Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK TELKOM LAMPUNG


Mata Pelajaran : Matematika
Komp. Keahlian : Teknologi
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

A. Kompetensi Inti *)
1. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kajian
matematika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional,
dan internasional.

2. Keterampilan

Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang
lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian matematika

Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,


menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.

B. Kompetensi Dasar *)
1. KD pada KI pengetahuan
3.1 Menerapkan konsep bilangan berpangkat, bentuk akar dan logaritma dalam
menyelesaikan masalah

2. KD pada KI keterampilan
4.1 Menyajikan penyelesaian masalah bilangan berpangkat, bentuk akar dan logaritma

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.1.1 Menerapkan konsep bilangan berpangkat
3.1.2 Menerapkan bentuk akar
3.1.3 Menerapkan logaritma dalam menyelesaikan masalah

2. Indikator KD pada KI keterampilan


4.1.1 Mengikuti(meniru) penyelesaian masalah bilangan berpangkat
4.1.2 Mengikuti (meniru) penyelesaian bentuk akar
4.1.3 Mengikuti (meniru) penyelesaian logaritma

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
A. Menerapkan konsep bilangan berpangkat dalam menyelesaikan soal
B. Menerapkan konsep bentuk akar dalam menyelesaikan soal
C. Menerapkan konsep logaritma dalam menyelesaikan soal

E. Materi Pembelajaran
Bilangan berpangkat
Konsep bilangan berpangkat dan sifat-sifatnya
1. Perpangkatan merupakan suatu perkalian yang berulang
Misal, 35 = 3 x 3 x 3 x 3 x 3

Bentuk Umum :

Jika a adalah bilangan real n adalah bilangan bulat positif maka :


⏟𝑛 = 𝑎 × 𝑎 × 𝑎 × … × 𝑎
𝑎
𝑠𝑒𝑏𝑎𝑛𝑦𝑎𝑘 𝑛 𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟

𝑎𝑛 dibaca a pangkat n dengan a disebut bilangan pokok dan n disebut pangkat.

2. Sifat-sifat Bilangan Pangkat Bulat Positif


Sifat 1 (Perkalian bilangan berpangkat)
Bentuk Umum :
Jika a bilangan real dan m, n bilangan bulat positif, maka :
𝑎𝑚 × 𝑎𝑛 = 𝑎(𝑚+𝑛)
Sifat 2 (Pembagian Bilangan Berpangkat)
Bentuk umum :
Jika a bilangan Real dan m, n bilangan bulat positif, maka :
𝑎𝑚 : 𝑎𝑛 = 𝑎(𝑚−𝑛)

dengan 𝑎 ≠ 0, 𝑑𝑎𝑛 𝑚 > 𝑛.

Sifat 3 (Perpangkatan Bilangan Berpangkat)

Bentuk umum :

Jika a bilangan real dan m, n bilangan bulat positif, maka :

(𝑎𝑚 )𝑛 = 𝑎𝑚×𝑛

Sifat 4 (Perpangkatan pada Perkalian Bilangan)

Bentuk umum :

Jika a, b bilangan real dan m bilangan bulat positif, maka :


(𝑎𝑏)𝑚 = 𝑎𝑚 × 𝑎𝑛

Sifat 5 (Perpangkatan dari hasil bagi dua bilangan)

Bentuk umum :

Jika a, b bilangan real dan m bilangan bulat positif, maka :


𝑎 𝑎𝑚
( 𝑏 )𝑚 = 𝑏 𝑚

3. Pangkat Bulat Negatif dan Nol


 Pangkat Bulat Negatif
Bentuk umum :
Jika a adalah bilangan real, 𝑎 ≠ 0, m adalah bilangan bulat positif, maka
1 1
𝑎−𝑚 = 𝑎𝑚 dan 𝑎−𝑚 = 𝑎𝑚

 Pangkat Nol
Bentuk umum :
Jika a adalah bilangan real dan 𝑎 ≠ 0, maka 𝑎0 = 1

1. Operasi pada bilangan ber-pangkat dan penyederhanaan bilangan berpangkat


Contoh :
Sederhanakan bentuk-bentuk berikut!
1. x6 x 2 = x6 + 2 = x 8
2. 36 : 33 = 36-3 = 33
3.

