Anda di halaman 1dari 2

Checklist Anamnesis Koma

Px datang ke IRD diantar Istri dengan keluhan tidak sadar 1 jam SMRS
No Langkah Jawaban Keterangan
1 Memberi salam
2 Mempersilahkan duduk
3 Memperkenalkan diri
4 Menanyakan keluhan utama Tidak Sadar
5 Menanyakan riwayat Membedakan koma metabolis/ neurologis/
penyakit Sekarang: infeksi/ kardiologis
1. Onset? 1.Mendadak 1.kardiovaskuler, autoimun
2.Progresif (hari) 2.infeksi, metabolik
3.Progresif (bulan) 3.neoplasma
2.Muncul pertama saat? 1.Tepat Bangun tidur 1.susp.CVA trombosis
2.Setelah aktivitas fisik 2.susp.CVA perdarahan, kardiologis
3.Setelah emosi meninggi 3. susp.CVA perdarahan, kardiologis
3.Ada muntah? 1.Ya 1.Susp. TIK meningkat, ICH, SOP, abses
2.Tidak
4.Sakit kepala? 1.Ya 1.Susp. TIK meningkat, ICH, SOP, ME, abses
2.Tidak
5.Ada kejang? 1.Ya 1.Susp. defisit neurologis, ggn. elektrolit, ggn
2.Tidak metabolis, status epileptikus
6.Ada lemah ½ badan? 1.Ya 1.Susp. defisit neurologis
2.Tidak
7.Ada merot? 1.Ya 1.Susp. defisit neurologis
2.Tidak
8.Ada pelo? 1.Ya 1.Susp. defisit neurologis
2.Tidak
9.Ada ngompol/ BAB 1.Ya 1.Susp. defisit neurologis
seketika 2.Tidak
10.Cedera kepala? 1.Ya 1.Susp. cedera kepala, EDH, SAH, SDH
2.Tidak
11.Ada demam? 1.Ya 1. Susp. Infeksi, shock sepsis, ME, abses
2.Tidak
12.Jantung sering berdebar- 1.Ya 1. Susp. kardiologis
debar 2.Tidak
13.Sakit dada 1.Ya 1. Susp. kardiologis
2.Tidak
14.Sedang minum obat? 1.Ya 1.Susp. intoksikasi, overdose, reaksi
2.Tidak hipersensitif, ggn metabolik
6 Menanyakan riwayat Ada/Tidak Mencari penyebab sakit sekarang, faktor
penyakit dahulu risiko, kontra indikasi pengobatan, dosis obat
1. Hipertensi Susp. Kardiovaskular, CVA perdarahan
2.Diabetes Mellitus Susp. Ggn metabolik, faktor risiko CVA
3.Penyakit jantung Susp. Kardiologis, faktor risiko CVA
4.Stroke Susp 2nd attack CVA
5.Sakit lambung Hati-hati pemberian steroid, NSAID
6.Sakit ginjal Half life obat memanjang
6.Rutin kontrol kesehatan? Faktor risiko
7 Riwayat keluarga Ada/Tidak Mencari faktor risiko, penyakit turunan
1. Hipertensi
2.Diabetes Mellitus
3.Penyakit jantung
4.Stroke
8 Riwayat pengobatan Mencari faktor risiko, kemungkian penyakit
yang diderita, interaksi obat, intoksikasi
1.Nama obat
2.Kegunaan
3.Cara pemakaian
4.Dosis
5.Frekuensi
6.Dapat dari mana
9 Riwayat gaya hidup Mencari faktor risiko
1.Kebiasaan makan
a.Kuantitas
b.Kualitas
c.Jenis makanan (asin2,
berlemak, kolesterol)
2.Kebiasaan minum
a.Kuantitas
b.Kualitas
c.Jenis minuman (kopi,
alkohol, manis2).
3.Pola istirahat
a.Kualitas
b.Kuantitas
4.Merokok aktif/pasif
5.Olahraga
6.Masalah psikososial
7.Beban pekerjaan
10 Menanyakan apa ada yang Mungkin ada hal yang terlewatkan
perlu disampaikan lagi
11 Resume Menentukan Dx sementara dan DD
12 KIE sementara
13 Menutup wawancara

Anda mungkin juga menyukai