Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 9 Kab. Tebo


Mata Pelajaran : Matematika-Wajib
Kelas/Semester :XI/1
Materi Pokok : barisan dan deret
Topik : barisan dan deret aritmatika, barisan dan deret
geometri
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran:
Melalui kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran fungsi
komposisi dan fungsi invers ini diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan
pembelajaran, mampu bekerja sama dan bertanggungjawab dalam menyampaikan
pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik, serta dapat

B. Kompetensi dasar
2.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri,
dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi
menyelesaikan masalah.
2.2 Mampu mentransformasi diri dalam berpilaku jujur, tangguh mengadapi masalah, kritis dan disiplin
dalam melakukan tugas belajar matematika.
2.3 Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli lingkungan.
3.6 Memahami konsep barisan tak hingga sebagai fungsi dengan daerah asal himpunan bilangan asli.
4.6 Menerapkan konsep barisan dan deret tak hingga dalam penyelesaian masalah sederhana.

C. Indikator
1. Terlibat aktif dalam pembelajaran fungsi komposisi dan fungsi invers.
2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
3. Toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
4. Menentukan komposisi dari dua buah fungsi
5. Menetukan invers dari sebuah fungsi.
6. Memodelkan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan komposisi dan invers
matriks.

D. Materi pembelajaran
1. pengertian barisan dan deret
2. barisan dan deret aritmatika
3. barisan dan deret geometri
4. sisipan barisan dan deret

E. Metode pembelajaran
1. Diskusi
2. Tanya Jawab
3. Penugasan
4. KerjaKelompok

F. Media dan alat pembelajaran


Media : Cetak dan elektronik
Sumber belajar : buku paket pegangan siswa terbitan kemendikbud

G. Proses pembelajaran
Pertemuan pertama (studi literatur)
Alokasi
kegiatan Deskripsi
waktu
Pendahuluan 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan prilaku (jujur ,disiplin, tanggungjawab , peduli
santun, ramah lingkungan , gotong royong, kerjasama, cinta
damai, responsive dan proaktif ) dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara afaktif dengan lingkungan sosial dan alam 15 menit
serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Menginformasikan tujuan pembelajaran
4. Sebagai appersepsi guru memberikan contoh penggunaan
berisan dan deret aritmatika dalam kehidupan sehari-hari.
Kegiatan inti Tahap1: memebaca dan komunikasi dalam kelompok 65 menit
1. guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok. (gotong
royong)
2. tiap kelompok mengamati definisi, rumus dan contoh barisan dan
deret aritmatika yang ada di buku paket. (tanggungjawab, cinta
damai, responsif, kritis)
Tahap2: mengasosiasi
3. guru dan juru bicara kelompok mengasosiasikan konsep yang
baru saja dipelajari. (jujur, santun, proaktif)
Tahap3: unjuk kerja
4. guru membagikan LAS (lembar aktifitas siswa) yang dikerjakan
bersama dalam masing-masing kelompok. (tanggungjawab,
mandiri, gotong royong)
5. tiap kelompok mempresentasikan di depan kelas. (jujur, santun,
proaktif)
6. kelompok lain menanggapi. (kritis, proaktif)
7. kelompok bubar
Tahap4: kognitifasi
8. guru memberikan soal individu. (mandiri, jujur, tanggungjawab)
9. guru juga melakukan penilaian ketrampilan dan sikap.
Penutup 1. guru menghantarkan siswa menarik kesimpulan
2. menyampaikan pesan agar semangat belajar 10 menit
3. guru memberikan pekerjaan rumah
Pertemuan kedua (studi literatur)
Alokasi
kegiatan Deskripsi
waktu
Pendahuluan 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan prilaku (jujur ,disiplin, tanggungjawab , peduli
santun, ramah lingkungan , gotong royong, kerjasama, cinta
damai, responsive dan proaktif ) dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa
dalam berinteraksi secara afaktif dengan lingkungan sosial dan 15 menit
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Menginformasikan tujuan pembelajaran
4. Sebagai appersepsi guru memberikan contoh penggunaan
berisan dan deret geometri dalam kehidupan sehari-hari.
Kegiatan inti Tahap1: memebaca dan komunikasi dalam kelompok
1. guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok. (gotong
royong)
2. tiap kelompok mengamati definisi, rumus dan contoh barisan dan
deret geometri yang ada di buku paket. (tanggungjawab, cinta
damai, responsif, kritis)
Tahap2: mengasosiasi
3. guru dan juru bicara kelompok mengasosiasikan konsep yang
baru saja dipelajari. (jujur, santun, proaktif)
Tahap3: unjuk kerja 65 menit
4. guru membagikan LAS (lembar aktifitas siswa) yang dikerjakan
bersama dalam masing-masing kelompok. (tanggungjawab,
mandiri, gotong royong)
5. tiap kelompok mempresentasikan di depan kelas. (jujur, santun,
proaktif)
6. kelompok lain menanggapi. (kritis, proaktif)
7. kelompok bubar
Tahap4: kognitifasi
8. guru memberikan soal individu. (mandiri, jujur, tanggungjawab)
9. guru juga melakukan penilaian ketrampilan dan sikap.
Penutup 1. guru menghantarkan siswa menarik kesimpulan
2. menyampaikan pesan agar semangat belajar 10 menit
3. guru memberikan pekerjaan rumah
Pertemuan ketiga (studi kasus)
Alokasi
kegiatan Deskripsi
waktu
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan prilaku (jujur ,disiplin, tanggungjawab , peduli
santun, ramah lingkungan , gotong royong, kerjasama, cinta
damai, responsive dan proaktif ) dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa
Pendahuluan dalam berinteraksi secara afaktif dengan lingkungan sosial dan 15 menit
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Menginformasikan tujuan pembelajaran
4. Sebagai appersepsi guru mengingatkan materi pelajaran
sebelumnya.
Fase1: pengamatan
1. guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok yang terdiri
dari 2 sampai 6 orang.
2. tiap kelompok diberi sebuah permasalahan yang berkaitan
dengan barisan dan deret.
Fase2: studi kasus
3. siswa dalam kelompok berdiskusi untuk memperoleh model
barisan dan deret dari permasahan tersebut. (gotong royong,
Kegiatan inti tanggungjawab, proaktif, kritis, cinta damai) 65 menit
Fase3: presentasi
4. tiap kelompok bergiliran mempresetasikan hasil kerjanya.
(santun, proaktif, jujur)
5. kelompok lain menanggapi. (santun, proaktif, kritis)
6. siswa kembali ke bangkunya masing-masing
Fase4: kognifikasi
7. guru melakukan tes individu (jujur, tanggungjawab, mandiri)
8. guru juga melakukan penilaian tim, ketrampilan dan sikap
1. guru mengarahkan siswa menyimpulkan materi.
Penutup 2. siswa mengumpulkan hasil diskusi sebagai evaluasi. 10 menit
3. guru memberikan pekerjaan rumah.