Bentuk Akar
1. Penjumlahan dan Pengurangan Bentuk Akar
Untuk setiap a, b, dan c bilangan bulat positif akan berlaku ketentuan sebagai berikut.
𝑎√𝑐 + 𝑏√𝑐 = (𝑎 + 𝑏)√𝑐
𝑎√𝑐 − 𝑏√𝑐 = (𝑎 − 𝑏)√𝑐

𝑎
2. Merasionalkan Bentuk
√𝑏
𝒂
Jika a dan b bilangan bulat dengan 𝑎 ≠ 0 dan 𝑏 > 0, bentuk dapat dirasionalkan
√𝒃

penyebutnya dengan cara sebagai berikut.


𝑎 𝑎 √𝑏 𝑎√𝑏 𝑎
= × = = √𝑏
√𝑏 √𝑏 √𝑏 𝑏 𝑏

𝑐 𝑐 𝑐 𝑐
3. Merasionalkan Bentuk 𝑎+ , 𝑎− , 𝑑𝑎𝑛
√𝑏 √𝑏 √𝑎+ √𝑏 √𝑎− √𝑏

Faktor sekawan dari bentuk- bentuk penyebut di atas adalah sebagai berikut.
𝑎 + √𝑏 𝑎𝑑𝑎𝑙𝑎ℎ 𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑠𝑒𝑘𝑎𝑤𝑎𝑛 𝑑𝑎𝑟𝑖 𝑎 − √𝑏
𝑎 − √𝑏 𝑎𝑑𝑎𝑙𝑎ℎ 𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑠𝑒𝑘𝑎𝑤𝑎𝑛 𝑑𝑎𝑟𝑖 𝑎 + √𝑏

√𝑎 + √𝑏 𝑎𝑑𝑎𝑙𝑎ℎ 𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑠𝑒𝑘𝑎𝑤𝑎𝑛 𝑑𝑎𝑟𝑖 √𝑎 − √𝑏


√𝑎 − √𝑏 𝑎𝑑𝑎𝑙𝑎ℎ 𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑠𝑒𝑘𝑎𝑤𝑎𝑛 𝑑𝑎𝑟𝑖 √𝑎 + √𝑏
B. Logaritma
1. Konsep Logaritma
Logaritma dari 𝑏 > 0 untuk basis a adalah c, maka 𝑎𝑐 = 𝑏, dapat ditulis sebagai berikut.
𝑎
log 𝑏 = 𝑐 ↔ 𝑎𝑐 = 𝑏
2. Sifat- Sifat Logaritma
Sifat 1
Setiap bilangan bukan nol apabila dipangkatkan nol hasilnya selalu satu. Jadi, 𝑎0 = 1. Bentuk
logaritma dari bilangan berpangkat tersebut adalah 𝑎log 1 = 0

Sifat 2
Setiap bilangan apabila dipangkatkan dengan 1 hasilnya adalah bilangan itu sendiri. Jadi, 𝑎1 =
𝑎. Bentuk logaritma dari bilangan berpangkat tersebut adalah 𝑎log 𝑎 = 1

Sifat 3
𝑎 𝑎 𝑎
log 𝑥𝑦 = log 𝑥 + log 𝑦 , 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑎, 𝑥, 𝑦 > 0, 𝑎 ≠ 1

Sifat 4
𝑎 𝑥 𝑎 𝑎
log = log 𝑥 − log 𝑦 , 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑎, 𝑥, 𝑦 > 0, 𝑎 ≠ 1
𝑦

Sifat 5
𝑎 𝑎
log 𝑥 𝑛 = 𝑛 log 𝑥 , 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑎, 𝑥 > 0, 𝑎 ≠ 1

Sifat 6
𝑎 𝑏 𝑎
log 𝑏 × log 𝑐 = log 𝑐 , 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑎, 𝑏, 𝑐 > 0, 𝑎 ≠ 1

Sifat 7
𝑎
𝑏 log 𝑐
log 𝑐 = 𝑎 , 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑎, 𝑏, 𝑐 > 0, 𝑎 ≠ 1
log 𝑏

Sifat 8
𝑎𝑛 𝑚 𝑎
log 𝑏 𝑚 = log 𝑏
𝑛

Sifat 9
𝑎
log 𝑏
𝑎 = 𝑏 , 𝑎, 𝑏 > 0, 𝑎 ≠ 1

F. Pendekatan, Model dan Metode


A. Pendekatan berfikir : Sientific
B. Model : Pembelajaran Discovery Learning
C. Metode : Informasi, Tanya jawab, Diskusi dan Tugas
G. Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan/Kegiatan Awal
Pertemuan kesatu (4 x 45 menit)
A. Orientasi
1. Peserta Didik berbaris didepan kelas
2. Peserta Didik memasuki ruang kelas dengan menyalami guru
3. Peserta Didik beserta guru membaca doa
4. Peserta Didik bersama guru menyanyikan lagu indonesia raya
5. Peserta didik mengucapkan salam, kemudian dijawab oleh guru
6. Peserta Didik bersama guru membaca kitab suci Alquran (untuk non muslim
disesuaikan)
7. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan kesiapan dalam mengikuti
pembelajaran
B. Apresepsi
Guru mengajak siswa membaca buku tentang materi bilangan berpangkat dan bentuk
akar
1. Kegiatan Inti
 Mengamati
1. Guru mengajukan/ menunjukkan masalah kepada peserta didik untuk diselesaikan/
didiskusikan dalam menemukan konsep bilangan berpangkat dan bentuk akar

 Menanya
2. Peserta didik diarahkan membuat pertanyaan dan mempertanyakan tentang hal- hal
yang belum diketahui dari apa yang diamati untuk ditindaklanjuti pada kegiatan
mencari informasi
Catatan: guru memberikan bimbingan dan penjelasan terkait dengan pertanyaan
siswa, sehingga siswa akan lebih mudah dalam memahami masalah yang
diberikan

 Mengeksplorasi/ mengumpulkan informasi


3. Peserta didik diminta untuk menyelesaikan masalah dalam bentuk lembar kerja
siswa melalui diskusi kelompok tentang bilangan berpangakat dan bentuk akar
4. Peserta didik diminta untuk membaca buku paket atau media lainnya yang dapat
menambah referensi dalam menyelesaikan lembar kerja yang diberikan
5. Melalui pengerjaan lembar kerja yang diberikan, peserta didik melakukan
eksplorasi
Catatan: Guru melakukan pengamatan sikap individu tentang bekerjasama dalam
kelompok

 Mengasosiasi / mengolah informasi


6. Dari mengamati, menanya dan pengerjaan lembar kerja siswa yang diberikan yang
dapat diselsaikan melalui pendekatan dari kiri maupun pendekatan dari kanan,
sehingga peserta didik mampu menganalisis dan membuat kategori dari unsur
unsur yang terdapat pada berbagai eksperesi yang dapat diubah menjadi strategi
untuk menyelesaikan bilangan berpangkat dan bentuk akar
Catatan: Guru memberikan bimbingan baik secara individu maupun kelompok
dalam melakukan analisis terkait dengan masalah yang diberikan, sehingga siswa
akan lebih mudah dalam membuat kesimpulan.

