Anda di halaman 1dari 30

PROGRAM KURIKULUM

SMA BUDI LUHUR


TAHUN PELAJARAN 2016/2017
KURIKULUM SMA BL
Maju Bersama + Hebat Semua

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PROGRAM KURIKULUM
1. Struktur kurikulum dan Alokasi Waktu Mata Pelajaran
2. Standar Peminatan
3. Standar Kompetesi Kelulusan
4. Sistem Penilaian di Sekolah
5. Pengolahan Hasil Penilaian
6. Pembelajaran Remedial, Pengayaan dan Pembinaan
7. Laporan Hasil Proses Belajar
8. Beasiswa, Top Score, The Best Student Class,
Wisudawan/Wisudawati Terbaik
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU
Mata Pelajaran
No Kelompok UMUM
Kelompok A
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
2 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
3 Bahasa Indonesia
4 Matematika
5 Sejarah Indonesia
6 Bahasa Inggris
Kelompok B
7 Seni Budaya
8 Prakarya dan Kewirausahaan
9 Pendidikan Jasmani, Olah Raga dan Kesehatan
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU

Mata Pelajaran
No Kelompok Minat
Peminatan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
(MIPA)
1 Matematika
2 Biologi
3 Fisika
4 Kimia
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
1 Geografi
2 Sejarah
3 Sosiologi dan Antropologi
4 Ekonomi
4
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU

Mata Pelajaran IGCSE (KELAS BILINGUAL)


No Kelompok Minat
Peminatan Matematika dan Pengetahuan Ilmu Alam
(MIPA)
1 Mathematics
2 Biology
3 Physics
4 Chemistry
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
1 Mathematics
2 Geography
3 Sociology
4 Economics & Business Studies
5
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU

Mata Pelajaran
Pilihan Pendalaman Minat atau Lintas Minat
No
KELAS X
Peminatan Matematika dan Pengetahuan Ilmu Alam
(MIPA)
1 Fisika dan Bahasa Mandarin/Bahasa Jepang
2 Kimia dan Bahasa Mandarin/Bahasa Jepang
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
1 Geografi dan Bahasa Mandarin/Bahasa Jepang
2 Ekonomi/Akuntansi dan Bahasa Mandarin/Bahasa Jepang
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU

Mata Pelajaran
Pilihan Pendalaman Minat atau Lintas Minat
No
Kelas XI & XII
Peminatan (MIPA/IPS/IBB)
1 Fisika
2 Kimia
3 Geografi
4 Ekonomi/Akuntansi
5 Bahasa Mandarin/Bahasa Jepang
ALOKASI WAKTU MATA PELAJARAN YANG DITEMPUH PER MINGGU : 48 JAM
STRUKTUR KURIKULUM & ALOKASI WAKTU

Mata Pelajaran
No MUATAN LOKAL (MULOK)
1 Character Building
2 Grammar
3 Pencak Silat**
4 Seni Membatik*
5 Rampak Beduk**
* Terintegrasi ke MAPEL Seni Budaya
** Ekstrakulikuler Pilihan
STANDAR PEMINATAN MIPA/IPS

1. Penilaian Raport SMP


2. Penilaian Ujian Nasional SMP
3. Penilaian Non Akademis SMP
4. Rekomendasi Guru BK SMP
5. Pilihan Siswa dan Dukungan Orang Tua
6. Tes Minat dan Bakat dari SMA
7. Tes Penempatan dari SMA
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

