknologi
menggunakan teknologi informasi manual sehingga tidak efektif dan efisien dari sisi terbangun Informasi
waktu, tenaga dan biaya.
4. Staf trampil menggunakan teknologi Beberapa orang staf tidak trampil menggunakan kurangnya pengetahuan dalam - mengadakan pelatihan computer
peralatan kantor, seperti komputer, printer, pemanfaatan peralatan kantor - mengadakan pelatihan pemanfaatan
scanner, fax internet untuk mendukung
kelancaran pelaksanaan tugas
Tabel 1. Diagnosa Leavitt’s Model

Anda mungkin juga menyukai