Anda di halaman 1dari 3

PENULISAN

SURAT KETERANGAN SEHAT


No.Dokumen SOP
No.Revisi 00
SOP Tanggal 13 pebruari 2017
Halaman 1/2
Puskesmas II drg. Alfiana
Denpasar Selatan 19620818 198901 2 002
Surat keterangan sehat adalah surat yang menyatakan bahwa pasien pada saat
1. Pengertian
diperiksa dalam keadaan sehat.
Surat keterangan sehat adalah surat yang menyatakan bahwa pasien pada saat
2. Tujuan
diperiksa dalam keadaan sehat.
SK Kepala Puskesmas Nomor /Pusk IIDS/2016 tentang Layanan Klinis yang
3. Kebijakan
Menjamin Kesinambungan Layanan di Puskesmas II Denpasar Selatan
4. Referensi Puskesmas II Denpasar Selatan.
a. Stetoskop
b. Tensimeter
c. Timbangan lengkap dengan pengukuran tinggi badan
5. Alat dan d. Buku ishihara
Bahan e. Stempel
f. Buku Rekam Medis
g. Formulir rujukan laboratorium internal
h. Formulir Surat Keterangan Sehat
1. Dokter menanyakan dan mencatat keperluan pasien mencari surat keterangan
sehat di buku rekam medis.
2. Perawat melakukan pemeriksaan tinggi badan, berat badan, tekanan darah,
nadi, golongan darah dan buta warna dengan menggunakan buku Ishihara.
3. Dokter merujuk pasien ke laboratorium dengan menandatangani formulir
rujukan laboratorium untuk pemeriksaan golongan darah kalau pasien belum
mengetahui golongan darahnya.
4. Perawat mencatat nomor, identitas pasien sesuai dengan kartu tanda pengenal
pasien dan keperluan mencari surat keterangan sehat serta hasil pemeriksaan
pada formulir surat keterangan sehat.
5. Dokter membubuhi tanda tangan dan perawat memberikan stempel basah.
Identifikasi keperluan
Pasien
6. Langkah datang 6. Pasien mendapatkan surat keterangan
surat keterangan sehat sehat.
Kerja

Pemeriksaan tanda vital, golongan darah,


dan buta warna bila perlu

Hasil pemeriksaan dan identitas dicatat


pada formulir surat sehat

Nomor surat ditulis pada form surat


keterangan sehat

7. Bagan Alir Formulir diberi tanda tangan dokter


dan stempel

2/2
Surat keterangan sehat
diberikan ke pasien
8. Hal-hal yang
perlu -
diperhatikan
1. R.Lay. Umum
9. Unit terkait
2. R. Anak
10.Dokumen
-
terkait

11. Rekaman No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


historis Diberlakukan
perubahan

3/2

Anda mungkin juga menyukai