1. DOMAIN SIKAP (SPRITUAL DAN SOSIAL)


2. DOMAIN PENGETAHUAN
3. DOMAIN KETERAMPILAN
SISTEM PENILAIAN SEKOLAH
KRITERIA KENAIKAN KELAS PESERTA DIDIK :
1. MENYELESAIKAN SELURUH PROGRAM PEMBELAJARAN DALAM DUA SEMESTER PADA
TAHUN PELAJARAN YANG DI IKUTI
2. PREDIKAT SIKAP SEKURANG-KURANGNYA MINIMAL BAIK YAITU MEMENUHI INDIKATOR
KOMPETENSI SESUAI DENGAN KRITERIA YANG DITETAPKAN OLEH SATUAN PENDIDIK
3. TIDAK MEMILIKI LEBIH DARI 2 (DUA) MATA PELAJARAN YANG MASING-MASING NILAI
PENGETAHUAN DAN/ATAU KETERAMPILAN DI BAWAH KKM. APABILA ADA MATA
PELAJARAN YANG TIDAK MENCAPAI KKM PADA SEMESTER GANJIL DAN/AtAU SEMESTER
GENAP, NILAI AKHIR DI AMBIL DARI RATA-RATA SEMESTER GANJIL DAN SEMESTER
GENAP PADA MATA PELAJARAN YANG SAMA PADA TAHUN PELAJARAN TERSEBUT
4. EKSTRAKULIKULER WAJIB PRAMUKA YAITU BAIK
5. KETIDAKHADIRAN PESERTA DIDIK TANPA KETERANGAN MAKSIMAL 15% DARI JUMLAH
HARI EFEKTIF
6. TIDAK MEMILIKI PELANGGARAN BERAT (DEMERIT POINT)
7. MEMILIKI KOMPETENSI HASIL PRAKARYA & KEWIRAUSAHAAN
8. EKSTRAKULIKULER WAJIB PEMBINAAN IMAN YAITU BAIK
SISTEM PENILAIAN SEKOLAH

KRITERIA KELULUSAN PESERTA DIDIK :


1. MENYELESAIKAN SELURUH PROGRAM
PEMBELAJARAN
2. MENCAPAI TINGKAT KOMPETENSI YANG
DIPERSYARATKAN
3. LULUS UJIAN AKHIR SEKOLAH
4. LULUS UJIAN NASIONAL
SISTEM PENILAIAN SEKOLAH
Interval Nilai Kompetensi (0 – 100)
Predikat
Pengetahuan Keterampilan Sikap
A 95,75 – 100 SB
(Sangat Baik)
A- 91,50 – 95,50 80 – 100
B+ 83,25 – 91,25 B
B 75,00 – 83,00 (Baik)
70 – 79,75
B- 66,50 – 74,75
C+ 58,25 – 66,25
C
C 50,00 – 58,00 (Cukup)
60 – 69,75
C- 41,50 – 49,75
D+ 33,25 – 41,25 K
(Kurang)
D < 33,25 < 60
SISTEM PENILAIAN SEKOLAH

Kompetensi Teknik Bentuk Instrumen

Pedoman observasi
- Observasi
Daftar cek dan skala
(langsung atau tidak
penilaian
langsung)
disertai rubrik
Sikap
- Penilaian Diri Lembar Penilaian Diri
- Penilaian Antar Peserta Lembar Penilaian Antar
Didik Peserta Didik
- Jurnal Lembar Jurnal
SISTEM PENILAIAN SEKOLAH

Kompetensi Teknik Bentuk Instrumen

PG, Isian, Jawaban


- Tes Tulis singkat, menjodohkan,
benar salah, uraian
Pengetahuan
- Tes Lisan Daftar pertanyaan

- Penugasan Lembar penugasan


SISTEM PENILAIAN SEKOLAH

Kompetensi Teknik Bentuk Instrumen

Daftar cek,
- Tes Praktik/Kinerja skala penilaian, hasil
karya/produk

Keterampilan Daftar cek, skala


- Proyek
penilaian

Daftar cek, skala


- Portofolio
penilaian
KELENGKAPAN SISWA DALAM KBM
1. Setiap siswa selalu membawa Buku Paket sesuai
dengan Jadwal KBM
2. Setiap siswa selalu membawa Buku Catatan & Buku
Latihan masing-masing Mata Pelajaran sesuai dengan
jadwal KBM
3. Setiap siswa memiliki Clear Holder untuk menyimpan
lembar ujian/tugas/handout/portofolio/dokumen
masing-masing mata pelajaran
4. Setiap siswa memiliki buku referensi sebagai
penunjang KBM contoh : Buku Bank soal, Kamus, Buku
Kumpulan Rumus, Buku Persiapan Ujian Nasional, Buku
Persiapan Masuk Perguruan Tinggi Negeri dll
PENGOLAHAN HASIL PENILAIAN

PROSES PENILAIAN EVALUASI BELAJAR

KOMPOSISI NILAI RAPORT :


1. SIKAP (Observasi,Individu,Antar Peserta Didik,Jurnal)

2. PENGETAHUAN (Tes Tulis, Tes Lisan, Penugasan)


75% RATA-RATA NILAI HARIAN/PROSES + 25% UAS
Note : Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS)
Tidak ada REMEDIAL

