Anda di halaman 1dari 1

Whole of government adalah pendekatan yang menumbuhkan kebersamaan dan menghilangkan sekat

antar sektor dan ego sektoral

Mengapa wog

Wog diperlukan karena ada 3 faktor yaitu faktor eksternal, internal, dan kondisi indonesia

Faktor eksternal kenapa wog diperlukan adalah dorongan dari publik untuk mewujudkan integrasi
kebijakan, program pembangunan dan pelayanan agar tercipta penyelenggaraan pemerintahan yang
lebih baik

faktor inernal adalah menghilangkan kompetisi dan ketimpangan antar sektor yang merasa diri lebih
baik dari sektor lain dan bisa saling membunuh antar sektor.

Faktor keragaman indonesia adalah untuk menghilangkan distintegrasi bangsa karena indonesia terdiri
dari bermacam-macam suku, bahasa, dan agama sehingga pemerintah sebagai lembaga formal wajib
untuk menjagai integrasi bangsa

Anda mungkin juga menyukai