 Mengomunikasikan
7. Masing- masing kelompok diminta untuk mempresentasikan /menuliskan dan
menceritakan apa yang ditemukan terkait dengan hasil yang diperoleh dari diskusi
kelompoknya.
Catatan: Guru melakukan penilaian kelompok dan individu terkait dengan
ketrampilan hasil belajar dan proses berkomunikasi antar siswa(performance)

8. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai
bilangan berpangkat dan bentuk akar, berdasarkan hasil review terhadap presentasi
masing- masing kelompok

9. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok

Media, Alat/ Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media : Power point
2. Alat/ bahan : White board, spidol, penggaris, laptop, proyektor, dan media presentasi
3. Sumber Belajar :
 Tim Penyusun. 2013 cetakan Ke-2 ( Edisi Revisi 2017). Matematika kelas X. Jakarta:
Kemendikbud.
 Sumber buku lain, Internet, dll

2. Penutup
1. Guru melakukan refleksi dengan menanyakan materi yang telah dipelajari. Selanjutnya
guru memotivasi peserta didik untuk mengembangkan pemahaman terhadap materi
yang sudah dipelajari.
2. Guru membimbing dan memotivasi peserta didik dalam membuat kesimpulan.
3. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran yang sudah
dilakukan dengan memberikan penguatan terhadap respon peserta didik dalam
mengikuti pembelajaran.
4. Guru memberikan PR
5. Guru meminta kepada peserta didik untuk menyiapkan kebutuhan alat dan bahan yang
harus disiapkan untuk pertemuan mendatang.
6. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran.

Pertemuan Kedua (4 x 45 menit)


1. Pendahuluan/ Kegiatan Awal (15 menit)
A. Orientasi
1. Peserta Didik berbaris didepan kelas
2. Peserta Didik memasuki ruang kelas dengan menyalami guru
3. Peserta Didik beserta guru membaca doa
4. Peserta Didik bersama guru menyanyikan lagu indonesia raya
5. Peserta didik mengucapkan salam, kemudian dijawab oleh guru
6. Peserta Didik bersama guru membaca kitab suci Alquran (untuk non muslim
disesuaikan)
7. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan kesiapan dalam
mengikuti pembelajaran
B. Apresepsi
Guru mengajak siswa membaca buku tentang materi logaritma

2. Kegiatan Inti
 Mengamati
1. Guru mengajukan/ menunjukkan masalah kepada peserta didik untuk diselesaikan/
didiskusikan dalam menemukan konsep bentuk akar

 Menanya
2. Peserta didik diarahkan membuat pertanyaan dan mempertanyakan tentang hal- hal
yang belum diketahui dari apa yang diamati untuk ditindaklanjuti pada kegiatan
mencari informasi
Catatan: guru memberikan bimbingan dan penjelasan terkait dengan pertanyaan
siswa, sehingga siswa akan lebih mudah dalam memahami masalah yang
diberikan

 Mengeksplorasi/ mengumpulkan informasi


3. Peserta didik diminta untuk menyelesaikan masalah dalam bentuk lembar kerja
siswa melalui diskusi kelompok tentang bentuk akar
4. Peserta didik diminta untuk membaca buku paket atau media lainnya yang dapat
menambah referensi dalam menyelesaikan lembar kerja yang diberikan
5. Melalui pengerjaan lembar kerja yang diberikan, peserta didik melakukan
eksplorasi
Catatan: Guru melakukan pengamatan sikap individu tentang bekerjasama dalam
kelompok

 Mengasosiasi / mengolah informasi


6. Dari mengamati, menanya dan pengerjaan lembar kerja siswa yang diberikan yang
dapat diselsaikan melalui pendekatan dari kiri maupun pendekatan dari kanan,
sehingga peserta didik mampu menganalisis dan membuat kategori dari unsur
unsur yang terdapat pada berbagai eksperesi yang dapat diubah menjadi strategi
untuk menyelesaikan bentuk akar
Catatan: Guru memberikan bimbingan baik secara individu maupun kelompok
dalam melakukan analisis terkait dengan masalah yang diberikan, sehingga siswa
akan lebih mudah dalam membuat kesimpulan.