3. KETERAMPILAN (Praktik/Kinerja,Proyek,Portofolio)
http://sma.budiluhur.sch.id

19
TRANSFORMASI
MODEL KEGIATAN BELAJAR
KONVENSIONAL MODERN
 Guru dominan  Siswa dominan
 Metode ceramah  Metode bervariasi
 Penilaian didominasi  Penilaian multi cara dan
dengan tes tertulis multi aspek
(ulangan) dengan aspek  Merangsang siswa menjadi
kognitif aktif
 Siswa pasif  Terencana dan komunikatif
 Kurang terencana dan
kurang komunikatif
KURIKULUM 2013
Proses yang Mendukung Kreativitas KBM

PROSES Pendekatan saintifik dan


PEMBELAJARAN
kontekstual
Kemampuan kreativitas diperoleh
melalui:
 Observing [mengamati]
 Questioning [menanya]
 Associating [menalar]
 Experimenting [mencoba]
 Networking [Membentuk jejaring]
Proses yang Mendukung Kreativitas KBM

PROSES PENILAIAN Penilaian Otentik


 penilaian berbasis portofolio
 pertanyaan yang tidak memiliki
jawaban tunggal,
 memberi nilai bagi jawaban nyeleneh,
 menilai proses pengerjaannya bukan
hanya hasilnya,
 penilaian spontanitas/ekspresif,
 dll
PEMBELAJARAN REMEDIAL, PENGAYAAN DAN
PEMBINAAN
Capaian
Kompetensi Dasar
No Rata-rata Tindakan Keterangan
dari Individu
Kelas

Remedial secara
< 75
-Kompetensi Inti Individu
Pengetahuan < 75 Remedial secara
1
- Kompetensi Inti (75% siswa) Klasikal
Keterampilan
Melanjutkan ke
≥ 75 ≥ 75 Kompetensi Dasar
Berikutnya

-Kompetensi Sikap
Spritual
2 < Baik Pembinaan
- Kompetensi Sikap
Sosial
PEMBELAJARAN REMEDIAL, PENGAYAAN
DAN PEMBINAAN
PEMBELAJARAN REMEDIAL & PENGAYAAN PADA KOMPETENSI
PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN :

MERUPAKAN TINDAK LANJUT GURU TERHADAP PROSES DAN HASIL


BELAJAR PESERTA DIDIK DIBAWAH KKM

PEMBELAJARAN PEMBINAAN PADA KOMPETENSI SIKAP (SPRITUAL


DAN SOSIAL) :

MERUPAKAN TINDAK LANJUT WALIKELAS, GURU MATAPELAJARAN,


GURU BK DAN ORANG TUA TERHADAP PROSES DAN HASIL BELAJAR
PESERTA DIDIK BELUM BERKATEGORI BAIK

NOTE : PEMBELAJARAN REMEDIAL, PENGAYAAN DAN PEMBINAAN


TERINTEGRASIKAN DI KBM/DI LUAR KBM
LAPORAN HASIL BELAJAR

LAPORAN PROSES SAMPAI DENGAN


UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) :
RAPORT MID (GANJIL DAN GENAP)

LAPORAN PROSES SAMPAI DENGAN


UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) :
RAPORT SEMESTER (GANJIL DAN GENAP)
BEASISWA
PROGRAM BEASISWA :
1. BEASISWA AKADEMIK
* Prestasi Nilai Siswa
2. BEASISWA NON AKADEMIK
* Prestasi Bakat Siswa
TOP SCORE

SERTIFIKAT TOP SCORE :


AKAN DIBERIKAN KEPADA SISWA
YANG MEMILIKI NILAI MATA
PELAJARAN TERTINGGI
(WAJIB/PEMINATAN/PENDALAMAN
MINAT/LINTAS MINAT) PADA SETIAP
ANGKATAN DAN SETIAP SEMESTER
THE BEST STUDENT CLASS

MENDALI THE BEST STUDENT CLASS:


AKAN DIBERIKAN KEPADA SISWA
YANG MEMILIKI RATA-RATA NILAI
TERTINGGI DI KELAS
(UMUM/PEMINATAN/PENDALAMAN
MINAT/LINTAS MINAT) SETIAP
SEMESTER
WISUDAWAN/WISUDAWATI
PENGHARGAAN OLEH SEKOLAH :
AKAN DIBERIKAN KEPADA SISWA
YANG MEMILIKI NILAI UJIAN SEKOLAH
DAN UJIAN NASIONAL TERTINGGI
SERTA AKTIF DALAM
KEGIATAN/ORGANISASI SEKOLAH
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai