Anda di halaman 1dari 17

KURIKULUM 2013

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMKN 9 Jakarta


Kelas / Semester : X (Sepuluh) / 1
Nama Guru : Christina Aprilyani
NUPTK : 8747764666210062
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NamaSekolah : SMKN 9 Jakarta


Program Keahlian : Bisnis dan Manajemen
KompetensiKeahlian : Akuntasi dan Keuangan Lembaga
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar
Kelas/ Semester : X/ I ( Satu )
TahunPelajaran : 2019/2020
Durasi : 5 X 45 Menit

A. Kompetensi Inti

KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi


tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan
metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Perbankan
dan Keuangan Mikro pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri
sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat,
informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
memecahkan masalah sesuai dengan bidang Perbankan dan
Keuangan Mikro. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan
dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji


secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,


membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1. Memahami pengertian, tujuan, 3.1.1. Memahami pengertian, tujuan, peran


peran akuntansi dan pihak-pihak akuntansi dan pihak-pihak yang
yang membutuhkan informasi membutuhkan informasi akuntansi
akuntansi 3.1.2. Menjelaskan pengertian, tujuan, peran
akuntansi dan pihak-pihak yang
4.1. Mengelompokkan pihak-pihak yang membutuhkan informasi akuntansi
membutuhkan informasi akuntansi 4.1.1. Mengelompokkan pihak-pihak yang
sesuai perannya membutuhkan informasi akuntansi sesuai
perannya
4.1.2. Membuat pihak-pihak yang membutuhkan
informasi akuntansi sesuai perannya

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran:
1. Peserta didik dapat Memahami pengertian, tujuan, peran akuntansi dan pihak-pihak
yang membutuhkan informasi akuntansi
2. Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian, tujuan, peran akuntansi dan pihak-pihak
yang membutuhkan informasi akuntansi
3. Peserta didik dapat Mengelompokkan pihak-pihak yang membutuhkan informasi
akuntansi sesuai perannya
4. Peserta didik dapat Membuat pihak-pihak yang membutuhkan informasi akuntansi
sesuai perannya.

D. Materi Pembelajaran
Pengertian, tujuan, peran akuntansi dan pihak-pihak yang membutuhkan informasi
akuntansi

E. Pendekatan, Metode dan Model Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Demontrasi, Praktek dan Penugasan
 Model : Problem Based Learning

F. Alatdan Media Pembelajaran


 Vidio Pembelajaran.
 Slide Powerpoint.
 LCD Proyektor.
G. Sumber Belajar
 Hand Out, buku Akuntansi Dwi Hartati
 Internet

H. Langkah Pembelajaran

Sintaks Langkah Saintifik


Tahap Kegiatan
Model M M M M M Waktu
pemebelajaran Pembelajaran
Pembelajaran 1 2 3 4 5
1. Melakukan
pembukaan dengan
salam pembuka dan
berdoa untuk
memulai
pembelajaran
(memberikan
keteladanan/pendidik
an karakter berbasis
budaya sekolah)
2. Memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai
sikap disiplin
(penanaman
pendidikan
karakter bangsa
tentangdisiplin/ma
ndiri)
3. Menyiapkan fisik dan 
psikis peserta didik
Pendahuluan
dalam mengawali
kegiatan
pembelajaran.
(Penanaman
pendidikan
karakter budaya
sekolah)
4. Memberikan 
gambaran tentang
manfaat mempelajari
pelajaran yang akan
dipelajari.
5. Menyampaikan 
tujuan pembelajaran
pada pertemuan
yang berlangsung
6. Mengaitkan 
materipembelajaran
yang akan dilakukan
denganpengalaman
peserta didik dengan
Materi sebelumnya,
7. Guru menyampaikan 
tatacara sistem
penilaian dalam
belajar.
1. Guru menampilkan
tayangan tentang 
informasi akuntansi
2. Siswa mengamati
Stimulus
dan memahami
tayangan tentang
informasi akuntansi

