Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL KEGIATAN

ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)

GERAKAN PRAMUKA AMBALAN GANESHA Pa/Pi


GUGUS DEPAN 01.701/01.702
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
PANITIA KEGIATAN ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)
PRAMUKA AMBALAN GANESHA
GUGUS DEPAN 01.701/01.702
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
Jalan Letjen M.T. Haryono, Purbalingga 53312, Telepon (0281) 891019, Faksimile (0281) 892336
Website http://www.sma1purbalingga.sch.id Email ganesha@sma1purbalingga.sch.id

PROPOSAL
A. Pendahuluan
Kami selaku anggota Gerakan Pramuka Ambalan Ganesha Pa/Pi SMA Negeri 1 Purbalingga
akan mengajukan proposal kegiatan kepramukaan dalam rangka kegiatan ADVANCE
LEADERSHIP CAMP (ALC) Ambalan Ganesha Pa/Pi SMA Negeri 1 Purbalingga.
Gerakan Pramuka adalah pendidikan kepramukaan bagi kaum muda guna menumbuhkan tunas
bangsa agar menjadi generasi yang lebih baik, sanggup bertanggung jawab dan mampu membina
dan membangun sebagai penerus generasi selanjutnya.
Untuk hal tersebut perlu memberikan pembekalan pengetahuan dan ketrampilan bagi para
anggota dalam upaya pembentukan watak dan mental menjadi manusia yang berkepribadian dan
berjiwa Pancasila. Sehingga bisa mengabdi kepada nusa dan bangsa serta berguna bagi masyarakat.
Kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) didasarkan pada
1. UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional,
2. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 34 tahun 2006 tentang
Pembinaan Prestasi Peserta Didik Yang Memiliki Potensi Kecerdasan dan/atau Bakat Istimewa,
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 39 tahun 2008 tentang
Pembinaan Kesiswaan,
4. realisasi program kerja Ambalan Ganesha Pa/Pi SMA Negeri 1 Purbalingga Masa Bhakti
2016/2017,
5. rapat Bantara dan Laksana kelas XII pada hari Sabtu, 19 Agustus 2017.

B. Nama Kegiatan
Sesuai dengan program kerja yang telah dirancang, maka kegiatan ini kami beri nama
ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC).

C. Maksud dan Tujuan


Maksud dan tujuan diadakannya kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Ambalan
Ganesha SMA Negeri 1 Purbalingga yaitu
1. melatih dan meningkatkan kedisiplinan serta keberanian anggota Gerakan Pramuka,
2. mengamalkan Kode Kehormatan Pramuka yang terdapat dalam Dasa Dharma dan Tri Satya,
3. meningkatkan kegiatan kepramukaan di SMA Negeri 1 Purbalingga,
4. mempererat rasa kekeluargaan dan memberikan kesadaran akan pentingnya gotong royong
saling membantu sesama tanpa bersombong diri,

D. Bentuk Kegiatan
ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) merupakan kegiatan untuk mewujudkan manusia
yang cerdas, bertanggung jawab, dan berkarakter.

E. Peserta Kegiatan
Peserta ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Gerakan Pramuka Ambalan Ganesha Pa/Pi
SMA Negeri 1 Purbalingga meliputi seluruh Bantara kelas XI Pramuka Ambalan Ganesha SMA
Negeri 1 Purbalingga. Peserta kegiatan secara rinci terdapat pada lampiran 4.

F. Waktu dan Tempat


Kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Gerakan Pramuka Ambalan Ganesha Pa/Pi
SMA Negeri 1 Purbalingga akan dilaksanakan pada hari Sabtu—Minggu, 26—27 Agustus 2017 di
SMA Negeri 1 Purbalingga.
G. Susunan dan Deskripsi Tugas Panitia
Panitia pelaksanaan kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Gerakan Pramuka
Ambalan Ganesha Pa/Pi SMA Negeri 1 Purbalingga secara rinci terdapat pada lampiran 1.

H. Susunan Acara
Susunan acara kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Gerakan Pramuka Ambalan
Ganesha Pa/Pi secara rinci terdapat pada lampiran 2.

I. Anggaran
Anggaran pelaksanaan kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) Gerakan Pramuka
Ambalan Ganesha Pa/Pi SMA Negeri 1 Purbalingga diperoleh dari dana OSIS SMA Negeri 1
Purbalingga dan kas Pramuka Ambalan Ganesha. Rencana anggaran secara rinci terdapat pada
lampiran 3.

J. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC) kami ajukan sebagai
bahan pertimbangan. Semoga kegiatan tersebut dapat terlaksana dengan lancar tanpa hambatan
suatu apapun. Terima kasih atas perhatian dan kebijaksanaan pihak sekolah, serta kepada pihak
yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam proses persiapan maupun
penyelenggaraan nanti.

Purbalingga, 22 Agustus 2017


Ketua OSIS, Pradana, Ketua Panitia, Sekretaris,

M. Abdul Ghoni S. Khoerul Huda David Setyadi Aldira Larasati


NIS 151617219 NIS 151617191 NIS 151617066 NIS 151617010
PANITIA KEGIATAN ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)
PRAMUKA AMBALAN GANESHA
GUGUS DEPAN 01.701/01.702
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
Jalan Letjen M.T. Haryono, Purbalingga 53312, Telepon (0281) 891019, Faksimile (0281) 892336
Website http://www.sma1purbalingga.sch.id Email ganesha@sma1purbalingga.sch.id

LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)
PRAMUKA AMBALAN GANESHA
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Tanggal : ………………………….

Waka Kesiswaan Pembina Pramuka Ambalan Ganesha


SMA Negeri 1 Purbalingga, SMA Negeri 1 Purbalingga,

Yuliani, S.Pd. Mungkadi, S.Ag.


NIP 19690714 200012 2 004 NIP 19610625 198703 1 003

Mengetahui,
Kamabigus
SMA Negeri 1 Purbalingga,

Drs. Kustomo
NIP 19610314 198602 1 003

Pembina Pramuka yang siap mendampingi kegiatan tersebut:

1. Mungkadi, S.Ag. : ..........................................

2. Tunjung Anggarini, S.Pd. : ..........................................

3. Dannu Ginta I. P. : ..........................................


Lampiran 1
SUSUNAN DAN DESKRIPSI TUGAS PANITIA
ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)
PRAMUKA AMBALAN GANESHA
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018

A. Susunan Panitia
Pelindung : Drs. Kustomo
Penasihat : Yuliani, S.Pd.
Pembina : 1. Mungkadi, S.Ag.
2. Tunjung Anggarini, S.Pd.
3. Dannu Ginta I. P.
Penanggung Jawab Umum : M. Abdul Ghoni S.
Penanggung Jawab Teknis : 1. Khoerul Huda
2. Fena Muliyana
Ketua Panitia : David Setyadi
Wakil Ketua : Piliwati Dwi Wahyuni
Sekretaris : 1. Aldira Larasati
2. Nurkhayati
Bendahara : 1. Feni Intan Kasturi
2. Larasati Nur Saharani
Acara : 1. Fira Putri Kurniawan
2. Nandya Indah Hapsari
3. Rizka Atika Nur Azizah
4. Safira Rahmawati
Humas : 1. Ajeng Yunita
2. Dicky Yahya Budiman
3. Halim Pandu Latifah
4. Nucleus Hepy Oktanovela Pasa
5. Rafi Agil Fandayu
6. Sinta Nistiana
Konsumsi : 1. Herizka Rihhadatul ‘Aisy
2. Naura Hulwa
3. Priliska Salsabila
4. Widia Tri Utami
Perlengkapan : 1. Aditya Aldi Pamungkas
2. Galuh Setyo Jati
3. M. Khoirul Fathuroni
4. Risma Sari
Dokumentasi : 1. Farah Oktaviana Nurul Hakim
2. Indah Puspitasari
Ketertiban : 1. Faris Nasirudin
2. Rizky Widia Fatturohman
Tempat : 1. Feri Setiabudi
2. Rahmatika Intan Nurul Baeti
PP/Medis : 1. Istingatun Mahfiroh
2. Ramiza Ammara