 Mengomunikasikan
7. Masing- masing kelompok diminta untuk mempresentasikan /menuliskan dan
menceritakan apa yang ditemukan terkait dengan hasil yang diperoleh dari diskusi
kelompoknya.
Catatan: Guru melakukan penilaian kelompok dan individu terkait dengan
ketrampilan hasil belajar dan proses berkomunikasi antar siswa(performance)

8. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai
bentuk akar, berdasarkan hasil review terhadap presentasi masing- masing
kelompok

9. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok

Media, Alat/ Bahan, dan Sumber Belajar


4. Media : Power point
5. Alat/ bahan : White board, spidol, penggaris, laptop, proyektor, dan media presentasi
6. Sumber Belajar :
 Tim Penyusun. 2013 cetakan Ke-2 ( Edisi Revisi 2017). Matematika kelas X. Jakarta:
Kemendikbud.
 Sumber buku lain, Internet, dll
3. Penutup
1. Guru melakukan refleksi dengan menanyakan materi yang telah dipelajari. Selanjutnya
guru memotivasi peserta didik untuk mengembangkan pemahaman terhadap materi
yang sudah dipelajari.
2. Guru membimbing dan memotivasi peserta didik dalam membuat kesimpulan.
3. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran yang sudah
dilakukan dengan memberikan penguatan terhadap respon peserta didik dalam
mengikuti pembelajaran.

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. TeknikPenilaian : Tugas (Terlampir)
Teknik penilaian : penilaian dilakukan selama proses pembelajaran

Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

1. Sikap

a. Bekerjasama dalam kegiatan diskusi Pengamat Selama pembelajaran dan


b. Konsisten dalam melakukan sesuatu an saat diskusi
c. Disiplin dalam kegiatan pembelajaran
eksponen

2. Pengetahuan

1. Menemukan sifat-sifat pangkat bulat Tes Penyelesaian tugas individu


positif dan kelompok
2. Menyelesaikan masalah dengan
menggunakan sifat-sifat pangkat
bulat positif
3. Keterampilan Penyelesaian tugas (baik
individu maupun kelompok)
1. Terampil menggunakan sifat-sifat Tes dan
dan saat diskusi
pangkat untuk menyelesaikan masalah Pengamat
eksponen. an

2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan pertama
A. Pilihan ganda
−1
3−1 𝑎3 𝑏 −4
1. Bentuk sederhana dari : ( ) adalah.....
2𝑎−2 𝑏
2𝑎5 6𝑎5
A. D.
3𝑏 5 𝑏5

3𝑎5 6𝑏 5
B. E.
2𝑏 5 𝑎5
𝑎5
C.
6𝑏 5

Kunci Jawaban Penskoran :

−1
3−1 𝑎3 𝑏−4 3𝑎−3 𝑏 4
( ) = −1
2𝑎−2 𝑏 2−1 𝑎2𝑏

= 6𝑎 −5 𝑏 5
6𝑏 5
= E
𝑎5

B. Soal uraian
2
𝑎−1 + 𝑏 −1
1. Sederhanakan( 𝑎−2 – 𝑏−2 )

Kunci Jawaban :
1 1 2
2
𝑎−1 + 𝑏 −1 +
𝑎 𝑏
( 𝑎−2 – 𝑏−2 ) = ( 1 1 )

𝑎2 𝑏2

𝑏+𝑎 2
𝑎𝑏
=( 𝑏2 −𝑎2
)
𝑎2 𝑏2

2
𝑏+𝑎 𝑎2 𝑏 2
= ( 𝑎𝑏 . 𝑏2 − 𝑎2 )
2
𝑏+𝑎 (𝑎.𝑏)2
=( . 2)
𝑎𝑏 𝑏2 − 𝑎

(𝑏+𝑎) 𝑎.𝑏 2
=( . (𝑏−𝑎)(𝑏+𝑎))
1

𝑎.𝑏 2
= ((𝑏−𝑎))

(𝑎𝑏)2
= ((𝑏−𝑎)2 )

𝑎2 𝑏 2
= (𝑏2−2𝑏𝑎+ )
𝑎2
𝑎2 𝑏 2
= 𝑎2 −2𝑎𝑏+𝑏2

Pilihan ganda
1. Bentuk sederhana dari 4√3 + 3√12 − 2√27 adalah .......
A. −7√3 D. 7√3
B. −√3 E. 10√3
C. 4√3

Kunci jawaban penskoran


4√3 + 3√12 − √27 = 4√3 + 3√4 × 3 − 2√9 × 3
= 4√3 + 3 × 2√3 − 2 × 3√3
= 4√3 + 6√3 − 6√3
= 4√3

2. Soal uraian
6
1. Tentukan hasil dari 3√2+ 2√3

Penyelesaian:
Karena penyebut pada soal merupakan bentuk akar, maka kalikan pembilang dan
penyebut dengan sekawan penyebut.
Sekawan dari 3√2 + 2√3 adalah 3√2 − 2√3, maka:

6 3√2 − 2√3 6 × (3√2 − 2√3)


× = 2 2
3√2 + 2√3 3√2 − 2√3 (3√2) − (2√3)
6 × (3√2 − 2√3)
=
(9 × 2) − (4 × 3)
6 × (3√2 − 2√3)
=
18 − 12
6 × (3√2 − 2√3)
=
6
= 3√2 − 2√3

b. Pertemuan kedua
1. Pilihan ganda
1. Nilai dari 2log 20 − 2log 125 + 2log 50 adalah ......
A. 2 D. 6
B. 3 E. 8
C. 4

Kunci jawaban penskoran


𝑝
Ingat bahwa 𝑎log 𝑞 = 𝑎log 𝑝 − 𝑎log 𝑞 dan 𝑎log 𝑝 × 𝑞 = 𝑎log 𝑝 + 𝑎log 𝑞 , maka:
2
20
log 20 − 2log 125 + 2log 50 = 2log ( × 50)
125
1000
= 2log ( )
125
= 2log 8
= 2log 23
=3

2. Soal uraian
1. Jika log2 = a dan log3 = b. Tentukan nilai log 120

Penyelesaian :
log 120 = log(4 × 3 × 10)
𝑝 𝑝 𝑝
Ingat bahwa : log 𝑝 × 𝑝 = log 𝑝 + log 𝑝

log 120 = log(4 × 3 × 10)


= log 4 + log 3 + log 10
= log 22 + log 3 + log 10
= (2 × log 2) + log 3 + 1
= 2𝑝 + 𝑝 + 1
= 1 + 2𝑝 + 𝑝

skor yang diperoleh


Nilai = × 100
skor maksimum

 REMIDIAL/ PENGAYAAN
1. REMIDIAL
Mengerjakan ulang soal ulangan

2. PENGAYAAN
Peserta didik mengumpulkan soal-soal bilangan berpangkat yang belum pernah dikerjakan
selama KBM di kelas beserta jawabannya.
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN
Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : XI/3

Tahun Pelajaran : 2019/2020

Waktu Pengamatan :

Indikator terampil menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan Vektor dua dimensi
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan vektor dua dimensi
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan vektor dua dimensi tetapi belum
tepat.
3. Sangat terampill, jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan
strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan vektor dua dimensiserta
menyelesaikan dengan tepat.
Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Keterampilan
Menerapkan konsep/prinsip dan strategi
No Nama Siswa
pemecahan masalah
KT T ST
1
2
3
4
5

Gadingrejo, Juli 2019

Mengetahui,

Kepala Sekolah SMK Telkom Lampug Guru Matematika

Bambang Supriyadi, ST Astri Damayanti, S.Pd

NIK 9748158

Anda mungkin juga menyukai