Anda di halaman 1dari 2

SDIT AR-RAHMAH TUKUM LUMAJANG a.

sedih
ULANGAN TENGAH SEMESTER b. jengkel
TAHUN PELAJARAN 2012/2013
c. senang
Mata Pelajaran : IPS Nama : ............
Kelas : 1 (SATU) Nilai :
6. Kita menerima tamu di ruang.......
Waktu : 60 menit a. tamu
b. dapur
c. tidur
A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b, atau c di depan
jawaban yang tepat ! 7. Jika di beri hadiah oleh orang lain,kita harus....
1. Contoh peristiwa yang menyenangkan adalah.... a. bersedih
a. Jatuh dari sepeda b. berterima kasih
b. Kehilangan uang c. marah-marah
c. Mendapat nilai bagus 8. Peristiwa lucu membuat kita.....
a. sedih
2. Peristiwa masa kecil bisa diceritakan oleh.... b. marah
a. Ayah c. tertawa
b. Tetangga
9. Ibu dan asma’ memasak sayur di ruang....
c. Teman
a. makan
3. Mendapat nilai buruk merupakan peristiwa yang.... b. tamu
a. menyenangkan c. dapur
b. menyedihkan
c. mengharuhkan 10.Teras biasanya terletak di.... rumah
a. Depan
4. Mendengar peristiwa kebakaran rumah membuat b. tengah
hati kita menjadi.... c. belakang
a. Senang 11. Tugas yang diberikan oleh guru harus....
b. sedih a. dilupakan
c. gembira b. diingat
5. Bilqis mendapat juara kelas. c. dikerjakan
bilqis merasa....
12. Tempat manusia berlindung dari sinar matahari 5. Jumlah mata angin ada....
adalah....
a. gua 6. Sebutkan dua contoh benda kenangan !
b. jembatan jawaban :.........................................................................
c. rumah

13. Manfaat mengetahui alamat rumah adalah....


a. menambah ilmu 7. Sebutkan dua contoh peristiwa yang menyenangkan
b. agar tidak tersesat jawaban :.........................................................................
c. susah mencarinya

14. Keterangan letak suatu rumah disebut....


a. arah 8. Mengapa peristiwa penting selalu diingat?
b. alamat jawaban :.........................................................................
c. petunjuk

15. Fungsi utama ruang keluarga adalah....


a. berkumpulnya anggota keluarga 9. Arah matahari terbit adalah....
b. makan bersama anggota keluarga
c. tidur bersama anggota keluarga 10. Lawan dan arah utara adalah ....

B. Lengkapilah pertanyaan-pertanyaan berikut ini


dengan jawaban yang tepat !
1. Kebanjiran merupakan peristiwa ....

2. Peristiwa yang dialami manusia ada dua. yaitu.......


SELAMAT MENGERJAKAN
3. Mendapat nilai yang jelek merupakan peristiwa...

4. Ruang hammas menghadap selatan.di sebelah kiri


rumah hammas adalah....

Anda mungkin juga menyukai