B. Deskripsi Tugas Panitia


1. Pelindung
a. Memberikan nasihat, kritik, dan saran dalam penyelenggaraan kegiatan sebelum, saat, dan
atau sesudah pelaksanaan.
b. Memberikan motivasi, bantuan moral, dan spiritual bagi panitia agar rencana kegiatan dapat
berjalan lancar.
c. Mengawasi jalannya kegiatan.
2. Penasihat
a. Memberikan nasihat, kritik, dan saran dalam penyelenggaraan kegiatan sebelum, saat, dan
sesudah pelaksanaan.
b. Memberikan motivasi terhadap panitia agar rencana kegiatan berjalan lancar.
c. Mengawasi jalannya kegiatan.
3. Pembina
a. Membina panitia dalam penyusunan konsep kegiatan dan penyelenggaraan kegiatan.
b. Bersama panitia merundingkan tempat dan waktu pelaksanaan kegiatan.
c. Mengawasi jalannya kegiatan.
4. Penanggung Jawab Umum
a. Bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan kegiatan.
b. Mengawasi jalannya kegiatan.
5. Penanggung Jawab Teknis
a. Bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan kegiatan.
b. Bersama ketua panitia menyusun panitia kegiatan.
c. Mengawasi jalannya kegiatan.
6. Ketua Panitia
a. Mengoordinir panitia dalam proses penyusunan konsep maupun penyelenggaraan kegiatan.
b. Mengadakan rapat dengan Pembina maupun panitia kegiatan agar rencana kegiatan berjalan
lancar.
c. Bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan kegiatan.
7. Wakil Ketua Panitia
a. Bersama ketua panitia mengoordinir dalam proses penyusunan konsep maupun
penyelenggaraan kegiatan.
b. Bersama ketua panitia mengadakan rapat dengan pembina maupun panitia kegiatan agar
rencana kegiatan berjalan lancar.
c. Bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan kegiatan.
d. Bersedia menggantikan tugas ketua panitia apabila ketua panitia berhalangan.
8. Sekretaris
a. Menyusun proposal dan laporan pertanggungjawaban kegiatan.
b. Menulis notulen rapat dalam proses konsep penyusunan kegiatan.
c. Membuat daftar hadir rapat dan pengumuman rapat dalam proses penyusunan konsep
kegiatan.
9. Bendahara
a. Menyusun rencana anggaran kegiatan.
b. Menampung bayaran peserta untuk pelaksanaan kegiatan.
c. Mengelola uang untuk pelaksanaan kegiatan.
d. Mendata setiap uang yang masuk dan keluar.
e. Mendata nota pembelian untuk kegiatan.
10. Acara
a. Membuat jadwal acara kegiatan.
b. Menginformasikan kegiatan terhadap panitia kegiatan agar kegiatan berjalan lancar.

11. Humas
a. Mengajukan proposal kegiatan.
b. Menginformasikan kegiatan terhadap instansi yang bersangkutan.
c. Melayani tamu undangan.
12. Konsumsi
a. Menyediakan konsumsi untuk panitia kegiatan dan tamu undangan.
b. Menyusun rancangan biaya konsumsi untuk panitia kegiatan dan tamu undangan.
c. Menghidangkan konsumsi untuk panitia kegiatan dan tamu undangan.
13. Perlengkapan
a. Mempersiapkan semua sarana dan prasarana yang dibutuhkan dalam melangsungkan
kegiatan.
b. Menyediakan semua keperluan yang dibutuhkan dalam melangsungkan kegiatan.
14. Dokumentasi
a. Mendokumentasikan kegiatan dalam CD.
b. Mencetak foto kegiatan untuk album.
c. Mendokumentasikan kegiatan untuk laporan pertanggungjawaban.
15. Ketertiban
a. Menjaga keamanan selama kegiatan berlangsung.
b. Menjaga ketertiban selama kegiatan berlangsung.
16. Tempat
a. Mengoordinir tempat kegiatan agar kegiatan berjalan dengan baik.
b. Meminta izin untuk menggunakan tempat/lingkungan tersebut untuk pelaksanaan kegiatan.
17. PP/Medis
a. Memberikan pertolongan pertama.
b. Bertanggung jawab terhadap ketersediaan obat-obatan dan peralatan medis selama kegiatan.

Ketua Panitia, Sekretaris,

David Setyadi Aldira Larasati


NIS 151617066 NIS 151617010
Lampiran 2
SUSUNAN ACARA
ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)
PRAMUKA AMBALAN GANESHA
SMA NEGERI 1 PURBALINGGA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018

A. ADVANCE LEADERSHIP CAMP (ALC)


Jumat, 25 Agustus 2017
Penanggung
No. Waktu (WIB) Kegiatan Tempat
Jawab
Seksi Acara,
1. 15.30—16.30 Upacara Pembukaan Lapangan Basket Petugas Acara,
dan PP/Medis

Sabtu, 26 Agustus 2017


Penanggung
No. Waktu (WIB) Kegiatan Tempat
Jawab
SMA Negeri 1
1. 07.00—07.30 Checklist Seksi Acara
Purbalingga
SMA Negeri 1
2. 05.00—06.30 Keberangkatan Semua Panitia
Purbalingga
SMA Negeri 1
3. 06.30—10.30 Makan dan Bersih-bersih Semua Panitia
Purbalingga

Ketua Panitia Seksi Acara

Aditya Aldi P. Larasati Nur Saharani


NIS 151617001 NIS 151617195

Anda mungkin juga menyukai