3. Guru menanyakan
maksud dari
tayangan tentang
informasi akuntansi
(berpikir
Identifikasi kritis/critical
Inti
masalah thinking)
4. Siswa secara
berkelompok
mendiskusikan
tentang informasi
akuntansi
1. Guru meminta
siswamengali
informasi tentang
informasi akuntansi
Pengumpulan data
2. Siswa menggali 
informasi tentang
tentang informasi
akuntansi
1. Guru memberikan 
beberapa pertanyaan
yang berkenaan
tentang informasi
akuntansi
Pembuktian
2. Siswa menjawab dan 
mendiskusikan
pertanyaan yang
diberikan guru secara
berkelompok.
1. Siswa menyajikan 
dalam bentuk hasil
Menarik diskusi kelompok
kesimpulan tentang informasi
akuntansi
(Penguatan
pendidikan
karakter bangsa
sebagai bangsa
yang mandiri atau
pembelajar)
2. Siswa lain 
memberikan
tanggapan terhadap
presentasi kelompok
mengenai informasi
akuntansi
(Penguatan
pendidikan
karakter bangsa
sebagai bangsa
yang mandiri atau
pembelajar)
3. Siswa menerima 
tanggapan dari siswa
lain dan guru
(Penguatan
pendidikan
karakter bangsa
gotong royong)
4. Siswa 
menyimpulkanmateri
tentang tentang
informasi akuntansi
(Penguatan
pendidikan
karakter bangsa
yang mandiri dalam
hal berani tampil)
1. Guru menyimpulkan
pelajaran yang sudah
dibahas
2. Guru melaksanakan
penilaian pengetahuan
melalui tes tertulis.
3. Guru memberikan
tugas untuk pertemuan
Penutup
selanjutnya.
4. Siswa melakukan
pembersihan peralatan,
media dan ruangan.
5. Guru mengarahkan
siswa untuk berdo’a
sebelum selesai
pembelajaran.
I. Penilaian Hasil Belajar

A. Pedoman Observasi Sikap Spritual


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik. Berilah tanda
cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik,
dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Observasi Sikap Spritual

Nama Peserta Didik : .............................................


Kelas : .............................................
Tanggal Pengamatan : .............................................
Materi Pokok : .............................................
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu
2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Allah SWT
3 Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Mengungkapkan kekaguman secara lisan maupun
tulisan terhadap Allah SWT saat melihat kebesaran
Allah SWT
5 Merasakan keberadaan dan kebesaran Allah SWT
saat mempelajari ilmu pengetahuan
Jumlah Skor
B. Pedoman Observasi Sikap Disiplin
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila peserta didik menunjukkan perbuatan sesuai aspek pengamatan
Tidak = apabila peserta didik tidak menunjukkan perbuatan sesuai aspek pengamatan.
Petunjuk Penskoran :
Jawaban YA diberi skor 1, dan jawaban TIDAK diberi skor 0
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

Instrumen Observasi Sikap Disiplin


Nama Peserta Didik : ..................................................
Kelas : ..................................................
Tanggal Pengamatan : ..................................................
Materi Pokok : ..................................................
Melakukan
No Sikap yang diamati
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Memakai seragam sesuai tata tertib
4 Mengerjakan tugas yang diberikan
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang
ditetapkan
7 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
8 Membawa buku teks mata pelajaran
Jumlah
C. Pedoman Observasi Sikap Santun
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam kesantunan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap santun yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Instrumen Observasi Sikap Santun


Nama Peserta Didik : ...................................................
Kelas : ...................................................
Tanggal Pengamatan : ...................................................
Materi Pokok : ...................................................
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menghormati orang yang lebih tua
2 Mengucapkan terima kasih setelah menerima
bantuan orang lain
3 Menggunakan bahasa santun saat
menyampaikan pendapat
4 Menggunakan bahasa santun saat mengkritik
pendapat teman
5 Bersikap 3S (salam, senyum, sapa) saat
bertemu orang lain
Jumlah Skor
D. Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam tanggung
jawab. Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang
ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Instrumen Observasi Sikap Tanggung Jawab

Nama Peserta Didik : ..........................................................