H. alat dan sumber belajar


Alat belajar : laptop, infokus
Sumber belajar : buku paket terbitan kemdikbud
I. penilaian hasil belajar
Tekhnik penilaian : pengamatan, tes tertulis
Prosedur penilaian :

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian


1. Sikap Pengamatan Selama
a. Terlibat aktif dalam pembelajaran dan
pembelajaran barisan dan deret saat diskusi
b. Bekerjasama dalam kegiatan
kelompok
c. Toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif
2. Pengetahuan Pengamatan dan tes Penyelesaian tugas
a. Menjelaskan kembali indiidu dan
pengertian, dan jenis barisan kelompok
dan deret
b. Menetukan suku ke-i dan
jumlah barisan hingga ke-i dari
suatu barisan/deret
c. Menetukan i dari suatu suku
dan i dari suatu jumlah deret
jika diketahui barisan/deret
3. Keterampilan Pengamatan Penyelesaian quiz
a. Terampil menerapkan
konsep/prinsip dan strategi
pemeahan masalah yang relevan
dengan barisan dan deret

J. instrumen
Penilaian sikap:

Penilaian pengetahuan:
1. sebuah barisan bilangan 1, 3, 5, 7, ... tentukan suku ke-9!

2. sebuah deret 2 + 5 + 8 + 11 + ... tentukan jumlah hingga suku ke-6!

3. sebuah barisan bilangan 1, 2, 4, 8, ... tentukan suku ke-7!


4. sebuah deret 3 + 9 + 27 + ... tentukan jumlah hingga suku ke-5!

5. suku ke-3 dari suatu deret geometri adalah 16, sedangkan suku pertamanya adalah 1.
tentukan suku ke-5! 1,4,16 .

6. suku ke-4 dari sebuah barisan adalah 11, sedangkan suku ke-2 adalah 5. besar suku ke 7
adalah....

Rimbo Ulu, Juli 2014


Mengetahui,
Kepala SMA N 9 Tebo Guru Mata Pelajaran

MULYADI, S.Pd MARYANTO, S.Pd


NIP.19701210 200501 1 009 NIP. 19831123 200902 1003

Anda mungkin juga menyukai