Kelas : ..........................................................
Tanggal Pengamatan : ..........................................................
Materi Pokok : ..........................................................
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu dengan baik
2 Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan
Jumlah Skor
E. Pedoman Observasi Sikap Jujur
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam kejujuran.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap jujur yang ditampilkan oleh peserta
didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Instrumen Observasi Sikap Jujur


Nama Peserta Didik : ..............................................
Kelas : ..............................................
Tanggal Pengamatan : ..............................................
Materi Pokok : ..............................................
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Tidak nyontek dalam mengerjakan
ujian/ulangan/tugas
2 Tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin
karya orang lain tanpa menyebutkan sumber)
dalam mengerjakan setiap tugas
3 Mengungkapkan perasaan terhadap sesuatu apa
adanya
4 Melaporkan data atau informasi apa adanya
5 Mengakui kesalahan atau kekurangan yang
dimiliki
Jumlah Skor
F. Penilaian Pengetahuan
Nama Sekolah :
Program Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Kompetensi Keahlian : Akuntasi dan Keuangan Lembaga
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar
Kelas/ Semester : X/ I ( Satu )
Tahun Pelajaran :
Durasi : 8 X 45 Menit

Tabel : Kisi – Kisi Soal

Kompetensi Indikator Pencapaian Tujuan Indikator Bentuk No


Dasar Kompetensi Pembelajaran Soal Soal Soal
3.1. Memahami 3.1.1. Memahami 1. Peserta didik
pengertian, pengertian, tujuan, dapat memahami
tujuan, peran peran akuntansi dan pengertian,
Tes
akuntansi dan pihak-pihak yang tujuan, peran
pihak-pihak membutuhkan akuntansi dan Teori 1,2,3
yang informasi akuntansi pihak-pihak yang
membutuhkan membutuhkan
informasi informasi
akuntansi akuntansi
3.1.2. Menjelaskan 2. Peserta didik
pengertian, tujuan, dapat
peran akuntansi dan menjelaskan
pihak-pihak yang pengertian, Tes
membutuhkan tujuan, peran
Teori 4,5,6
informasi akuntansi akuntansi dan
pihak-pihak yang
membutuhkan
informasi
akuntansi
Soal yang diberikan

No Item Soal Skore Nilai

Jelaskan satu pengertian akuntansi menurut para


ahli yang anda ketahui, buatkan resuma menurut
1. 20
pendapat anda tentang pengertian akuntansi
tersebut !

2. Jelaskan tujuan akuntansi sesuai buku sumber ! 10

Mengapa akuntansi sangatlah penting dalam


3. dunia usaha, jelaskan sesuai buku sumber ! 20

Jelaskan pihak-pihak yang memerlukan informasi


10
4. akuntansi sesuai buku sumber !

Disajikan data berkaitan dengan tujuan dan


5 peranan akuntansi sebagai berikut:

1. Menyediakan Informasi mengenai


perubahan sumber ekonomi netto
perusahaan
2. Memberikan informasi mengenai aktiva
perusahaan, kewajiban dan modal
3. Alat pengontrol dan pengendali keuangan
sebuah perusahaan.
4. Membantu pemakai dalam memperkirakan
potensi perusahaan untuk menghasilkan
laba.
5. Memberikan informasi mengenai perubahan 20
sumber ekonomi dan kewajiban.
6. Alat evaluasi yang dilakukan oleh
perusahaan.
7. Mengungkapkan informasi yang
berhubungan dengan laporan keuangan
yang relevan untuk kebutuhan para pemakai
laporan keuangan.
8. Dasar dalam membuat perencanaan bisnis
yang akan dilakukan dimasa yang akan
datang
6. Disajikan data sebagai berikut : 20

1. Manajer.

2. Investor

3. Kreditor.
4. Instansi Pemerintah.

5. Organisasi Nirlaba.

6. Pemakai lainnya seperti organisasi buruh

Kelompokkan data di atas ke dalam pemakai


internal dan eksternal

G. Penilaian Keterampilan
Nama Sekolah :
Program Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Kompetensi Keahlian : Akuntasi dan Keuangan Lembaga
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar
Kelas/ Semester : X/ I ( Satu )
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Durasi : 8 X 45 Menit

Indikator Bentuk No
Kompetensi Dasar IPK Tujuan Pembelajaran
Soal Soal Soal
4.1. Mengelompokkan 4.1.3. Mengelompo 9. Peserta didik dapat
pihak-pihak yang kkan pihak- Mengelompokkan
pihak yang
membutuhkan pihak-pihak yang Tes
membutuhka
1
informasi n informasi membutuhkan Praktek
akuntansi sesuai akuntansi informasi akuntansi
sesuai
perannya sesuai perannya
perannya

4.1.4. Membuat 10. Peserta didik dapat


pihak-pihak Membuat pihak-
yang
pihak yang Tes
membutuhka 2
n informasi membutuhkan Praktek
akuntansi informasi akuntansi
sesuai
sesuai perannya
perannya
Komponen/Sub
No Indikator Skor
Komponen Penilaian
1 Persiapan Kerja
a. Kelengkapan K3. Kelengkapan K3 sudah lengkap 91 - 100
Kelengkapan K3 kurang lengkap 80 - 90
Kelengkapan K3 tidak lengkap 70 - 79
b. Kelengkapan modul atau Kelengkapan modul dan job sheet sudah
91 - 100
job sheet. lengkap
Kelengkapan modul dan job sheet kurang
80 - 90
lengkap
Kelengkapan modul dan job sheet tidak
70 - 79
lengkap
2 Proses dan Hasil Kerja
a Kemampuan pemilihan Kemampuan pemilihan alat dan bahan
91 - 100
alat dan bahan. sudahsesuai
Kemampuan pemilihan alat dan bahan
80 - 90
kurang sesuai
Kemampuan pemilihan alat dan bahan
70 - 79
tidak sesuai.
b Pemeriksaan Prosedur pemeriksaan sudahsesuai 91 - 100
Prosedur pemeriksaan kurang sesuai 80 - 90
Prosedur pemeriksaan tidak sesuai 70 - 79
c Prosedur K3 Prosedur dan hasil sudah sesuai 91 - 100
Prosedur dan hasil pemeriksaan kurang
80 - 90
sesuai
Prosedur dan hasil pemeriksaan tidak
70 - 79
sesuai
d. Prosedur Perawatan Prosedur sudah sesuai 91 - 100
Prosedur perawatan kurang sesuai buku 80 - 90
Prosedur perawatan tidak sesuai 70 - 79
e. Prosedur pemasangan Prosedur pemasangan sudah sesuai 91 - 100
Prosedur pemasangan kurang sesuai 80 - 90
Prosedur pemasangan tidak sesuai 70 - 79
3 Sikap kerja
a. Keterampilan dalam Bekerja dengan terampil 91 -100
bekerja Bekerja dengan cukup terampil 80 - 90
Bekerja dengan kurang terampil 70 - 79
b. Kedisiplinan dalam Bekerja dengan disiplin 91 - 100
bekerja Bekerja dengan cukup disiplin 80 - 90
Bekerja dengan kurang disiplin 70 - 79
c. Tanggung jawab dalam Bertanggung jawab 91 - 100
bekerja Cukup bertanggung jawab 80 - 90
Kurang bertanggung jawab 70 - 79
d. Konsentrasi dalam Bekerja dengan konsentrasi 91 - 100
bekerja Bekerja dengan cukup konsentrasi 80 - 90
Bekerja dengan kurang konsentrasi 70 - 79
4 Waktu
Penyelesaian pekerjaan Selesai sebelum waktu berakhir 91 - 100
Selesai tepat waktu 80 - 90
Selesai setelah waktu berakhir 70 - 79

Pengolahan Nilai Keterampilan :


Nilai Praktik (NP)
Persiapan Proses dan Sikap Waktu ∑ NK
Hasil Kerja Kerja

1 2 3 5 6

Skor Perolehan

Skor Maksimal

Bobot 10% 60% 20% 10%

NK

Keterangan:
1. Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian
2. Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian
3. Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari setiap
komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi keahlian. Total
bobot untuk komponen penilaian adalah 100
4. NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi skor
maksimal
∑ 𝐒𝐤𝐨𝐫 𝐏𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧
𝐍𝐊 = 𝐒𝐤𝐨𝐫 𝐌𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥
× 𝐁𝐨𝐛𝐨𝐭 NP = Nilai Praktik merupakan penjumahan dari NK

Mengetahui Jakarta, 8 Juli 2019


Kepala Kompetensi, Guru Kelas x

( Pelita Nadeak, S.Pd, M.Pd ) ( Christina Aprilyani, S.Pd )


NIP .................................. NIP -

Anda mungkin juga menyukai